Bagaimana Membuat Kuotie isi Daging yang Lezat

Dipos pada June 5, 2022

Kuotie isi Daging

Sore-sore begini enaknya membuat Kuotie isi Daging yang pasti lezat Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Pada umumnya Kuotie isi Daging yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Kuotie isi Daging, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Kuotie isi Daging di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Kira-kira porsi penyajian Kuotie isi Daging yaitu 4porsi (30buah). Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Perlu diingat, waktu yang diperlukan dalam memasak Kuotie isi Daging diperkirakan sekitar 1.5 jam.

Ga mesti ikut bahan-bahannya, boleh kok ditambah variasinya sesuai selera untuk resep Kuotie isi Daging sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, hidangan ini pastinya akan sangat nikmat jika dinikmati bersama keluarga. Anda mungkin bisa mengidangkan Kuotie isi Daging memakai 26 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Begini cara pembuatannya.

Suami mendadak pengen banget makan kuotie buatan neneknya. Coba bikin bareng hari ini, dan rasanya enakk.. kulitnya kenyal dan isinya gurih!

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kuotie isi Daging:

  1. Bahan Kulit
  2. 200 g tepung terigu cakra kembar
  3. Secukupnya air panas
  4. 1 sdt garam
  5. 2 lembar plastik roller
  6. Secukupnya tepung maizena
  7. Bahan Isi
  8. 200 g daging babi giling (atau bisa diganti ke ayam giling)
  9. 2 batang daun bawang merah (potong kecil2)
  10. 4 lembar sawi putih (cincang halus)
  11. 2 siung bawang putih (cincang halus)
  12. 1 sdt saus tiram
  13. 1 sdt merica bubuk
  14. 1 sdt ketumbar bubuk
  15. 2 sdt kaldu ayam bubuk
  16. 1 sdt kecap ikan
  17. 1 sdt kecap asin
  18. 1 sdt minyak wijen
  19. 2 sdt bawang putih bubuk
  20. Bahan Saos
  21. 3 siung bawang putih (cincang halus)
  22. Secukupnya saos sambal
  23. Secukupnya cuka (atau bisa pakai balsamic vinegar)
  24. Bahan Goreng
  25. Secukupnya minyak sayur
  26. Secukupnya air

Langkah-langkah untuk membuat Kuotie isi Daging

1
Mulai dengan membuat kulit terlebih dahulu. Saring tepung terigu, kemudian masukkan air panas yg sudah dicampur dengan garam. Ulen hingga adonan kenyal dan tidak lengket dengan tangan. Lalu bagi adonan menjadi 2, bentuk lonjong, dan bungkus dengan plastik roller, biarkan 30 menit.
Kuotie isi Daging - Step 1
2
Lalu buat bahan isi, campur daging giling, sawi putih, bawang putih, daun bawang merah, aduk dengan tangan. Tambahkan kaldu ayam bubuk, merica bubuk, bawang putih bubuk, kecap asin, kecap ikan, minyak wijen dan saus tiram. Kemudian coba goreng sedikit adonan daging, untuk menyesuaikan rasa.
3
Kembali ke bahan kulit, potong/robek sebesar 3/4 ruas jari, lalu roll dengan rolling pin/botol kaca di atas meja yg sudah dibersihkan dan ditabur dengan tepung terigu. Mulai dari tengah, lalu ratakan di ujung kulitnya agar kulit merata. Lalu oles dengan tepung maizena di atas dan bawah adonan kulit sebelum dipinggirkan.
Kuotie isi Daging - Step 3
4
Masukkan bahan isi sebesar kurang lebih 2 sdt ke dalam kulit, kemudian oleskan tepung maizena yg sudah dicampur air hangat di pinggiran kulit, lalu lipat dan tekan bagian tengah, dan pinggir, pastikan terlipat sempurna agar bahan isi tidak tumpah keluar.
5
Panaskan wajan dan tuang 1 sdm minyak sayur, lalu masukkan kuotie satu per satu hingga wajan penuh di api medium. Tunggu hingga bagian bawah kuotie sudah berwarna kecoklatan (jangan dibolak-balik), kemudian masukkan air hingga menutupi 1/2 dari badan kuotie, lalu tutup wajan, biarkan kuotie dimasak dengan sempurna hingga air menyusut semua, dan kuotie kembali tergoreng. Angkat dan sajikan.
6
Buat bahan saos dengan mencampur semuanya di 1 wadah, sesuaikan rasa dengan selera.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sekba

Sekba

Ini salah satu jajanan chinese favorite yang mengandung Babi, namun bisa dimodifikasi dgn daging sapi. Rasanya manis, gurih & segar.

4 porsi
Babi  Sambal Matah

Babi  Sambal Matah

Salah satu menu baru favorite suami. Mencoba kreasi daging babi dgn sambal matah. Ternyata pas sekali sambal matah resep ini sampe suami nambah". Terimakasih sis Melisa buat ide menu ini.

