Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Sayur Asam (no Terasi) - Support Bumil yang Menggugah Selera

Dipos pada October 16, 2019

Sayur Asam (no Terasi) - Support Bumil

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Sayur Asam (no Terasi) - Support Bumil yang mudah Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Padahal Sayur Asam (no Terasi) - Support Bumil yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Sayur Asam (no Terasi) - Support Bumil, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Sayur Asam (no Terasi) - Support Bumil bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sayur Asam (no Terasi) - Support Bumil sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sayur Asam (no Terasi) - Support Bumil memakai 13 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ingat banget, waktu hamil anak ketiga, mabok berat hingga hampir 8 bulan. Saat itu masih ngantor, naik kereta Bogor Jakarta setiap hari. Hampir delapan bulan kehamilan, banyak banget makanan yang ga bisa dimakan, cuma bisa makan, makanan tanpa aroma, salah satunya sayur asam. Dan setiap makan, ga bisa gabung sama teman sekantor lainnya, karena kalo makan sama-sama, ga kuat nyium aroma makanan yang bercampur aduk. jadi deh setiap makan selalu sendiri di meja kerja 😬 Nah yang selalu siapin bekal buat dibawa kerja, si teteh yg kerja di rumah. Sampai dia bingung masak apalagi yg ga berbau, sayur bayam, sayur asam, itu lagi itu lagi πŸ˜…βœŒοΈ. Terus lauknya cuma bisa ikan digoreng 😁. Minumannya es teh manis pakai es batu. 🀭 Teman-teman yang saat hamil, punya morning sickness yg cukup parah seperti aku, susah makan, ga kuat nyium aroma makanan yang berempah, bisa coba masak masakan yang segar2 tanpa bumbu masakan yang mengeluarkan aroma. Sayur asam tanpa terasi salah satunya. Seger dan ga bikin eneg. Oh ya, walaupun waktu kehamilan anak ketiga, aku susah banget makannya, Alhamdulillah anak yang lahir BB 3,6kg. Lumayan besar ya 😊 #SupportBumil #cookpadcommunity_bogor #cookpad_id

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sayur Asam (no Terasi) - Support Bumil:

  1. 1 bungkus sayur asam
  2. 1 sdt asam jawa
  3. 1 genggam kacang tanah
  4. 2 lembar daun salam (kalau tidak suka aromanya boleh skip)
  5. 1 batang serai digeprek. (Kalo tida suka aromanya boleh skip)
  6. 1 sdt kaldu jamur
  7. 2 sdt gula pasir
  8. Secukupnya garam
  9. 1 liter air
  10. Bumbu halus
  11. 5 siung bawang merah
  12. 2 siung bawang putih
  13. 5 buah cabai merah (pedasnya silahkan sesuaikan selera ya)

Langkah-langkah untuk membuat Sayur Asam (no Terasi) - Support Bumil

1
Potong-potong semua bahan sayuran sesuai selera. Kemudian cuci bersih
Sayur Asam (no Terasi) - Support Bumil - Step 1
2
Ulek kasar bumbu halus. (Saya nguleknya dengan menambahkan sedikit garam, jadi saat dimasak nanti, garamnya bisa disesuaikan secukupnya supaya kuah sayur tidak keasinan.)
Sayur Asam (no Terasi) - Support Bumil - Step 2
Sayur Asam (no Terasi) - Support Bumil - Step 2
3
Masak air hingga mendidih. Setelah mendidih, masukan sayur, masukan bumbu halus, masukan daun salam dan serai. Aduk-aduk sayuran.
Sayur Asam (no Terasi) - Support Bumil - Step 3
Sayur Asam (no Terasi) - Support Bumil - Step 3
Sayur Asam (no Terasi) - Support Bumil - Step 3
4
Kemudian tambahkan asam Jawa. (Asam Jawa boleh dicairkan dulu dengan air, setelah itu air asamnya dimasukan ke kuah sayur, atau asamnya boleh dimasukkan langsung ke dalam kuah. Masak sayur hingga mulai empuk.
Sayur Asam (no Terasi) - Support Bumil - Step 4
5
Setelah sayuran mulai empuk, masukan kaldu jamur (boleh ganti kaldu bubuk yg lain), gula dan garam. Kemudian koreksi rasa. Masak kembali sayur hingga empuk. Kemudian matikan kompor
Sayur Asam (no Terasi) - Support Bumil - Step 5
Sayur Asam (no Terasi) - Support Bumil - Step 5
6
Sayur asam siap dinikmati bersama lauk kesukaan lainnya. Kalo saya dimakan bersama ikan asin paling maknyus 🀀
Sayur Asam (no Terasi) - Support Bumil - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sate Ayam Goreng

