Bagaimana Menyiapkan Gulai Ayam yang Anti Gagal

Dipos pada April 26, 2023

Gulai Ayam

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Gulai Ayam yang unik? Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Umumnya Gulai Ayam yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Gulai Ayam, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Gulai Ayam di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Mommy boleh saja menambahkan variasi Gulai Ayam oleh krasi mommy. Bahan-bahan sederhana yang mudah ditemukan, kreasi masakan ini cukup enak dan bisa menyenangkan lidah dan hati. Anda bisa membuat Gulai Ayam memakai 23 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Ikuti langkah-langkah dibawah ini ya.

#WeekendChallenge Semoga bisa Bermanfaat.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Ayam:

  1. 1/2 Ekor Ayam (saya beli bagian paha)
  2. 1 batang Serai
  3. 5 cm Lengkuas
  4. 2 lembar Daun Salam
  5. 1 lembar Daun Jeruk
  6. 2 buah Kapulaga
  7. 2 buah Bunga Lawang
  8. 1 buah Cengkeh
  9. 10 siung Bawang Merah
  10. 1 sdm Kelapa Ongseng yg sudah diGiling
  11. 2 sdm Garam (Secukupnya)
  12. Kaldu bubuk (boleh skip)
  13. 1/2 butir Kelapa ambil santannya (saya beli santannya aja Rp. 2000 diabang sayur)
  14. Minyak Goreng
  15. Bumbu Halus :
  16. 10 buah Cabe Merah Keriting
  17. 10 buah Cabe Rawit
  18. 2 siung Bawang Putih
  19. 4 cm Jahe
  20. 2 cm Kunyit
  21. 1 sdm Ketumbar Bulat
  22. 1 cm Pala
  23. 2 lembar daun Jeruk (Buang Tulangnya y)

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Ayam

1
Siapkan Ayam
Gulai Ayam - Step 1
2
Goreng Bawang Merah yg sudah diiris sampai Kecoklatan.
Gulai Ayam - Step 2
Gulai Ayam - Step 2
3
Ini Kelapa Ongseng yg sudah saya Giling. Kebetulan ada stok dikulkas. Cara buatnya dari 1/2 Kelapa trus diongseng sampai Kecoklatan lalu digiling sampai halus. Bisa disimpan dikulkas & dipakai kapan Perlu.
Gulai Ayam - Step 3
4
Blender Bumbu Halus.
Gulai Ayam - Step 4
5
Tumis Bumbu Halus + Daun Salam + Dari Jeruk + Lengkuas + Serai.
Gulai Ayam - Step 5
6
Masukan Ayam Lalu tambah air sedikit & tutup. Tambah Kapulaga + Bunga Lawang + Cengkeh.
Gulai Ayam - Step 6
Gulai Ayam - Step 6
Gulai Ayam - Step 6
7
Setelah ayam Agak Lunak Masukan santan. Aduk terus sampai Mendidih agar santan tdk Pecah.
Gulai Ayam - Step 7
Gulai Ayam - Step 7
8
Masukan Kelapa Ongseng & Bawang Goreng.
Gulai Ayam - Step 8
Gulai Ayam - Step 8
9
Cek Rasa jk sdh pas Siap disajikan.
Gulai Ayam - Step 9
Gulai Ayam - Step 9
Gulai Ayam - Step 9

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai ayam tahu no santan

Gulai ayam tahu no santan

Ada fillet ayam dan tahu, dibikin bumbu gulai aja... nikmat.. #berburucelemekemas #resolusi2019

5 porsi
30 menit
Gulai Tahu Tempe Bumbu Indofood

Gulai Tahu Tempe Bumbu Indofood

Pengennya masak simple, murah dan praktis kebetulan pernah beli bumbu instan tapi belum kepakai dari pada dianggurin trus jadilah buat gulai cma 10 menit aj,,,untuk langkah dan lengkapnya bisa kunjungi youtube "momoce channel". #CABEKU #KelapaSeribuManfaat #WEEKENDChallenge

