Langkah Mudah untuk Membuat Saras imut masak daging yang Anti Gagal

Dipos pada May 12, 2022

Saras imut masak daging

Hari ini saya akan berbagi resep Saras imut masak daging yang unik? Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Biasanya Saras imut masak daging yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Saras imut masak daging, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Saras imut masak daging sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Kalau mau lebih kreative boleh kok dibuat variasi Saras imut masak daging bisa kreasi sendiri atau dengan teman-teman di rumah kamu. Meskipun tidak menggunakan bahan premium, masakan ini mungkin akan menambah kehangatan dan kenikmatan dirumah. Kalau kamu mau, masakan Saras imut masak daging memakai 18 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ceritanya bingung mau bikin sarapan buat suami, ngacak ngacak dapur nemu tepung beras sama sagu, jadi inget resep mama, jadi deh bikin saras alias sagu tepung beras, yuk intip resepnya...

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Saras imut masak daging:

  1. Bahan untuk sarasnya :
  2. 125 gr tepung beras
  3. 50 gr sagu tani
  4. 50 ml minyak goreng
  5. 500 ml air
  6. 700 ml air untuk rebus sarasnya
  7. Bahan untuk pelengkapnya :
  8. 200 gr daging cincang (bisa ayam, sapi, babi)
  9. 50 gr udang segar potong kecil
  10. 3 buah jamur hioko rendam air panas, potong kecil (boleh skip)
  11. 1 sdt kecap ikan
  12. 3 sdt saus tiram
  13. 2 sdt royco (saya pakai yg ayam)
  14. 2 sdm minyak goreng
  15. 2 siung bawang putih cincang
  16. 500 ml air
  17. secukupnya Lada
  18. Daun bawang daun kecil, potong halus

Langkah-langkah untuk membuat Saras imut masak daging

1
Kita buat adonan sarasnya dulu ya..
2
Campur semua bahan saras sampai tidak ada tepung yg menggumpal (adonan cair ya)
3
Masak dikuali, aduk terus sampai menjadi adonan, dan dari warna putih jadi bening matang
4
Biarkan sampai dingin, lalu bentuk bulat bulat kecil dengan ditambah tepung sagu, supaya tidak lengket ditangan, lakukan sampai adonan habis
5
Didihkan air kurang lebih 700 ml
6
Masukkan adonan saras yg sudah dibentuk bulat, masak sampai mengapung, artinya sudah matang, angkat, masukan ke air dingin, supaya tidak lengkat 1 sama lain
Saras imut masak daging - Step 6
7
Skr kita masak pelengkapnya :
8
Panaskan minyak goreng, masukkan bawang putih, aduk aduk sampai harum, masukan daging cincang dan udang, dan jamur, aduk kembali
9
Masukkan minyak ikan, saus tiram, royco, aduk rata, masukkan adonan saras, daun bawang, tambahkan air, tes rasa, kalo kurang asin, boleh tambah royco, biarkan hingga mendidih dan kuah mengental, tambahkan lada, angkat, sajikan hangat.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Hamchoikon

Hamchoikon

Cari menu yang bisa disimpan lama buat bekel ke kantor..

3-4 porsi
Nasi Tim Enak Simpel

Nasi Tim Enak Simpel

Resep gercep lagi buat menu makan sekeluarga. Recook yukk 😚 Walaupun lagi #dirumahaja, masaknya tetep pake masker 😷 yaaa biar higienis & bebas virus 🤣

Nasi tim with ricecooker

Nasi tim with ricecooker

Makanan yang cocok disaat sakit dan dimana anak2 perlu makanan yang lembut

4 porsi
Isian Daging Bakpao

Isian Daging Bakpao

Daging bakpao ini rasanya manis dan gurih. Saya tidak isi cabai karena buat anak2 juga makanya.

10 Orang
30 Menit
Dendeng babi

Dendeng babi

2 porsi
Kimchi Bokkeumbap / Kimchi Fried Rice / Nasi Goreng Kimchi Simple

Kimchi Bokkeumbap / Kimchi Fried Rice / Nasi Goreng Kimchi Simple

Masih dalam rangka mencari-cari resep nasi goreng yang enak. Kali ini dapat resep dari temen saya yang suka masakan korea. Kedua resep tersebut saya pelajari, gabungkan, dan sesuaikan dengan selera saya (dan bahan-bahan yang ada).

2 porsi
Lu Ruo Fan

Lu Ruo Fan

Asal masakan ini dari Taiwan, Daging samcan bisa diganti ayam kampung. Ini sengaja saya sisakan kuah agak banyak. Masaknya malam hari, esok pagi kuah tinggal separo . Lapisan minyak atas bisa dibuang ( sesuai selera saja ).

Terong dengan ayam/babi cincang

Terong dengan ayam/babi cincang

Sisa terong di kulkas bingung mau diapain.. Pas ada tmn sharing resep dr utube.. Cocok di lidah.. gampang dan menambah nafsu makan..

20 menit
Sate Babi Manis/Pork Satay (Non Halal)

Sate Babi Manis/Pork Satay (Non Halal)

Biasanya selalu dimasakin sate oleh mertua, kali ini sy mencoba sendiri * request hubby.. dan ternyata tidak sulit. cuma teknik mengiris daging , yang membuat hasil sy kurang rapi, tidak kompak ukurannya.hehhe..

Simple Korean Pork/Beef

Simple Korean Pork/Beef

Suami suka banget makan di restoran korea yang bakar2an gitu, jd kepikir mencoba2 memasaknya di rumah..

2-3orang
5menit
Semur Daging Babi

Semur Daging Babi

Ini makanan favorite dalam keluarga saya. Cara membuatnya sederhana banget! Lets try....

5 orang
30 menit
Nasi goreng chinese (halal)

Nasi goreng chinese (halal)

setiap masakan saya selalu terinspirasi dari ga relanya buang buang makanan berlebih 😄😄😄 nasi goreng adalah menu gampang yg bahan bahannya bisa dari sisa lauk kemarin 😄

2.5 porsi
30 menit
Daging Babi Tim (Non Halal)

Daging Babi Tim (Non Halal)

Daripada bingung sikecil mau makan apa.. Cobain menu simpel ini yuk..

3 orang
Cukiok (Non Halal)

Cukiok (Non Halal)

Resep dari mertua, beliau jago masak babi, masakan cukiok artinya kaki babi tp ini aku campur daging, mudah buatnya cuma sulit dpt kaki babi yg byk dagingnya rata2 kebyakan minyak, ini non halal yaa

5 orang
2 jam
Mie Goreng Pork

Mie Goreng Pork

salah satu sajian imlek adalah mie goreng, dari 7 masakan imlek... #ChineseFoodFes

1 porsi
30 menit
Samcan Tim Hioko (Babi Hong Ala2)

Samcan Tim Hioko (Babi Hong Ala2)

Pengen bgt makan babi hong tapi males buat yg resep aslinya, akhirnya pake resep shortcut deh. Hasilnya lumayan kok, at least bisa ngobatin kangen haha. Wangi & gurih, hiokonya jg enak bgt sampe pada rebutan