Sate Ayam Goreng

Ada yg berasa gak sih selama pandemi jadi lebih produktif bebikinan biar gak melulu jajan diluar rumah πŸ˜‚πŸ˜ŠπŸ€— #BhirasKitchen #CookpadCommunity #CookpadCommunity_Depok #MasakItuSaya

139. Kacang Bawang ala Ibu

139. Kacang Bawang ala Ibu

Assalamualaikum... Kacang bawang ini kesukaan ibu. Resep ini menggantikan resep asli beliau. Katanya resep ini lebih praktis ...lebih gurih dan lebih empuk. Resep ini Dari "video" yg sdh beliau apalin.. Semoga resep ini menjadi ladang pahala bagi pemilik resep aslinya. Dan hasilnya mmg enak ternyata. Gurih. Empuk. Tak mau sudah jika sudah coba sekali.... Mari simak resepnya..

Lontong Sayur

Lontong Sayur

Lama gak makan lontong sayur,biasa makan lontong sayur sehabis pulang dari pasar samaΒ² mama,karena sudah jauh dari mama,jadi gak prnh lg kepasar bareng,apalagi makan lontong sayur di tmpt langgganan.hari ini kangen kpgn makan lontong sayur serba pedas 🀣🀣 kyk perut kuat aja mkn pds.. Berhubung gak ada cabe merah besar,jadi saya pakai cabe kering yang baru di beli,fresh msih merah merona cabenya..biasakan dah rada memudar warnanya,tapi ini bgs bgt cabenya,saya pakai 2 buah aja,itu juga dah standar pedasnya,bagi saya ya..😁 jdi gak prlu criΒ² cabe lg kalau mau mkn,udh 1 paket. Monggo kalau gak pya cabe kering,pakai cabe besar merah jg gpp,tergantung selera,saya buat juga tergantung stok yg ada drmh. Enak ya makan lontong sayur,pas banget lontongnya padet enak,wangi daun pisangnya..wes 1 paket deh enaknya,kenyangnya,nikmatnya..🀣🀣🀣 Pada ngeri lht merah merona kuahnya,tp sejujurnya gak pedas kok..syg vidionya rusak gak bs di upload..😭 tapi di jamin enak rasanyaπŸ‘πŸ˜Š #Cookpad #CookpadIndonesia #CookpadCommunity #CookpadCommunity_BORNEO #CookpadCommunity_KALBAR

Asem-asem

Asem-asem

Beli di kios sayur 5000 rupiah sudah lengkap isiannya.

1 keluarga
20 menit
Urap Sayuran

Urap Sayuran

Urap makanan favoritenya Ibu dan Bapak. Kali ini buat karena suami yang minta, sudah bosan makan daging hehe

