Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Asem Asem Daging Sapi yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada June 21, 2016

Asem Asem Daging Sapi

Anda sedang mencari inspirasi resep Asem Asem Daging Sapi yang praktis Cara membuatnya tidak terlalu susah. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Umumnya Asem Asem Daging Sapi yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Asem Asem Daging Sapi, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Asem Asem Daging Sapi di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Asem Asem Daging Sapi adalah 4 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Asem Asem Daging Sapi diperkirakan sekitar 1 jam 30 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Asem Asem Daging Sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Asem Asem Daging Sapi memakai 16 jenis bahan dan 11 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Asem Asem Daging Sapi:

  1. Daging sapi
  2. Wortel
  3. Buncis
  4. Kol
  5. Tomat hijau
  6. Bumbu
  7. 9 siung bawang merah
  8. 5 siung bawang putih
  9. 5 cabai rawit
  10. 1 ruas lengkuas
  11. 2 lembar daun salam
  12. secukupnya Gula merah
  13. Asam jawa
  14. 1/2 sdt garam
  15. 1/2 sdt kaldu jamur
  16. 500 ml air kaldu sapi

Langkah-langkah untuk membuat Asem Asem Daging Sapi

1
Potong dadu daging sapi lalu cuci bersih. Rebus daging kurang lebih selama 30menit. Jika sudah 30menit matikan kompor lalu saring air kaldu daging sapinya untuk digunakan nanti.
Asem Asem Daging Sapi - Step 1
2
Cuci bersih sayuran lalu potong sesuai selera.
Asem Asem Daging Sapi - Step 2
Asem Asem Daging Sapi - Step 2
3
Cuci bersih bumbu lalu potong sesuai selera. Haluskan gula merah.
Asem Asem Daging Sapi - Step 3
Asem Asem Daging Sapi - Step 3
Asem Asem Daging Sapi - Step 3
4
Ambil secukupnya asam jawa lalu tambahkan air, kemudian peras asam hingga menyatu dengan air.
Asem Asem Daging Sapi - Step 4
5
Panaskan minyak lalu tumis bamer, baput, dan cabai hingga harum.
Asem Asem Daging Sapi - Step 5
Asem Asem Daging Sapi - Step 5
6
Tambahkan lengkuas dan daun salam, masak hingga daun salam sedikit layu.
Asem Asem Daging Sapi - Step 6
7
Masukkan kaldu daging sapi lalu aduk merata.
Asem Asem Daging Sapi - Step 7
8
Masukkan daging sapi yang telah direbus lalu aduk hingga tercampur rata. Tunggu beberapa menit.
Asem Asem Daging Sapi - Step 8
9
Masukkan sayur2an (buncis, wortel, dan tomat). Lalu masukkan gula merah, air asam, kaldu jamur, dan garam. Aduk hingga rata.
Asem Asem Daging Sapi - Step 9
Asem Asem Daging Sapi - Step 9
10
Setelah daging dan sayuran yang tadi dimasukkan sudah empuk masukkan kol. Aduk hingga rata. Tunggu beberapa menit hingga daging dan sayurannya matang.
Asem Asem Daging Sapi - Step 10
11
Siap disajikan
Asem Asem Daging Sapi - Step 11
Asem Asem Daging Sapi - Step 11
Asem Asem Daging Sapi - Step 11

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kol gulung isi daging

Kol gulung isi daging

Haloo semuaa selamat soreee🤗 Gimana kabarnya hari inii? semiga selalu sehat yaa.. Hari ini aku mau bikin cemilan untuk santai bareng keluarga nihh ,siapa yg masih punya stok daging kurban dan bingung mau dimasak apaa?? Kita bikin kol gulung isi daging yukk ,,sebenarnya aku gatau ini namanya apa jd aku namain "kol guling isi daging" aja deh hehe. Kol ini ada di siomay² ya gak sihh? tp kalo di abang siomay biasanya gaada isiannya kan?. Daripada bosen makan rendang mnding kita bikin jadi makanan sehat ajaa dagingnya😋 cocolannya bisa pake saos kacang atau saos tomat yaa ,sisa adonan dagingnya bisa dibikin pentol jugaa loo. Langsung aja kita bikin yuukkk .. Oiyaa sorry ya kalo fotonya burem bcs baru diangkat dr kukusan jd ber asap gais hehe

