Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Rendang Daging Sapi yang Bikin Ngiler

Dipos pada January 16, 2020

Rendang Daging Sapi

Anda sedang mencari inspirasi resep Rendang Daging Sapi yang unik? Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Pada umumnya Rendang Daging Sapi yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Rendang Daging Sapi, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Rendang Daging Sapi bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Untuk diperhatikan, waktu yang diperlukan dalam memasak Rendang Daging Sapi diperkirakan sekitar 3 jam 45 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Daging Sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Daging Sapi memakai 19 jenis bahan dan 10 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Masih edisi lebaran haji ni, stok daging masih ada khan? Cus ah bikin rendang aja.. kali ini bikin rendang ala sunda banget deh.. masaknya penuh dengan kesabaran demi daging empuk hehe.. yuk ah bikin . #SetorResep #DiRumahAja #MasakOnline #MasakItuMudah #DagingQurban #RendangDagingSapi

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Daging Sapi:

  1. 1 kg daging sapi
  2. 500 ml santan kental
  3. 1 ¹/² liter santan encer
  4. Bumbu halus
  5. 10 siung bawang merah
  6. 5 siung bawang putih
  7. 10 gr jahe (sebesar jempol)
  8. 1 sdt ketumbar
  9. Bahan-bahan lainnya
  10. 5 lembar daun jeruk (buang batang tengahnya)
  11. 5 lembar daun salam
  12. Lengkuas
  13. 3 batang sereh (geprek)
  14. 1 ¹/² sdt garam
  15. 2 sdt kaldu sapi
  16. 2 sdt kaldu jamur
  17. 15 gr gula merah
  18. 1 saset bumbu rendang instan (indofood)
  19. 1 sdt pala bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Daging Sapi

1
Siapkan bahan-bahan
Rendang Daging Sapi - Step 1
Rendang Daging Sapi - Step 1
Rendang Daging Sapi - Step 1
2
Cuci bersih dafing, potong-potong sesuai selera
Rendang Daging Sapi - Step 2
3
Siapkan bumbu halus
Rendang Daging Sapi - Step 3
4
Campurkan bumbu halus, salam, sereh, daun jeruk, lengkuas, daging ke dalam wajan, aduk hingga merata lalu hidup kan kompor, masak hingga daging kecoklatan
Rendang Daging Sapi - Step 4
Rendang Daging Sapi - Step 4
Rendang Daging Sapi - Step 4
5
Masukan semua santan encer, aduk perlahan hingga mendidih, pakai api kecil, masak hingga air menyusut selama 2 jam 30 menit kurang lebih
Rendang Daging Sapi - Step 5
Rendang Daging Sapi - Step 5
Rendang Daging Sapi - Step 5
6
Jika air sudah menyusut, masuka bumbu rendang instan, pala bubuk, garam, kaldu sapi, kaldu jamur, gula merah, aduk sebentar lalu masukan santan kental
Rendang Daging Sapi - Step 6
Rendang Daging Sapi - Step 6
Rendang Daging Sapi - Step 6
7
Aduk perlahan berulang hingga air menyusut, api kecil, masak selama kurang lebih 1 jam jam
Rendang Daging Sapi - Step 7
Rendang Daging Sapi - Step 7
Rendang Daging Sapi - Step 7
8
Jika sudah kering/air menyusut sudah bisa di hidangkan, atau jika mau lebih kering lagi, masak terus hingga kering. Tergantung selera saja
9
Rendang Daging Sapi siap disajikan
Rendang Daging Sapi - Step 9
Rendang Daging Sapi - Step 9
Rendang Daging Sapi - Step 9
10
Selamat menikmati, selamat mencoba
Rendang Daging Sapi - Step 10

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang sunda resep ibu

Rendang sunda resep ibu

Kaya nya udah tradisi ya kalo besoknya mau puasa hari ini udah masak, kalo ibu sy biasanya masak rendang sunda dan sambal goreng kentang favorit bapa jadi kalo engga masak 2 itu serasa ada yang kurang,nular juga nih jadi nya ke anaknya meski jauh di perantauan setidaknya makanan nya dibuat sama 😊

