Langkah Mudah untuk Menyiapkan GULAI CINCANG ala @dapoerlia yang Sempurna

Dipos pada January 3, 2023

GULAI CINCANG ala @dapoerlia

Sore-sore begini enaknya membuat GULAI CINCANG ala @dapoerlia yang lezat Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Pada umumnya GULAI CINCANG ala @dapoerlia yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari GULAI CINCANG ala @dapoerlia, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan GULAI CINCANG ala @dapoerlia enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat GULAI CINCANG ala @dapoerlia sekitar 5porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Sekedar tambahan, kira-kira waktu penyiapan GULAI CINCANG ala @dapoerlia diperkirakan sekitar 60menit.

Kalau mau lebih enak boleh kok dikreasikan GULAI CINCANG ala @dapoerlia dengan kreasi dan ide kreative kamu sendiri. Tetap dengan bahan yang sederhana, hidangan ini jika disajikan hanyat akan menambah segar dan nikmat serta memberikan kesehatan. Kalau kamu mau, masakan GULAI CINCANG ala @dapoerlia memakai 22 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Request mas bojo minta di masakin gulai cincang ala warung padang, harap maklum klu resepnya tidak sama dengan yg asli dari padang ya bunda ☺️

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat GULAI CINCANG ala @dapoerlia:

  1. 500 gr daging tetelan/daging sop
  2. 1 liter air bersih
  3. 4 buah santan kara @65ml
  4. 5 sdm minyak goreng
  5. secukupnya Garam
  6. secukupnya Kaldu bubuk
  7. 5 lembar daun jeruk
  8. 2 batang sereh
  9. 1 jempol lengkuas memarkan
  10. 3 butir bunga lawang
  11. 5 butir kapulaga
  12. 1 batang kayu manis
  13. 3 butir asam kandis
  14. #Haluskan
  15. 20 butir bawang merah
  16. 5 butir bawang putih
  17. 15 buah cabe merah keriting bisa di tambah klu kurang
  18. 5 butir kemiri
  19. 1 ruas jahe
  20. 1 ruas kunyit
  21. 1 sdm ketumbar bubuk
  22. Sedikit pala

Langkah-langkah untuk membuat GULAI CINCANG ala @dapoerlia

1
Cuci bersih daging, sisihkan
2
Haluskan bumbu, saya menggunakan blender biar cepet hehe...
GULAI CINCANG ala @dapoerlia - Step 2
3
Panaskan minyak dengan api kecil tumis bumbu hingga harum, menumis bumbu harus bener2 tanek sampe berubah warna dan baunya harum masukkan bumbu2 lainnya.
GULAI CINCANG ala @dapoerlia - Step 3
4
Masukkan daging aduk hingga daging berubah warna tambahkan air masak sampai daging empuk, saya menggunakan panci presto lagi2 biar cepet 😚
5
Jika di rebus tanpa panci presto tambahkan air saat air menyusut hingga daging empuk
6
Terahir masukkan santan masak dengan api kecil hingga kuah berminyak dan sedikit menyusut. Jangan lupa agar sering di aduk agar santan tidak pecah
GULAI CINCANG ala @dapoerlia - Step 6
7
Angkat sajikan dengan sambal ijo dan lalap daun singkong.
GULAI CINCANG ala @dapoerlia - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai Usus Isi/Tambusu

Gulai Usus Isi/Tambusu

Gara-gara lihat banyak yang makan di youtube jadi ngiler 😅, akhirnya nyoba buat sendiri 😊

Gulai ayam

Gulai ayam

Hei.mom hari saya masak gulai ayam padang.karna sy asli orang minang kebanyakan masakan sy berbau padang dan banyak bumbu nya ya..sy kalo masak banyak karna pasukan sy 4 org😊

12 porsi
30 menit y
Gulai Pucuk Ubi Undak Kacang Padi

Gulai Pucuk Ubi Undak Kacang Padi

Gulai khas Bengkulu dari kacang hijau yang dicampur dengan daun singkong.

