Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Sroto Sokaraja yang Menggugah Selera

Dipos pada September 30, 2019

Sroto Sokaraja

Bagaimana membuat Sroto Sokaraja yang unik? Cara membuatnya tidak terlalu susah. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Biasanya Sroto Sokaraja yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Sroto Sokaraja, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Sroto Sokaraja ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sroto Sokaraja sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sroto Sokaraja memakai 30 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Yeeyy...tambah lagi resep soto nusantara. Kali ini mengikuti kelas inspirasi kemarin sore yang sangat seruuu... 😁 Gimana gak seru ya..kelas diadakan sore di jam jemput anak² yang otomatis harus stay dikelas dan fokus dijalan juga. Jadi gak bisa on cam 😅 karena dijalan dan hujan jugak 😅 tapi tetep masih bisa menyimak kelas dengan baik. Dan karena jauh-jauh hari sudah dipersiapkan segala bahan untuk bikin sroto, jadi pagi ini sudah bisa langsung eksekusi. Woow...rasanya sitimewahhhh loh Eyang puji @eyangbima suegeerrr 😋 kemarin cuma bisa ngeces aja lihat masakan eyang Puji 🤭 seperti #Kopijos yang #SelaluIstimewa srotonya juga Istimewaaaa ....❤️ Source : @eyangbima (dengan penyesuaian) #Kelas_Inspirasi #Kopijos #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #anekasotoinong

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sroto Sokaraja:

  1. ✔️ Bahan utama :
  2. 250 gr dada ayam
  3. 200 gr sayap ayam
  4. 3 liter air
  5. ✔️ Bumbu kuah kaldu :
  6. 10 butir bawang merah
  7. 6 siung bawang putih
  8. 3 butir kemiri goreng
  9. 1 sdt lada butir
  10. 2 batang sereh
  11. 2 lembar daun salam
  12. 2 cm lengkuas
  13. 2 cm jahe geprek
  14. 2-3 sdt garam
  15. ✔️ Bumbu kacang :
  16. 200 gr kacang tanah
  17. 7 buah cabe merah
  18. 7 buah cabe rawit
  19. 4 siung bawang putih
  20. 2 sdm gula merah
  21. 2 sdm air asam jawa
  22. 2 sdm bawang merah goreng
  23. 1,5 sdt garam
  24. ✔️ pelengkap :
  25. Lontong /tepo
  26. Tepo
  27. Tauge, rendam air panas
  28. So'un, rendam air hangat
  29. Daun bawang, iris halus
  30. Kerupuk merah

Langkah-langkah untuk membuat Sroto Sokaraja

1
Cuci bersih ayam, rebus hingga kuah bening dan ayam matang. Buang buih² yang muncul saat direbus. Siapkan bahan bumbu kuah kaldu
Sroto Sokaraja - Step 1
Sroto Sokaraja - Step 1
Sroto Sokaraja - Step 1
2
Membuat bumbu kacang : Siapkan semua bahan, goreng kacang, cabe serta bawang putih
Sroto Sokaraja - Step 2
Sroto Sokaraja - Step 2
Sroto Sokaraja - Step 2
3
Haluskan semua bahan bumbu kacang kecuali bawang merah goreng dan air asam. Tambahkan bawang goreng serta air asam setelah bumbu dihaluskan
Sroto Sokaraja - Step 3
Sroto Sokaraja - Step 3
Sroto Sokaraja - Step 3
4
Tambahkan air, masak hingga berminyak
Sroto Sokaraja - Step 4
Sroto Sokaraja - Step 4
5
Membuat kuah kaldu : Haluskan bumbu kemudian tumis bersama sereh, daun salam, lengkuas dan jahe hingga harum dan matang. Masukkan bumbu pada rebusan kuah kaldu. Tambahkan garam
Sroto Sokaraja - Step 5
Sroto Sokaraja - Step 5
Sroto Sokaraja - Step 5
6
Koreksi rasa. Angkat daging ayam kemudian goreng. Suwir²
Sroto Sokaraja - Step 6
Sroto Sokaraja - Step 6
Sroto Sokaraja - Step 6
7
Siapkan semua bahan pelengkap. Seduh soun dan tauge, daun bawang iris halus. Penyajian : Tata lontong, so'un, tauge, suwiran ayam, daun bawang. Tambahkan bumbu kacang sesuai selera dan kecap manis
Sroto Sokaraja - Step 7
Sroto Sokaraja - Step 7
Sroto Sokaraja - Step 7
8
Siram dengan kuah kaldu. Sajikan segera dengan kerupuk merah
Sroto Sokaraja - Step 8
Sroto Sokaraja - Step 8
Sroto Sokaraja - Step 8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Tahu Telur Surabaya

