Langkah Mudah untuk Menyiapkan Gulai Kuning Ikan Patin yang Bikin Ngiler

Dipos pada January 9, 2023

Gulai Kuning Ikan Patin

Bagaimana membuat Gulai Kuning Ikan Patin yang pasti lezat Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Padahal Gulai Kuning Ikan Patin yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Gulai Kuning Ikan Patin, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Gulai Kuning Ikan Patin enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Ga mesti ikut bahan-bahannya, boleh kok ditambah variasinya sesuai selera untuk resep Gulai Kuning Ikan Patin dengan kreasi dan ide kreative kamu sendiri. Dengan bahan-bahan yang simpel, hidangan ini jika disajikan hanyat akan menambah segar dan nikmat serta memberikan kesehatan. Anda mungkin bisa mengidangkan Gulai Kuning Ikan Patin memakai 20 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Nemu resep mbak Susi Agung. Langsung praktek. Karena kayaknya enak. Seger karena ada sedikit rasa asamnya. Resep ini saya tulis berdasarkan apa yang saya masak ya. Karena ada beberapa bahan yang saya tambahkan atau saya kurangkan. Karena menyesuaikan dengan bahan yang ada di rumah.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Kuning Ikan Patin:

  1. 700 gr ikan patin
  2. 1 buah jeruk nipis
  3. secukupnya garam
  4. 4 lonjor kacang panjang, potong-potong
  5. 50 buah cabe rawit hijau utuh
  6. 1 buah tomat ukuran kecil, belah delapan
  7. 4 lembar daun salam
  8. 1/2 lembar daun kunyit
  9. 1 lembar daun jeruk
  10. 1/2 batang serai, geprek
  11. 1 ruas lengkuas, iris
  12. 5 buah asam sunti
  13. 1 buah santan kara segitiga
  14. secukupnya air, garam dan gula
  15. Bumbu halus:
  16. 7 siung bawang merah
  17. 4 siung bawang putih
  18. 2 buah kemiri
  19. 1 ruas jahe
  20. 3 ruas kunyit

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Kuning Ikan Patin

1
Cuci ikan hingga bersih. Lumuri dengan air jeruk nipis dan garam halus. Diamkan di kulkas minimal 1 jam.
2
Masukkan ke kuali bumbu halus (saya pake blender ya menghaluskannya), daun kunyit, daun salam, daun jeruk, serai, lengkuas, asam sunti, santan kara, air (saya kira-kira aja ya airnya. Mungkin satu liter). Aduk hingga santan mendidih.
3
Masukkan ikan (saya cuci lagi ya sebelum ikan di masukkan ke kuali), cabe rawit, aduk-aduk hingga ikan setengah masak.
4
Masukkan kacang panjang dan tomat, aduk-aduk sesekali sampai santan masak dan mengeluarkan minyak.
5
Cicipi rasanya. Tambahkan garam dan gula. Aduk-aduk sesekali hingga rasanya pas dan semua bahan masak.
6
Matikan api, biarkan di kuali sampai uap panasnya hilang.
7
Pindahkan ke piring saji.
8
Selamat menikmati. Ini rasanya ada seger-seger asam dari asam sunti dan tomat ya. Enaklah pokoknya. Pas untuk membangkitkan selera makan. Apalagi dengan santan yang tidak terlalu pekat karena menggunakan santan kara. Kalau mau lebih pekat baiknya menggunakan santan langsung dari kelapa ya.
Gulai Kuning Ikan Patin - Step 8
9
Gulai Kuning Ikan Patin - Step 9
Gulai Kuning Ikan Patin - Step 9
Gulai Kuning Ikan Patin - Step 9

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai kepala ikan kakap putih

Gulai kepala ikan kakap putih

Lagi #dirumahaja trus kangen masakan padang kepala kakap kuning. Akhirnya bikin deh

2 porsi
30 menit
16. Gulai Daging Sapi

16. Gulai Daging Sapi

#eBook #VideoMasak #BancakanOnlineBarengCookpad

Gulai Kambing Full rempah

Gulai Kambing Full rempah

Gulai kambing dengan bumbu lengkap plus rempah, sajian yang identik dengan moment idul adha :)

Gulai Otak BB Booster, MPASI 9m+

Gulai Otak BB Booster, MPASI 9m+

Coba-coba bikin gulai otak yg bumbu dan rasanya light untuk anak saya. Kebetulan BB nya sempet turun karena batuk pilek, makanya ibuk langsung cuss bikin gulai otak ini. Resep ini ala2 gultak yg dijual online itu ya buibu.... (yg ngaku ibu2 olshop pasti tau lah yaa...) Yg pasti lebih murah dan bisa juga buat lauk sekeluarga (bapak sama ibunya dikit aja, kolesterol tinggi lho ini, haha..) Selamat mencoba...jangan lupa taburkan bumbu cinta saat membuatnya ❤

Gulai Telur Daun Tapak Leman

Gulai Telur Daun Tapak Leman

Gulai terfavorit dari zaman dulu. Dulu waktu kecil mama sering banget bikin gulai ini, tp dulu pake putih telur aja. Putih telur sisaan dr papa bikin teh telur di warung. Daun tapak Leman di kenal juga dengan daun mangkokan. Di sini bisanya mama saya masak gulai telur dan gulai otak sapi pake daun ini. Wangi nyaa bikin pengen nambah terus. Yuk coba bikin yuk #Basidoncek #CookpadCommunity_Sumbar #PejuangGoldenApron3

