Langkah Mudah untuk Membuat Buncis garing saus tiram yang Bikin Ngiler

Dipos pada December 22, 2022

Buncis garing saus tiram

Hi Mommy, yuk praktek untuk buat Buncis garing saus tiram yang lezat Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Buncis garing saus tiram yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Buncis garing saus tiram, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Buncis garing saus tiram sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Buncis garing saus tiram biasanya untuk 4 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Sebelum saya lupa, kira-kira waktu penyiapan Buncis garing saus tiram diperkirakan sekitar 45 menit.

Kalau mau lebih kreative boleh kok dibuat variasi Buncis garing saus tiram sendiri di rumah. Walaupun bahan-bahannya cukup sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Buncis garing saus tiram memakai 14 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut adalah langkah-langkah membuatnya.

Pada bosan kah kalau buncis asik ditumis bawang putih saja? Tes buncis garing saus tiram satu iniii 🤤🤤🤤

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Buncis garing saus tiram:

  1. 1 bungkus buncis organik (kurus dan garing)
  2. Secukupnya daging (bs pake daging ayam,B2, sapi) cincang halus
  3. 2 siung bawang putih cincang halus (untuk menumis buncis)
  4. Secukupnya air untuk menumis buncis
  5. Secukupnya minyak untuk menumis buncis
  6. Bahan daging saus tiram
  7. 2 siung bawang putih, 2 siung bawang merah (cincang halus)
  8. 1 sdm kecap manis
  9. 1 sdm saus tiram
  10. 1 sdt kaldu ayam
  11. Sedikit garam dan merica
  12. 1/2 cangkir air
  13. Larutkan 1 sdm t. Maizena dengan sedikit air
  14. Secukupnya minyak untuk menumis

Langkah-langkah untuk membuat Buncis garing saus tiram

1
Cuci buncis, potong kedua ujung buncisnya.
Buncis garing saus tiram - Step 1
2
Tuangkan sedikit minyak, masukkin bawang putih. Tumis hingga wangi.
3
Setelah bawang putih sudah wangi, masukkin buncis. Oseng2. Masukkin air. Masak hingga matang (tidak lama agar teksturnya masih garing)
Buncis garing saus tiram - Step 3
4
Setelah matang, ambil buncisnya (air tumisan tidak usah ya) tata dipiring, sisihkan.
5
Tuangkan sedikit minyak. Masukkin duo bawang. Tumis hingga wangi.
6
Masukkin daging. Tumis hingga berubah warna. Masukin bumbu saus tiramnya. (tidak termasuk larutan t. Maizenanya)
7
Oseng sampe wangi. Baru masukkin air setengah cangkir. Masak daging hingga matang. Test rasa
Buncis garing saus tiram - Step 7
8
Jika sudah sesuai, jika merasa sausnya uda sesuai kekentalannya maka tidak usah masukkin larutan maizenanya lagi. Kalau encer masukkin sesuai selera. Selesai :)
Buncis garing saus tiram - Step 8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Babi panggang merah

Babi panggang merah

Biasanya dicampur ama bakmi. Atau di makan pake nasi hangat , juga uda enak. Bumbu nya kerasa sampai ke dalam. Bisa juga di ganti dengan daging ayam . Endessss deh Bikin nya gampang. Sambil nungu daging matang. Bisa ngerjain kerjaan lain. Praktis bukan....😊😊 Terima kasih , inovamelisa😊😊

Babi Hong

Babi Hong

Endeus nih, ribet dikit masaknya tp worthed. #PejuangGoldenApron3

Haisom(teripang) + siobak (non halal)

Haisom(teripang) + siobak (non halal)

Haisom ini terkenal dengan makanan yang ga ada kolestrol nya dan harganya sekitar 220-300 rb/kg cara pilih haisom pun dianjurkan yg tebal dan tidak lembek

2 porsi
(non halal) Samchan tofu

(non halal) Samchan tofu

Keinget masih ada stock samchan di freezer, combine pakai tahu en wortel ajah... Let's gohh

2 ortang
45 menit
Babi Kecap

Babi Kecap

#balinesefood Ini sudah pasti 100% ga halal ☺️ Tp bisa dicoba dengan mengganti dagingnya dengan daging ayam atau sapi ☺️👍🏻 • • Menu kali ini khas masyarakat bali tp dengan resep yg lebih simple 😄

(Maaf) Babi Hong

(Maaf) Babi Hong

Cerita daging yang satu ini tdk pernah habis dan selalu indah krn tekstur nya dan kegurihan nya 🥰

10 org yg malu malu makan nya
60 menit
Nasi Tim Daging Babi Cincang

Nasi Tim Daging Babi Cincang

Ceritanya ngabisin bahan yang ada di kulkas, babi cincang, wortel sm kucai.. akhirnya jadilah ini nasi tim ala aku 😄😄

Tumis tahu daging

Tumis tahu daging

Resep aslinya dapat dr link YouTube: https://youtu.be/egS0VIIe9kE Dgn sedikit penyesuaian sm bahan yg ada. Agak ragu sm rasanya tapi ternyata enak hasilnya 😆 Sebagai pecinta tahu, langsung save resepnya disini untuk alternatif masak berikut2nya. Mari dicoba 😄

2-3 orang
Baikut madu saos cabe

Baikut madu saos cabe

4 orang
45 menit
Thai basil minced pork (Pad Kra Pao)

Thai basil minced pork (Pad Kra Pao)

Sebenernya porsi untuk dua orang, tapi untuk single life bisa kok buat 2 kali makan 🙂 Resep saya modifikasi dari https://seonkyounglongest.com/thai-basil-pork-recipe/

2 servings
30 min
Babi kecap mentega

Babi kecap mentega

Masakan simple dan cepat (babi bisa diganti ayam)

± 2 porsi
30menit
Cah brokoli wortel daging babi

Cah brokoli wortel daging babi

Masak simple dan cepat.. Dan bahan jg ada.. Jadi deh masak ini aja.. #dirumahaja #belajarmasak #pork

Kentang kecap maling

Kentang kecap maling

Menu kesukaan suami 😍

Babi Kecap ala Momy Erza

Babi Kecap ala Momy Erza

Masakan chinese food paling favorit buatku. Aroma bumbunya kuat dan rasanya pas di lidah. Resep ini aku bikin sedikit modifikasi. Aku kurangi kecap karena tidak terlalu suka rasa manis, jadi penampakannya tidak terlalu coklat pekat . Biasanya tdk pakai bawang merah tapi kali ini aku coba menambahkan bawang merah dan cabe keriting. Ternyata enak juga lho bun..

4 orang
15 menit
Babi Lo Ba

Babi Lo Ba

Lama gak bersua dengan sobat Cookpad yg luar biasa ...Hari ini saya posting masakan sederhana dalam keluarga saya Babi Lo Ba yang mudah masaknya dan pasti enak dimakan dengan nasi hangat... Selamat Mencoba...

Sosis babi

Sosis babi

Tinggal cemplung tanpa ribet