Cara Gampang Membuat Gulai ceker pedas yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada June 22, 2019

Gulai ceker pedas

Hari ini saya akan berbagi resep Gulai ceker pedas yang lezat Cara membuatnya tidak terlalu susah. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Pada umumnya Gulai ceker pedas yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Gulai ceker pedas, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Gulai ceker pedas di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gulai ceker pedas bisa kreasi sendiri atau dengan teman-teman di rumah kamu. Bahan-bahan sederhana yang mudah ditemukan, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Kalau kamu mau, masakan Gulai ceker pedas memakai 17 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Kangen makan ceker di gulai,udah lama gak masak ini πŸ˜„kebetulan tadi di pasar ceker nya agak besar"πŸ˜ƒ

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai ceker pedas:

  1. 1 kg ceker yang sudah bersih
  2. 3 lembar daun jeruk
  3. 1 batang serai,geprek
  4. 1 lembar daun salam
  5. 1 lembar daun kunyit,simpulkan
  6. 2 ruas jari laos,geprek
  7. secukupnya santan dari sebutir kelapa tua *jangan terlalu encer
  8. 1 sdt kaldu ayam bubuk
  9. secukupnya garam&penyedap *bila suka
  10. bumbu halus;
  11. 1 ons cabe rawit hijau boleh d campur rawit merah *sesuai selera
  12. 3 siung bawang putih
  13. 2 butir kemiri
  14. 6 butir bawang merah
  15. 1 sdt ketumbar
  16. 1 ruas jari jahe
  17. 1 ruas jari kunyit

Langkah-langkah untuk membuat Gulai ceker pedas

1
Siapkan bumbu halus
Gulai ceker pedas - Step 1
2
Cuci bersih ceker kemudian rebus sampai benar" empuk,tiriskan *buang air perebusan ceker yang pertama supaya bau amis ceker hilang kemudian ganti dengan air yang baru
Gulai ceker pedas - Step 2
3
Masukan santan kedalam panci tambahkan bumbu halus,laos&daun"an masak sampai mendidih sambil terus d aduk supaya tidak pecah santan
4
Kalau sudah mendidih masukan ceker
Gulai ceker pedas - Step 4
5
Beri kaldu ayam bubuk,garam&penyedap tes rasa kalau sudah pas matikan api&siap di sajikan..
Gulai ceker pedas - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gule Pliek u

Gule Pliek u

Ga ada orang aceh yang ga suka gulai yang satu ini.. 😍 Bumbu ini buat satu kuali besar ya. Bahannya gak begitu lengkap, karena posisi saat ni lagi ga domisili di aceh. Alhasil pakai bahan yang ada. Kalau mada melinjo muda dan boh truen cawing (buah takokak) lebih sedap lagi.. Note: pliek u adalah kelapa yg sudah difermemtasi dan dikeringkan.

Gulai Kerang Dara (versi bumbu dasar cabe hijau)

Gulai Kerang Dara (versi bumbu dasar cabe hijau)

Kamis, 15 April 2021/#397 Udh dari sebelum Ramadhan, anakku request masak kerang dara.. Akhirnya dipenuhi nya skrg.. Klo ditanya ini pedas gak? Agak pedas. Klo ingin dikurangi pedasnya ya kurangi cabe hijaunya. Ternyata ya cabe hijau keriting yg diblansir dulu lebih menonjol rasa pedasnya. Mengadaptasi resep gulai ayam lado mudo yg pernah kurecook dari uni ziza. #Alhamdulillah_Ala_Kulli_Hal #CookpadCommunity_Sumbar #CookpadComunityIndonesia #Cookpad_id #Basidoncek #KampoengRamadan #PekanPosbar #PekanPosbarProtein

4 orang
30 menit
Gulai Ayam maknyoss

Gulai Ayam maknyoss

Berhubung paksu suka bgt sama gulai ayam,jadilah gulai ayam ini sebagai menu buka puasa 😍

Gulai Pangek Masin Ikan Tongkol

Gulai Pangek Masin Ikan Tongkol

Waktu tingal disemarang bela2ain mesan gulai ini dr Padang saking pengennya. Pas dijakarta coba bikin sendiri aja, kemaren pas balik udh bawa jg dr padang. Paling pavorit gulai pangek masin Lubuak Minturun , RM ortunya Meiki...

4 porsi
304 menit
Gulai Daun Singkong (Tips memilih dan merebus daun singkong)

Gulai Daun Singkong (Tips memilih dan merebus daun singkong)

Sedang menyusui sangat butuh makanan sayur hijau. Kali ini coba buat sayur daun singkong di kuah santan. Termasuk mudah dan cepat lho memasaknya tapi karena baby Al rewel jadi memakan waktu cukup lamaa memasaknya. Tapi hasil akhirnya sempurna. Enak dan puas.