Lodeh Putih Prona

Lodeh Putih Prona

Kenapa Prona? Karena isinya protein nabati semua πŸ˜„ Ceritanya ngabisin stok bahan di kulkas. Yang ada itu. Bingung juga dibikin apa. Lalu kepikiran mau yang kuah2. Kalau dibikin sop juga kayaknya aneh. Jadi ya dibikin lodeh aja. Kalau lodeh biasanya pedes, saya nggak pake cabe biar si kecil bisa makan juga. Ternyata nikmat sekali untuk sajian buka puasa, pas... 😍 Sekaligus resep ini menjadi resep penutup di kegiatan Rakit ~ "Rame-rame Kita Kreatif kelas Obat Herbal dari Dapur Sendiri". Rasanya kegiatan ini begitu singkat, tapi alkhamdulillah... banyak sekali ilmu yang bisa saya dapatkan. Semoga kedepannya, cookpad bisa menyelenggaran kegiatan lain yang lebih keren dan memberi edukasi pada kami pejuang dapur. Tak cuma sekedar memasak, tp juga banyak pelajaran didapat. Terimakasih cookpad ❀ Semoga resep ini menginspirasi. Happy cooking cookpaders 😘 #PosbarGembira #Rakit_HerbalDariDapur #CookpadCommunity_Surabaya

Jukut Bejek (Plecing Kacang Panjang Khas Bali)

Jukut Bejek (Plecing Kacang Panjang Khas Bali)

Source: Bunna πŸ’œ Tantangan kalbar, masak budget 10rb bareng bunna. Wahh seru sekali, ni kacang panjang hasil panen dirumah, cihuuyyyy πŸ₯°πŸ˜ Sedikit di modif sesuai selera 😁 Resep asli: https://cookpad.com/id/resep/13646840-411-jukut-bejek-plecing-kacang-panjang-khas-bali?invite_token=WmzwJ9Uqv7LvRnyVAM4fub4x&shared_at=1623021903 #DutaRecookBorneo #Berapiberami_challengemasak10ribu #MasakBarengBunna #CookpadCommunity_Kalbar

Sayur Godok Labu Siam

Sayur Godok Labu Siam

Bismillah Meski Idul adha tidak identik dengan sayur godok, tapi ibu saya kadang bikin ini. Buat makan pake nasi. Source @DianaN_17 saya buat setengah resepnya. #ComboAnjangsana_Banten #Cookpadcommunity_Bogor #PosbarIDAMAN

Jukut Kacang Panjang

Jukut Kacang Panjang

Melengkapi jalan-jalan #CookpadCommunity_Surabaya ke Bali di minggu lalu, kali ini saya terpikat jukut kacang panjang 😍 khas Bali resep Mbak AnieSaryono. Masakan yang saya bikin agak berkuah ini menjadi posting pertama di minggu terakhir #PejuangGoldenApron3 ... Uuyeaay. (Ciri khas dari jukut kacang panjang ini, kacangnya masih segar, terasa kres-kres. Sebisa mungkin pilih kacang panjang yang muda 😁.. Sedangkan kuahnya cenderung sedikit dan kental.) #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeda_AnieSaryono #CoboyDolan #CoboyDolanNangBali #CoboyDolan_KhasBali

Tahu tek Surabaya / tahu telur Surabaya

Tahu tek Surabaya / tahu telur Surabaya

Salah satu street food nya arek Suroboyo punya , tahu tek atau tahu telur . Banyak dijual di kaki lima . Saya sendiri belum pernah coba , jadi dari pada ngawang ngawag gimana rasanya saya tanya ke temen yang kebetulan tinggal di kediri , Jatim , ternyata ada tambahan petis di bumbu kacangnya . Bisa dimakan dengan lontong bahkan pake nasi kata dia . Saya sendiri sudah cukup kenyang dengan porsi tanpa lontong . Pokonya Sesuaikan selera saja ya . #Pais_Jajanan #StreetFood #CookpadCommunity_Bandung

2 orang
Bubur Kuning Kuah Tuna

Bubur Kuning Kuah Tuna

Resep Mpasi Usia 8m+ Kunjungi juga instagram kami @mdalfatih03 Jangan lupa like, comment and save resep ini ya 🧑

3x Makan
Tahu Guling

Tahu Guling

Jadi resep tahu guling spesial dari emak,, Jaman kecil dulu paling demen kalo dimasakin tahu tempe yang dikasih kuah coklat ini. Yuk moms boleh deh dicoba tahu guling resep ala pawon gendhis ini

