Cara Gampang Membuat Gulai Daging Sapi Kacang Merah yang Anti Gagal

Dipos pada May 9, 2023

Gulai Daging Sapi Kacang Merah

Bagaimana membuat Gulai Daging Sapi Kacang Merah yang simple Cara membuatnya sedikit repot. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Padahal Gulai Daging Sapi Kacang Merah yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Gulai Daging Sapi Kacang Merah, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Gulai Daging Sapi Kacang Merah bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Bahan-bahan dibawah akan sangat pas untuk porsi penyajian Gulai Daging Sapi Kacang Merah adalah 2-4 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Jangan sampai lupa ya, waktu yang diperlukan dalam memasak Gulai Daging Sapi Kacang Merah diperkirakan sekitar 90-120 menit.

Ga mesti ikut bahan-bahannya, boleh kok ditambah variasinya sesuai selera untuk resep Gulai Daging Sapi Kacang Merah bisa kreasi sendiri atau dengan teman-teman di rumah kamu. Meskipun tidak menggunakan bahan premium, masakan ini mungkin akan menambah kehangatan dan kenikmatan dirumah. Anda mungkin bisa mengidangkan Gulai Daging Sapi Kacang Merah memakai 22 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Salah satu olahan daging yang disukai dirumah, ibuku fav. Daging masak rempah udah pernah share di cp jd gbsa lagi ehehe ini sih gulainya pake kacang merah, biar apa ? Ya biar ada tambahan gizi nya kata ibu hehe πŸ™‚ || Source : saila tsurayya || #SemuaTentangIbu #DagingFavoritIbu #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #Mingguke51 #CookpadCommunity_Jayapura #Basidoncek #Community_Sumbar #OneRecipeOneTree #SatuResepSatuPohon

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Daging Sapi Kacang Merah:

  1. 500 gr daging sapi
  2. 100 gr kacang merah
  3. 500 ml santan
  4. 1 liter air, untuk rebusan pertama
  5. Secukupnya air
  6. Secukupnya minyak goreng
  7. Bumbu halus :
  8. 5 siung bawang putih
  9. 10 siung bawang merah
  10. 10 buah cabe merah
  11. 5 buah cabe rawit
  12. 2 buah kemiri
  13. 2 ruas kunyit
  14. 1 ruas jahe
  15. 1/2 sdt ketumbar
  16. Secukupnya garam, gula, merica, kaldu bubuk
  17. Bumbu pelengkap
  18. 2 ruas lengkuas, geprek
  19. 1 batang sereh, geprek
  20. 1 lembar daun kunyit, ikat simpul
  21. 4 lembar daun jeruk
  22. 2 lembar daun salam

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Daging Sapi Kacang Merah

1
Cuci bersih daging, potong dadu. Rebus dengan 1 liter air. Rebus hingga air habis lalu buang airnya. Masak kembali daging dengan secukupnya air, masak hingga setengah empuk. Air rebusan kedua dipakai sebagai kaldu, jangan dibuang yaa 😊
Gulai Daging Sapi Kacang Merah - Step 1
2
Panaskan sedikit minyak, Tumis semua bumbu halus dan bumbu pelengkap hingga harum dan layu.
Gulai Daging Sapi Kacang Merah - Step 2
3
Masukan daging dan air kaldunya ke dalam tumisan bumbu.Tambahkan kacang merah, masak hingga kacang dan daging empuk dan bumbu meresap.. Terakhir, masukan santan, masak hingga mendidih sebentar lalu matikan api.jangan lupa cek rasa ya~ *kacang merah bisa di rebus matang terpisah terlebih dahulu, dan dimasukan setelah santan tercampur dengan daging*kl pake kacang merah kering, bs direndam semalaman dulu yaa..tingkat kekentalan kuah juga disesuaikan selera yaa πŸ™‚ *saya buat agak kental sedikit*
Gulai Daging Sapi Kacang Merah - Step 3
Gulai Daging Sapi Kacang Merah - Step 3
Gulai Daging Sapi Kacang Merah - Step 3
4
Sajikan dengan taburan bawang goreng, kerupuk dan acar sebagai pelengkap πŸ™‚
Gulai Daging Sapi Kacang Merah - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai Tongkol Buncis

Gulai Tongkol Buncis

Makanan yang selalu ada didaftar menu masakan mamah #SemuaTentangIbu #MakananFavoritIbu

4 porsi
Gulai Kepala Ikan

Gulai Kepala Ikan

Ada ikan kembung besar..anak-anak ga ada yang suka potongan kepala. Digoreng bosan..coba digulai ternyata enak juga.