Gulai Kikil

Gulai Kikil

Resep ini aku recook dari bunda rahayu. Cuma sedikit aku modifikasi. Semoga bermanfaat ya. Jangan lupa bagikan hasil recookkan bunda disini ya😉 agar saya lebih semangat lagi membagikan resep-resep lainnya 🤗

4 orang
30 menit
Gulai Pedas Ikan Nila (Asap)

Gulai Pedas Ikan Nila (Asap)

Masak yg tdk di sengaja..krn salah beli ikan..😀 maklum baru pindah ke Palembang & misscom ama mang sayur, btw akhirnya iseng nanya ke Bibi yg bantu2 di rmh sebaiknya ikan Nila Asap nya dimasak apa, dannn... dpt deh resep gulai ikan asap ini.. tp saya bikinnya pedas krn sekeluarga doyan pedas, klo yg gak suka pedas cabe n rawitnya bs di skip atau di kurangi yaa.. makasih resepnyaa Bi Setiaaa..😉🤭😍 #PejuangGoldenApron3 #Minggu12 #CookpadIndonesia #WongKitoGalo

3 org
30 menit
Gulai Ikan Patin

Gulai Ikan Patin

4 porsi
20 menit
Gulai Pare Udang Reborn

Gulai Pare Udang Reborn

Bismillahirrahmanirrahim #GA_TheNextLevel #Cookpadcommunity_Bali #Cookpadcommunity_Denpasar #CookFromHome

Gulai Ayam Kampung

Gulai Ayam Kampung

Suami pengen gulai ayam kampung, jadi sebagai istri harus dengan sigap membuatkan permintaan suami hehehe

10Porsi
1jam
Gule Jerohan Sapi

Gule Jerohan Sapi

19 Agustus 2020 Rabu Bismillahirrahmanirrahim... Masih suka dengan bumbu instan Bamboe... Ini coba coba ya Moms .... Praktis, cepat ,siap saji & enak pokoknya 😋💃💃💃 #PejuangGoldenApron2 #BayarResep #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa

Gulai Mie

Gulai Mie

2-4 porsi
1 jam
Lontong Gulai Campur

Lontong Gulai Campur

(Kamis, 18 Februari 2021) Selain sayur godog, gulai campur ini juga enak banget lho dijadikan teman makan lontong. Sayur dan lauk sudah dimasak jadi satu, praktis buat yang maea ribet 😁. Sajikan sayur gulai ini dengan lontong, taburi bawang goreng dan ditemani krupuk, MasyaAllah enak polll.

Gulai putih terong ikan tongkol

Gulai putih terong ikan tongkol

GULAI.... menurut kamus berarti sayur berkuah santan dan diberi kunyit serta bumbu khusus, biasanya dicampur dengan ikan, daging atau ayam, tapi kali ini aku ingin gulai putih jadi penggunaan kunyit aku hilangkan, begitu juga dengan penggunaan santan aku ganti pakai Fiber creme bubuk biar menambah gurih kuahnya, aku memakai tongkol dan terong bulat, rasanya gurih, empuk, dan ada pedasnya karena aku sengaja memakai rawit utuh #PejuangGoldenApron2

Telur bumbu gulai

Telur bumbu gulai

Varian menu telur,bisa buat isian nasi box, nasi tumpeng,menu prasmanan,lauk makan. #Olahangulaiicha #CookpadcommunityBorneo #CookpadcommunityKalsel #CookpadcommunityBanjarmasin

Gulai sapi tanpa santan

Gulai sapi tanpa santan

Saat awan merah mulai menghilang dari pandangan, pertanda senja akan berganti malam Mari kita menyiapkan makan malam yang lejat: Resep warisan mertua Tetap gurih walaupun tanpa santan #BertumbuhBersamaCookpad ig:#cutzamania #gulaisapi

5 orang
1.5 jam
Gulai Daun Singkong

Gulai Daun Singkong

Pas banget nih, lihat kebun penuh sama daun singkong muda. Saatnya dipetik, sekalian aja dimasak, rasanya fresh banget, sehat pula karena menanam sendiri jadi tanpa pestisida.

4 orang
20 menit
Gulai ikan tuna

Gulai ikan tuna

Pagi hari hujan rintik" enaknya makan pedas, asam dan kebetulan ada kerja bakti di blok kami. Ada stock ikan tuna 2 ekor kami gulai saja, biar kami bisa makan 1 blok kami

12 porsi
30 menit
Gulai kambing dan kale

Gulai kambing dan kale

Salah satu hobi saya adalah bercocok tanam, akan tetapi saya tidak memiliki lahan tanah hanya ada balcony. Dua tahun lalu, hampir tiap dua hari sekali saya beli Kale yang harganya (saat itu) sekitar $4 per bunch. Pengeluaran sangat besar untuk hidup sehat. Dengan izin suami, saya di perbolehkan menanam daun yang kaya akan serat ini. Saat ini saya sudah sustainable daun kale, bahkan bisa berbagi dengan beberapa tetangga dan teman :) Untuk resep kali ini, saya masak gulai kale yang tekstur daunnya mirip dengan daun singkong dan saya tambahkan protein daging kambing. Selamat mencoba #PekanPosbarSawi #PejuangGoldenApron3

30 menti