Bagaimana Menyiapkan Gulai Nangka yang Lezat Sekali

Dipos pada February 24, 2023

Gulai Nangka

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Gulai Nangka yang pasti lezat Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Padahal Gulai Nangka yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Gulai Nangka, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Gulai Nangka ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Kalau mau lebih kreative boleh kok dibuat variasi Gulai Nangka bisa kreasi sendiri atau dengan teman-teman di rumah kamu. Bahan-bahan sederhana yang mudah ditemukan, masakan ini mungkin akan menambah kehangatan dan kenikmatan dirumah. Kalau kamu mau, masakan Gulai Nangka memakai 13 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Ikuti langkah-langkah dibawah ini ya.

Banyak nama untuk sayur ini dan banyak versi, bisa pedas yang berwarna merah atau manis karena menggunakan gula merah. Tetapi saya lebih suka gurih menggunakan bumbu sederhana. #CookpadCommunity_Bogor

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Nangka:

  1. 1/2 kg nangka muda/gori/tewel rebus dengan air garam
  2. 1 santan instan
  3. Tetelan sapi / telur rebus / ceker ayam untuk campuran
  4. 1 ikat daun melinjo
  5. 2 helai daun salam dan lengkuas
  6. Bumbu halus
  7. 6 siung bawang merah
  8. 4 siung bawang putih
  9. 3 kemiri
  10. 1 ruas kunyit
  11. 2 ruas jahe
  12. 1 sdt ketumbar
  13. 1/2 sdt jinten

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Nangka

1
Rebus nangka muda dengan air garam, tiriskan. Rebus tetelan sapi atau telur sebagai tambahan.
Gulai Nangka - Step 1
2
Siapkan bumbu halus, lalu tumis hingga harum, beri air sesuai selera.
Gulai Nangka - Step 2
Gulai Nangka - Step 2
Gulai Nangka - Step 2
3
Setelah air mendidih, masukkan nangka rebus dan tetelan sapi, koreksi rasa, dengan menambahkan gula, garam dan merica.
Gulai Nangka - Step 3
Gulai Nangka - Step 3
4
Setelah rasa sesuai dengan selera, masukkan santan instan, aduk hingga merata, masukkan daun melinjo, matikan kompor, sajikan sayur dengan tempe goreng dan aneka lauk lainnya.
Gulai Nangka - Step 4
Gulai Nangka - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai Telur Kentang

Gulai Telur Kentang

Source : Ummu Iskhoyas Kemarin telur, hari ini telur 😅 memang olahan lauk paling enak dan cepat proses masaknya 😁 selalu suka 😍 Hari ini telurnya di gulai. Di mix dengan kentang. Mengikuti kesukaan orang rumah, telur dalam bentuk ceplok. Resep asli telurnya di rebus, dengan tambahan tahu dan kentang. Kebetulan saya sedang tidak ada tahu. Jadi saya hanya pakai kentangnya saja 😊 Postingan masih dalam rangka JERAMI (JElang RAmadhan silahturahMI)#jeramibekasi bersama #cookpadcommunity_bekasi. Mumpung semua dirumah yuks semangat masak 😍

Ikan pari gulai terong ungu

Ikan pari gulai terong ungu

Masakan mudah, nikmat, kesukaan keluarga

5 porsi
Gulai campur

Gulai campur

#Mingguke7 #GA_TheNextLevel #CookpadCommunity_Bekasi . . . Ga terasa sdh masuk 7 Pekan... Semangatnya masih belum sempurna. Kali ini, saya buat Gulai Campur2. Sudah ada Lauk dan Sayurnya menjadi satu. Daun pepaya jepang, saya ambil dari halaman rumah. Di kulkas ada persediaan Buncis, Tempe dan Pindang Ikan tongkol. Dimasak menjadi satu, tambah cabai rawit bila suka. Selamat Mencoba 😊🙏

4 Porsi
Gulai daun singkong tanpa santan/jangan godong boled

Gulai daun singkong tanpa santan/jangan godong boled

Kebetulan kemarin habis main ke sawah dan inget dikulkas gada sayur jadilah metik daun singkong. Jdlah gulai karena gada temen sayur buat pecel.

Gulai Daun Singkong

Gulai Daun Singkong

Daun singkong yg dimasak pakai bumbu gulai kambing, endeus banget ini. Daun singkong nya cari di kebun sendiri hehehe sangat mudah. Resep ini dari ibuku. Dulu pernah pas SMA bawa bekal ini ke sekolah dan temenku juga suka, enak banget katanya. Bisa dicoba, mantapp. Semoga bermanfaat 🤗

Gulai udang ruku ruku ala dapoer madam

Gulai udang ruku ruku ala dapoer madam

Ini kesukaan anak2, disamping bergizi juga enak banget jadi teman makan nasi nih... dicoba ya

