Cara Gampang Membuat Gulai ikan kakap "keto friendly" yang Menggugah Selera

Dipos pada April 28, 2022

Gulai ikan kakap "keto friendly"

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Gulai ikan kakap "keto friendly" yang mudah Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Umumnya Gulai ikan kakap "keto friendly" yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Gulai ikan kakap "keto friendly", mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Gulai ikan kakap "keto friendly" ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Mommy boleh saja menambahkan variasi Gulai ikan kakap "keto friendly" bisa kreasi sendiri atau dengan teman-teman di rumah kamu. Bahan-bahan sederhana yang mudah ditemukan, hidangan ini jika disajikan hanyat akan menambah segar dan nikmat serta memberikan kesehatan. Kalau kamu mau, masakan Gulai ikan kakap "keto friendly" memakai 14 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ini menu refill waktu main ke peternakan, sebenernya masak banyak tapi yg di foto cuma kepalanya aja, takut ga muat kalo diajak selfie semua.. hihihi Ini saya beli ikan kakap sekilo isi 3 ekor seger2 banget Yang 2 ekor saya potong jadi 3 karna besar yg 1 ekor saya potong 2, abis itu saya bagi 2 deh potongan ikannya jadi bisa buat 2x masak, lumayan lahh daripada beli mateng di padang kan mahal ya, maklum emak irit Tadinya diniatin mau masak sup ikan bening, tapi kok kepengen yg gurih2 pedes Saya tanya paksu mau dimasakin yg seger apa yg gurih, dia jawab yg gurih tapi seger...hhhmmm Dari pada nanya2 jawabannya ngambang mending gmn kata yg masak aja lahh yaa.. orang doi tinggal makan doank 😅 Menu ini enak bgt dimakan panas2 apalagi pake nasi, haduuh mimpi 😝

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai ikan kakap "keto friendly":

  1. 500 gram ikan
  2. 3 lembar daun salam
  3. 4 lembar daun jeruk
  4. 2 batang serai
  5. Seruas lengkuas
  6. 200 ml air + 2 bungkus santan instan kecil
  7. Bumbu halus:
  8. 10 buah cabai kriting
  9. 8 butir bawang merah
  10. 4 butir bawang putih
  11. 2 butir kemiri
  12. 2 ruas kunyit
  13. 2 ruas jahe
  14. 1 sdt ketumbar

Langkah-langkah untuk membuat Gulai ikan kakap "keto friendly"

1
Cuci bersih ikan yang akan di masak dan potong2 sesuai selera
2
Tumis bumbu halus, daun salam, daun jeruk, serai dan lengkuas sampai wangi
3
Tuangkan air + santan masak sampai mendidih sambil di aduk2, lalu kecilkan api
4
Masukan ikan dan Masak sampai ikan matang dan bumbu meresap jangan lupa kasih garam yaa mom. Angkat. Siap disajikan.
Gulai ikan kakap "keto friendly" - Step 4
5
Kalo saya pas mau mateng saya kasih ulekan cabe rawit biar joss pedesnya 🤭
6
Kenapa saya setiap masak nambahin garam selalu di paling akhir itu supaya mineral garam ga rusak

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai ikan salai/ikan asap

Gulai ikan salai/ikan asap

Ikan salai biasa disebut juga ikan asap. Masing2 daerah di Sumatra punya cara sendiri untuk mengolahnya dalam bentuk gulai dan punya rasa khas yg berbeda2. Saya masak ini berdasar resep ibu saya yg asli orang Medan.

4 porsi
30 menit
Gulai ikan laut

Gulai ikan laut

Saya tertarik dengan aroma khas ikan laut kalau di gulai..hemmm..Akan ku coba menu mingggu ini dengan gulai ikan .Sebenarnya ikan air tawar bisa digunakan .Bumbunyapun sama persis.Biasanya yang di gulai kepala ikan kakap atau krapu.Tapi saya cari yang mudah ,murah.Saya gunakan ikan tongkol yang biasa diiris dan mudah didapat dipasar atau di warung. #berburucelemekemas #resolusi2019

4 porsi
Pindang Meranjant Ikan Mas (Palembang punyo Gulai)

Pindang Meranjant Ikan Mas (Palembang punyo Gulai)

cerita nya balik kerja kan ke hujanan, baper karena laper jadi enak makan yng kuah-kuah , asem-asem dan pedes-pedes...jadi lah ini pindang meranjat khas palembang punyo gulai ikan... ikan boleh ikan apa aja,,,,sesuai selera...

Gule kakap merah

Gule kakap merah

Daging kakap merah tektsturnya mirip ikan tuna, sayangnya terlalu banyak durinya. Maklum harga lebih ekonomis dibanding ikan tuna.

4 orang
Gulai tongkol bumbu Aceh

Gulai tongkol bumbu Aceh

Belajar masak dan paling bahagia dapat apresiasi dr suami kalo aku udah bisa bikin gulai ala aceh ^^

Gulai Ikan Kakap

Gulai Ikan Kakap

Salah satu alternatif olahan ikan kakap..

4 porsi
45 menit
Gulai (tanpa santan) ikan cucut+pakis

Gulai (tanpa santan) ikan cucut+pakis

Baru pertama kali moms olahan ikan cucut. Bingung mau di apain. Ehhh ada sayur pakis di warung jadinya diginiin deh 😊

Gulai kepala kakap

Gulai kepala kakap

#berburucelemekemas#resolusi2019

Gulai ikan kakap

Gulai ikan kakap

Menyiasati harga daging yg mahal, brarti saatnya makan ikan .. hehe

Gulai ikan tongkol

Gulai ikan tongkol

Tips agar santan tidak pecah meski dicampur daun singkong adalah,rebus terlebih dahulu setelah agak lunak, angkat tiriskan jgn disiram air dingin.

Gulai kepala tongkol tabur kemangi

Gulai kepala tongkol tabur kemangi

Bingung kan bun kepala ikan tongkol selain digoreng dibikin apalagi ya,nahhh resep ini semoga bisa jd inspirasi ya..saya tambah kemangi biar wangi..

4 porsi
30 menit
Gulai ikan kakap, simple

Gulai ikan kakap, simple

Cuma ada ikan kakap tambak, dimasak gulai lebih nikmat dagingnya gak kalah gurih .. Yuummyyy 😇

Gulai patin

Gulai patin

Hasil mancing patin kemarin ,,,,hujan hujan ikan favorit suamiku....yuks coba chefs

30menit