Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Menyiapkan Rendang Daging Sapi yang Anti Gagal

Dipos pada February 29, 2020

Rendang Daging Sapi

Bagaimana membuat Rendang Daging Sapi yang gampang Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Umumnya Rendang Daging Sapi yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Rendang Daging Sapi, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Jangan terlalu repot dalam penyajian Rendang Daging Sapi sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Daging Sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Daging Sapi memakai 22 jenis bahan dan 1 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Masak masak edisi lebaran...kalo ga lebaran biasanya beli aja di rumah makan padang πŸ˜†

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Daging Sapi:

  1. 1 kg daging sapi khusus rendang (bagian paha/lemaknya sedikit)
  2. 3 kotak santan kara (@200 ml) larutkan dgn 2 liter air
  3. 3 batang sereh (digeprek)
  4. 8 lembar daun jeruk (iris tipis)
  5. 5 lembar daun salam
  6. Secukupnya garam
  7. Secukupnya gula
  8. Bumbu yang dihaluskan :
  9. 250 gram cabe merah keriting
  10. 5 buah cabe mercon
  11. 20 siung bawang merah
  12. 1 sdt jinten
  13. 1 sdt adas
  14. 1 sdt pala bubuk
  15. 1 sdt lada bubuk
  16. 1 sdt cengkeh
  17. 3 sdm ketumbar
  18. 3 butir kemiri
  19. 8 siung bawang putih
  20. 1 ruas jahe
  21. 1 ruas lengkuas
  22. 1 ruas kunyit

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Daging Sapi

1
Masak larutan santan,masukan bumbu halus,batang sereh,daun salam dan daun jeruk,biarkan mendidih sambil diaduk. Masukan daging sapi,masak dengan api kecil sambil sesekali diaduk biar gak gosong,tambahkan garam dan gula,koreksi rasa,jika daging sudah empuk,bumbu mengering dan rasa sudah pas,sajikan

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

RendangΒ  #KitaBerbagi

RendangΒ  #KitaBerbagi

Gini nih, efeknya sering2 main ke Cookpad. Dapet resep dari mbak Susi Agung. Makasih ya mbak, enak sangat ini. Bumbunya pas, semua pada sukak. More Delicious.

Rendang Steak

Rendang Steak

Pengen makan rendang tapi kayak steak ehh.. Dengan Alakadar jadi deh

Rendang jamur tiram

Rendang jamur tiram

Udah lama engga bikin rendang jamur. Ini pgin rendang jamur hihihi πŸ˜‚πŸ˜„πŸ˜…. Bikin deh rendang jamur tiram πŸ˜‰πŸ˜…

8 porsi
40 menit
Nasi Goreng Rendang ala Anak Kos

Nasi Goreng Rendang ala Anak Kos

Hari ini sarapan nasi goreng yok. Berhubung masih ada bumbu rendang di kosan, jadi buat nasi goreng rendang aja.

1 porsi
10 menit
Rendang Daging

Rendang Daging

Perdana bikin rendang! Resep recook dari youtube channelnya Elizabeth Wang

Rendang ayam

Rendang ayam

Suami request rendang, di kulkas adanya daging ayam.. Cuzz bikin rendang ayam 😁

Rendang Daging

Rendang Daging

Rendang daging buatan saya ini versi saya yah.. Karena saya buatnya tidak mengikuti pakem asli rendang padang. Karena biasanya klo bikin rendang wajib pake daun kunyit, tp karena susah nyarinya jadi ga saya pake. Ada juga yang bilang ga perlu pake kunyit, jahe dan gula. Tapi resep yang saya buat ini yang sudah cocok dengan lidah keluarga saya. Silahkan bagi yang ingin mencoba. Happy cooking 😍😘 Note: utk penggunaan asam kandis boleh diskip/dihilangkan ya.. Karena menghasilkan sedikit rasa asam.

Rendang Padang

Rendang Padang

Resep ini terinspirasi dari resepnya ibu Susi Agung, saya modifikasi sedikit bahan dan cara masaknya. Juara ini rendang rasanyaaaa!! πŸ–’πŸ–’πŸ–’ Untuk resep asli bisa dilihat disini : https://cookpad.com/id/resep/2418750-rendang-daging

Rendang Ayam (Tanpa Kelapa Parut) #BikinRamadanBerkesan

Rendang Ayam (Tanpa Kelapa Parut) #BikinRamadanBerkesan

Ini menu sahur tadi malem sebenernya, hari ke-23 puasa, cm karena suami requestnya pas malem dan warung sayur udah ga ada yg buka, jadilah bikin rendang minus kelapa parut.. Setelah dicoba masih enak kok, selamat mencoba semua πŸ˜„

3 Porsi
45 Menit
Rendang daging ala padang

Rendang daging ala padang

Mau pergi liburan keluarga, mau bikin buat bekal liburan yg dgn 1 lauk aj udh nikmat..hehehe

Rendang daging

Rendang daging

Rendang ala RM Padang - masaknya pakek perjuangan krn harus numbuk kelapa parut yg disangrai... Ini kuncinya rendang daging khas RM padang.. Yummy deh pokoknya

Rendang daging

Rendang daging

Sdah seminggu suami mintak bikin rendang.kangen katanya...tpi baru sempat bkin sekarang😍😍😍😍

Daging rendang telur asin ketofriendly

Daging rendang telur asin ketofriendly

Ada sisa rendang yang dibikin 2 hari lalu. Kebetulan ada stok telur asin oleh2 dari teman. Cuss..diolah yuk. Resep ini ketofriendly ya..carbo gak sampe 10 gram menurut fatsecret..😊😊

6 menit
Rendang ayam kampung

Rendang ayam kampung

Rencana sih mau ngrendang daging sapi, eh bunda saya lg hipertensi jadi di gantilah dgn ayam kampung hehe Gampang bgt bikinnya soalnya pake bumbu instan, yuks cus liat step by stepnya πŸ‘‡

Rendang

Rendang

ceritanya kemaren2 bikin rendang, blm sempet d foto soalnya keburu laper dan ludes tinggal nyisa atu ini., hahahah tpi rasanya polll, cekidot liat resepnya

2. Rendang Jengkol empuk

2. Rendang Jengkol empuk

Resep 2 Hari ini bebikin jengki aka si ati maung. Dapet tips dari mba susie agung biar jengkolnya empuk harus direbus dengan air cucian beras. Sebelumnya saya rendam jengkol semalaman dengan air cucian beras (wajib menurut pengalaman saya), baru keesokan harinya direbus dengan air cucian beras yang baru. Coba deh mom hasilnya...jengkol empuknya pulen bukan empuk cangor πŸ˜…πŸ˜‚...whats the meaning cangor?πŸ€”πŸ˜…πŸ˜›...yuk #bikinramadanberkesan dengan jengkola Saran penyajian : dimakan ketika berbuka saja ya, jangan untuk sahur 😁😁

Rendang Rumahan

Rendang Rumahan

8 Porsi
60 Menit