Bagaimana Membuat Bistik Babi Lada Hitam yang Bikin Ngiler

Dipos pada October 10, 2023

Bistik Babi Lada Hitam

Hari ini saya akan berbagi resep Bistik Babi Lada Hitam yang unik? Cara membuatnya sedikit repot. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Umumnya Bistik Babi Lada Hitam yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Bistik Babi Lada Hitam, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Bistik Babi Lada Hitam enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Bistik Babi Lada Hitam kira-kira 7 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Kalau mau lebih enak boleh kok dikreasikan Bistik Babi Lada Hitam dengan kreasi dan ide kreative kamu sendiri. Bahan-bahan sederhana yang mudah ditemukan, hidangan ini jika disajikan hanyat akan menambah segar dan nikmat serta memberikan kesehatan. Anda mungkin bisa mengidangkan Bistik Babi Lada Hitam memakai 11 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut adalah langkah-langkah membuatnya.

Saya sudah beberapa bulan lalu beli biji lada hitam dan baru minggu lalu saya tumbuk. Karena lada hitamnya sudah siap pakai, jadi saya berpikir harus dipakai dong. Udah cape2 numbuk, masa tidak dipakai. Nah.. Makanya sy buat ini.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bistik Babi Lada Hitam:

  1. 100 gram daging babi (iris tipis)
  2. 150 gram buncis (potong² ± 3cm)
  3. 150 gram wortel (potong² memanjang ± 3cm)
  4. 2 siung bawang putih
  5. 1 sachet saus tiram
  6. 1/2 sdt garam
  7. 1/2 sdt gula
  8. 1 1/2 sdt lada hitam
  9. 1 gelas air (secukupnya)
  10. 3 sdm kecap manis

Langkah-langkah untuk membuat Bistik Babi Lada Hitam

1
Panaskan minyak, masukan bawang putih biarkan sampai menguning.
2
Masukkan babi kemudian diaduk sampai terlihat sudah terkena panas minyak seluruhnya. Tutup wajan, sesekali diaduk.
3
Tambahkan air dan biarkan sampai didih (biasakan wajan ditutup)
4
Setelah air didih, masukan saos tiram, aduk sampai rata (tutup lagi). Biarkan 10 menit agar babi empuk.
5
Masukan wortel, aduk2. Tutup wajan. Biarkan sampai wortel agak empuk (jangan terlalu empuk, coba potong pakai spatula tidak keras.
6
Masukan buncis, aduk2 kemudian tutup sebentar.
7
Masukan garam, lada hitam, gula, & kecap manis. Rasa bisa dikoreksi.
8
Bila sayur sudah masuk semua,jangan terlalu lama dimasaknya. Karena harus mendapatkan wortel & buncis yang garing.
9
Sajikannn.. :)

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bolognese

Bolognese

Istri minta spaghetti, tp spaghetti apa? Terserah katanya, ya udah aku bikinin ini, sekalian kl Bolognese nya sisa bisa buat makan anak pake nasi. Bahan seadanya, tp mendekati aslinya, maklum kaum proletar.

Sup Baikut lobak

Sup Baikut lobak

4-5 porsi
Paha babi dan tahu tumis kecap buat bumil

Paha babi dan tahu tumis kecap buat bumil

Ini asupan protein buat bumil. Lagi bosan telur rebus.. Hehehe. Tadinya pingin ditumis dengan doubanjiang. Udah kangen sama rasanya. Tapi pas baca baca, eh ada sedikit kandungan alkohol. Kalo seingat aku, klo dimasak, alkohol akan menguap, seharusnya ga apa-apa ya.. Tapi karena ini hamil pertama, ga mau ambil resiko, dan juga udah lapar, maka ga sempat baca-baca lagi ttg alkohol yang dimasak. Akhirnya ditumis kecap deh.. Aku bikin dominan ke asin karena lagi pingin yang gurih.. Pakai paha babi karena pingin tekstur yang agak kenyal kalo dikunyah.. Pedas dan bawang putihnya udah dikurangin, biar cocok sama bumil. Sekali-kali dikasi cabe sedikit bolehlah.. #CookpadCommunityJakarta.

2-3 orang
Bakkut Cola/白骨可乐

Bakkut Cola/白骨可乐

Ini Resep aku yang ke-100 💪💪💪😁😁😁. ini juga salah satu menu di resto chinese favorit aku dan cuma ada di sana doank yang jual masakan ini..jadi kalo pengen makan harus ke sono... berhubung Krna lagi pandemic...coba ngarang2 sndri resepnya...akhirnya jadi juga..hihihiii... 😁😁😁. Ini bahan utamanya boleh di ganti dengan ayam ya.