3 porsi
Gulai korma khas minang

Gulai korma khas minang

Gulai yg bikin makan bocah2 lahap, alhamdulillah

5 porsi
1 jam
Gulai Telur Tahu Tempe

Gulai Telur Tahu Tempe

Belum sempet belanja ikan & daging2an, jadi masak apa adanya aja dulu utk bekal suami pagi tadi. Untung stok telur selalu ada di rumah 😁

Gulai udang telor kacang panjang

Gulai udang telor kacang panjang

Kali ini pengen gulai kacang panjang tapi pake cabe rawit ga digiling hehehe...yg mau coba bebas ya cabenya boleh dicampur giling dengan bumbu halus boleh juga seperti saya buat ini.

Gulai Ayam Khas Batak

Gulai Ayam Khas Batak

Tetiba rindu makanan khas batak, dimana kondisi sekarang sedang di ujung timur Indonesia dan tidak ada yang menjual makanan khas batak. Akhirnya mencoba masak sendiri dan seneng sekali sewaktu suami bilang yummy sambil acungkan dua jempol 😁.

1 jam
Gulai daun singkong telur dadar

Gulai daun singkong telur dadar

Gampang dan sederhana.. cocok buat makan siang bersama keluarga..

Gulai Ikan Nila & kacang panjang

Gulai Ikan Nila & kacang panjang

Masak buat kesayangan ku... Dwi

Ayam Gule tanpa Santan

Ayam Gule tanpa Santan

#masakanayam_dianaaz Masak nya tanpa pakai santan ternyata enak juga...πŸ˜‹πŸ˜ . Sengaja sih ngga pake santan, krn seminggu ini sdh 2x ada menu pakai santan. Jadi biar ngga 'nek dan ngga nimbun kolesterol mulu heheh.... Lalu, pengen ngabisin stok dapur dan yg ada hanya ayam serta bumbu gule ini (yg sdh tersimpan 2 minggu lebih heheh..),,, Okey, sblm expired saya olah saja masakan ini.... πŸ˜‹πŸ˜‹πŸ˜‹

Gulai pakis udang

Gulai pakis udang

Gulai pakis adalah menu favorit eyang kakung sama eyang putri, jika masak ini selalu keinget eyangπŸ€—

Gulai kikil sapi (resep ke 800)

Gulai kikil sapi (resep ke 800)

Postingan resep #800 Recook @Ina Harahap Modifikasi versi saya berkuah anak suka makan nasi dibanyakin kuahnya. #Resep800Saya #SemuaTentangIbu #SayurKesukaanIbu #TeamTrees #Cookpadcomunity_yogyakarta

Gulai daun singkong dan ebi

Gulai daun singkong dan ebi

Seneng banget liat ijo2 si daun singkong di tukang sayur langganan.. 😁😁😁

Gulai Ikan Mas Kemangi

Gulai Ikan Mas Kemangi

Dapat ikan mas setelah liburan mancing bareng keluarga, langsung deh bikin gulai ini, rasanya enaak banget dan orang rumah pada suka. Selamat mencoba yaa 😁

4 porsi
Gulai nangka muda

Gulai nangka muda

Dikasih nangka muda utuh sm temen. Baru bisa diolah hari ini. Dari ngupas sampe bersihin bener2 butuh tenaga karena sblumnya ga pernah ngupas nangka muda utuh gini. Ga bisa cekrak cekrek pas masak, hp dikudeta anak2..

Gulai Udang & Paku (Pakis) Khas Minang

Gulai Udang & Paku (Pakis) Khas Minang

Ini gulai favorit di rumah.. Karena orang padang dan dirumah pada doyan pedas makanya rada merah ya.. Selamat mencoba.

Gulai ikan Tuna

Gulai ikan Tuna

Olahan ikan yg gurih, tidak terlalu pedas, anak-anak pun suka.

Gulai Ayam

Gulai Ayam

January15, 2019 Menggoda bareng Padersay dgn tema Gulai... #goda_GulaiLuNdro #godapaders #goyangdapur #cookpadindonesia #cookpadcommunity_jakarta #cookpad_paders