Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Rendang Daging Praktis yang Anti Gagal

Dipos pada February 10, 2020

Rendang Daging Praktis

Sore-sore begini enaknya membuat Rendang Daging Praktis yang gampang Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Umumnya Rendang Daging Praktis yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Rendang Daging Praktis, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Jangan terlalu repot dalam penyajian Rendang Daging Praktis bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Jangan lupa ya, kira-kira waktu penyiapan Rendang Daging Praktis diperkirakan sekitar 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Daging Praktis sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Daging Praktis memakai 14 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Rendang daging praktis, maafkan saya terlalu lelah meracik bumbu akhirnya memakai bumbu jadi untuk rendangnya. Supaya mantap tetap ada rajangan bawang merah + putih dan berbagai bumbu cemplung. Tapi tetap enakπŸ˜‹ #Cookpadcommunity_Kalbar #ResepMamaEra #ResepMasakanMamaEra

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Daging Praktis:

  1. 1.5 kg daging sapi
  2. 4 butir bawang merah (rajang)
  3. 3 siung bawang putih (rajang)
  4. 2 bks bumbu rendang (kemasan)
  5. 200 ml santan instant (kemasan)
  6. Secukupnya garam, gula pasir, lada bubuk dan ketumbar bubuk
  7. 900 ml air (sesuai kebutuhan)
  8. Bumbu cemplung:
  9. 3 lbr daun salam
  10. 2 lbr daun jeruk
  11. 2 batang sereh
  12. 6 bh cengkeh
  13. 1 btg kayu manis
  14. 2 bh bunga peka

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Daging Praktis

1
Cuci bersih daging lalu potong-potong.
Rendang Daging Praktis - Step 1
2
Tumis rajangan bawang merah dan putih, setelah harum masukkan bumbu rendang kemasan. Masukkan bumbu cemplung tumis hingga harum.
Rendang Daging Praktis - Step 2
Rendang Daging Praktis - Step 2
Rendang Daging Praktis - Step 2
3
Masukkan potongan daging aduk-aduk hingga berubah warna. Tambahkan air biarkan mendidih.
Rendang Daging Praktis - Step 3
Rendang Daging Praktis - Step 3
Rendang Daging Praktis - Step 3
4
Setelah air mendidih masukkan santan instan kemasan, dilanjutkan ketumbar bubuk, lada bubuk, garam dan gula pasir. Biarkan mendidih dan daging empuk, kecilkan api kompor. Tutup panci biarkan airnya surut dan sesekali diaduk-aduk. Koreksi rasa.
Rendang Daging Praktis - Step 4
Rendang Daging Praktis - Step 4
Rendang Daging Praktis - Step 4
5
Setelah kental dan keluar minyaknya matikan kompor sajikan dan hidangkan.
Rendang Daging Praktis - Step 5
Rendang Daging Praktis - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang Nangka

Rendang Nangka

Sedang dalam tema daerah padang. Apa yang terfikirkan? Pedas berlemak... yup! Hari ini saya mau coba buat rendang nangka tanpa pakai bumbu rendang instant, alias semua bumbu nya ala sendiri. Mudah-mudahan semua suka. #BaruCoba #SemangatMasak

5 porsi
30 menit
9. Rendang kalkun

9. Rendang kalkun

Jadi ceritanya, Kemarin ada buka bersama di rumah, jadilah saya dan ibu berkolaborasi masak dengan porsi besar, karena yang dateng keluarga. Ketika diantar tu kalkun, bingung mo masak gimana, dengan segala ide yaudah la dijadiin rendang aja, makanan pilihan masyarakat Indonesia 😍 gaada pantun yak, libur dulu wkwk. #SiapRamadhan #JemputRejeki

