Langkah Mudah untuk Membuat Kakap Gulai Kuning Yana / Pangek Masin Kakap yang Enak

Dipos pada April 25, 2022

Kakap Gulai Kuning Yana / Pangek Masin Kakap

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Kakap Gulai Kuning Yana / Pangek Masin Kakap yang unik? Cara membuatnya tidak terlalu susah. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Padahal Kakap Gulai Kuning Yana / Pangek Masin Kakap yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Kakap Gulai Kuning Yana / Pangek Masin Kakap, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Kakap Gulai Kuning Yana / Pangek Masin Kakap di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Kira-kira porsi penyajian Kakap Gulai Kuning Yana / Pangek Masin Kakap sekitar 4-5 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kakap Gulai Kuning Yana / Pangek Masin Kakap dengan kreasi dan ide kreative kamu sendiri. Tetap dengan bahan yang sederhana, hidangan ini pastinya akan sangat nikmat jika dinikmati bersama keluarga. Anda bisa membuat Kakap Gulai Kuning Yana / Pangek Masin Kakap memakai 26 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Begini cara pembuatannya.

Penilaian : πŸ’›πŸ’›πŸ’›πŸ’›πŸ’› Segar kecut manis pedas nano" rasanya. πŸ‘€. Ceritanya kemarin beli Gulai kakap d salah satu Ampera Padang.. rasanya hmmm kecewa... Akhirnya berinisiatif masak setelah ke pasar ketemu ikan kakap yg segerrr... Taaarraaa jd deh. Ternyata kata bapak negara namanya "Pangek Masin" ha-ha-ha. Selamat mencoba.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kakap Gulai Kuning Yana / Pangek Masin Kakap:

  1. 500 g ikan kakap
  2. Bumbu ikan (giling halus):
  3. 1 siung bawang putih
  4. 1/2 sdt garam kasar
  5. 1/2 bagian jeruk nipis (ambil airnya)
  6. Bumbu halus (blender):
  7. 35 g bawang merah
  8. 15 g bawang putih
  9. 5 g jahe
  10. 3 g kunyit
  11. 3 buah kemiri
  12. Daun":
  13. 1 lbr daun kunyit
  14. 3 lbr daun jeruk
  15. 1 Batang serai
  16. Bumbu tambahan:
  17. 35 g cabai rawit geprek
  18. 4 buah cabai keriting geprek
  19. 3 buah asam kandis
  20. 1/2 bagian tomat
  21. 15 g bawang merah iris
  22. 100 mL santan kental cukupkan dengan air hingga 500 mL
  23. 1 sdt garam
  24. 1 sdt gula
  25. Minyak untuk menumis & menggoreng ikan
  26. secukupnya Baby buncis untuk sayuran

Langkah-langkah untuk membuat Kakap Gulai Kuning Yana / Pangek Masin Kakap

1
Lumuri ikan dengan bumbu ikan. Diamkan 30-1 jam agar bumbunya meresap.
Kakap Gulai Kuning Yana / Pangek Masin Kakap - Step 1
2
Setelah 1 jam suci bersih lagi ikan, baru digoreng. Gorengnya cukup setengah matang saja. Supaya bisa awet dimakan sampai besok.
3
Siapkan bumbu dan bahan yg digunakan.Blender semua bumbu halus. Biasakan blender jangan di tambah air. Tapi tambah minyak kalau masakannya mau ditumis.
Kakap Gulai Kuning Yana / Pangek Masin Kakap - Step 3
4
Tumis bumbu halus hingga wangi beserta daun".
5
Masukkan cabe rawit dan merah geprek. Tumis hingga layu.
Kakap Gulai Kuning Yana / Pangek Masin Kakap - Step 5
6
Tambahkan santan dan asam kandis. Tunggu hingga mendidih. Tambah gula dan garam. Cek rasa.
Kakap Gulai Kuning Yana / Pangek Masin Kakap - Step 6
7
Masukkan ikan yang sudah digoreng. Biarkan meresap.
Kakap Gulai Kuning Yana / Pangek Masin Kakap - Step 7
8
Terakhir tambahkan baby buncis, bawang merah iris dan potongan tomat.
Kakap Gulai Kuning Yana / Pangek Masin Kakap - Step 8
9
Tunggu hingga matang dan sajikan dalam kondisi hangat.
Kakap Gulai Kuning Yana / Pangek Masin Kakap - Step 9

