Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Rendang Daging Sapi yang Menggugah Selera

Dipos pada February 14, 2020

Rendang Daging Sapi

Hi Mommy, yuk praktek untuk buat Rendang Daging Sapi yang pasti lezat Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Umumnya Rendang Daging Sapi yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Rendang Daging Sapi, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Rendang Daging Sapi sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Daging Sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Daging Sapi memakai 16 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ini resep dari ibuku yang menurut ku sangat pas dan enak #siapramadhan dan#pekaninsfirasi

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Daging Sapi:

  1. 1 kg daging sapi tanpa lemak
  2. 2 butir kalapa, parut + 2ltr air= santan 2ltr
  3. 150 gr (1 1/2 ons) cabe merah
  4. 100 gr (1 ons) bawang merah
  5. 50 gr (1/2 ons) bawang putih
  6. 100 gr (1 ons) lengkuas
  7. 4 ruas jari jahe
  8. 4 ruas jari kunyit
  9. 4 btr kemiri
  10. 1 sdm ketumbar bubuk
  11. 5 btg serai
  12. 5 lbr daun salam
  13. 1 lbr daun kunyit, sobek sobek
  14. 3 biji asam kandis
  15. 1 sdm gula merah
  16. 2 bks Masako daging

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Daging Sapi

1
Blender semua bumbu hingga halus, kecuali asam kandis daun salam, serai dan daun kunyit
Rendang Daging Sapi - Step 1
Rendang Daging Sapi - Step 1
Rendang Daging Sapi - Step 1
2
Cuci daging sapi lalu potong dadu/ bebas agak tebal biar tampilan bagus
Rendang Daging Sapi - Step 2
3
Tumis bumbu halus sampai harum, sampai kadar air dari proses blender kering lalu masukan daging daun salam, serai, daun kunyit dan asam kandis, ungkep sebentar sampai air/kaldu daging keluar dan bumbu meresap
Rendang Daging Sapi - Step 3
4
Kemudian masukan setengah air santan dan masak hingga air nya menyusut/berkurang
Rendang Daging Sapi - Step 4
5
Lalu tambahkan sisa air santan dan masak kembali setelah airnya agak berkurang tambah kan gula dan masako daging aduk rata masak hingga air nya kering tes rasa bila sudah pas matikan api, angkat dan sajikan
Rendang Daging Sapi - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

1. Resep Rendang Asli Bukittinggi

1. Resep Rendang Asli Bukittinggi

Resep ini adalah resep asli dari ibu saya. Kampung saya tepat di kaki gunung merapi di bukittinggi sana. Ini adalah resep orisinil Randang. Kenapa sy bilang resep orisinil? Karena kebanyakan orang sekarang membuat Randang dengan berbagai tambahan bumbu, spt : cengkeh, merica, kapulaga, dsb... Padahal, randang yg enak dan orisinil itu hanya menggunakan beberapa rempah dasar, itu menurut kami ( keluarga saya).

Rendang ayam spesial (resep ibu)

Rendang ayam spesial (resep ibu)

Saya suka sekali rendang ayam apalagi rendang basah. Nah untuk masakan kali ini, spesial saya dedikasikan buat guru yg sekaligus ibu saya sendiri, krn ibu saya ini merupakan seorang guru (Bu Yusneti). Masakan kali ini merupakan masakan favorit saya yg resepnya di ajarkan oleh ibu saya. Terimaksih ibu ku yg sudah byk sekali dan tak pernah bosan mengajarkan berbagai macam resep2 masakan kepada saya. Di sekolah kau memberikan ilmu untuk murid2 mu dan di rumah kau memberikan ilmu memasak mu kepada ku ๐Ÿ˜ Terimaksih tak terhingga kepada ibuku. You are the best Teacher and Mom in my life ๐Ÿ˜˜๐Ÿ˜˜ #gurukuidolaku#terimakasihguruku#terimakasihibuku

5-6 porsi
Rendang ati ampela

Rendang ati ampela

#SiapRamadan #AhlinyaAyam

Rendang Sapi Tenderloin

Rendang Sapi Tenderloin

May08,2019 Coba masak rendang pakai tenderloin biar cpt matang. Kali ini bumbu dan santan dimasak dulu agak lama baru masuk daging supaya ga hancur krn kelamaan masak. Karena masak banyak ini dimaksudkan buat stok selama ramadhan jadi sebaiknya di pack per porsi saji. Misalnya sekali saji butuh 5 potong, nah pack per 5 potong+bumbu saja. Supaya nanti Rendangnya gak keluar masuk kulkas. Jadikan resepnya #AntiRibet kaan ๐Ÿ˜‰ bikin 2kg bisa buat stok dirumah dan kirim kerumah org tua deh #SiapRamadan #resepWilGoldAp #berburucelemekemas #cookpadindonesia #resolusi2019 #cookpadcommunity_jakarta #cookpad_paders

