Cara Gampang Menyiapkan Gulai Baby Cumi Isi Tahu yang Menggugah Selera

Dipos pada September 17, 2022

Gulai Baby Cumi Isi Tahu

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Gulai Baby Cumi Isi Tahu yang lezat Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Umumnya Gulai Baby Cumi Isi Tahu yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Gulai Baby Cumi Isi Tahu, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Gulai Baby Cumi Isi Tahu sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Kira-kira porsi penyajian Gulai Baby Cumi Isi Tahu biasanya untuk 3 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gulai Baby Cumi Isi Tahu sendiri di rumah. Walaupun bahan-bahannya cukup sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Gulai Baby Cumi Isi Tahu memakai 18 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Ikuti langkah-langkah dibawah ini ya.

Bismillah Resep pertama untuk Golden Batik Apron yang dimulai hari ini 31 Januari 2022, resep andalan setiap masak gulai cumi isi. Harapan saya selalu sehat hingga perjalanan menulis resep selama 52 minggu ke depan bisa lancar, selain itu juga saya bisa mengikuti setiap event yang diadakan Cookpad. #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Jakarta #resepwindri2022 #week1

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Baby Cumi Isi Tahu:

  1. 300 gr baby cumi
  2. 2 buah tahu sutra
  3. 1/2 sdt garam
  4. 1/2 sdt kaldu jamur/kaldu bubuk lainnya
  5. 1/2 sdt lada bubuk
  6. 1 butir telur
  7. 2 lembar daun jeruk
  8. 1 lembar daun kunyit
  9. 1 batang serai, memarkan
  10. 1 buah asam kandis
  11. 400 ml santan kekentalan sedang
  12. 3 sdm minyak untuk menumis
  13. Bumbu Halus
  14. 5 buah cabe merah keriting
  15. 2 cm kunyit
  16. 2 cm jahe
  17. 6 butir bawang merah
  18. 1 siung bawang putih

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Baby Cumi Isi Tahu

1
Siapkan bahan-bahan. Buang tulang rawan dan gigi cumi. Cuci sampai bersih.
Gulai Baby Cumi Isi Tahu - Step 1
Gulai Baby Cumi Isi Tahu - Step 1
2
Haluskan 1 buah tahu pakai garpu (1 buah lagi saya potong2 lalu goreng sampai berkulit untuk tambahan isi gulai). Masukkan telur, garam, dan lada, aduk rata.
Gulai Baby Cumi Isi Tahu - Step 2
Gulai Baby Cumi Isi Tahu - Step 2
3
Isikan perut cumi dengan tahu, padatkan lalu semat atasnya dengan lidi/tusuk gigi bersih agar isian tidak keluar. Kukus cumi isi kurleb 2 menit, sisihkan.
Gulai Baby Cumi Isi Tahu - Step 3
Gulai Baby Cumi Isi Tahu - Step 3
4
Tumis bumbu halus sampai harum dan tanak. Tambahkan daun jeruk, daun kunyit, serai lanjut menumis, lalu tuang santan. Aduk-aduk kecilkan api masak beberapa saat sampai kuah mulai mengental.
Gulai Baby Cumi Isi Tahu - Step 4
Gulai Baby Cumi Isi Tahu - Step 4
5
Selanjutnya masukkan tahu goreng (optional saja ya) dan asam kandis, beri garam dan kaldu jamur banyaknya sesuaikan selera, koreksi rasa. Terakhir masukkan cumi-cumi aduk hingga rata, masak jangan terlalu lama agar cumi tidak keras.
Gulai Baby Cumi Isi Tahu - Step 5
Gulai Baby Cumi Isi Tahu - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai kurma ayam

Gulai kurma ayam

Baru perdana buat ini Alhamdulillah semua suka rasanya juga enak aku sendiri jg kaget ternyata enak hahhhaa

247. Gulai Ikan Gabus Asap

247. Gulai Ikan Gabus Asap

Jum'at 28 Januari 2022 Bismillah.... Ikut meramaikan tantangan asapan minggu ini #GulaiIkanAsap di#PekanPosbar kita #BarapiManjuhu sambil #Maasep_Lauk untuk membuat #GulaiIkanGabusAsap. Karena dikota tempat tinggalku jauh dari pantai, maka tidak ada orang jual ikan asap seperti yang terdapat didaerah pesisir atau yang dekat dengan laut. Wilayah tempat tinggalku dekat dengan hutan gambut , jadi ikan yang dihasilkan adalah ikan air tawar ( sungai dan danau ). Jika hasilnya melimpah , maka oleh penduduk setempat diawetkan dengan cara dikeringkan . Yang kita kenal dengan ikan asin ( iwak karing ). Tidak ada yang diawetkan dengan cara diasap. Karena sulitnya mendapatkan ikan asap, maka jalan terbaik dan praktis aku beli ikan Gabus kesukaan pak suami di acil yang jual ikan bakar di pasar. Request minta yang bau asap. Namun karena pengasapannya kurang lama , jadi bau asapnya gak maksimal. Tak mengapa, yang penting ada rasa asapnya๐Ÿ˜„๐Ÿ˜„ Akhirnya aku eksekusi jadi Gulai Ikan Gabus Asap dengan tambahan buah Nenas untuk mendapatkan rasa asam dan manisnya. Untuk yang suka pedas , bisa tambahkan cabe rawit. Karena resep asli dari almarhum bundaku kalau masak gulai ikan asap ini pedasnya nendang ๐Ÿ˜ Yuuk intip resepnya. #PekanPosbar #GulaiIkanAsap #GulaiIkanGabusAsap #BarapiManjuhu #Maasep_Lauk #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalteng #CookpadCommunity_PalangkaRaya #YulitaRiambarwatiResep