4 porsi
10 menit
Martabak Telur Mini Bumbu Gulai

Martabak Telur Mini Bumbu Gulai

Resep martabak mini from scratch pakai kulit buatan sendiri. Memang tidak serenyah kulit bikinan tukang martabak telur, karena saya jelas kalah terampil dalam menipiskan adonan. Karena kurang terampil dalam melipat adonan di penggorengan juga, akhirnya martabak dilipat sebelum digoreng. Ini cuma bisa dilakukan kalau telurnya sudah dimasak setengah matang, jadi nggak bakal meluber saat dilipat. Saya pakai bumbu gulai instan, biar mirip martabak Mesir yang enak banget itu. Bunga bawang dipakai sebagai pengganti bawang perai, karena saat saya masak martabak ini memang sedang musimnya. #PejuangGoldenApron2

6 buah
2,5 jam
Ikan gabus gulai kuning

Ikan gabus gulai kuning

Ketika anakku daffa abis operasi amandel dia mulai bosen dengan menu sup atau tim ikan sedangkan dia masih belum dibolehkan untuk makanan pedas makanya keinget masak ikan gabus bumbu kuning yang tidak pedas

6 porsi
1 membersihkan
Gulai Ayam Kacang Merah

Gulai Ayam Kacang Merah

Hari ini saya masak gulai ayam kacang merah resep dari ibu mertua saya. Dan ini adalah masakan andalan beliau dihari-hari istimewa keluarga. Kebetulan kakak ipar saya baru saja ulang tahun, jadi saya lebih memilih masak gulai ayam ini untuk diberikan ke kakak ketimbang buat kue. Karena menurut beliau, dari dulu makanan inilah yang mendekatkan hati semua keluarga. Dan setiap kali ibu memasak masakan ini pasti semua anggota keluarga akan langsung merapat ke dapur. Tiba-tiba perut langsung berasa lapar. Dan setelah saya selesai masak benar saja, semua langsung berkumpul dan tercipta suasana yang menyenangkan... ๐Ÿ˜ Dan saya membuat resep ini juga sekalian ikut tantangan mamah #WeekendChallenge dengan bahan dasar"ayam". Jadi sekalian deh posting resep ini. ๐Ÿ˜Š Bismillahirrahmanirrahim... #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #Cookpadcommunity #CookpadIndonesia #Cookpadcommunity_Bogor #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #WeekendChallenge #DekatdiHati

7 porsi
1 jam
Gulai kikil sapi

Gulai kikil sapi

Ngelihat kikil sapi di tukang sayur jadi pengen nyoba masak gulai kikil...ini percobaan perdana bikin gulai kikil biasanya cuma ditumis cabe ijo aja...kikilnya ga tahu berapa beratnya soalnya udah diplastikin gitu...

Gulai Labu Air

Gulai Labu Air

#Olahanpalawijaalaibuku #semuatentangibu #berburucelemekemas #resolusi2019 #goldenapron_weeks50 #saturesepsatupohon #teamtrees #onerecipeonetrees #pejuangGoldenappron1 #cookpadCommunity_tangerang #cookpadIndonesia Salahsatu hasil kebun sendiri yaitu Labu air, karna bosan disayur bening akhirnya teringat gulai sayur yang biasa dibuat mama. So sweet bangeet deh, mama ku tidak suka makan daging sapi apa lagi kambing ,tapi dibela belain masakan spesial ini mama buatin buat anak anaknya ,,love you mom ๐Ÿ˜˜

Gulai Atate (Ayam Tahu Tempe)

Gulai Atate (Ayam Tahu Tempe)

Hari ini aku masak gulai campur-campur Karna kejar waktu jadi masaknya digulai semua untuk menghemat waktu ๐Ÿ˜Š๐Ÿ˜† Karna saking buru-burunya sampai lupa ambil daun jeruk dan daun salam, dan akhirnya si daun jeruk cuma jadi garnish aja ๐Ÿ˜…๐Ÿ˜„ #PejuangGoldenApron2

