Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Menyiapkan Rendang daging sapi yang Sempurna

Dipos pada February 21, 2020

Rendang daging sapi

Hari ini saya akan berbagi resep Rendang daging sapi yang praktis Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Padahal Rendang daging sapi yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Rendang daging sapi, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Rendang daging sapi di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang daging sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang daging sapi memakai 19 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Mumpung suami libur dan dia suka banget sama rendang.... Yukkkk masak .. Ini porsi kecil ya

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang daging sapi:

  1. 250 gr daging sapi
  2. 1 bks santan instan (aq pake rosebrand)
  3. 1 bt serai
  4. 2 lbr daun salam
  5. 2 lbr daun jeruk
  6. Bumbu halus:
  7. 10 biji cabe rawit merah (biar warnanya bagus)
  8. Kalau suka pedes bisa di tambah cabe rawit biasa
  9. 6 siung bawang merah
  10. 3 siung bawang putih
  11. 2 cm kunyit
  12. 2 cm jahe
  13. 2 cm lengkuas
  14. 2 biji pala
  15. Sedikit kayu manis dan jintan
  16. 1/2 sdt lada bubuk
  17. 1/2 sdt ketumbar
  18. 2 butir kemiri sangrai
  19. secukupnya Garam, gula dan penyedap rasa

Langkah-langkah untuk membuat Rendang daging sapi

1
Tumis bumbu halus, masukkan serai, daun salam, daun jeruk.. Tumis hingga harum..
2
Tuang air secukupnya(untuk ungkep daging), masukkan daging yg sudah di iris tipis tipis..
3
Setelah mendidih masukkan santan (di aduk biar santan tdk pecah dan keluar minyaknya)...
4
Beri gula garam dan penyedap,, tes rasa...
5
Tunggu sampai daging empuk sambil di aduk....
6
Dan jadilah hasilnya rendang daging sapi siap di makan....
Rendang daging sapi - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang Versi 2

Rendang Versi 2

Konon katanya kalau seseorang berhasil buat rendang berarti kemampuan masaknya oke.....itu entah kata siapalah. Intinya karena rendang itu banyak bumbu dan tingkat kesabaaaaraaan yang cukup tinggi. Dimulai penasaran rendang yang pakai kelapa sangrai. Dan setelah baca beberapa resep dan di kombinasikan inilah hasil rendang enak versi #sakinakitchen Btw...sebelumnya saya sudah pernah share resep rendang. Nah yang ini saya kasih nama versi 2. Soalnya bumbunya kalau saya rasa lebih minimalis dan saya pribadi plus keluarga suka yang versi 2 ini.

Rendang (pedas) daging sapi

Rendang (pedas) daging sapi

Dimana pulang luar kota. Kalo makan daging suka bosen sama yang gitu-gitu aja. Ya dibuatlah rendang. Hahaha. Cekidot...

2-3 porsi
30-40 menit
16. Rendang daging

16. Rendang daging

Kemarin pas beli daging cincang buat tumis buncis, sekalianngeborong daging buat rendang. Belum pernah coba masak rendang sih, sok berani mau masak tp agak khawatir.😣 Tapi hasilnya tidak terlalu mengecewakan kok πŸ˜†

10 potong
Nasi Goreng Rendang Pedas

Nasi Goreng Rendang Pedas

Udah bosen banget rasanya sama daging olahan Qurban kemarin. Masih ada sisa rendang yang cuman terus-terusan dihangatkan. Daripada gak kemakan dan kebuang kan sayang, jadi dibikin nasgor aja. Alhamdulillah habis kan jadinyaπŸ˜‚ karena pada dasarnya bumbu rendang udah memberi rasa pada nasi jadi gak usah banyak-banyak gareminnyaπŸ˜‚