Rendang Bumbu Indofood sapi berkuah

Rendang Bumbu Indofood sapi berkuah

Rendang sapi ku ini sengaja ada kuah nya krn suami suka sekali dg kuah rendang nya utk di santap dengam nasi hangat

6 0rg
1jam 30 menit
Rendang Fillet Ayam (menu sehat)

Rendang Fillet Ayam (menu sehat)

Ingat umur dan kesehatan jadi harus pintar2 buat makanan bagaimana agar makan tetap enak tapi juga kita bisa sehat. Makanya menu2 yang sudah ada harus bisa dimodifikasi. Kali ini masak rendang tanpa minyak dan santan. Biasanya saya simpan di kulkas dan dihangatkan satu potong tiap kali saya mau makan.

5 - 6 potong
1 jam
Rendang Ayam bumbu Jadi

Rendang Ayam bumbu Jadi

Bismillah...mengolah ayam jadi rendang dengan bumbu jadi yg dijual dipenjual sayur Alhamdulillah wangi enak saat perlu masak cepat dan praktis

4 orang
1 jam
Rendang daging sapi

Rendang daging sapi

Source: The Hasan Video Alhamdulillah kemarin idul adha dapet daging qurban banyak, selain di bikin bakso di bikin rendang juga.. Searching akhirnya nemu resep dari THV, langsung bikin deh, karena ngga ada blender jadinya semua di ulek, maklum ya kalo bumbu ngga sehalus di blender 😁 #PejuangGoldenApron3 #CookpadIndonesia #cookpadcommunity_Indramayu #cookpadcommunity_temanggung

Rendang Daging Sapi

Rendang Daging Sapi

Tengok kulkas dirumah, ternyata masih ada stock daging kurban kemarin.. Sayang sekali jika tidak dieksekusi 😁 otw ke supermarket mencari bahan". Pas sampai rumah lupa singgah pabrik kelapa, kemarin di supermarket sempat mau beli santan instan. Tapi.. kepikiran, mungkin lebih baik pakai santan asli. Tau"nya lupa pabrik paginya, Sorenya Ingin pabrik kelapa. Tapi kebetulan motor nggak ada di rumah dan kemungkinan balik di malam hari. Mau nggak mau, beli santan instan di kedai dekat rumah. Soo.. Jadilah rendang by me.. For the first time saya mengolah daging sapi sendiri.. Rasanya sih lumayan 😅 memuji masakan sendiri hiks, kalau nggak saya sendiri siapa lagi 😂✌ Note: Sangat recommended pakai santan asli saja, soalnya biar minyak dalam santan itu keluar 😁 Selamat mencoba :)

4 Orang
1 jam
Rendang Daging Sapi Ala Chef William Wongso

Rendang Daging Sapi Ala Chef William Wongso

Aku seneng belajar aneka masakan, supaya aku semakin bisa memasak, dan biar tidak monoton masak itu2 saja. Kali ini aku coba masak Rendang masakan khas Padang, sempat liat di YouTube masakan Rendang ala Chef William Wongso. Akhirnya aku cari2 resep di Cookpad, ketemu 1 resep yg cocok, yaitu resep dari Mba Fidela Sadewo. Tanpa pikir panjang lgsg aku Recook. Yummy... Enak Rasanyo 🤭 #BanggaKirimResep #PejuangGoldenApron2

4 jam
#263. Rendang Daging Sapi

#263. Rendang Daging Sapi

Kamis, 20082020 Waktunya Posbar bersama #GenkGadoGado setelah bbrp pekan kmrin libur tema kali ini adalah #MenoeTempoDoeloe baik itu makanan / minuman dalam rangka memeriahkan HUT RI ke 75, sekalian ikut program #BanggaKirimRecook dari mamah. Menu yg saya buat kali ini adalah masakan yang sudah tidak asing lagi di bidang kuliner Indonesia maupun mancanegara karena kenikmatannya, dan berikut adalah sedikit sejarah/filosofinya... *Rendang atau randang adalah masakan daging yang berasal dari Minangkabau. Masakan ini dihasilkan dari proses memasak suhu rendah dalam waktu lama menggunakan aneka rempah-rempah dan santan. Proses memasaknya memakan waktu berjam-jam (biasanya sekitar empat jam) hingga yang tinggal hanyalah potongan daging berwarna hitam pekat dan dedak. Dalam suhu ruangan, rendang dapat bertahan hingga berminggu-minggu. Rendang yang dimasak dalam waktu yang lebih singkat dan santannya belum mengering disebut kalio, berwarna cokelat terang keemasan* (Wikipedia) Source resep : mba Erni Apriani Modif : Dapoer Ciptasari #BanggaKirimRecook #GA_TheNextLevel #Mingguke12 #Resepke29 #DiRumahAja #KeDapurAja #CookpadCommunity_Subang #Cookpad_id #CookpadIndonesia #Cookpaders #CloverCookingLover #Memasaklahdgnhatidancinta #PosbarMerdeka #MenoeTempoDoeloe #MasakAsyik #GenkGadoGado

