Cara Gampang Menyiapkan Gulai tulang ayam + rebung yang Anti Gagal

Dipos pada January 8, 2023

Gulai tulang ayam + rebung

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Gulai tulang ayam + rebung yang pasti lezat Cara membuatnya memang susah-susah gampang. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Pada umumnya Gulai tulang ayam + rebung yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Gulai tulang ayam + rebung, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Gulai tulang ayam + rebung di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Kira-kira porsi penyajian Gulai tulang ayam + rebung sekitar 16 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Jangan sampai lupa ya, perkiraan waktu untuk memasak Gulai tulang ayam + rebung diperkirakan sekitar 1 jam.

Ga mesti ikut bahan-bahannya, boleh kok ditambah variasinya sesuai selera untuk resep Gulai tulang ayam + rebung bisa kreasi sendiri atau dengan teman-teman di rumah kamu. Cukup dengan bahan yang sederhana, kreasi masakan ini cukup enak dan bisa menyenangkan lidah dan hati. Kalau kamu mau, masakan Gulai tulang ayam + rebung memakai 19 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Begini cara pembuatannya.

Pengen banget bikin sayur rebung dan akhirnya kesampaian juga hhhmmm yuuummmmiii rasanya bun πŸ’ƒπŸΌπŸ’ƒπŸΌπŸ’ƒπŸΌ

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai tulang ayam + rebung:

  1. 1 kg tulangan ayam
  2. 1 kg Rebung
  3. 130 ml santai kara
  4. 1.2 liter air
  5. Bahan bumbu :
  6. 1 ons bawang merah (digoreng)
  7. 1/2 ons bawang putih (digoreng)
  8. 1 ons cabe merah
  9. 6 biji kemiri (digoreng)
  10. 2 ruas kunyit
  11. 1 sdm ketumbar (disangrai)
  12. 1/2 ruas jahe di geprek
  13. 1 ruas laos (1 ibu jari) di geprek
  14. 2 lembar daun jeruk
  15. 2 batang sereh di geprek
  16. Garam secukupnya sesuaikan rasa aja bun
  17. secukupnya Gula
  18. 2 bks royco
  19. secukupnya Minyak goreng

Langkah-langkah untuk membuat Gulai tulang ayam + rebung

1
Rebus rebung kira2 5 menit sampai 10 menit, lalu angkat dan tiriskan airnya.
2
Potong ayam, bersihkan
3
Didihkan air, rebus ayam kemudian matikan kompor dan tiriskan buang airnya
4
Blender semua bahan sampai halus kecuali yg di geprek
5
Panaskan wajan, masukan semua bumbu yg sudah di blender dan yg di geprek, lalu masukan minyak goreng kemudian masukan ayam yg telah direbus td, diaduk2 sampai merata ke ayam nya diamkan kira2 bumbu dah meresap ke ayam, lalu tambahkan air dan masukan rebung nya td kira2 sampai mendidih airnya, diamkan selama 10 - 15 menit sambil diaduk, lalu masukan santannya aduk sampai rata kemudian angkat dan taraaaa langsung deh disiapkan di mangkok gede dan siap santap bun

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai Kikil

Gulai Kikil

Gulai awalnya berasal dari orang India yang dikenal dengan "curry". Jaman dulu ada raja dari kerajaan di Aceh yang datang ke India dan disuguhi "curry" tsb. Pulang ke Aceh, sang Raja menyuruh ahli masak kerajaan untuk memasak seperti yang Raja rasakan, hanya bermodal info dari raja itulah, juru masak membuat curry, yang ternyata disukai raja. Gulai orang sumatra memang berbeda dengan India, seiring berjalannya waktu menyebar pula ke seluruh kepulauan Indonesia lain (kala itu kerajaan-kerajaan), sampai di Jawa rasa gulai makin berbeda sesuai lidah orang daerah itu sendiri. #BanggaKirimRecook kali ini dari resep admin clover mbak iffah "lurah" foodies dari surabaya. Enak, pedasnya suka. Trimakasih bu lur.. #cookpadcommunity_depok #PejuangGoldenApron2

3 porsi
15 menit
Gulai lobak manih

Gulai lobak manih

Lagi kangen dengan masakan kampung halaman πŸ˜‰

1 porsi
Gulai ikan mas

Gulai ikan mas

Hai sobat paders, batu setor resep lagi nih. Kemarin dinyatakan gugur jadi pejuang golden apron 3, karena telat terbitkan resep. Yah rasanya hampir gak bisa ada waktu santai lagi semenjak memulai bakulan lagi. Maafkan yah mamah cookpad, alhamdulilah dari terigu satu kilo sekarang terigu satu ball mainnya semua dikerjakan sendiri tanpa asisten berikut urus rumah dan anak yang masih kecil kecil itulah kenapa sekarang jadi jarang tulis resep tapi tetap semangat. Alhamdulilah saat ini masih bisa terbitkan resep biarpun simple dan menu hari-hari saja. #JadiPejuangGA3lagi_2 #SeptemberCeria #Weekendchallenge #CookpadCommunity_Bogor #CookpadIndonesia

