Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Rendang daging sapi yang Enak

Dipos pada February 9, 2020

Rendang daging sapi

Bagaimana membuat Rendang daging sapi yang lezat Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Padahal Rendang daging sapi yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Rendang daging sapi, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Rendang daging sapi di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang daging sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang daging sapi memakai 12 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang daging sapi:

  1. 1 kg daging sapi
  2. 1/4 kentang baby
  3. 2 buah kelapa parut
  4. 1 ruas lengkuas
  5. 3 lembar daun salam
  6. 3 lembar daun jeruk
  7. 2 lembar daun kunyit
  8. Bumbu halus
  9. Saya beli jadi bumbu rendang untuk 1kg daging
  10. Garam
  11. Gula

Langkah-langkah untuk membuat Rendang daging sapi

1
Bersihkan daging dan kentang baby sisihkan. Peras kelapa pisahkan santan yang kental dan yang encer.
2
Panaskan minyak dan tumis bumbu rendang. Masukkan lengkuas, daun salam,daun jeruk, dan daun kunyit kedalam tumisan bumbu. Tumis sampai harum
3
Masukkan daging kedalam tumisan bumbu aduk sampai rada dan bumbu meresap.
4
Tuang santan kental kedalam daging tadi aduk terus menerus sampai agak mengering
5
Tuangkan lgi santan encer ke dalam daging tadi aduk. Tambahkan gula dan sedikit garam (karna bumbu jadi rendang sudah asin) aduk lagi dan koreksi rasa.
6
Masukkan kentang baby aduk rata sampai santan kembali dan benar2 sat dan mengeluarkan minyak.
7
Rendang siap dihidangkan.selamat mencobaπŸ€—

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang Ayam

Rendang Ayam

Sebelum ke pasar td aku tanya ke ibuku yg lagi sakit, ibu mau di masakin apa. Kata ibu ku rendang ayam. Maka hari ini aku masak rendang ayam utk ibuku

6 porsi
4 jam
Rendang Ayam

Rendang Ayam

Diganti daging juga bisa πŸ™‚

Rendang

Rendang

Di kulkas masih ada stok daging. Dari pada dia bobo di kulkas lama lama mending kita manfaatkan yuk. Saya bikin rendang aja karena selain awet dia juga enak dimakan pakai lauk pendamping apa saja. Cusss resepnya yaa moms 😘 (saya tambah ayam karena memanfaatkan ayam yang sisa 5 potong πŸ˜‚) #JemputRejeki #berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadindonesia #cookpadcommunity_jakarta #cookpad_paders

Rendang Sapi

Rendang Sapi

So guys, saya sangat suka citarasa yang manis disetiap masakan yang saya masak. Termasuk rendang, biasanya kalo rendang padang identik dengan asin dan pedas kan ya? Nah kalo saya ini, versi Jawa haha, saya pakein Gula merah. Kali ini , saya masak rendang berhubung Sudah memasuki bulan Ramadhan, jadi semangat makan sahur kalo lauknya Rendang. And, Ni rendang sebagian saya kirim ke Sumbawa, makanya ketika masaknya saya bener2 buat kering agar tahan di Perjalanan.

Recycle Rendang-Nasi goreng kacang

Recycle Rendang-Nasi goreng kacang

Recycle lagi Bu. Mertua saya kalo bikin rendang suka dikasih kacang merah. Bosen makan daging pengen makan yg lain, liat magicom ada nasi kemarin. Yasudah dibuat nasi goreng kacang. Dagingnya bisa dipotong2 tapi saya lagi nggak mau daging.

Rendang Jengkol maknyus

Rendang Jengkol maknyus

dari minggu kemarin pak suami minta dibikinin rendang jengkol, mau dibawa ke kantor katanya buat makan sama temen2nya.. baru kali ini sempat dimasak padahal udah dr minggu beli jengkolnya hehe...

Rendang telur

Rendang telur

Inituh ceritanya ngikutin rendang2nya padang gt, tp ini ala aku yaaa... Pakai bumbu seadanya d dapur saja πŸ˜…

Rendang Pedas Bulbul

Rendang Pedas Bulbul

Waw waw rasanya ga percaya aja bisa masak rendang. Hihihi. Setelah membulatkan tekad utk bikin rendang akhirnya jadi juga. Ini recook resep @icha.irawan dr IG. Uenak banget. Cocok buat sahur yg males masak ribet pokoknya. Ak sih bikinnya pedes jd ga usah nambah2 sambal2 lagi. Nyesel sih bikin 1/2 kg, kurang ternyata. Hehehe #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019