Rendang jengkol ala BunDay ga bau dimulut bumbu Khas Padang

Rendang jengkol ala BunDay ga bau dimulut bumbu Khas Padang

Selalu dapat orderan yang waow , jengkol ga bau dimulut ga bau ditoilet #pekan_padang #cookpadcommunity_solo

12 porsi
Nasi goreng rendang

Nasi goreng rendang

Ada sisa rendang 3 potong kiriman mama dari Jakarta. Berhubung udah bosen dimakan sama nasi putih, dibuat nasi goreng aja deh. Kata suami rasanya hampir mirip nasi kebuli๐Ÿ˜

Rendang

Rendang

Rendang .... siapa yg nggak kenal masakan yg sdh masuk peringkat makanan terenak dunia ini. Tiba2 kepengen masak rendang ber hubung cuma ada 1/2 kg daging yg sdh dipotong kecil2 di kulkas tetep lanjut, padahal masak rendang 1/2 kg atau 5 kg sama lamanya ๐Ÿ˜€๐Ÿ˜€

Nasi Goreng Rendang

Nasi Goreng Rendang

Resep simple weekend kali ini semoga bermanfaatโค๏ธ

Ayam bumbu rendang (instan) anti gagal, simple

Ayam bumbu rendang (instan) anti gagal, simple

#siapRamadan bosen sama masakan yang sedikit ribet dan kudu nyiapkan bumbu ini itu, apalagi di bulan puasa buat saya seorang anak kos perantauan kudu berjuang sendiri untuk mendapatkan keniqmatan lidah saya. Alhasil kepikiranlah rendang buatan tetangga yang ternyata cuman pakai bumbu instan. Coba bole dicoba gak menecewakan sama sekali. 90% rasa otentiknya.. 10% nya karena kalau rendang padang dia meninggalkan kesan yang amat mendalam bagi hidung apalagi lidah saya.. selamat berpuasa semuanya.

5 porsi
Rendang Telur

Rendang Telur

Lagi2 masak yang simpel,buat menu buka puasa sekalian sahur,lagian semua pada suka sama telur.....๐Ÿ˜˜๐Ÿ˜˜๐Ÿ˜˜ #SiapRamadan

Rendang Daging pedas

Rendang Daging pedas

Salah satu menu favorite ๐Ÿ˜‹ wajib coba .. oh iya kalo versi rendang lain yang saya buat, saya suka tambahin sangai kering kelapa parut dan dimasukan saat proses masak no.2, makin gurih deh rendang pedasnyaa ๐Ÿ˜†

2 jam
Ayam rendang sederhana

Ayam rendang sederhana

Cocok banget untuk anak anak kos yang suka masak, atau yang masih belum pandai masak tapi ndak mau repot repot guys.

Rendang Daging Sapi

Rendang Daging Sapi

#ibubaimmasak #cookpadcommunity_bandungย  #berburucelemekemas #resolusi2019ย  #siapramadan #AntiRibet Menu andalan di hari pertama menyambut Ramadhan biasanya masak yg porsi besar dan aman untuk dihangatkan, jadi untuk beberapa hari kedepan nggak usah masak deh tinggal mikirin sayurnya aja ๐Ÿ˜Š Resepnya aku nyontek punya mbak Michico Octavia sama teh Renie Wisra

Rendang

Rendang

Ada daging sapi yg saya beli di supermarket ,yg kata penjualnya ,daging ini import dr Australia jadi harganya lebih murah krn frozen,terus saya penasaran dan ingin tahu gimana rasa daging import ini krn harganya kalo sapi lokal lebih mahal gitu.... Ternyata enakkkkkkkk bingittt Monggo dipun cobi

Rendang Tanpa Santan (Fiber Creme)

Rendang Tanpa Santan (Fiber Creme)

Rendang sehat tanpa menggunakan santan tapi diganti dengan bubuk Fiber Creme.

Rendang Jengkol

Rendang Jengkol

#recooked_susan_gracia #koอokpader #cookpadcommunity_tangerang

Rendang jengkol

Rendang jengkol

Pas banget di pasar harga jengkol lagi murah, langsung eksekusi deh rendang jengkol favorit suami ๐Ÿ˜†