Sup Daging Berempah

Sup Daging Berempah

Semarak idul adha.. Kali ini aku masak sup daging berempah , paling enak makan sup + nasi anget + kerupuk + sambel dijamin deh bakal gagal diet wkwkw Source: Tintin Rayner #iduladha #sup #supdaging

5 porsi
60menit
Sup Rempah Daging Tetelan

Sup Rempah Daging Tetelan

Masih dalam suasana pasca hari raya Qurban dan stok daging masih banyak. Hari ini ngesup aja biar seger sesuai permintaan paksu. Rasanya kayak sup buntut dan aroma rempahnya bikin ngences. Asli...ini sup enak banget. Berhubung makannya cuma berdua, bikinnya hanya untuk hari ini aja. Besok ganti menu lagi . . #PekanPosbar #PosbarIdaman #OlahanDagingKurban #KampungIdaman #suptetelan #supdaging #CookpadCommunity_Bandung #cocomba #authorsbandunghebring #ResepHadleny

4 orang
Gorengan Kambing

Gorengan Kambing

Ini resep dari uwa, ya dia juga dari temennya sih yang orang Betawi. Tapi kok belum pernah nemu ya menu ini dimana-mana.

4 orang
3 jam
Gule kambing

Gule kambing

Ini resep saya pake bumbu jadi yang kecil, biar simpel, ditambahin bumbu jangkep sedikit biar rasanya tambah mantul menurut lidah saya

Empal daging sapi tanpa goreng

Empal daging sapi tanpa goreng

Menu simpel yang bisa dimakan semua keluarga, ini saya nyebutnya empal,tapi tidak perlu digoreng...

Asem asem daging kambing

Asem asem daging kambing

pengen masakin si dia masakan asal daerahku rembang🥰🥰

2 orang
1/2 jam
#382. Tumis Pare Daging Cincang

#382. Tumis Pare Daging Cincang

Rabu, 040821 Tema Semarak Clover kali ini adalah #PekanCooksnapAdmin yg pada tahun ini sudah memasuki 1 tahun masa jabatan banyak hal² baru yang kami pelajari bersama para admin mulai dari yang kami tidak tahu dan tidak bisa menjadi tahu dan bisa Terimakasih banyak saya ucapkan kepada para admin yg sudah dgn sabar dan berbaik hati mau membimbing dan mengajarkan hal² yang baru kepada kami dan sebagai tanda kasih saya untuk mba @PutriChristian saya coba Cooksnap salah satu resepnya dgn sedikit modif semoga mba berkenan dan mohon ijin reshare 🙏🏻😘👍 Source : @PutriChristian Cooksnap : Dapoer Ciptasari dgn modif #SayuranAsliIndonesia #BarapiManjuhu #PPKM_Kalteng #CookpadCommunity_Bandung #Cookpad_id #CookpadImdonesia #Cookpaders #Memasaklahdgnhatidancinta #PekanCooksnapAdmin #CooksnapAdminClovers #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Subang

5 orang
30 menit
Gulai Baga Khas Pariaman (Gulai daging Tanpa Santan)

Gulai Baga Khas Pariaman (Gulai daging Tanpa Santan)

Gulai Baga atau ada yang menyebut gulai Bagar. Ini adalah salah satu gulai dari Pariaman Sumatera Barat. Gulai ini terbuat dari daging sapi dan sedikit gomok/ lemak sapi dan diolah tanpa santan. YouTube desmawati kuretangin Link resep https://youtu.be/2XebnHgq2GA #kampungIdaman #basidoncek #maminang_RayoAji #CookpadCommunity_Sumbar