Gulai cincang

Gulai cincang

Waktu hamil anak kedua ini menu yg paling pas dilidah, makanya lgsung belajar masaknya, alhmdlillah rasany sma dengan yg dijual drumah makan padang. ๐Ÿ˜Š

Gulai jeroan sapi (babat)

Gulai jeroan sapi (babat)

Ini salah satu menu favorite di keluarga kecilku, aku dan suami suka banget sama jeroan sapi ato babat ini, mau di olah apapun kamu lahap makanan ini๐Ÿ˜€pokoknya sukaaaaaaaaa๐Ÿคค #SatuResepSatuPohon #Cookpadcommnity #Cookpadcommunity_bekasi

Gulai Iga kambing + nangka muda

Gulai Iga kambing + nangka muda

Nangka mudanya empukk, kuahnya kental.. ๐Ÿ˜—,

2 porsi
60menit
Gulai ayam

Gulai ayam

Kemarin pas baca pesan dari cookpad tentang tantangan dalam rangka hari ibu seketika langsung melow ke inget mamah menang atau nggak tetep pengen ikut tantangan ini untuk mamah๐Ÿ˜– ini masakan kesukaan mamah dari dulu mamah kalo masak ini doang sampe 2 hari juga kita sekeluarga tetep lahap makannya entah tangan mamah terbuat dari apa setiap masakan yg dimasak mamah rasanya selalu nagih๐Ÿ˜– dulu mamah sering bikinin ini untuk anak"nya sekarang gantian ya mah aku yg buatin ini untuk mamah ๐Ÿ˜ฅ selalu melow bawaannya kalo yg berkaitan sama orangtua๐Ÿ˜ญ Aku recook resepnya mba dilasina makasih ya mba resepnya ๐Ÿ™๐Ÿ™ #SemuaTentangIbu #MakananFavoritIbu

Gulai lomak ayam kampung cempokak

Gulai lomak ayam kampung cempokak

(masakan Riau) 1.Hampir sama dengan kalio, bedanya kalau yang ini ditambahkan gilingan kelapa halus. 2. Hampir sama dengan rendang karena sama-sama menggunakan kelapa parut yang dihaluskan, perbedaannya jika rendang kelapa parutnya disangrai sampai kering baru dihaluskan, sedangkan yang ini, kelapa parut langsung dihaluskan. 3. Biasanya bumbu-bumbu yang digunakan ini, juga digunakan untuk memasak Sambal Tanak, yaitu masakan riau yang bahan dasarnya menggunakan ikan asin tamban/teri, cempokak, dan petai.

Gulai Kepala Ikan Nila

Gulai Kepala Ikan Nila

Request paksu karna hari ini #dirumahaja jadi minta dimasakin gulai kepala ikan nila.. Mudah2an resep ini dapat menginspirasi ibu ibu yang baru mulai belajar memasak.

6porsi
30menit
Gulai pakis Ala sumbar

Gulai pakis Ala sumbar

Ngidam lontong pakis ..alhasill bikin sendiri karna ga ada yg jual disini..

4 porsi
GuLai Daging Sapi

GuLai Daging Sapi

- 28.11.19 - Pak suami paling doyan dimasakin daging, salah satunya empal gepuk. Hampir tiap weekend selalu minta masakin empal gepuk. Tp karna istrinya bosan bikin empal gepuk, bikinlah yg beda kali ini. Bikin yg berkuah dan pastinya gak pernah dimasak sebelumnya ๐Ÿ˜. So, ini saya pertama kali masak ini. alhamdulillah rasanya enak sekali, dan pak suami suka sekali dg masakan satu ini. Bahkan gak rela dibagi2 dg adik kembarnya ๐Ÿ˜‚. Untuk keempukan daging, saya menggunakan metode saya sendiri yaitu dg presto 30:30. Artinya saya masak daging selama 30 menit, terhitung dr pertama nyalakan kompor dan 30 menit dimatikan dg presto tetap tertutup rapat. Alhamdulillah tingkat keempukan daging sesuai dg harapan pak suami. #PejuangGoldenApron2 #CookpadCommunityMalang