Rendang Jengkol

Rendang Jengkol

Source : Akun Bunda Arvina Harahap @cookpad "Rendang Jengkol" ☘ Entah mengapa tiba2 saja saya ingin memasak jengkol. Tetapi ingin bumbu yg tak biasa. Akhirnya pilihan saya jatuh pada resep Mba Arvina ini πŸ˜‡ Kemudian saya konsultasi dulu dg mba Vina supaya ga salah proses. Tentunya saya sesuaikan dg stock bahan ya 😁 Terutama santan, saya pakai 1 pcs 200 ml Kara instan dan airnya bukan air kelapa, melainkan air biasa. Untuk klik link resep asli langsung disini ya πŸ‘‡πŸ™ https://cookpad.com/id/resep/3596267-rendang-jengkol

Rendang

Rendang

Di acara asian food war, chanel foodnetwork sang juru masak dri resto padang sari bundo jakarta memberikan tips klo masak rendang bumbu jgan di tumis melainkan di rebus bersma santan jadi minyak yg keluar itu murni dri santan dan hanya gunakan santan yg kental.. ketika saya coba mmg rasanya enak harum santan yg terkaramel . manis gurih harumnya benar bnar berbeda dri rendang yg slma ini saya masak.

Rendang ayam praktis

Rendang ayam praktis

#5resepterbaruku #resolusi2019 #berburucelemekemas Bikin rendang ribet blender bumbu. Mesti cuci blender pula. Yang praktis saja ,beli bumbu aja .praktis

Rendang Jengkol Bumbu Instan

Rendang Jengkol Bumbu Instan

Tadi sore mampir di warung sayur & lihat jengkol yg msh tersisa 2 bungkus. Mungkin inilah takdir dimana sy akan memasak jengkol utk pertama kalinya. Akhirnya saya borong 2 bungkus jengkol tsb dan siap utk bereksperimen dgn bantuan bumbu rendang instan hihihihi..... 😁

Rendang Daging

Rendang Daging

Pake nasi hangat dan bikin serumah ketagihan πŸ˜‚ silahkan dicoba 😊😊

Rendang ati sapi

Rendang ati sapi

Ini maaf ya kebanyakan poto saya alakadarnya ahaha. Saya gak bs moto yg bagus dn menggoda selera Tapi tak apalah yg penting emang hasil masak sendiri πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚. Jadi rendang ati sapi ini aku pake nemenin makan nasi kuning yg td aku share resepnya.

30 menit
Rendang ayam

Rendang ayam

Resep bumbu nya turunan dr mama ku. Paksu yg suka bgt sma makanan khas Indonesia khususnya yg bersantan kayak rendang ini. #berburucelemekemas #resolusi2019

8. GehuJeletot bmb rendang(Tahu isi Pedas) #BikinRamadanBerkesan

8. GehuJeletot bmb rendang(Tahu isi Pedas) #BikinRamadanBerkesan

Hari ini ga sempet belanja ahahahaha share menu cemilan untuk buka puasa hari ini aja tahu isi pedas ,karena kami suka pedas πŸ˜…...well #BikinRamadanBerkesan dengan menu simple

10 pcs
Rendang Telor Ceplok by: Erni Hartanti.AmdπŸ˜˜πŸ˜πŸ˜„

Rendang Telor Ceplok by: Erni Hartanti.AmdπŸ˜˜πŸ˜πŸ˜„

Alhamdlh nikmaat sedap dengan sayur Urap Kluban Sawah cocok nih.

4 porsi
Rendang jamur kancing kentang Simple

Rendang jamur kancing kentang Simple

Mensiasati protein selain di dapat dari ikan,ayam,daging,telur. Bisa dicoba nih sist pake jamur, apalagi yg seperti anak bungsuku ga suka "amis-amisan",, Menu ini terinspirasi saat makan rendang jamur di Jejamuran Jogja, endesssss... Dijamin ga kalah rasa sama rendang daging.. Pokoknya nampollllll...dan waktu masaknya pun ga lama, cuma ribet nyiapin bumbunya #5resepterbaruku

5 porsi
35 menit
Rendang telor bulat

Rendang telor bulat

Dah lama banget ga buat rendang. Karna waktu da mepet jam makan siang yang simple aja buat rendangnya

Ceker kepala bumbu rendang

Ceker kepala bumbu rendang

Ga jadi beli daging sapi daging ayam pun jadi santap yuk πŸ˜€πŸ˜πŸ€£πŸ˜‰