Nasi Sawi Ala Hokkian

Nasi Sawi Ala Hokkian

Kangen masakan Mami masa kecil, dan pas ada siobak sisa buatan sendiri di kulkas, langsung deh eksekusi. Ini jenis makanan all in one, maksudnya sekali masak aja, lgs makan tanpa sayuran lainnya lagi udah enak. Makannya kalo ga 2 piring, ga berenti.

4-5 orang
1 jam
Kerupuk kulit babi tauco pedas

Kerupuk kulit babi tauco pedas

Lagi2 resep andalan dari mertua. Belum sempet dipoto udah ludes setengah😭. Seperti biasa resep dr mertua digemari seluruh anggota keluarga😁. Ini kerupuk kulit babinya bikin sendiri dari samcan/lemak babi yang digoreng kering sampai jadi kerupuk. Lalu rendam air hingga lunak. Boleh juga pake yg beli jadi diluaran kl mau praktis. Nanti kl bikin lg di sempetin deh foto2 prosesnya.

4 porsi
30 menit
Saras imut masak daging

Saras imut masak daging

Ceritanya bingung mau bikin sarapan buat suami, ngacak ngacak dapur nemu tepung beras sama sagu, jadi inget resep mama, jadi deh bikin saras alias sagu tepung beras, yuk intip resepnya...

Ayam Isi / Ayam Kodok (ala chef)

Ayam Isi / Ayam Kodok (ala chef)

Inspirasi dari Ibu Fatmah cara menguliti ayamnya. Kl dipikir susah sepertinya, tp kl dijalani tidak sesusah yg dibayangkan. Jd coba aja tidak susah koq. Rasanya enak👍. Makannya lebih cepat dari masaknya. Hehe...😀👌👍

4-6 orang
Kua Chai Pui / Nasi Sawi Pahit

Kua Chai Pui / Nasi Sawi Pahit

hasil modifikasi resep dari Sherry Gan tips memasak dari Whattocooktoday utk banyaknya siobak, ebi, sayur semua sesuai selera yaaaa kalau suka ebi bisa ebi nya diperbanyak

Mun Tahu Jamur

Mun Tahu Jamur

Mun Tahu merupakan salah satu comfort food favorit saya. Kalau pas lagi ngga enak badan dan pingin makan yang hangat hangat tapi gampang masaknya biasa saya masak mun tahu ini. Untuk resep ini saya tambahi jamur kuping dan jamur shimeiji supaya ada rasa crunchy hehehe..

2 orang / porsi
Nasi Telur Hongkong

Nasi Telur Hongkong

Pertama liat resepnya dari youtubenya @devinahermawan❤Wah bakal jadi salah satu makanan kesukaan ini,krn buatnya mudah tapi rasanya yumiii😍😍 #GA_TheNextLevel

4 orang
20 menit
Babi jahe

Babi jahe

As request hubby nih jadi buat babi jahe ini,, resep diajarin sama mertua haha kesukaan anak2 juga ini

Nasi Goreng Yang Chow

Nasi Goreng Yang Chow

Nasi goreng ini ga pakai kecap manis. Hanya pakai kecap asin & kecap ikan.. #TiketMasukGoldenApron3

Ma-Ling Fried Rice

Ma-Ling Fried Rice

Masih dalam edisi ngabisin ma-ling yang udah dibuka 😂

2 porsi
Oseng babi giling

Oseng babi giling

Menu favoritnya suami. Serba guna juga, bisa dijadiin lauk, teman masak sayuran tumis atau isian bacang

1 porsi
20 menit
Kimchi soup / kimchi jjigae

Kimchi soup / kimchi jjigae

Lg kebagian kimchi homemade Dr ciciku nih. Trs pkir2 mo masak apa di kreasikan.. Yg simpel tnyt kimchi jiggae resep Dr ciciku jg yak

2 org
30 menit
Mie goreng instan daging babi

Mie goreng instan daging babi

Berhubung saya suka makan ,jadi suka juga masak.. ini mie ala2 buatan saya. 😁Selamat mencoba😊

Hot & Spicy Noodle With Sliced Meat

Hot & Spicy Noodle With Sliced Meat

Bosan makan mie instant yg gitu2 aja? Ini aku coba olah dgn kreasiku, dan ternyata...bikin nagih, seisi rumah suka sekali. Yuk cobain, bikinnya mudah jg..#PejuangGoldenApron3

1-2 porsi
Sup Baso Babi

Sup Baso Babi

Untuk bahan isian sayurnya bebas ya yg ada aja di kulkas. Kebetulan saya punya sisa kembang tahu dan kocokan telur, jadi dicemplungin aja :)

Spicy lapchiong fried rice (non halal)

Spicy lapchiong fried rice (non halal)

Liat2 ig ada yg bikin nasi goreng lapchiong. So yummy. Bahan nya juga sederhana bgt. Bagi yg gak bisa makan babi boleh ganti sosis ayam ato sapi

3 porsi