Rendang Daging Sapi

Rendang Daging Sapi

Masakan keluarga yg jadi favorit rendang daging sapi😊 #5resepterbaruku

Rendang ayam

Rendang ayam

Ceritanya stock di kulkas gak ada daging tp adanya ayam akhirnya mikir masak rendang ala2 πŸ˜€ buka cookpad liat resep sist susi kok enak langsung deh coba masak ini dan ternyataa rasanya juaraa bgt dan patut deh dicoba , pasti ketagihan lhoo . sya tambahin kentang biar isinya banyak haha trs sya skip daun kunyit ya krn disini susah sekali cari daun kunyit tp ttp yummy rasanya sya jamin dan cara masak jg agak beda krn santan nya pakai santan instan .. Happy cooking πŸ‘©πŸ»β€πŸ³ #BerburuCelemekSakti #BerburuCelemekEmas #MingguKe19 #Cookpad #ResepMingguan #LoveCookpad #ThankYouCookpad

Rendang

Rendang

#SiapRamadan #AntiRibet #AyoMasak Bunda ini Menu rendang yang sangat simpel looh, biar awet dan bisa di konsumsi beberapa hari, bunda bisa menaruhnya di toples dan simpan di kulkas, jadi saat buka puasa atau sahur bisa di hangatkan terlebih dahulu sebelum di hidangkan, lumayan menghemat waktu yaa bunda, apa lagi kalau di tambah sambal hijau dan daun singkong rebus duuuh udah berasa makan di rumah makan padang ☺ aayooo bunda di coba resepnya.... jangan lupa di upload ya di recook ... makasih Cookpad semoga bermanfaat πŸ™πŸ˜‡

Rendang Daging Sapi Mantull

Rendang Daging Sapi Mantull

ini masakan favorit keluarga..dimakan sama nasi anget, bisa abis se magic jarπŸ˜€

6 porsi
60 menit
Rendang sapi #Siapramadan#jemputrejeki

Rendang sapi #Siapramadan#jemputrejeki

Hari pertama puasa Ramadhan nih ( bln Mei 2019 )..Selamat berpuasa bagi yg menjalankan 😊 bentar lg lebaran ya mak 30hr lg πŸ˜† uda siap2 bikin rendang dong mak buat salah satu menu lebaran... 😁

Rendang daging sapi

Rendang daging sapi

Alhamdulillah first trial Rendang yg Anti Gagal n enakkkkkkkkkkkkk bgt 🀀🀀. Wlopun buatnya pake santan kalengan n bbrp bumbu ngk da tp rasa tetepp mantullll πŸ₯° . Resep ci @xanderskitchen emg semua anti gagal makasih ya ci,, ijin share ulang πŸ™πŸΌ, . #rendangdaging

Rendang ayam #pr_mamakkusayang

Rendang ayam #pr_mamakkusayang

meski kami bukan orang padang πŸ™Š tp masakan rendang ala mama aku ini teopebegete 🀣 alias top banget πŸ‘ perpaduan bumbu instan dgan bumbu ulek nya itu loh, bisa plek banget ambek rasa ne rendange ruma makan padang πŸ˜‹πŸ€€ kali ini aku make versi ayam yaa guys, mw di ganti sapi bole, telur pun juga ok πŸ‘Œ masakan kesukaan mamak ku, spesial aku masakin utk mamak ku dalam acara peer paders kali ini πŸ˜„ #pr_mamakkusayang #madebyjihansungkar #jihanmustofasungkarcookpad #cookpad_paders #komunitaspaders #cookpadcommunity #cookpadcommunity_solo #cookpadersjawabali #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #clovers #clovercookinglover

Rendang Daging Praktis

Rendang Daging Praktis

Rendang daging praktis, maafkan saya terlalu lelah meracik bumbu akhirnya memakai bumbu jadi untuk rendangnya. Supaya mantap tetap ada rajangan bawang merah + putih dan berbagai bumbu cemplung. Tapi tetap enakπŸ˜‹ #Cookpadcommunity_Kalbar #ResepMamaEra #ResepMasakanMamaEra

1 jam
Ayam Rendang padang

Ayam Rendang padang

Pengen makan rendang padang tapi disini daging sapi mahal banget jadinya buat dari ayam kampung deh, bumbunya sama dengan rendang sapi. Hasil rendang saya agak kurang hitam karna ga banyak menggunakan cabe merah. Penggunaan cabe merah berpengaruh ke warna rendang jadi lebih hitam. Kalo soal rasa memang lebih nendang rendang sapi, tapi rendang ayam ini juga ga kalah enak. Cocok untuk stok saat puasa, tinggal dibungkus perporsi dan dimasukin ke frezeer, mau dimakan tinggal panasin deh. cusss dicobaaa #siapramadhan #ayamdarikampung #AhlinyaAyam