10 orang
±90 menit
Rendang Sapi (Beef Rendang)

Rendang Sapi (Beef Rendang)

Daging Rendang yang empuk banget ini cocok banget untuk jadi temen kamu makan nasi!

4 porsi
3-4 Jam
Randang Talua Khas Minangkabau

Randang Talua Khas Minangkabau

Setor resep lagi untuk Posbar Merdeka Genk Gado-Gado. Randang talua (rendang telur) ini adalah masakan khas Payakumbuh (Sumatera Barat). Mungkin banyak yang mengira rendang telur adalah telur rebus yang dimasak dengan bumbu seperti rendang. Anggapan ini keliru ya, karena buat orang Minang, khususnya Payakumbuh, rendang telur adalah telur yang dicampur dengan tepung lalu dibuat dadar, dipotong lalu digoreng. Jadi ini hasilnya seperti keripik, bisa untuk teman makan nasi atau sebagai cemilan. #PosbarMerdeka #MenuTempoDoeloe #MasakAsyik #GenkGadoGado #BanggaKirimRecook #PejuangGoldenApron2 #CookpadCommunity_Bekasi Source: Bundo Gafi https://cookpad.com/id/resep/10852479-randang-talua-khas-minangkabau?invite_token=A3ewHtRDC9cbE6tW9ihkNfKB&shared_at=1605192720

Rendang daging alakadarnya

Rendang daging alakadarnya

8 orang
1 jam 30 menit
Rendang Daging

Rendang Daging

Bismillahirrahmanirrahim Alhamdulillah kemarin lebaran id-adha bisa masak daging qurban walaupun masih ppkm di perpanjang anak2 tetep semangat & bahagia menyambut nya,, Anak mbarep reques rendang yg pakai bumbu masak sendiri gk mau pkai bumbu instant alhamdulillah nemu resep yg sdh ku simpan di cp, milik @DapurTurnip,, langsung eksekusi dech si mamak gk perlu nunggu waktu lama.. 🤭 Hmm..saat proses memasak nya tercium aroma mengoda perut keroncong an gk sabar pingin makanlah si kakak, Baunya enak seperti rendang2 di rumah padang katanya anak2 😀 #KampungIdaman #PosbarIdaman #OlahanDagingKurban #potongandagingsayat #Patunganresep #masakitusaya #gakbosenbelajar #CookpadCommunity_Semarang

Rendang kentang, Ayam, Ati Ampela

Rendang kentang, Ayam, Ati Ampela

Ceritanya punya ayam hanya 1/2 kg, tapi pingin makan rendang, berhubung dirumah banyak orang takut kurang, jadi aku tambahin ati ampela sama kentang deh biar banyak jadinya,,, 😁, dan Alhamdulillah sikecil suka banget, sampai lahap banget makannya

Rendang sapi

Rendang sapi

Nasi hangat2 , teh manis, alhmdulillah

Nasgor rendang sisa

Nasgor rendang sisa

Pas banget dapet surat cinta dari mamah cookped, kebetulan kmrn bikin rendang dan hari ini masih ada sisa bumbu dan beberapa potong daging nya. Ganti suasana lah 😀 kebetulan juga msh ada nasi sisa semalem yuk lah otw dibikin nasgor pasti enak🤔, dan ulala jadilah nasgor yg super endul berbumbu banget 😘😘. Jadi suka suka suka❤🍽 #DibuangSayang #PekanPosbar #PosbarIDAMAN #MasakDenganHati #PPKM #DirumahAja