Gulai Ayam Lado Mudo / Ayam Cabe Hijau

Gulai Ayam Lado Mudo / Ayam Cabe Hijau

Request sang Adik yg suka banget ayam cabe hijau ini. #SiapRamadan #AhlinyaAyam

Gulai kuning udang mentimun

Gulai kuning udang mentimun

Bunda2 yang suka dg menu gulai, coba yuk gulai kuning udang mentimun ini, tp klu gak suka pedes cabenya bisa dikurangi ya....

Gulai Cumi Isi, Terong Balado dan Sambal Ijo

Gulai Cumi Isi, Terong Balado dan Sambal Ijo

Menu ala resto padang ini di adaptasi menjadi masakan rumahan dengan bumbu yang simpel, tapi rasanya tentunya tetap enak pake banget ya jangan salah 😍😍😍 Semarak Clover sekaligus posbar masakan daerah di Nusantara tercinta memang tiada dua. Dengan budget tidak lebih dari 50.000 rupiah, yang termahal adalah cumi, yang setengah kilonya 35.000 rupiah, sedang terong setengah kilonya hanya 2.000 rupiah, tahu, cabe, tomat hijau pun masing-masing hanya 1.000an rupiah saja, lain-lain tidak sampai 5.000 rupiah. Dan jadilah set menu dari Padang Sumatra Barat ini, gulai cumi isi, balado terong dan sambal ijo. Yuk langsung dicoba resepnya... Source gulai cumi isi, @momB https://cookpad.com/id/resep/15367243-gulai-cumi-isi-tahu?ref=you_tab_saved #GAMasak_50k #SemarakGAMasak_50k #TidakSekedarMemasak #CloversCookingLovers #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Solo #WongSoloMasak #MasakItuSaya #PekanInspirasi #PesonaKulinerNusantara #CookpadIndonesia #GulaiCumiIsi #GulaiCumiIsiTahu #Resep_RhymerwidKitchen

5 bh
1 jam
Gulai Tunjang Campur

Gulai Tunjang Campur

Apa apa kalau anak suka semangat masaknya

Gulai Daun Papaya Jepang

Gulai Daun Papaya Jepang

Menu ini favorit di rumah, masak sepanci langsung habis, makin pedes makin enak, makin kental santannya makin yahud ehehe

20 menit
Gulai Ikan Pari Asap Cabe Hijau

Gulai Ikan Pari Asap Cabe Hijau

Bismillah.dalam tema ikan asap.baru pertama kali masak dan makan gulai ikan asap ternyata enak lebih dari ayam. Aku beli yang sudah jadi, kuah gulai nya atur encer dan kental sesuai selera ya.. #PekanPosbar #IkanAsap #MeolahCaruan_EsaUtutSabeljau #IkanAsapCabeHijau #KulaEtamCocok #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Balikpapan

Gulai Cumi Ginuk-Ginuk

Gulai Cumi Ginuk-Ginuk

#DiRumahAja, mencoba eksekusi pertama kalinya Gulai Cumi Ginuk-Ginuk untuk ide bakulan setelah ikut kelas daring bareng Mb Nuning dan Bu Isna. Sering memasak cumi karena menu favorit suami, tapi selalu saya tumis hitam pekat. Saat cari referensi dan melihat ada cumi-cumi kok bisa ginuk-ginuk (baca: gendut), saya pun penasaran. Saat eksekusi tadi, senyum-senyum sendiri karena cumi ini benar-benar lucu dan menggemaskan di mata saya πŸ˜‚ Judul asli resep ini adalah Gulai Cumi Isi Tahu. Sumber resepnya dari endeus.tv yang saya modifikasi dari bahan isi. Saya ubah judul asli menu ini agar lebih menarik πŸ˜‰ #BelajarBarengCookpad #WeekendChallenge

3-4 porsi
Gulai Ikan Tongkol

Gulai Ikan Tongkol

Masakan bumbu tajam berempah kesukaan anak2 πŸ˜‡πŸ˜‡

Gulai jengkol. Khas padang

Gulai jengkol. Khas padang

Critanya lg kngn boss yg suka msk gulai jengkol. Enak bikin lahap mkn.😊 khas padang

#223. Gulai Cumi Asin

#223. Gulai Cumi Asin

Masih dengan aktifitas yang sama di momen #diRumahAja, tetap masak tetap ke dapur seperti biasanya. Dan tetap bersyukur bahwa sampai hari ini masih dalam keadaan sehat, bugar & bahagia (harapan nya seperti itu, tapi kok kayak nya bahagia nya kurang pas karena selalu aja ngerasa sedikit khawatir akibat pandemi ini 😁) #Cookpadcommunity_Medan

Gulai Daun Singkong

Gulai Daun Singkong

Baru kali ini dpt resep enak. Cuss cobaa

Gulai kakap

Gulai kakap

Musim hujan suami request masak yg kuah2 n anget2. Krn kalo bening udh sering jdlah bikin gulai dibanyakin asem sama jeruk nipis jdnya seger g tll pekat santennya. Selamat menikmati ☺

6 porsi