Sore-sore begini enaknya membuat Penang White Curry yang praktis Cara membuatnya tidak terlalu susah. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Pada umumnya Penang White Curry yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.
Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Penang White Curry, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Penang White Curry sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.
Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Penang White Curry sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Penang White Curry memakai 17 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.
Assalaamu’alaikum warahmatuLlahi wabarakatuH semuaaaa☺️👏🏻taqobalaLlahu minnaa wa minkum, shiyamanaa wa shiyamakum, kullu ‘aam wa antum bi khoyr waj’alaLlahu lanaa wa lakum minal a’idin wal faizin wa maqbulin, aamiin😊🌸🍀 tahun ini saya ga buat sayur godog dan ketupat atas permintaan adik-adik, karena belakangan lagi mereka pada demen maem Indomie white curry, makanya lebaran ini saya buat versi aslinya hihihi☺️iyups Penang White Curry naaah karena ini masakan peranakan dan aslinya enggak halal, saya buat versi halalnya😊 kuahnya light banget saya pakai susu, kaldu udang saya pakai calok direbus dengan sereh dan jahe juga daun kari tambahkan susu kemudian, ciri khasnya harus sweet umami jangan terlalu sweet yaa😉subtle aja biar penisirin jadi momolagi hehehe dengan dendeng balado daging, sambal goreng hati, oseng mercon jangek, toge, kacang panjang, tahu sumedang, ayam 😋subhanaLlah wabihamdiH subhanaLlahil ‘Adziim ajiiiib pisaaaan alhamduliLlah saling hantar panganan lebaran dengan tetangga jadi deeh si Penang White Curry ini beredar jugak hehehe☺️mudah-mudahan semuanya merasakan nikmatnya aamiin Allahumma aamiin😊🌸🍀
Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Penang White Curry:
- 1 kg dada ayam
- 1,5 liter air
- 1 liter susu plain
- 3 batang sereh besar
- 1 ruas jahe
- 2 sdm calok (calok-udang fermentasi Bangka, kalau gada boleh pakai ebi halus 1sdm)
- 2 sdm bumbu dasar putih (lihat resep bumbu dasar saya)
- 3 helai daun kari (atau salam Koja, kalau ga punya boleh pake 1/2 sdt bubuk kari)
- kwetiau (boleh diganti mie lain atau pakai ketupat atau lontong)
- secukupnya gula
- secukupnya garam
- Pelengkap
- secukupnya tahu sumedang (boleh ganti dengan tahu pong)
- secukupnya toge
- secukupnya kacang panjang
- sambal blacan peranakan (resep terpisah ya)
- lauk lain boleh variasi sesuai selera (saya pakai sambal goreng hati, dendeng balado, oseng mercon jangek)