Rendang Daging Sederhana

Rendang Daging Sederhana

Daging kurban yang telah 1 minggu lebih mendekam dalam kulkas, memanggil-manggil untuk di eksekusi. Rendang sepertinya cocok menemani makan siang hari ini. Banyak versi resep rendang yang bertaburan di google, resep saya ini adalah yang sederhana. Saya tidak berani mengklaim kalau ini rendang asli Padang πŸ˜„ #Pekaninspirasi

50 menit
Nasi Goreng Rendang Jengkol

Nasi Goreng Rendang Jengkol

Karena rendang jengkol yang kmren buat masih ada jdi dibikin nasi goreng

Rendang telur rempah

Rendang telur rempah

Dijamin endesss yes masakan gadis perawan wkwkwk πŸ˜‚πŸ˜‚

Rendang Jengkol Simple

Rendang Jengkol Simple

#SiapLebaran #cookpadcommunity #makanankhasindonesia

Rendang Ayam Kampung Empuk Enak

Rendang Ayam Kampung Empuk Enak

Alhamdulillah... Ketemu lagi dengan bulan Ramadhan. 😍 Salah satu tradisi keluarga diawal puasa adalah menu rendang ayam kampung ini. Ada beberapa tips utk membuat daging ayam kampung lembut empuk tidak alot. Setelah ayam kampung dipotong dan dicuci bersih, lakukan langkah berikut ini agar ayam empuk 1. Lumuri ayam kampung dgn nanas, diamkan kira2 30 menit. Lalu cuci bersih dan olah. Tapi nanas biasanya mempengaruhi rasa dan aroma ayam saat dimasak. 2. Atau.. Mamak bisa melumuri ayam dgn daun pepaya tumbuk, diamkan kira2 30 menit. Lalu cuci bersih dan olah. 3. Jika nanas dan daun pepaya tidak ada, tambahkan 1/2 soda kue saat merebus ayam agar ayam kampung empuk. Kali ini sy pakai soda. Skrg lanjut eksekusi yah... πŸ’ͺπŸ”ͺ😍 Smga bermanfaat πŸ™ #cookpadcommunity_jambi #SiapRamadan

20 porsi
6 Jam
Rendang Simple

Rendang Simple

#berburucelemekemas #resolusi 2019 Sudah hari minggu belum nulis resep untuk minggu ini di karenakan mudik dan di sana susah sinyal ya sudah lah saya masak rendang simple yang kemaren untuk bekal mudik

untuk 10 porsi
Rendang Ayam Versiku

Rendang Ayam Versiku

Rendang ayam versiku menggunakan susu sebagai pengganti santan. Karena saya tidak suka santan, jadi masakan bersantan saya ganti dengan susu.😁 #AhlinyaAyam #SiapRamadan

Rendang Ayam plus Kentang

Rendang Ayam plus Kentang

Salah satu makanan favorit saya..rendang dengan kentang yang lebih banyak 😁 #SiapRamadan

Rendang

Rendang

Di kulkas masih ada stok daging. Dari pada dia bobo di kulkas lama lama mending kita manfaatkan yuk. Saya bikin rendang aja karena selain awet dia juga enak dimakan pakai lauk pendamping apa saja. Cusss resepnya yaa moms 😘 (saya tambah ayam karena memanfaatkan ayam yang sisa 5 potong πŸ˜‚) #JemputRejeki #berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadindonesia #cookpadcommunity_jakarta #cookpad_paders

Rendang padang simple

Rendang padang simple

Lagi pengen banget masak rendang.. tapii... ada yg gak boleh makan terlalu pedes... jadi...cabe nya diminimalisir deh.... Ohya.. resep ini so simple banget loh... but... resep ini turun temurun dr ibundanya kakak iparku...yang asli dari Padang. Hanya saja kali ini resepnya dibuat gak terlalu pedes... tapi tetep endeeus kok...apalagi dinikmati dengan sambel ijo nya.. juga lalap timun dan daun singkong nya...hmmm.....

Rendang padang momy cha

Rendang padang momy cha

Resep by momy cha, Masya Allah simple enak gak ribet.

20p