Babi Cincang masak Kentang Kecap

Babi Cincang masak Kentang Kecap

8 - 10 porsi

50 menit
Daging babi kecap

Daging babi kecap

Kali ini masakin yg spesial buat anak, karena dia sukaaa banget makan daging babi kecap, tapi jarang dimasak di rumah, hihihi.. Walopun aku ngga makan (alias gak doyan) daging babi, tapi boleh lah ya sesekali masakin ini d rumah.. Aku masak ini simple aja, karena sebelum nya juga aku udah rebus daging ini sampai empuk dan matang (apalagi sekarang lagi banyak bgt “virus” berbahaya di luar sana so masak daging2ab begini mesti matang deh) Oh iyaaa, boleh skip postingannya buat tmn2 ku Muslim, atau kalau mau liat dan bikin boleh diganti dengan daging ayam or daging sapi yaaa.. Selamat mencoba #PejuangGoldenApron2

Spinach Bacon Cheese Quiche

Spinach Bacon Cheese Quiche

Mengakali anak tidak mau makan bayam, karena waktu dimakan tidak berasa bayamnya. Cocok untuk sarapan karena sudah lengkap ada telur, sayur, keju, susu. Untuk pie crust nya sudah saya panggang di malam hari sebelum tidur, jadi paginya tinggal siapkan isiannya saja. #Cookpadcommunity_jakarta #PejuangGoldenApron2 #Frenchfood

Babi Wortel Enoki Lada Hitam

Babi Wortel Enoki Lada Hitam

Laperrrr dan ada stok daging babi n bbrp sayuran. Langsung ajah di tumis pakai saus lada hitam. 😁😁😁

1 orang
5-15 menit
Bola2 Sapi Homemade

Bola2 Sapi Homemade

Sederhana, mudah dibuat, dan sehat ! Bola2 daging (bisa sapi/babi)bisa langsung diolah untuk berbagai menu atau dimasukkan ke freezer, diambil sewaktu2 kita membutuhkannya.. Tekstur cukup lembut, bisa untuk bahan menu anak2 👌 #bola2sapihomemade #resolusi2019 #berburucelemekenas #generasigakpakaimicin

15"
Hash Browns With Beef Bacon & Egg

Hash Browns With Beef Bacon & Egg

Awalny menu coba-coba cari alternatif sarapan kalau weekend. Ternyata enak dan jadi kesukaan. Sejujurnya saya ga tau nama yg tepat utk menu ini.. tp krn terbuat dr kentang yowes.. kita namain saja sesuai dengan judul yg saya buat.hahhaha....ga penting bgt yak🤭 Pokonya.. yang penting dari menu ini, simple nya dapet dan sehatnya udh pasti. #ResepTelurkuMendunia #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Tangerang #CocomtangPost_paketelur #JelajahResep #JelajahResepSehat

3 porsi
30 menit
Kaki Babi Kecap

Kaki Babi Kecap

Di sini, saya pake 2 kg kaki babi tanpa tulangnya. Sampe di rumah, saya buang kulit & lemaknya.

Pork Soup (Sop Babi)

Pork Soup (Sop Babi)

Karena disini lagi musim dingin kepikiran buat sop yang satu ini supaya kuat menghadapi musim dingin. #5resepterbaruku

2 jam
Isian Roti goreng

Isian Roti goreng

Ini isian roti goreng bisa juga untuk makan sama nasi ato isi bacang juga boleh tinggal tambah pake jamur hitam enak banget rasanya 😊oya daging boleh suka2 pake daging apa pun ayam ,sapi , babi

Babi Kecap Sedap (No bau ya)

Babi Kecap Sedap (No bau ya)

First time masak sendiri babi kecap. Biasanya selalu di masakin cece sepupu yang pinter masak.hehehe Aku kasi tips agar bau babi hilang, rebus sebentar babi dengan air dan tambahkan sedikit wine/arak, mungkin sekitar 10 menit. Lalu tiriskan dan potong sesuai selera. Karna aku suka agak kecil aku potong kecil. Selamat mencoba ☺️

Spaghetti Aglio olio spicy 🌶

Spaghetti Aglio olio spicy 🌶

Pagi tadi telat bangun karena nonton film serial terbaru dari Jason Mamoa “See” sampai episode 7😂 Karena telat bangun akhirnya cari ide bikin Brunch yg gampang dan ga pake lama🤣 And this is it, simple bgt ngerjainnya...tp tetep yummie. Dicobain yuuk👍😋

5 porsi