Bagaimana Menyiapkan Lumpia Shanghai yang Menggugah Selera

Dipos pada June 26, 2022

Lumpia Shanghai

Sore-sore begini enaknya membuat Lumpia Shanghai yang simple Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Biasanya Lumpia Shanghai yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Lumpia Shanghai, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Lumpia Shanghai enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Lumpia Shanghai sekitar 4-5 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang dibutuhkan untuk membuat Lumpia Shanghai diperkirakan sekitar 30 - 40 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Lumpia Shanghai dengan kreasi dan ide kreative kamu sendiri. Walaupun bahan-bahannya cukup sederhana, hidangan ini pastinya akan sangat nikmat jika dinikmati bersama keluarga. Mommy bisa menyajikan Lumpia Shanghai memakai 16 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Ikuti langkah-langkah dibawah ini ya.

Mau buat cemilan buat anak - anak, bahan - bahan gak gitu banyak, coba buat yang gurih dan enak deh, kalo goreng² pasti anak - anak ga nolak nih..

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Lumpia Shanghai:

  1. 150 gram daging babi / ayam, sudah digiling atau belum tidak masalah
  2. 100 gram udang kupas
  3. 3 sdm tepung tapioka / sagu tani
  4. 14 lembar kulit pangsit
  5. 1 sdm tepung maizena dan 1/2 sdt tepung maizena yg dilarutkan utk merekatkan kulit
  6. 1 butir telur ayam
  7. 1/2 butir bawang bombay
  8. 1 ruas jahe diparut dan diambil airnya sebanyak 1 sendok makan penuh
  9. 3 siung bawang putih
  10. 1 sdm minyak wijen
  11. 1 sdm saus tiram
  12. 1 sdm kecap ikan
  13. 1 sdt garam
  14. 1 sdt gula
  15. 1/4 sdt lada
  16. 1 sdm gula utk dicampurkan setelah adonan dikeluarkan dari Cooper

Langkah-langkah untuk membuat Lumpia Shanghai

1
Masukan daging babi / ayam, udang, bawang putih, bawang Bombay dan 1 butir telur ayam, tutup Chopper dan haluskan. Setelah halus dan tercampur, kemudian masukan sagu (tepung tapioka), maizena, garam, gula, lada dan minyak wijen tutup kemudian haluskan lagi sampai tercampur rata.
Lumpia Shanghai - Step 1
Lumpia Shanghai - Step 1
2
Setelah itu keluarkan, pindahkan ke mangkuk, masukan air perasan jahe sebanyak 1 sendok makan penuh, tambahkan kecap ikan, saus tiram, 1 sendok makan gula kemudian aduk sampai tercampur rata.
Lumpia Shanghai - Step 2
3
Masukan daging yang sudah digiling halus ke 1 lbr kulit pangsit. Dapat dibentuk seperti membuat lumpia atau seperti gbr ke 1 gunakan larutan maizena sbg perekat.
Lumpia Shanghai - Step 3
Lumpia Shanghai - Step 3
4
Kukus diatas dandang yang sudah dilapisi sedikit minyak sayur selama 15 menit.
Lumpia Shanghai - Step 4
5
Setelah dikukus 15 menit, angkat keluarkan dari dandang (hati² panas) jangan tunggu sampai dingin karena nanti lengket didandang, pindahkan ke piring yg sdh dilapisi dgn plastik dan sdh diolesi minyak sayur tipis - tipis. Setelah dingin, maka siap digoreng.
6
Jangan goreng terlalu lama, karena isi sudah matang, goreng sampai berwarna kuning keemasan. Lumpia Shanghai siap disajikan dengan saus sambal & saus tomat botolan.
Lumpia Shanghai - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Mie Pangsit Vegan

Mie Pangsit Vegan

星期日早餐做一碗餃子麵來享受! ☺️

12-15 Porsi
Spicy Stir Fried Pork/Daeji gogi bokkeum

Spicy Stir Fried Pork/Daeji gogi bokkeum

Resep dari Maangchi. Non halal. Super enak.

Kinpira Gobo

Kinpira Gobo

Menu side dish yang bisa disajikan panas atau dingin (dimasukin kulkas), tahan 3-4 hari di kulkas, bisa untuk makan pagi.