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai ikan laut

Gulai ikan laut

Saya tertarik dengan aroma khas ikan laut kalau di gulai..hemmm..Akan ku coba menu mingggu ini dengan gulai ikan .Sebenarnya ikan air tawar bisa digunakan .Bumbunyapun sama persis.Biasanya yang di gulai kepala ikan kakap atau krapu.Tapi saya cari yang mudah ,murah.Saya gunakan ikan tongkol yang biasa diiris dan mudah didapat dipasar atau di warung. #berburucelemekemas #resolusi2019

4 porsi
Gulai ikan kuah kuning

Gulai ikan kuah kuning

Membuat gulai ikan ini ternyata simpel dan cukup mudah, walaupun butuh waktu memasak yang agak lama agar kuah gulainya terasa gurih. Resep asli dapat dari IG kelincitertidur, mbak Kushandari Arfanidewi, dimodifikasi sedikit sesuai bahan - bahan yang ada di rumah. Selain diisi dengan ikan, resep gulai kuning ini pun bisa digunakan untuk ayam maupun telur rebus. Disantap dengan nasi hangat, hmmm, sungguh nikmat. #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019

Gulai ikan salai vs brokoli

Gulai ikan salai vs brokoli

#tantanganakhir tahun#masakanditahunbaru

Gulai tuna

Gulai tuna

Ke pasar nemu tuna yang badan nya udah sebagian samping, warna nya juga masih segar.., pas ditimbang hampir sekilo, ywd kita masak gulai aja.. Bumbu nya perpaduan masakan Aceh, batak, dan Jawa Karena pake asam sunti, khas nya orang aceh klo ga salah.. 😁 Pedas, asin nya masakan batak.. Dan ada manis nya khas masakan Jawa

8 porsi
Gulai kepala kakap

Gulai kepala kakap

#tantanganakhirtahun #masakditahunbaru jadi ceritanya lg kepingin makan ini pas bgt kalau weekend ada dirumah semua jd makannya ngeriung 😊

Gulai Ikan Pari Pakis

Gulai Ikan Pari Pakis

Pertama sekali buat gulai pari karna suami request. Alhamdulillah hasilny lumayan lah 😁

Gulai telur ikan

Gulai telur ikan

Hari sabtu adalah hari abis abisin barang yg ada dikulkas, ada beberapa potong ikan tuna, dan masih ada seperempat telur ikan, seperempat sayur kol akhirnya kepikiran bikin gulai telur ikan ini, cobain deh mantaf bgt cocok dimakan pakai nasi hangat bikin makan tanpa mikir yuk dicoba bun

Gulai ikan sale kentang tanpa santan

Gulai ikan sale kentang tanpa santan

Suami suka banget sama ikan sale, dibuatin ini biar pulang kerja makannya lahap

3 porsi
30 menit
Gulai ikan patin dan kacang panjang

Gulai ikan patin dan kacang panjang

Sukaaaa ama ikan patin. Kali ini dimasak gulai 😊😊 Selamat mencoba Happy cooking😊😊

3 porsi
20 menit
Gulai Ikan Lamak Aso

Gulai Ikan Lamak Aso

Gulai ikan lamak aso, disenangi oleh banyak kalangan. Masakan sederhana, sangat enak dimakan dengan nasi panas.

Gulai gurami

Gulai gurami

Pingin coba yang baru.. Masak cuma goreng aja Coba2 nie buat gulai gag kalah enak

4 orang
30 menit
Gulai Kepala Ikan

Gulai Kepala Ikan

#BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #cookpadcommunity_Bekasi

Gulai ikan mas

Gulai ikan mas

#TantanganAkhirTahun #MasakdiakhirTahun Ikan mas kesukaan misua Karna kalo masalah ikan itu emang favorit nya bgt 🀣

Gulai Tongkol Asap TeTE

Gulai Tongkol Asap TeTE

Kemarin habis makan Kare Rajungan di RM Pandan Wangi Tuban. Kepikiran bikin resep yg sama tapi di rumah ada Tongkol Asap dapet dari Sumenep. Alhasil dibikin gulai aja.. πŸ˜‹πŸ‘„ Dinamakan TeTE karena ada Tahu sama TElurnya yaa πŸ™ˆ

>10 porsi
35 menit
Gulai kuning ikan nila

Gulai kuning ikan nila

#5resepterbaruku

Gulai ikan mas ala ma2sero

Gulai ikan mas ala ma2sero

Di sini jarang sekali ketemu ikan mas beda sama di rumah lamongan banyak ikan kali/sungai, ini masakan kesukaan suami banget di makan sama nasi jagung lebih enak lagi..kalau ikanya masih kesisa di goreng kering sama sisa bumbunya hemmm mantappp.

4 porsi
30 menit