1-3 porsi
Gulai nangka ceker

Gulai nangka ceker

5 org
1jam 15menit
Gulai Daun Singkong

Gulai Daun Singkong

Jadi ceritanya lagi kangen masakan mamah, alhasil nyoba2 pertama kali masak gulai daun singkong pake resep yg dikasih beliau. Dimakan pake nasi anget dan kerupuk udah sedep banget🤤. Happy cooking❤

Gulai daun singkong

Gulai daun singkong

Udah lama banget kepengen makan ini, kebetulan ada bahannya cuss langsung masakk..

Gulai Buncis Udang

Gulai Buncis Udang

Untuk gue !!

3 orang
30 menit
Gulai Ayam Merah

Gulai Ayam Merah

Pedas banget ga suka, Ga pedas juga ga suka. Jadi yg sedang2 aja...dpt resep mba Fitri Sasmaya, Gulai ayam merah tp ga pedas. Di resep ini q tambahkan cabe rawit merah spy ada pedas2 nya sdkt, kalau ga suka di skip juga gpp. Source : Fitri Sasmaya #PejuangGoldenApron2 #Cookpadcommunity_bekasi #Cookpadcommunity_id #Cookpadindonesia #BancakanOnlineBarengCookpad #eBook

Gulai sotong

Gulai sotong

#pejuanggoldenapron3 #cookpadcommunity_jakarta

Gulai Nangka Teri Home Made

Gulai Nangka Teri Home Made

Untuk saat ini sangat susah mendapatkan nangka muda, karena sudah jarang di temui mumpung ada di pasar beli 5000 untuk bisa di olah😇

Gulai Kapau Khas Minang

Gulai Kapau Khas Minang

Minggu ini dpt inbox dr mamah cookpad dalam rangka #PekanRayaSawi Ternyata keluarga sawi ini byk jg salah satunya lobak putih dan lobak singgalang. baru tau sy sejak bergabung dg Cp byk ilmu yg sy dpt. Pas liat resep nya mak aqlan, pas pula pengen makan gulai kapau buatan sendiri. Lgsg deh eksekusi resep nya mamak.. Recook : Beranda Aqlan Ibeth Betris #PekanPosbarSawi #AnekaOlahanSawi #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeDa_BerandaAqlan #Basidoncek #CookpadCommunity_Sumbar

Gulai tongseng gajih

Gulai tongseng gajih

#PejuangGoldenApron2 #BancakanOnlineBarengCookpad #eBook

Gulai Ikan Manyung

Gulai Ikan Manyung

Dulu waktu kuliah suka beli di warung makan. Kebetulan ada ikan manyung dipasar. Coba masak sendiri 😍

4 Porsi
Gulai Ayam

Gulai Ayam

Tanggal 26 Oktober diperingati sebagai hari Kanker Payudara sedunia, yang mana, sebagai seorang wanita, saya juga ingin untuk ikut serta memberikan dukungan dan semangat kepada semua pasien kanker diluar sana. Untuk saudariku pasien penderita Kanker Payudara, tetaplah semangat dan tebar energi positif disekitar kalian, tunjukkan kuatnya kalian kepada mereka, saya percaya, walaupun kalian sedang diberi cobaan, ada hati sekuat baja yang mencoba untuk selalu tegar menjalani hari hari. Dan untuk para #pejuangdapur, marilah kita sajikan menu sehat dan istimewa kepada orang-orang yang kita sayangi, sebagai perlindungan dari kita untuk mereka, dimulai dari tangan kita sendiri. Gulai Ayam ala Padang Recook dari resepnya Niken Indriati dengan sedikit modifikasi. #pahlawandapur

Gulai Ikan Kakap

Gulai Ikan Kakap

Selain sambal ijo, ikan kakap juga enaknya di gulai..😍👍

Gulai Ikan Merah (Pisang2) u/ Anak

Gulai Ikan Merah (Pisang2) u/ Anak

Menu buka puasa hari ini adalah memanfaatkan stok yg ada dirumah...lets get start it👍✊ #FestivalRamadhanCookpad #MudikOnline #TiketMasukGoldenApron3