5 porsi
Bihun Goreng Medan #ketofriendly #ketopad_cp_OlahanShirataki

Bihun Goreng Medan #ketofriendly #ketopad_cp_OlahanShirataki

Kunci dari kesuksesan masakan ini di step2 masuknya bahan, pembumbuan dan cara aduknya. Suami yang biasanya benci banget sama tekstur shirataki, kali ini suka banget dan muji rasanya, fiuhhh😆🤗😘 Triknya: shiratakinya yang bihun halus, tidak direbus ataupun seduh air panas, sy cuci bersih2 & rendam di air garam laut sesaat, potong jadi 3 bagian lalu tiriskan betul sampai tidak ada sisa air. Kalau kepanjangan jadi ketahuan tekstur anehnya krn susah diputus😅. Shirataki kalau kena minyak bumbu tumisan akan jauh lebih enak rasa dan teksturnya, ketimbang direbus, namanya juga konyaku tambah rebus panas somehow tambah garing🤭

2 porsi
126. Hiroshima Okonomiyaki

126. Hiroshima Okonomiyaki

Setelah keluar tema semarak, langsung buka aplikasi Tasty. Nemu Okonomiyaki. Video itu dibuat Rie, salah satu tasty producer (karena suaranya khas. Langsung tau kalau itu Rie). Dia asalnya dari jepang dan menetap di US. Dia menjelaskan. Okonomiyaki adalah pancake versi asin dari negara jepang. Di Jepang sendiri, Okonomiyaki punya 2 versi. Pertama versi osaka dan versi Hiroshima (saya ngga tau bedanya apa 😁). Disini, saya buat versi Hiroshima seperti yg ada di video tasty. Karena ada beberapa bahan yang susah dicari dan "Ngga Ramah" buat muslim, jadi ada beberapa yang saya modif. Banyak modif sih. Menyesuaikan bahan yang ada di desa pelosok 😳 Kenapa pingin buat ini? Karena aku keingat sama film "Miracle of Giving Fool". Dia jualan roti bakar, pakai kubis, mie dan telur ceplok. 11:12 lah. Dan pengen banget tau rasanya. Ok jadilah bikin. Och iya, di resep aslinya dia menggunakan mie yakishoba yang di oseng menggunakan saos Barbecue. Saya pakek mie kuning dengan modif bumbu juga. Ada juga mirin. Itu semacam arak beras. Bisa diganti dengan air jeruk nipis plus gula. #cookpadcommunity_mojokerto #cookpadcommunity_id #cookpad_id #clovers #clovercookinglover #cookinglover #bukansekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #berburucelemekemas #resolusi2019 #olahankubis #semarak_kubisaberkreasi #kubisaberkreasi #semarakclover

1 porsi
±1 jam
Chinese BBQ Bun (Baked Cha Siu Bao)

Chinese BBQ Bun (Baked Cha Siu Bao)

Roti panggang isi daging karya dapurku sendiri karena mau beli tempatnya jauh sekali🤭😊 #DiRumahAja #PejuangGoldenApron3 #Week10 #CookPad_Indonesia🇲🇨💕

16 Biji
3 jam
Cah jamur shiitake (hioko) & jagung muda

Cah jamur shiitake (hioko) & jagung muda

Ini enak deh..bumbunya meresap di jamurnya, membuat gurih masakan secara keseluruhan. Tidak perlu diberi air yah waktu memasak tumisan ini.

Egg + Pork Basil with Rice

Egg + Pork Basil with Rice

Pork bisa diganti chicken

Sup merah plus gorengan udang

Sup merah plus gorengan udang

Sup dari bahan tomat yang super lezat. Setau saya ini sup asal Surabaya. Di kampung saya tidak ada yang jual, jadi saya bikin sendiri. Resepnya saya dapatkan dari utuber cantik asal Surabaya cik Giok Lian. Dari cik Giok Lian juga baru saya tau kalau sup merah ada pelengkapnya yaitu gorengan udang. Gorengan udangnya dimasukin ke supnya waktu mau makan #PejuangGoldenApron3

71. MPASI 12+ Mun Tahu Simple Anti GTM 2

71. MPASI 12+ Mun Tahu Simple Anti GTM 2

Mun tahu versi lain, tetep ludes 😍

Birega

Birega

Babi Goreng Mentega

5 orang
Sup Asam Pedas

Sup Asam Pedas

Tema Chinese Food cocok untuk Januari menyambut tradisi imlek bagi yg merayakan. Sup ini familiar di resto2 Chinese. Tastenya asam, gurih, asin, pedas, tapi tidak manis. Penambahan gula hanya sekedar untuk mengimbangi rasa asam dan asin saja, tidak menonjol di sini. Saya tidak memberi irisan rawit untuk foto tsb, lantaran ini porsi untuk Si Bungsu yang bukan penggemar pedas. Selamat mencoba 🌸

Siomay dim sum

Siomay dim sum

Salah satu favorite yang harus pesen kalo makan dimsum yaitu "siomay". #PejuangGoldenApron3

Shimeji-Enoki with 🐷

Shimeji-Enoki with 🐷

Gara-gara pergi ke Restoran Jepang ketagihan makannya cuman mahal harganya 😁 Aku coba-coba bikin ma Temen eh tiap masak adik bungsuku ma suamiku pasti sampai nambah makannya. Pernah untuk bahannya daging kuganti pakai ayam or sapi rasanya jadi kurang greget ... 😁

4 porsi