Langkah Mudah untuk Menyiapkan Homemade Bulletproof Beef Burger yang Lezat Sekali

Dipos pada October 6, 2023

Homemade Bulletproof Beef Burger

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Homemade Bulletproof Beef Burger yang praktis Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Homemade Bulletproof Beef Burger yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Homemade Bulletproof Beef Burger, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Homemade Bulletproof Beef Burger di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Bahan-bahan dibawah akan sangat pas untuk porsi penyajian Homemade Bulletproof Beef Burger adalah 10 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Perlu diingat, kira-kira waktu penyiapan Homemade Bulletproof Beef Burger diperkirakan sekitar ga lama.

Ga mesti ikut bahan-bahannya, boleh kok ditambah variasinya sesuai selera untuk resep Homemade Bulletproof Beef Burger bisa kreasi sendiri atau dengan teman-teman di rumah kamu. Tetap dengan bahan yang sederhana, masakan ini mungkin akan menambah kehangatan dan kenikmatan dirumah. Anda bisa membuat Homemade Bulletproof Beef Burger memakai 23 jenis bahan dan 10 langkah pembuatan. Ikuti langkah-langkah dibawah ini ya.

Di-request burger nih masaknya minggu ini. Bikin sendiri yuk beef pattynya. Pengen beef patty yang juicy, ga kering, cukup tebel tapi ga plain harus ada bumbunya. Yuk bikin!

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Homemade Bulletproof Beef Burger:

  1. Beef Patty
  2. 1 kg daging sapi cincang, yg ada lemak lbh bagus
  3. 2 buah telur ayam
  4. 6 sdm fresh milk (kalau bisa full cream, jgn low fat)
  5. 3 sdm worcestershire sauce (alias kecap inggris)
  6. 1 sdt cayenne pepper (bisa juga diganti paprika bubuk)
  7. 2 sdm onion powder (bawang bombay bubuk)
  8. 195 gram tepung roti (lebih baik tepung panir)
  9. 1/2 buah bawang bombay cincang kecil (optional)
  10. sesuai selera garam dan black pepper
  11. Secret Sauce
  12. 2 sdm mayonaisse
  13. 3 sdm saos sambal
  14. 1 sdm saos tomat
  15. 1 sdt mustard
  16. Bahan Pelengkap Lainnya
  17. beef bacon / pork bacon (optional)
  18. tomat, iris bulat tipis
  19. bawang bombay, potong iris tetap bulat
  20. lettuce
  21. keju slices (red cheddar atau cheddar biasa)
  22. burger buns (roti burger beli jadi)
  23. french fries

Langkah-langkah untuk membuat Homemade Bulletproof Beef Burger

1
Langkah pertama kita adalah belanja dulu (kalo ga nanti ga ada bahannya). Ini ga ada fotonya abis sibuk milih bahan & antri di kasir hihahihu
2
Yuk siapin beef patty dulu ya. Di mangkok besar, masukkan : telur, susu, worcestershire sauce, bombay cincang, onion powder, cayenne pepper powder. Aduk rata duk aduk aduk. Kucklak kucklak.
Homemade Bulletproof Beef Burger - Step 2
3
Tambahkan daging sapi cincang ke dalam mangkok. aduk duk duk semua jadi satu sampai rata. Tambahkan tepung roti yuk, terus kita duk aduk aduk lagi
Homemade Bulletproof Beef Burger - Step 3
Homemade Bulletproof Beef Burger - Step 3
Homemade Bulletproof Beef Burger - Step 3
4
Udah rata, bulat-bulatkan. aku sih 120gram an per 1 bulatan. agak besar dan tebel juga. Hmm apakah ini kebesaran? tergantung selera. Pro tips : buletin aja, jangan di gepengin dulu. taruh di tempat yg dialasin plastik. Aku pake loyang ah yang gampang, masukkin kulkas dulu biar nge-set ga gampang hancur nanti pas dimasak
Homemade Bulletproof Beef Burger - Step 4
Homemade Bulletproof Beef Burger - Step 4
5
Sudah 30 menit - 1 jam? yuk masak yuk laper yuk. Siapin dulu saosnya, biar gampang nanti kalau semuanya jadi. Keluarkan beef patty dari kulkas ya jangan lupa nanti zonk burgernya ga ada beef patty (mencoba lucu)
6
Api sedang aja, taruh sedikit butter/mentega/olive oil buat yang mau sehat di flat pan. Bola dagingnya pipih-pipihin seukuran lebih lebar dari buns burgernya. Satu sisi jangan lebih dari 6 menit biar ga kering. Kasih garam dan black pepper di tiap sisinya diatas pan. Tips : please apapun bagaimanapun jangan dipencet-pencet gepengin beef pattynya. Janji ya! Biar ga kerontang & kebuang juicenya. Taruh keju diatas patty ketika akan matang, tutup sebentar biar keju letoy meleleh sempurna.
7
Buat yang suka, bisa belah dua rotinya dan taruh atas pan biar ada efek-efek dan rasa garing dikit ya (optional)
8
Waktunya merangkai! Di masing-masing buns oles saus, taruh dengan urutan suka-suka yg masuk diakal. kalo aku sih : buns - sauce - lettuce - tomat - beef patty - onion - kasih sauce lagi - bacon - buns atas yang diolesi sauce.
9
Nah kan hampir lupa. Goreng kentang gorengnya! tiriskan dulu, yang mau pake garam ya pake kalo kita sih ngga.
10
Selamat makan!
Homemade Bulletproof Beef Burger - Step 10
Homemade Bulletproof Beef Burger - Step 10

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bakkut Cola/白骨可乐

Bakkut Cola/白骨可乐

Ini Resep aku yang ke-100 💪💪💪😁😁😁. ini juga salah satu menu di resto chinese favorit aku dan cuma ada di sana doank yang jual masakan ini..jadi kalo pengen makan harus ke sono... berhubung Krna lagi pandemic...coba ngarang2 sndri resepnya...akhirnya jadi juga..hihihiii... 😁😁😁. Ini bahan utamanya boleh di ganti dengan ayam ya.

