Sore-sore begini enaknya membuat Orem Orem Batu yang lezat Cara membuatnya tidak terlalu susah. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Pada umumnya Orem Orem Batu yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.
Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Orem Orem Batu, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Orem Orem Batu ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.
Bahan-bahan dibawah akan sangat pas untuk porsi penyajian Orem Orem Batu biasanya untuk ยฑ 6 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.
Jangan lupa ya, waktu yang diperlukan dalam memasak Orem Orem Batu diperkirakan sekitar ยฑ 45 menit.
Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Orem Orem Batu sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Orem Orem Batu memakai 32 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.
Halo Lur ! Mungkin beberapa ada yang bingung ya : "Kok judulnya Orem Orem Batu ? Emangnya pake Batu ya ?" Hehe nggak kok , bahannya bukan pakai batu, soalnya saya ga bisa debus ๐คญ Batu itu nama salah satu kota di Jawa Timur. Dan Orem Orem ini merupakan salah satu masakan khas dari Kota Batu. Nah sebagai orang Jawa Timur asli (tepatnya Arek Suroboyo), saya familiar sama masakan ini (ya Surabaya sama Batu kan ga jauh ya Lur) Dulu waktu masih tinggal di Surabaya, kalo tetangga ada hajatan, atau saling kirim makanan waktu "Lebaran Ketupat" di bulan Syawal, biasanya ada menu ini. Saya suka banget menu ini, tapi saya ga tau nama menunya (waktu itu) haha. Yang saya ingat cuma rasanya. Sampai ketika.. pas saya scroll resep di beranda Cookpad.. ga sengaja lihat resep Mbak Tyas Yodha. Waktu saya tengok foto menunya, saya telaah bahannya ๐ง (jiahh wkwk), lah kok kayak familiar yaak. "Oh iyaak ini kan menu hajatan waktu saya tinggal di Surabaya dulu.. ternyata Orem Orem tohh namanya", begitu gumam saya wkwk Yasudah tanpa pikir panjang, saya Cooksnap aja resep beliau. Itung itung nostalgia zaman di Surabaya yaa Lur ๐ karena memang rasanya enak & unik. Menurut info dari Mbak Tyas, masakan ini punya kembarannya di Malang, iya namanya juga Orem Orem, cuma bedanya yang khas Malang ada tauge + kecapnya yaa Lur Resep asli di link berikut : https://cookpad.com/id/resep/15045517-orem-orem-khas-kota-batu?invite_token=9zMaGaMGCRcwxJBiUEroCHca&shared_at=1625933250
Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Orem Orem Batu:
- 6 porsi ketupat / lontong
- 1 kotak tahu
- 1/2 papan tempe
- 300 gram kentang
- 250 gram udang
- 3 butir telur (rebus)
- 65 ml santan kental
- secukupnya garam
- secukupnya lada
- secukupnya kaldu bubuk
- secukupnya gula pasir
- secukupnya minyak goreng
- secukupnya air
- Bahan Bumbu Halus
- 8 siung bawang merah
- 5 siung bawang putih
- 4 buah cabai merah keriting
- cabai rawit (sesuai selera)
- 4 butir kemiri (goreng)
- 2 ruas kunyit
- 1 ruas kencur (bakar)
- 1 sdm ketumbar bubuk
- Bahan Bumbu Cemplung
- 1 batang serai (geprek)
- 1 ruas lengkuas (geprek)
- 4 lembar daun jeruk (buang tulang daunnya)
- cabai rawit utuh (sesuai selera)
- Bahan Marinasi Udang
- 1/2 buah jeruk nipis
- 2 siung bawang putih (cincang)
- secukupnya garam
- secukupnya lada