Tahu Telur Surabaya

Assalamualaikum... Hari ini aku post hasil perbuatanku beberapa hari lalu. Resep ini aku dapatkan dari kak fajaralam. Master chef RCTI. Pas beliau buat. Aku ikutan buat. Ga nyangka emang enak. Disini aku modif kasih tambahan lontong. Padahal di resep aslinya ga pake lontong. Oh ya bahan yang aku tulis di bawah untuk 1 porsi ya. Jadi kalo mau buat lebih bisa di kalikan beberapa porsi. Okay. cuZz #CookpadCommunity_Semarang #GenkPejuangDapur #GenkPeda_Eksis

1 orang
Sate Daging & Saus Kacang Banjar

Sate Daging & Saus Kacang Banjar

Beberapa daerah di Indonesia punya rasa sate khas-nya masing-masing dengan penyajian yang berbeda pula. Seperti sate padang, sate lilit, sate madura, sate maranggi, dll. Salah satu yang bikin rasa khas Sate dari Banjar #KalimantanSelatan itu menurut saya adalah bumbu kacang-nya. Sedikit mirip dengan bumbu kacang sate Madura. Campuran antara kacang tanah, cabe merah kering, dan bumbu lainnya. Untuk bumbu kacangnya, saya pakai resep mbak Nanny Tsuba (@'Mama_Tsuba) sebagai referensi. Dan untuk sate-nya, saya pakai resep yang biasa kami pakai di rumah saja. #PekanPosbar #OlahanKacangSpesial #BamasakBaimbai #SarabaKacang #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_id_Borneo #Rekreasi_Kalsel

Som tam ala fe

Som tam ala fe

Hampir tiap hari beli semangka, buahnya buat dimakan anak2, kulitnya dibuat som tam ala Thailand ini pengganti pepaya muda. Som tam ini ngingetin fe saat pertama makan som tam di lunch cookpad camp bersama team cookpad pusat & chef Desi Masterchef. Rasanya seger banget. #fe #cookpadcommunity_bandung

4 porsi
20 menit
157. Lodeh Putih

157. Lodeh Putih

Masakan kesukaan keluarga. Cukup masak semacam sudah ada proteindari ayam nya, banyak serat dari sayurnya, dan cantik warna warni. Santannya ringan saja. Tidak medok. Tergantung selera, kalau mau medok pakai santannya 2 sachet kecil @65 ml. Sayuran saya pakai yang ada di kulkas saja. Kebetulan banyak daun mlinjo muda di pohon . Tinggal petik. Mudah buatnya. Bumbu iris saja dan ada yg di geprek. Yuk dicoba..

Urap Sayur (Versi Bumbu Kukus)

Urap Sayur (Versi Bumbu Kukus)

Lama ga muncul Di CP, Apa kabar moms semuanya? Semoga sehat selalu ya u/semua nya🤲🤗🥰😇 Bbrpa pekan ini byk sekali Absen dalam kegiatan dikarenakan byknya kesibukan dan waktu yg tak tersisihkan. Sebagai bentuk Apresiasi rasa Terimakasih saya kepada Tim Kombes (meski event sdh time out😥) . Lega sudah terbayarkan😊 Saya Persembahkan Urap Sayur ini untuk Keluarga Tercinta yg mana Resep ini saya Ambil dari Mba @reeneeJulia Saya bikin Bumbunya agak banyakan, krn memang enak u/dijadikan stock dikala muncul malas😅 (Resep Asli 1/2 Takaran dan Digoreng/Sangrai) Disini saya membuatnya 1 Ukuran ya moms untuk Bumbu Halusnya (Versi Kukus) Urap ini cocok sekali di lidah Gurih Pedas Manis ditambah kencur yg super wow menjadikan Cita Rasa Urap semakin Membangkit dan tentunya selera makan makin menanjak😫😫😋🤤👌 Mari kita bikin🤗🤗 #CookpadCommunity_Bekasi #CookpadCommunity_id #hannahani_cookies

6 Orang
60 Menit
Sate Ayam

Sate Ayam

Bikin Sate Sendiri dirumah Irit dan suami suka banget

1 Jam
Tumis Takokak

Tumis Takokak

Takokak adalah tumbuhan dari suku terung-terungan (Solanaceae) yang buah dan bijinya dipakai sebagai sayuran atau bumbu dan pengobatan. Sumber (GridHEALTH.id) Banyak manfaat dari buah ini, diantaranya: 1. Melunakkan lendir dan dahak 2. Meminimalkan resiko gangguan ginjal 3. Mengatur menstruasi 4. Menyembuhkan asam urat 5. Membantu dalam pengobatan deabetis tipe 2 Selengkapnya bisa dibaca di gridhealth.id , sering dianggap tanaman liar, takokak bantu meredakan asam urat. #Cookpadcommunity_Kalsel #Takokak tumbuh di pot taman sekolah, berbuah agak lebat. Saya putik dan menjadikannya sayur tumis yang enak. Saya suka takokak. Al hamdulillah.