97. Tongseng Daging Sapi

97. Tongseng Daging Sapi

Idul Adha atau idul qurban, saatnya mama mencari-cari inspirasi makanan olahan daging sapi biar suami dan anak-anak tak bosan. Nah kali ini kita bikin tongseng biasanya pakai daging kambing. Kita coba daging sapi. #olahandagingqurban #dagingsapi

3 orang
Sup Wonton Udang Daging

Sup Wonton Udang Daging

Biasanya kalau buat pangsit kuah itu pangsitnya direbus air biasa dulu, ditiriskan, baru disiram dengan kuah kaldu yang sudah disiapkan. Tapi kadang kalau lagi malas cuci banyak panci biasanya saya langsung rebus aja di kuah kaldu 😂 Hasilnya memang jadi keruh dan kuah agak mengental, tapi rasa sih tetap enak ya 😆 Di resep asli bahan isiannya nggak pakai putih telur, tapi saya tambahkan supaya lebih empuk lagi ya. Source justonecookbook #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalbar

Gongso Daging

Gongso Daging

Memanfaatkan daging qurban kali ini aku bikin masakan yg mudah saja.. gongso daging khas semarang... Masakan ini sebenarnya mirip terik daging kalo di Solo hanya bedanya tidak menggunakan santan. Kali ini aku mencoba memasak daging tanpa presto... menggunakan metode jadul yang dipake jaman si mbahnya misua yang org jawa.. hasilnya mantul.... daun pisang yang digunakan sebagai penutup masakan sebelum menggunakan tutup.panci... memberikan sensasi rasa tersendiri... kuncinya adalah... gunakan api kecil saja agar tidak gosong... bumbu meresap.merata dan benar-benar rasa jadul.... dijamin makannya nambah... silahkan mencoba... #ComboNgabibita_QurbanAsik #CookpadCommunity_Bogor #OlahanDagingQurban #PosbarIDAMAN #KampungIDAMAN

Tongseng Daging Kambing

Tongseng Daging Kambing

Bismillah,.. Rabu, 21 Juli 2021,... Selamat hari raya Iedul Adha,... Alhamdulillah kemaren kurban kambing, dan kita bikin tongseng,.. kemaren ada share resep tongseng Daging, cuman ini bumbu ada yg saya tambah jumlahnya berhubung jumlah daging lebih banyak dari sebelumnya . . #OlahanDagingKurban #CookpadCommunity_Palangkaraya #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalteng

Nasi Kebuli Kambing | Presto

Nasi Kebuli Kambing | Presto

Walaupun tampilannya kayak nasi goreng atau bukan seperti nasi kebuli pada umumnya tapi rasanya tetap enak dan berasa rempahnya yang khas Timur tengah looooh😂 hehehe. Resep ini saya dapat dari mbak @citraprayugo_kitchen dengan sentuhan tangan ala saya dengan sedikit modif resep dan cara membuatnya. So thankyou mbak @citraprayugo_kitchen resepnya bener-bener josh rempah-rempah asli berasa banget👍.

Daging Rebus Siram Saus Gravy

Daging Rebus Siram Saus Gravy

Bismillah. Alhamdulillah, Idul Adha tahun ini dapat daging kambing dan sapi. Daging sapinya saya olah dengan merebusnya. Awalnya saya ingin mencampurkan saus gravy beberapa saat setelah daging direbus. Qodarullah, tidak jadi. Ini saya jadikan saus siraman. Sausnya sisa dari saya membuat Nasi Telur Hongkong. Sayang kalau dibuang. Rasanya cenderung asin, jadi dagingnya saya rebus biasa. Resep saus gravy saya dapatkan dari Devina Hermawan (@devinahermawan) berjudul Nasi Telur Hongkong. Di sini saya tulis kira-kira setengah resep saus, saya sesuaikan dengan selera. Resep asli sausnya bisa dilihat di link berikut: https://cookpad.com/id/resep/13439089-nasi-telur-hongkong #OlahanDagingKurban #PosbarIdaman

1 panci kecil (2-3 orang)
1 jam