Macaroni schotel

Macaroni schotel

Easy recipe for beginners 👌🏼

2-3 porsi
50 mnt
Pork Chop

Pork Chop

2 pax
12. Nasgor Merah ala Timur dan Selatan (non halal)

12. Nasgor Merah ala Timur dan Selatan (non halal)

Kangen sama nasi goreng dog2 Surabaya dan kebetulan ada saos tomat Surabaya dan saos Lombok merah Makassar (Lombok botol merah) akhirnya cusss masaklah nasgor ini. Karena percampuran dua kota maka dikasih judullah seperti di atas. Dan kebetulan kedua kota ini nasgornya warna merah. #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 120219

Nasi goreng sederhana

Nasi goreng sederhana

Gapake takaran karena bisa masak untuk banyak orang. Jadi kira2 sendiri

Babi kecap manis pedas

Babi kecap manis pedas

Maaf ya kali ini bikin non halal. Biasa masak babi kecap yang gak pedas, kali ini coba yang ada rasa pedas manis dikit, hanya ditambahkan cabai dan gula batu saja sich, tapi cukup membuat rasa berbeda. Bisa ditambah telur atau kentang yang sudah digoreng. Di foto tampak sedikit, karena sebagian sudah dikotak makan pak suami 😁 . Lebih empuk bila pakai samcian, karena di rumah adanya sengkel.. Jadi pakai sengkel

3-4 orang
Sayur asin masak kecap (non halal)

Sayur asin masak kecap (non halal)

Ga perlu banyak bumbu tapi rasa uda pasti enak 😊

3 porsi
Spam Kimchi Fried Rice

Spam Kimchi Fried Rice

NON-HALAL, UPDATED RECIPE Disclaimer : kimchinnya aku beli di Omakimchi, ada di shopee sma ig juga loh. *aku ga d endorse ya* Kimchi mereka tuh enak bgt, aku ferment lagi kimchinya kurleb 2.5 bulan lah. ini enak banget dan gmpg bgt juga loh bkinnya ~ yuk d coba !

2 porsi
Babi Kecap Simpel (non halal)

Babi Kecap Simpel (non halal)

Ini adalah resep favorit suami. Apalagi jika disajikan dengan nasi hangat. Dijamin gagal diet😁

4 orang
60 menit
Bubur Babi Giling (non halal)

Bubur Babi Giling (non halal)

Buatin bubur buat anak kecil yang lagi susah makan. Semoga suka 🥰

Meatloaf

Meatloaf

Resep adaptasi dari primarasa dengan penyesuaian bahan yang ada di kulkas .

Bola Babi Saus Tomat dan Kecap

Bola Babi Saus Tomat dan Kecap

Sisa daging has dalam babi sedikit aja di kulkas, yauda coba dibuat gini aja. Bingung jg namanya apa. Porsinya segini buat 1x makan jadi lah 😝

Babi Kecap Pedas

Babi Kecap Pedas

Pas lagi masak, wanginya kecium sampai depan, suami langsung ke dapur haha... Katanya enak banget.

Tangsuyuk / Daging asam manis

Tangsuyuk / Daging asam manis

Gara-gara film Korea lagi 😄. Ternyata ini masakan cina-korea. Di film itu tiap kali masak tangsuyuk. Jadi kepengen cobain kan. Kalau ke Korea langsung lagi zaman begini ga bisa soalnya 😔 Rasa dagingnya crunchy, ada bau jahe ditambah sausnya yang asam manis. Sedeeep 😋😋😋😋 #belanjaidedipasarcookpad #ga_thenextlevel #cookpadcommunity_jakarta

Iga Babi Bakar Kecap Jamin Empuk dan Gampang

Iga Babi Bakar Kecap Jamin Empuk dan Gampang

Punya iga babi lebih, bosen di masak kuah jadi di bakar aja kali ini

2 orang
1 jam
Nasi Goreng Serai Happy Call

Nasi Goreng Serai Happy Call

Mingu2 ngga bikin nasi... Lapar melanda... Menu tersimple: nasi goreng. Hasil ubek2 lemari es nemu lombok, maling , lapjong dkk.. sekalian lihat tanaman serai tetangga... Menggoyahkan iman....mari kita eksekusi....

4 porsi
Spaghetti Alfredo

Spaghetti Alfredo

Spaghetti Alfredo ini saya masak seadanya dengan menggunakan bahan yang ada dikulkas. Untuk yg ada stock jamur champignon/whitebeech mushroom lebih enak lg nih . Boleh jg digunakan jamur kaleng . Saya sudah mencoba jamur shiitake tetapi kurang cocok rasanya di lidah saya. NB : pasta boleh di ganti fettuccine , untuk ayam saya gunakan smoked ham , boleh diganti dengan daging ayam / sapi / bacon sesuai selera ya .

1 porsi