Sate Ayam

Sate Ayam

Anakku suka sekali makan sate ayam, terkadang beli 10 tusuk tidak cukup. Makanya terpanggil deh tuk coba buat sendiri, selain lebih hemat juga bisa dapat banyak sehingga puas untuk memakannya. #cookpadcommunity-jakarta

40 tusuk
Sambal Raja Kutai Khas Kalimantan Timur

Sambal Raja Kutai Khas Kalimantan Timur

Source : Bunna💜 @alaBunna (Dengan Penyesuaian) 04/13/2021 (501).....satu lagi menu khas Kalimantan Timur yg sy cs dr mba Lina utk memeriahkan acara Semarak Clovers yg temanya di tentukan jg oleh mba Lina @alaBunna Sekaligus menu ini sy ikutkan utk Pilkada Kombes,semoga Kombes nantinya makin kompak,saling menghargai dan makin seru,teman jd serasa saudara saling berbagi ilmu memasak dll,berbagi info apapun deh yg bs bikin anggota Kombes makin sukses dlm bisnis dan sukses membahagiakan keluarga sekaligus utk mengangkat menu khas daerah Indonesia agar makin di kenal byk org dan spy bs mendunia spt halnya rendang,sate,nasi goreng,bakso dll. Ini menu simple yg semua org pasti suka semoga byk yg berkenan cooksnap resep ini,aamiin #BekoanUrangKaltim #Semarak_BekoanUrangKaltim #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Bekasi #IdeMasakku #CookpadIndonesia

Bubur ayam sederhana

Bubur ayam sederhana

Assalamualaikum bunda... Kali ini saya akan bagikan resep bubur ayam... Belakangan sering banget turun hujan smp saya terkena flue,,jadi malas utk makan..akhirnya saya buat bubur ayam yg ringan...

5orang
Beberuk Terong Khas Lombok

Beberuk Terong Khas Lombok

Assalamualaikum selamat malam... Dulu pernah bikin beberuk terong, tp proses bikinnya agak beda dan dlu g pake kacang panjang, karena penasaran gmn rasanya ygpake kacang panjang, saya pun bikin lagi... Ternyata g kalah enaknya, dr td sy cemilin xixixi Resep kali ini dari @puteri_jasmine91 #Sumandan_MaolahTaruang #PekanPosbar #MakananKhasNusaTenggaraBarat #CookpadCommunity_Sumbar

Kropok Bandeng (khas Gresik)

Kropok Bandeng (khas Gresik)

Kalau pergi ke pemancingan di kotaku (tergantung dimana lokasinya juga sih), biasanya ada menu ini nih. Tapi baru tahu kalau ini menu khas Gresik ya 😍. Enak banget, ngabisin nasi... Sambelnya, suka banget. Terima kasih resepnya Mbak Fidy @FiDyFie_cook27. Lezattt.. Semoga turut meramaikan posbar #Pokcoy_Fidy #PokcoyCoboy_Fidy yaa. Dan semoga lewat #PosbarKreasiCooksnapCoboy, #CookpadCommunity_Surabaya tak putus silaturahmi. Salam #CoboyWani 😘 #Coboy_Cooksnap

1 ikan besar
1 jam
Urap Sayur Bumbu Genep khas Bali

Urap Sayur Bumbu Genep khas Bali

Satu per satu dijelajah kuliner nya pulau Dewata, untuk melengkapi sajian khas nya Rasanya enduulll....setiap komponen bumbunya saling mengikat dan menciptakan aroma serta rasa yang khas rempah. Ditambah dengan aroma kelapa sangrai hhmm yummy...👌🤤 Source : @pawonbune_aas #KopijosDolan_KeBali #Rekreasi_Bali #Kopijos #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #kulinerbaliinong

Resep Gado-Gado

Resep Gado-Gado

Hari ini mau share resep gado-gado Jika suka bisa juga ditambahkan dengan sayuran lainya seperti daun kol, kecambah, tomat, ketimun dan sebagainya sesuai selera.. Selamat mencoba, semoga bermanfaat ☺

4 porsi
1 jam
Cilok sambel kacang simpel

Cilok sambel kacang simpel

Karena libur iseng aja buat cemilan si kecil

2 porsi
20menit
Arsik Patin

Arsik Patin

Jalan-jalan ke Sumatra Utara, Carilah makanan yg menggugah selera. Salah satunya Arsik, yang tersohor kelezatannya. Arsik adalah makanan yang terbuat dari ikan mas yang dimasak. Memiliki sebutan panjang Dekke Na Niarsik, yang berarti ikan yang dimasak kering, ia adalah salah satu makanan tradisi masyarakat suku Batak. ... Okelah karena hampir jarang nemui ikan mas aku ganti pake ikan patin yg memang banyak terdapat disungai khususnya daerah Bulongan, Ibukota Tanjung Selor. Ikan ini tanpa sisik dan sangat berlemak. Coba-coba meolah bahan asli daerah. Tapi bumbunya tetap orisinil. Masaknya juga agak berkuah, tergantung selera aja. #MasakanKhasSumateraUtara #MasakanKhasBatakTapanuli

1 porsi
25 menit