Langkah Mudah untuk Membuat Gulai ayam ala saya yang Enak

Dipos pada July 2, 2022

Gulai ayam ala saya

Sore-sore begini enaknya membuat Gulai ayam ala saya yang mudah Cara membuatnya sedikit repot. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Biasanya Gulai ayam ala saya yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Gulai ayam ala saya, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Gulai ayam ala saya sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Ga mesti ikut bahan-bahannya, boleh kok ditambah variasinya sesuai selera untuk resep Gulai ayam ala saya sendiri di rumah. Bahan-bahan sederhana yang mudah ditemukan, masakan ini mungkin akan menambah kehangatan dan kenikmatan dirumah. Anda bisa membuat Gulai ayam ala saya memakai 21 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

tak ada kisah apa apa, cuma kepikiran mau masak ayam, tp diapain lg yah? ayam goreng udh biasa, rica rica jg trlalu sering, opor ayam jg udh biasa, ya udh bikin gulai ayam ajah deh,,dan ini untuk pertama kalinya,,

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai ayam ala saya:

  1. 1 1/2 ekor ayam (porsi keluarga)
  2. bumbu halus :
  3. 6 buah cabe merah
  4. 10 buah cabe rawit merah
  5. 5 siung bawang merah
  6. 5 siung bawang putih
  7. 3 ruas jari kunyit
  8. jahe
  9. lengkuas
  10. sereh
  11. 3 butir kemiri
  12. secukupnya ketumbar bubuk
  13. secukupnya jinten bubuk
  14. biji pala bubuk secukupnya
  15. (semua bahan bumbu halus saya blender biar praktis)
  16. 2 lembar daun salam
  17. secukupnya air
  18. 1 bungkus santan siap saji
  19. garam
  20. penyedap rasa
  21. gula

Langkah-langkah untuk membuat Gulai ayam ala saya

1
Ayam dipotong potong lalu rebus hingga setengah matang angkat lalu tiriskan
2
Kemudian ayam di goreng hingga warnanya agak sedikit kecoklatan angkat tiriskan
3
Tumis bumbu halus dan daun salam hingga harum lalu masukkan air secukupnya kemudian santan hingga mendidih
4
Masukkan ayam lalu aduk aduk hingga tumisan bumbu halus dan kuah gulai merata kemudian masukkan garam, penyedap rasa, gula secukupnya lalu aduk hingga merata dan tes rasa
5
Jika rasa sudah pas dan sesuai selera, angkat lalu sajikan

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai ayam

Gulai ayam

Resep gulai ini mirip2 sama resep opor ayam kuning (karena opor ada yg kuahnya kuning ada juga yg kuahnya putih), tapi bedanya kalau gulai pakai cabe merah, tomat, dan jahe sedangkan opor ga pakai ya.. cabe merahnya agak banyak jadi warnanya agak gelap ga kaya opor yg warnanya kuning cerah. Bisa juga masak dalam porsi banyak. Saat sudah mendidih sekali pisahkan sebagian gulai dan simpan didalam wadah tertutup lalu simpan didalam kulkas. Bisa dimasak untuk kemudian hari.

Gulai ayam mix ati ampela

Gulai ayam mix ati ampela

Masakan khas minang, meskipun masi dalam tahap pembelajaran, dan keluarga suamiku orng minang, jadi sebisa mungkin aku belajar masakan minang Semoga bermanfaat resepku

2 jam 30 menit
Gulai Ayam

Gulai Ayam

Duh lagi hamil anak ke -2, ga kuat nyium bau masakan 😓jadinya jarang posting, maap ya Mom... 🙏🏻

Gulai Kalio Ayam

Gulai Kalio Ayam

Assalamualaikum warga Cookpaders Ini resep ala dapur saya lebih tepatnya merecook resep dari mama😬. Saya lebih suka kalio karena kuah lebih kental dari pada gulai kuah encer. #PejuangGoldenApron3 #KualiEmak #KampoengRamadan #CookpadCommunity_Sumbar #GulaiKalioAyam

Gulai Ayam

Gulai Ayam

Masih edisi masakin mertua yang asli padang, Alhamdulillaaah pada nambah nasi !🥰

6 Orang
1 Jam 30 Menit
Gulai Ayam Pedas

Gulai Ayam Pedas

Nyokap itu suka banget bikin gulai ayam Padang. Saking seringnya saya kalau makan di RM Padang gak pernah pesan ini, udah biasa soalnya. Saya lebih suka pesan rendang karena nyokap bikin rendang cuma pas lebaran saja, hehehe...... Nah, tiba di saya, suka juga bikin cuma sudah keluar pakemnya, ada banyak yang dikurangi dan ditambahi bumbunya. Sesuai sama isi dapur aja, gak plek, plek, plek pokoknya enak lah 😂😂. Tapi resep rahasianya mah jangan pelit sama bawang 👌. Saya bikin gulai ayam pedas ini sebagai pendamping lontong sayur lodeh. Endeussss.......