6 porsi
15 menit
🍲 Gulai Kambing Ala Semarang

🍲 Gulai Kambing Ala Semarang

Biasanya kalau beli daging kambing di pasar, paling cuma bisa di bikin jadi sup aja, tapi kali ini saya bikin yang lain tapi tetap bahan utamanya adalah daging kambing kesukaannya pak'Suami. Masih #DirumahAja, Source : Tintin Rayner. Sambil ikut meramaikan Program #SilaturahmiRecook #Ngeksis #SerabiBekasi #CookpadCommunity_Bekasi

Gulai Kikil Pedas

Gulai Kikil Pedas

بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْم Menu simple untuk maksi hari ini 😂😋😋👌👌 Selamat makan siang cookpaders semua 😁😁 📆 10 April 2020 #wk28 #DapurSelvi2020 #MasakItuSaya #DiRumahAja #PejuangGoldenApron2 #BerburuCelemekEmas #CookpadId #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Bogor

3porsi
20menit
Nasi Bakar Gulai 3T (Telur, Tempe, Tuna)

Nasi Bakar Gulai 3T (Telur, Tempe, Tuna)

Ceritanya kemarin sore ada seekor tuna ukuran kecil di kulkas, kok tiba2 pengen bereksperimen bikin nasi bakar. Jadilah nasi bakar ala kadarnya yang alhamdullillah disukai suami dan anak anak yang les di rumah 😆 note : prosesnya lama karena kesulitan waktu membungkusnya, jadi abaikan bentuk bungkusannya ya 🙏 coz perdana buatnya

7 - 8 buah
-/+ 1 jam
Gulai nangka Padang rendah kalori

Gulai nangka Padang rendah kalori

Tetap menikmati enaknya makan Padang seperti biasa tapi kalori nya ga biasa

4-5 porsi
Gulai Pakis Udang Kecombrang

Gulai Pakis Udang Kecombrang

Source : Novi Indah Saya suka banget sama olahan Kecombrang. Masakan kalo ditambahkan sama tanaman satu ini, pasti wangiii dan sedeppp banget. Mau ditumis, digulai udah enakkk aja 😍😍💕 Resep mbak Novi saya modif sedikit ada tambahan Kecombrang. Ada Bulek sayur bawakan, yowesss sekalian dimasak 🤩👌 #FestivalRamadanCookpad #KomunitasPaders #GoDaPaders #Cookpad_paders #RamadanPenuhIdeMasakan #BikinRamadanBerkesan #DirumahAja #KeDapurAja #CookpadIndonesia #MasakItuSaya #CookpadCommunity_id

60 Gulai Cumi Isi Tahu

60 Gulai Cumi Isi Tahu

Menu protein hewani (ProHe) dan protein nabati (ProNa) jadi satu. Tinggal merebus hijau-hijauan ajah untuk sayurnya khan moms? :D Kalau ingin tidak begitu pedas, buang isi cabenya. Selamat mencoba yaa moms ;) #PejuangGoldenApron3 #Minggu1 #OlahanCumiKayana #OlahanTahuKayana

36. Gulai Kuning Ikan Goreng

36. Gulai Kuning Ikan Goreng

Assalamualaikum, selamat pagi moms. Saya ini pencinta gulai ikan, tapi klo ikannya digoreng dulu. Ada yg sama seperti saya ga ? Hehehe.. Lebih mantep aja gitu rasanya. Amisnya juga ga ada sama sekali. Menu ini cocok banget disajikan bareng nasi hangat & sambal terasi 😋😋 #PejuangGoldenApron3 #Minggu7

Gulai Jeroan kambing

Gulai Jeroan kambing

Sebelumnya saya mau ngucapin Selamat Idul Adha,bagi yang merayakan 🙏.Ini ceritanya Suami ikut bantu2 di mushola,dapet tambahan jeroan kambing banyak banget.Kebetulan lagi kangen sama masakan kampung,cuzz lah bikin sekalian meramaikan #BancakanOnlineBarengCookpad,,,,semoga bisa dapet #VideoMasak 😆 #PejuangGoldenApron2 #MingguKe44 #CookpadComunity_Jakarta Source:Nining Arum Sari

Gulai Nangka dan Ceker

Gulai Nangka dan Ceker

#PejuangGoldenApron2 #minggu38

Gulai cincang sapi

Gulai cincang sapi

Dengan bahan seadanya tidak menghalangi untuk masak cincang. #PejuangGoldenApron3

Gulai Kikil Bumbu Sederhana

Gulai Kikil Bumbu Sederhana

Bumbu gulai ini cukup simple karena gak pakai rempah-rempah yang njelimet. Tapi untuk soal rasa.. Alhamdulillah enak banget. Resep ini resep yang biasa Mamaku pakai. Untuk rasa pedasnya bisa disesuaikan dengan selera masing-masing. Biasanya gulai ini lebih enak pakai cabai rawit,karena ini kesukaan si bungsu,penggunaan cabai rawit ditiadakan,diganti dengan cabai merah keriting. #PejuangGoldenApron2 #CookpadCommunity_Garut