5-8 orang
1 jam
Beef Satay with Peanut Sauce (Sate Sapi & Saus Kacang)

Beef Satay with Peanut Sauce (Sate Sapi & Saus Kacang)

Menghabiskan stok daging sisa lebaran kmrin..dibuat gulai sudah, bulgogi sudah, sup sudah, saatnya dibuat Saatteeee..! cekidot

3 orang/5 tusuk besar
30 menit
Doclang Bogor

Doclang Bogor

Sejak awal tahu mbak @opibun mau ngobrol bareng cocomtang di WAG sudah terpikat sama si doclang ini πŸ‘‰ https://cookpad.com/id/resep/3985583-doclang?invite_token=hevZNNzdfEVSJp2MsUodrbgM&shared_at=1626285309 Kok ya namanya unik banget 😁, dari gambarnya mirip salad indonesia gitu sejenis pecel, ketoprak, lotek dkk nya. Memang suka banget ya aku sama salad indonesia beginiπŸ˜€, apalagi kalau sedang bosen nasi. Doclang adalah salah satu kuliner khas Bogor yang sudah ada sejak era 60-an. Pada jaman dulu, hidangan ini sering disajikan waktu pagi hari untuk santap sarapan. Doclang dibuat dari campuran tahu goreng, telur rebus, kentang rebus dan pesor atau lontong nasi yang dibungkus daun patat yang memberi tambahan aroma wangi. Bahan-bahan tersebut selanjutnya disiram dengan saus kacang yang sudah dibumbui. Umumnya sebelum disajikan akan di tambah menu pelengkap seperti taoge, selada dan kerupuk (sumber : carimakanaja.com). Kebetulan punya stock kacang tanah & anak-anak emang sudah lama request pengen juga bumbu kacang yang nggak pedes. Karena ibunya tiap makan pecel pakai bumbu jadi yang buat mereka pedes banget tapi enak di cocol-cocol dikitπŸ˜‚. Bumbunya kurang halus ya emak nguleknya, sudah keburu lelah dan kelaparan🀣✌️. #CookpadCommunity_Tangerang #CookpadCommunity_Cilegon #CookpadCommunity_Banten

1 orang
1 jam 30 menit
Tumis udang kacang panjang

Tumis udang kacang panjang

Makan sahur anak-anak mintanya yang nyemek2#PekanPosbarManisGurih

6 orang
50 menit
Cilok Ceria

Cilok Ceria

Bismillah Tema coboy minggu ini adalah dengan tema makanan PKL Pedagang Kaki Lima, untuk memeriahkan acara ini saya memilih untuk menghidangkan cilok ceria, agar suasana hati menjadi ceria sehingga bisa meningkatkan imun kita Pedagang Kaki Lima di Indonesia sangat banyak macamnya, ada yang jual sekedar camilan, kudapan, minuman bahkan aneka bentuk nasi Cilok ini bahannya mudah didapat dan sangat murah cuma disini saya berkreasi dengan bumbu ciloknya yang persis seperti cilok abang abang kaki lima Yuk buat bumbu ciloknya enak dan bisa disimpan di lemari es jika sewaktu-waktu buat cilok ga bingung bikin bumbu lagi Warna-warna ini saya buat sesuai stok pewarna drumah yaitu merah rose, hijau muda dan kuning tua, sehingga menampilkan warna yang cantik pada cilok #Mbois_JajananKakiLima #CoboyMbois #CoboyWani #Coboy_Cooksnap #Cooksnap #CookpadCommunity_Surabaya #PekanPosbar

Tahu Gimbal Semarangan

Tahu Gimbal Semarangan

Ingat jaman masih kerja disemarang, sering nongkrong di Taman KB dan jajan Tahu Gimbal...nostalgia niieh #cookpadcommunity_semarang#ResepBagiPemula#berbagiresep

2 orang