Gulai ayam pedezz mantaps

Gulai ayam pedezz mantaps

Just try n taste

5 porsi
40 menit
Gulai Ayam Kemangi

Gulai Ayam Kemangi

#Cooksnap #MasakItuSaya #SlaluIstimemewa #OlahanAyam #GulaiAyamKemangi #GulaiAyam #PosbarIDAMAN #PPKM #CoboyDolan #CoboyDolanNangCocomtang #CoboyDolan_Cocomtang #CoboyWani #Coboy_Cooksnap #Kampungidaman #OlahanDagingKurban #Kopijos_PosbarIDAMAN #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadCommunity_Yogyakarta #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_id Source : @dapoerliandra Minggu ini COBOY jalan2 virtual ke kota tangerang untuk bersilaturahmi dan study banding tentang sajian Idul Adha. Bagi sebagian orang ada yang tidak menyukain daging sapi jadi ada beberapa keluarga yang menyediakan sajian gulai ayam di saat Idul Adha untuk menghormati anggota keluarga yang tidak makan daging sapi dan kambing. Jadi semua tetap bersuka cita menikmatin Idul Adha 😍🥰 Seperti kali ini aku tertarik untuk mecooksnap resepnya dari @dapoerliandra Gulai Ayam Kemangi di lihat dari judulnya aja sudah wah bikin air liyur netes bayangin uenaaak dan segernya karena ada kemanginya. Di sini aku sengaja potong ayamnya kecil2 agar sekali makan 😂😂 biar simple dan untuk kentang aku ganti tahu menyesuaikan stok bahan dan cabe merah dikurangin agar anak2 tidak terlalu kepedesan. Wanginya rempah2 sampe ke depan sampe anak2 pergi ke dapur dan tanya masak apa? 🤭🤭Sudah pada ndak sabar nunggu matang. Begitu matang ndak nunggu aba2 langsung di serbuu anak2 dan mereka makan dengan lahap dan sangat suka sekali. Terima kasih kak @dapoerliandra resepnya menginspirasi. Sukses serta sehat slalu nggeh kak🙏🏼😇. Amin

Gulai Ayam

Gulai Ayam

45 menit
Gulai Ayam kampung (Kalio Ayam) so simpel

Gulai Ayam kampung (Kalio Ayam) so simpel

Pagi2 suami udah request menu ayam kampung, krn sop melulu, jadi buat kalio padang, intip2 resep di buku masakan bonus beli happycall, dicoba deh, enak... Walau byknya bumbu dikurangi, sesuai ayam...

5-8 porsi
1 jam
Gulai Kare Ayam

Gulai Kare Ayam

Berkali2 nambaaahhh ini mah ama suami🤩🤩😍

Gulai Ayam

Gulai Ayam

10 orang
45 menit
Gulai Ayam Khas Minang

Gulai Ayam Khas Minang

#GoDaTC_SantanaUnana #GodaPaders #GoDaTC_MimpiMantan #KomunitasPaders #Cookpad_Paders #CookpadIndonesia #PejuangGoldenApron2

Gulai Ayam Kentang

Gulai Ayam Kentang

Resep gulai ini resep neneknya anak2 dan kesukaan ayah dan si sulung. Mrk berdua suka gulai yg merah merona dari penggunaan cabai rawit yg banyak, tapi karena skrg ada si bungsu, dan mamanya semangat mau buat menu ini utk dia, jadilah penggunaan cabainya dikurangi, Alhamdulillah walau agak pedas sikit, si balita usia 3 tahun ini lahap makannya..😘

Gulai Gundur Ayam (Gulai Kundur/Beligo)

Gulai Gundur Ayam (Gulai Kundur/Beligo)

Sayur khas masakan tradisional Karo, buah gundur dengan bumbu gulai serta daging ayam melengkapi menu Tutup Tahun Baru Keluarga. #gundur #kundur #beligo #wintermelon #waxgourd #gulaiayam #chickencurry #hühnchencurry #gulai #curry #chicken #ayam #hühnchen

8 orang
3 jam
Gulai Ayam

Gulai Ayam

Masak request'an suami. Minta gulainya di pakein kentang 🥔

2 - 4 orang
30 menit
Gulai Ayam Merah

Gulai Ayam Merah

Gulai ini berwarna merah bukan karena banyak cabe. Kami tidak begitu menyukai masakan pedes, jadi warna merah dihasilkan oleh paprika.

60 menit
Gulai Ayam (Tanpa Santan)

Gulai Ayam (Tanpa Santan)

Ada ayam seekor, dikasih bonus kulit² sama penjualnya.. Dibuat gulai ayam aja ya.. Lupa ga punya santan, yaudah gulai tanpa santan aja ya.. #OlahanAyam_MamaBirru #CookpadCommunity_Tangerang

3 orang
1 jam