Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Rendang Daging Khas Padang yang Menggugah Selera

Dipos pada March 10, 2020

Rendang Daging Khas Padang

Bagaimana membuat Rendang Daging Khas Padang yang pasti lezat Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Padahal Rendang Daging Khas Padang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Rendang Daging Khas Padang, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Rendang Daging Khas Padang di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Sebagai perhatian, waktu yang dibutuhkan untuk membuat Rendang Daging Khas Padang diperkirakan sekitar 300 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Daging Khas Padang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Daging Khas Padang memakai 16 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Masakan yang paling sering dimasak ketika menjelang puasa ramadhan, hari raya idul fitri dan pada acara pesta pernikahan ataupun acara-acara adat didaerah minang.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Daging Khas Padang:

  1. 1500 gr daging sapi, potong-potong
  2. 1 kg baby potato
  3. 6 butir kelapa, diambil santan kentalnya sebanyak 3 liter
  4. 1/2 butir kelapa, parut kemudian disangrai dan digiling halus
  5. 1 lembar daun kunyit
  6. 1 lembar daun salam
  7. 5 lembar daun jeruk purut
  8. 1 batang serai, dimemarkan
  9. 1 bungkus kaldu instant
  10. Bumbu yang dihaluskan:
  11. 250 gr cabe merah keriting
  12. 100 gr bawang merah
  13. 100 gr bawang putih
  14. 100 gr jahe
  15. 150 gr lengkuas
  16. secukupnya garam

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Daging Khas Padang

1
Cuci bersih baby potato lalu tiriskan. Baby potatonya gak usah dikupas kulitnya, cukup dicuci bersih dan disikat kulitnya. Kemudian tusuk-tusuk kulitnya menggunakan jarum, sisihkan.
2
Cuci bersih daging yang sudah dipotong-potong tadi kemudian tiriskan.
3
Campur daging bersama dengan bumbu yang sudah dihaluskan tadi sampai rata agar bumbu meresap kedalam daging, sisihkan.
4
Masak santan hingga santan berminyak dengan api sedang sambil sesekali diaduk agar santan tidak pecah.
5
Setelah santan berminyak, masukkan daging yang sudah dicampur dengan bumbu tadi bersama dengan kelapa sangrai yang sudah dihaluskan tadi, kaldu instant, daun kunyit, daun jeruk purut, daun salam dan serai. Aduk kembali sesekali. Masak hingga santan mengental.
6
Setelah santan mengental, masukkan baby potato. Aduk kembali agar semuanya tercampur rata. Aduk kembali sesekali agar tidak hangus. Masak hingga rendang berwarna coklat kehitaman dengan api kecil sambil terus diaduk agar tidak hangus.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang Daging Sapi ala Yosi

Rendang Daging Sapi ala Yosi

Masak rendang butuh kesabaran tingkat tinggi. Waktu memasaknya lama tapi habisnya pasti cepet πŸ˜œπŸ˜‚

10 porsi
Kurleb 3 jam.
Rendang enaak

Rendang enaak

Baru sempat masak rendang daging kurban kemaren.di simpan kulkas dulu deh,.bumbunya aku banyakin biar tambah enaaak.....

20 porsi
3jam
Rendang Suwir Khas Padang

Rendang Suwir Khas Padang

5 porsi
350 menit
Rendang Padang asli

Rendang Padang asli

Setiap lebaran entah idul Fitri atau idul adha rendang Padang ini pasti ada,tidak pernah absen.resep awalnya didapat dari buku resep masakan oleh" papa. udah lama banget thn 90an.sayang buku resepnya udah ilang😒. Diresep aslinya pakai kelapa asli,tapi sekarang saya ganti kara.proses dan cara memasaknya juga sudah saya sempurnakan,agar tercipta rendang yang sempurna dan nikmaaat (gayaa😜😝) Walaupun ribet bin rempong terbayar kok dengan rasa yang woooenakπŸ˜πŸ‘πŸ‘πŸ‘ #BikinRamadanBerkesan

3 jam
Rendang Ayam

Rendang Ayam

Resep ini tercipta, karna biasanya rendang dominan ke daging, jadi pengen aja nyobain rendang ayam, bahkan jengkol hehehehe #kreasisantan

10 porsi
120 menit
Rendang Padang uni Dewi Anwar

Rendang Padang uni Dewi Anwar

Source : Uni Dewi Anwar, NCC Masyaa Allah.. Alhamdulillah entah sdh berapa kali bikin rendang selalu pakai resep Uni Dewi Anwar, ini rendang ueeennaakkk bangeeett, banyak dedaknya ini rendang terenak yang aku makan suer beneran. Pede banget jual rendang ini ke teman2 karna emang bener2 enaakk. Oh ya semua bumbunya wajib ada semua ya jangan ada yg di skip. Biar hasilnya bener2 maksimal. Yuks moms yg belum buat rendang dirumah, segera bikin hadirkan rendang rasa restoran bintang 5 dirumah moms semua. Menu wajib buat hari raya besok πŸ˜„πŸ˜πŸ˜

Rendang daging pete

Rendang daging pete

Stok daging masih banyak kl dibuat sate terlalu mainstream dan ribet alias aku males repot jd dibuat rendang aja. Lebih praktis aplg saya udah mulai kerja jd masaknya yg gampang dan cepat.

Rendang plus tahu

Rendang plus tahu

Anak2 suka rendang tp kalo beli gak bisa dimakan Karna pedas,jd saya buat rendang yg tdk pedas dan ditambah tahu.Ternyata tahu enak jg dibuat rendang.

5 porsi
45 menit
rendang ayam kampung

rendang ayam kampung

6 porsi
1 menit
Rendang sapi pedas

Rendang sapi pedas

Suami Paling hobi yang pedas pedas kita buat deh rendang Mak nyos yg pedas mantap..

Rendang Daging ala Bunda Nabil

Rendang Daging ala Bunda Nabil

Jauh dari rantau terpaksa apa2 sendiri, biasanya klo dirumah masak rendang nich rame2 sekeluarga ngumpul, biasanya ada rendang ayam kampung & daging dengan jumlah banyak. Hmmmm, rindunyaaaa😭 Semoga resep nya bermanfaat ya mom's😘😍

10 porsi
120 menit
Rendang daketa nyuuuzz (DagingKentangTahu)

Rendang daketa nyuuuzz (DagingKentangTahu)

Menu sarapan plus menu bontotan suami... hahaha

Rendang

Rendang

Setelah beberapa hari silahturahmi k rumah saudara dan liburan akhirnya punya waktu luang juga buat post resep rendang menu lebaran kmren πŸ˜‚πŸ˜‚ d sini aku pake bumbu rendangnya beli d pasar tapi aku tambahin beberapa cabe bawang dan jahe aja ..

(Sarapan Cepat) Rendang Jamur + Nasi βœ…

(Sarapan Cepat) Rendang Jamur + Nasi βœ…

Hallo... Kali ini resep sarapan cepat bagi yang hobi rendang dan suka pedes πŸ‘ Rendang jamur yg super cepaaat, dan gak pake ribet pokoknya langsung set set seeet. Jadi 😁 Sampe lupa mau foto langkahnya πŸ˜…πŸ˜… Jangan lupa recook yaa πŸ™Œ

2 Porsi
10 menit
Rendang jengkol

Rendang jengkol

Sebenernya males masak beginian, abis nya serumah ga ada yg doyan, masak sendiri, makan sendiri. Tp kalo dikasih jengkol banyak begini, mau ga mau dimasak juga, abis enak.

60 menit