Cara Gampang Membuat Siobak babi panggang oven crispy pork belly yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada July 8, 2022

Siobak babi panggang oven crispy pork belly

Bagaimana membuat Siobak babi panggang oven crispy pork belly yang gampang Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Padahal Siobak babi panggang oven crispy pork belly yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Siobak babi panggang oven crispy pork belly, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Siobak babi panggang oven crispy pork belly bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Kalau mau lebih enak boleh kok dikreasikan Siobak babi panggang oven crispy pork belly dengan kreasi dan ide kreative kamu sendiri. Cukup dengan bahan yang sederhana, masakan ini mungkin akan menambah kehangatan dan kenikmatan dirumah. Anda bisa membuat Siobak babi panggang oven crispy pork belly memakai 16 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut adalah langkah-langkah membuatnya.

Anak suka banget sama siobak.. Akhirnya saya putuskan bereksperimen bikin siobak biar klo sewaktu2 pengen bisa bikinnya.. dan jadinya krispi kriukkkkk nyummyyyy... 😋😋Berhasillll

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Siobak babi panggang oven crispy pork belly:

  1. 1 kg daging babi yg untuk siobak (biasa yg jual ngerti kok)
  2. bumbu rendaman:
  3. ngohiong
  4. kecap asin
  5. garam
  6. angciu atau arak masak
  7. untuk bahan taburan kulit:
  8. cuka (saya skip krn lagi ga sedia)
  9. garam (kalo ada yang kasar)
  10. untuk oles:
  11. 1 sdm minyak wijen
  12. saus tauco:
  13. tauco di blender
  14. 2 sdm cabe merah blender (saya selalu sedia di freezer)
  15. 5 sdm gula
  16. 3 sdm air dan maizena larutkan

Langkah-langkah untuk membuat Siobak babi panggang oven crispy pork belly

1
Cuci bersih daging babi lalu kerat2 kira berjarak 2-3cm antara kerat2 yg satu dengan yang lain... ingat yang di kerat bagian daging (bukan kulit) sisakan kedalaman 1 cm dr kulit
2
Campurkan semua bahan rendaman di mangkuk lalu mulai oles2kan sampai rata di daging yg sudah di kerat bukan dikulitnya
3
Buat wadah kotak dr alumunium foil lalu masukkan posisi daging berbumbu bagian bawah dan kulit bagian atas
4
Bersihkan kulit pakai tissue sampe kering lalu tusuk2 pakai jarum boleh kmdn taburi garam sampai merata tertutup semuanya... lebih baik garam kasar tp saya pakai garam halus biasa karena tdk sedia yang kasar..
5
Lalu diamkan semalam di kulkas bawah laci atas yg dekat dengan freezer
6
Besoknya saya panaskan oven 180' trus saya panggang selama 1 jam posisi loyang di tengah (memakai panas atas bawah)
7
Lalu keluarkan dr alumunium foil, buang garam yang sudah mengkristal kemudian oles kulit dengan minyak wijen dan masukkan oven lagi dengan memakai alas peniris yang lubang2 tujuannya supaya minyak2 dan air2 jatuh (jangan lupa diberi wadah untuk alasnya ya)
Siobak babi panggang oven crispy pork belly - Step 7
8
Oven lg selama +/- 30 menit.. dengan suhu yang sama
9
Siapkan tauco dengan memasak semuanya didalam panci.. sambil menu ggu siobak krispi..trus setelah oven selesai keluarkan lalu potong2 siobaknya dan siap disajikan dengan tauco nya.. Selamat Mencoba
Siobak babi panggang oven crispy pork belly - Step 9

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Nasi Tim toodler - no msg

Nasi Tim toodler - no msg

Nasi Tim Babi Udang Jamur

4 porsi
1-1.5 jam
Babi cincang bumbu simple

Babi cincang bumbu simple

Resep ku kali ini hasil ngubek resep disini, untuk bumbu dan bahannya simpel aja ngikutin stok yg ada dirumah, Puji Tuhan anak2 suka dan jadi nambah makannya

4porsi
15menit
Kuo Tie / Gyoza Panggang Homemade

Kuo Tie / Gyoza Panggang Homemade

Cemilan enak kesukaan keluarga... Bs bikin yg halal dan non halal, tinggal disesuaikan saja dagingnya... Happy cooking!

60 menit
Nasi Tim daging super lembut utk balita (non halal)

Nasi Tim daging super lembut utk balita (non halal)

Berhubung si sulung giginya lagi bolong dan dokternya masih cuti tahun baru😄. Jadi cari akal deh gimana makan daging yg gak pakai perjuangan. Makmak muter otak krik..krik..