2 - 4 orang
30 menit
Gulai Jantung Ayam (bumbu instant)

Gulai Jantung Ayam (bumbu instant)

Simple cooking. Bumbu instant INDOFOOD yang ini sudah spicy ya.. tambahkan 1 cabe cukup sebenarnya. Tapi suami sukanya pedes jadi aku pakai 3 cabe. Selamat mencoba jeng. ๐Ÿ˜„

3 porsi
30 min
Gulai pakis pete

Gulai pakis pete

Kangen banget sama sayur ini,karena udah lama banget nggak masak, pas kebetulan hari ini kewarung ada pakis dan pete ahirnya rasa kangen itu terobati ๐Ÿ˜

4 orang
25 menit
Gulai Ikan Salai Limbat Khas Tapanuli Selatan

Gulai Ikan Salai Limbat Khas Tapanuli Selatan

#PejuangGoldenBatikApron #cloverdandelion17 Hai mommies. Hari ini aku masak gulai ikan salai khas Tapanuli Selatan. Walau aku berasal dari Tapanuli Utara tidak ada salahnya kan menyajikan masakan khas Tapanuli Selatan. Apa sih bedanya gulai dari Tapanuli Selatan dengan gulai dari daerah lain? Gulai dari Tapanuli Selatan dalam pembuatannya memakai BAWANG BATAK dan memakai ASAM POTONG atau biasa disebut dengan ASAM GELUGUR. Salah satu daerah yang terkenal akan ikan salainya adalah daerah Mandailing. Orang-orang Mandailing menyebutnya dengan ikan sale atau gulaen nadi sale. Adapun jenis ikan salai (sale) yang paling terkenal dan mahal harganya di daerah Mandailing adalah gulaen mera nadi sale (ikan jurung salai). Selain gulaen mera nadi sale, jenis ikan sale yang juga terkenal dari daerah Mandailing adalah limbat sale. Orang Mandailing biasa menyajikan ikan sale ini dengan cara digulai santan bersama kentang. Bumbu-bumbu yang digunakan dalam pembuatan gulai ini adalah cabai merah giling, bawang merang giling, kunyit giling, jahe giling, batang sereh, lengkuas, potongan bawang batak, dan potongan tomat merah.

3 orang
1 jam
Ayam Gulai Padang Minang

Ayam Gulai Padang Minang

sy pecinta masakan padang-minang pake bgt ini enak ๐Ÿ˜ apalagi kl makin sering dipanasin #seninsemangat #cookpadcommunity wuhan-china

Ayam lemang lemang (ayam gulai)

Ayam lemang lemang (ayam gulai)

Gulai ayam ini biasa d makan pakai lemang .

10 org
-/+ 45 mnt
Ayam Gulai Kuah Kental Endolita

Ayam Gulai Kuah Kental Endolita

Ga pernah bosen dengan menu ini bener-bener ueenakk dan suami pun suka sekali ๐Ÿ˜‡

Ayam bumbu Gulai

Ayam bumbu Gulai

Niat hati mau bikin gulai ayam, apadaya kelamaan matiin api kompor jd kuahnya abis menyusut๐Ÿคฃ Alhamdulillah kata suami walopun tanpa kuah rasanya tetep enak ๐Ÿฅฐ

2 Porsi
Gulai Daging

Gulai Daging

Ah kalau ada daun singkong pasti nambah terus nyolek gulai ini. Ngga adapun juga ngga papa alhamdulillah.hehe Yuk dicoba yuk.. #gulaidaging #olahandaging #pejuanggoldenapron3

Ayam gulai sederhana

Ayam gulai sederhana

Hallo semua, saya ingin berbagi resep dan ini pertama kalinya saya mencoba membagikan resep simple dari mama ๐Ÿ˜Š๐Ÿ˜Š

5 orang
55 menit
Gulai rebung, hati ayam dan kentang๐Ÿ˜Ž

Gulai rebung, hati ayam dan kentang๐Ÿ˜Ž

Bosan nyambal ja.. pngen mkn yg mkn burkuah dan panas๐Ÿ˜Œ pngen masak gulai aj...

Gulai Iga Sapi

Gulai Iga Sapi

Idul Qurban kemaren dapat rejeki tulang iga sapi. Karena sedang ingin makan gulai maka saya putuskan untuk memasak menu itu. Resep gule balungan ini resep dari mama saya, rasanya khas jawa timur. Rasanya pasti berbeda dengan gulai kepala ikan ala warung nasi padang. Mau cobain? Yuk

Nila Gulai Kecombrang

Nila Gulai Kecombrang

Ini rasa kuah gulainya segeer bangeet ๐Ÿ’•๐Ÿ’• perpaduan rasa kecombrang dan bumbu rempahnya pas banget, seger, ga eneg sama sekali, Moms wajib deh coba ๐Ÿ’• Yuk masak Moms ๐Ÿ’•

Gulai tulang ayam + rebung

Gulai tulang ayam + rebung

Pengen banget bikin sayur rebung dan akhirnya kesampaian juga hhhmmm yuuummmmiii rasanya bun ๐Ÿ’ƒ๐Ÿผ๐Ÿ’ƒ๐Ÿผ๐Ÿ’ƒ๐Ÿผ

16 orang
1 jam