Gulai Daun Singkong Teri medan

Gulai Daun Singkong Teri medan

Metik daun singkong nya di kebun, masih seger. Tinggal tambahin bumbu yg ada. #PejuangGoldenApron2 #CookpadCommunity_Depok

Gulai pakis

Gulai pakis

Masak yang sederhana tapi selalu menggugah selera.

1 porsi
30 menit
Gulai Ayam Kentang

Gulai Ayam Kentang

Bismillah...

Gulai ayam dan kentang bumbu padang simple

Gulai ayam dan kentang bumbu padang simple

Ibu saya berasal dari padang, dan dulu kakek nenek saya buka warung nasi padang. Gulai ini yg paling saya suka. Selamat mencoba

4 orang
20 menit
Gulai Daging Sapi (7.30.5)

Gulai Daging Sapi (7.30.5)

Ada daging plus tulang, maunya masak sup tapi anak2 minta digulai, masak dg bumbu yg ada di dapur saja, mau bikin koya kelapa jg g keburu, walhasil jd gulai yg rasa kuahnya ringan g eneg sekalian untuk #BancakanOnlineBarengCookpad jika Tuhan mengijinkan akan dapat #eBook , aamin 😍 #DiRumahAja #PejuangGoldenApron2 #masakanrumahan #olahandagingsapi #gulaidagingsapi

Gulai Ikan Kakap

Gulai Ikan Kakap

Gulai kakap adalah kesukaan suami tapi harus less cabe dan less santan (mix sedikit santan kental dengan fiber creme). Resep copas dari Ci Xander (thx Ci..)dgn beberapa modifikasi.

17. Gulai Kambing Nagih (Resep Jawa Timur)

17. Gulai Kambing Nagih (Resep Jawa Timur)

Bismillah. Selamat hari raya kurban 🀍 alhamdulillah kemarin beberapa potong daging kambing. Trus bosen karna selalu dibuat sate. Coba2 bikin yg lain. Nanya resep ke adik, nanya orangtua. Kombinasiin deh resep dari narasumber terpercaya. Dan hasilnyaaaa !! BIKIN NAMBAH TERUUUSS πŸ˜‚

6-8 orang
1 jam
Gulai Daun Singkong

Gulai Daun Singkong

#DiRumahAja dan tetap semangat beraktivitas . Jaga kesehatan ya .. yuuk banyak makan sayur biar tubuh selalu sehat. Nah aq pengen masak @GulaiDaunSingkong yg simpel aja.yuuk ke dapur #CookpadCommunity_Magelang #MemasakJadiLebihMenyenangkan #MasakItuSaya #MasakNoMSG #Resepku

Gule Kambing Cemplang Cemplung

Gule Kambing Cemplang Cemplung

Masak yang simpel, tinggal masuk2in bumbu dan printilannya. Karena bulan ramadhan tidak di sibukkan dengan masak yang ribet2, bikin menu yang ribet2. Ramadhan lebih disibukkan dengan memperbanyak ibadah dan amalan2. Sehari sebelum dimasak, daging kambing bisa direbus dulu dengan daun salam dan jahe yang digeprek gunanya untuk menghilangkan bau prengusnya, lalu tiriskan. Masukkan wadah bertutup, lalu simpan dalam kulkas. Malam hari tinggal di masak dengan bumbu instan buat makan sahur. #RamadanPenuhIdeMasakan #FestivalRamadanCookpad #PejuangGoldenApron2

Gulai ayam

Gulai ayam

Pertama saya menyampaikan selamat hari raya IMLEK untuk semua yg merayakannya.. Mumpung lagi libur imlek dan semua ngumpul.jadi semangat masak..karena pasti laris apapun yg dimasak,klo makannya rame2.. nikmatnya nambah #PejuangGoldenApron3

15 orang
1 jam
Ayam Gulai

Ayam Gulai

Lagi kpengen makan Gulai Ayam sperti masakan mama yang banyak kuah tapi ngga mau repot🀭 akhirnya bli bumbu yang sudah digiling di pasar, langsung eksekusi nih..

Gulai Paku/ Pakis Udang

Gulai Paku/ Pakis Udang

Menu udang kali ini dicampur sama sayur pakis. #basidoncek #cookpadcommunity_sumbar #cookpadcommunity_Padang