2 porsi
30 menit
Kimchi Jjigae

Kimchi Jjigae

Soup dari kimchi dengan kaldu daging sapi/babi. Rasanya asam pedas dan gurih.

2 porsi
15 menit
Wonton Soup

Wonton Soup

Suami lagi flu, jadi minta makan yg hangat2. So, pilihan jatuh ke sup wonton, kids juga doyan. Untuk isian, bisa ayam atau pork.

4 porsi
30 menit
Tantanmen

Tantanmen

Tantanmen adalah versi Jepang dari Dan Dan Mian yang berasal dari Cina. Jadi kepedasannya lebih ringan dari yang versi Cina. Tapi tentu saja bisa disesuaikan dengan selera, bedanya adalah di versi ini tidak menggunakan Sichuan Pepper (mirip Andaliman tapi lebih pedas).

4 porsi
Daging saos campur sayur

Daging saos campur sayur

Tidak ada yg unik dibalik masakan ini... Hanya selalu ingin masakan yg enak tetapi ndak ribet masaknya. Proteinnya dapat, sayurnya juga dapat. all in one. Cocok sih buat bunda2 yg punya anak kecil. Gak perlu berlama2 di dapur, jd tentu punya byk waktu menemani buah hati.

4 orang
45 menit
Pad thai

Pad thai

Lagi pengen banget pad thai, akhir nya recooked dr bbrp resep hasil browsing di youtube Suprisingly rasanya super mirip sama waktu di Thailand ❤️❤️ Preparationnya lumayn ribet karena banyak bahannya, tapi seneng rasanya enak n authentic ❤️❤️

2porsi
Capcai kuah

Capcai kuah

Anak-anak pingin makan masakan berkuah, mau gofood tp kog susah dapatnya. Lihat di kulkas masih ada sedikit sayuran, baso dan daging. Akhirnya timbul ide untuk masak capcai resep mamaku 😊 Semoga cocok rasanya dilidah, selamat mencoba 😊

Siomay Dimsum

Siomay Dimsum

4-5 orang
1-1.5 jam
Sup Daging Sapi (Taiwanesse Beef Soup Noodles)

Sup Daging Sapi (Taiwanesse Beef Soup Noodles)

hi hi ini adalah kuliner Taiwan terfavorit saya sup noodle ini yang lagi hits diprediksikan akan mengambil alih dunia. Agak lebai sih ya, hahaha, tapi emang ini mantap banget apalagi dimakan saat hujan sambil nonton drama nostalgia Taiwan 2000'an . wkwkwk rasanya pedas dan gurih, pokoknya cocok banget sama lidah orang Indonesia kalau mau versi halal tidak perlu pakai Siaoxing Wine bu ibu karna itu mengandung alkohol dicoba yukkks!!! resep ini pakai instant pot agar hemat waktu, hanya 30 menit pakai , kalau tidak pakai instan pot makan waktu 3 jam untuk membuat dagingnya tender

5 porsi
Nasi Tim

Nasi Tim

Hari ini bikin menu nasi tim. Untuk dagingnya mirip dengan topping mie ayam. Bedanya kalau mie ayam agak berkuah dan berminyak. Kalau nasi tim lebih kering dan lebih banyak kecap manisnya. Untuk nasinya, aku pakai shortcut. Ada cara yg mudah kenapa cari yg susah..😝

Char siew

Char siew

3 pax
Bakmi goreng ulang tahun

Bakmi goreng ulang tahun

Menu wajib dlm tradisi chinese pada saat ulang tahun...mie yg panjang menandakan simbol panjang umur aka longetivity

Kuluyuk korea - Tang Su Yuk crunchy

Kuluyuk korea - Tang Su Yuk crunchy

Lupa foto eh di akhir-akhir baru sadar..jadinya fotonya jadi sedikit deh..kuluyuk korea alias Tang su yuk..crunchy dan manis-manis gitu

Sa Cay Goreng Kerupuk Kulit a.k.a Tumis 3 Sayur Spesial

Sa Cay Goreng Kerupuk Kulit a.k.a Tumis 3 Sayur Spesial

Pengen capcay tapi cuma punya wortel,sawi sama kembang kol doang, suami request cap cay ala om acun. Eh kebetulan juga ada kerupuk kulit babi,ya sudah dieksekusi segera saja. Karena cuma 3 sayur jadi namanya sa cay aja deh..

Spam tahu kentang

Spam tahu kentang

8 orang
1 jam