Cara Gampang Membuat Gulai ikan gabus yang Anti Gagal

Dipos pada April 18, 2022

Gulai ikan gabus

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Gulai ikan gabus yang mudah Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Padahal Gulai ikan gabus yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Gulai ikan gabus, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Gulai ikan gabus di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Ga mesti ikut bahan-bahannya, boleh kok ditambah variasinya sesuai selera untuk resep Gulai ikan gabus bisa kreasi sendiri atau dengan teman-teman di rumah kamu. Bahan-bahan sederhana yang mudah ditemukan, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Kalau kamu mau, masakan Gulai ikan gabus memakai 21 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ikan gabus atau ikan kutuk terkenal dengan manfaatnya yg kaya omega3 dan baik untuk kesehatan, walau ikannya susah didapat... Cari2 di pasar ehh pas nemuin nich Suamiq kebetulan suka banget sama ikan yang satu ini, kali ini dia minta untuk digulai... Ayo bund.. Di coba...

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai ikan gabus:

  1. 1 kg ikan gabus
  2. 1 tempe uk. kecil
  3. 500 ml santan kelapa
  4. bumbu halus:
  5. 5 siung bawang merah
  6. 7 siung bawang putih
  7. 3 kemiri
  8. 1 ruas jahe
  9. 1 jari kunyit
  10. secukupnya mrica
  11. bumbu dapur:
  12. 1 iris lengkuas
  13. 1 batang serai
  14. 1 jari kayu manis
  15. 1 lembar daun salam
  16. 2 lembar daun jeruk
  17. bahan tambahan:
  18. secukupnya garam
  19. 1 sendok gula pasir (sesuai selera)
  20. 4 buah cabe merah/ rawit (sesuai selera)
  21. 3 buah tomat (pptong2)

Langkah-langkah untuk membuat Gulai ikan gabus

1
Cuci dan bersihkan ikan gabus, potong2 sesuai selera
2
Tumis bumbu yg telah dihaluskan hingga harum
3
Masukkan santan, ikan gabus, tempe dan semua bumbu dapur (lengkuas, serai, daun salam, daun jeruk, kayu manis)
Gulai ikan gabus - Step 3
4
Tambahkan garam & gula, masukkan jg tomat dan cabe merah/rawit utuh (klo suka pedas bisa dipotong2 bund)
5
Tunggu hingga air sedikit menyusut, jangan lupa diicip ya... Bila rasa sudah pas... Angkat dan sajikan
Gulai ikan gabus - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai kepala ikan

Gulai kepala ikan

#SiapRamadan

Gulai Kepala Kakap

Gulai Kepala Kakap

Sesuai dengan temanya #AntiRibet .Disini aku buat dalam porsi besar dan dengan Bumbu jadi di pasar "Bumbu Uda". Jadi temen2 yg mau buat inipun g usah bingung dan merasa kesulitan. Selamat mencoba dan jgn lupa Recook ya 🤗 #siapramadan #berburucelemekemas #resolusi2019 Novi_2_5_2019

Gulai Ikan Asin Ubi

Gulai Ikan Asin Ubi

Ini salah satu menu kesukaan ibu saya, dari kecil sampai sekarang tidak pernah bosan jika dimasakkan gulai ikan asin ubi, tapi sekarang giliran saya yang masakin ibu gulai ikan asin ubi kesukaannya. Katanya sih rasanya enak, seperti masakan dia 😊 #ibukupelindungsetia #warisanibu

Gulai Kepala Tengiri dan Telur

Gulai Kepala Tengiri dan Telur

Sering punya kepala tengiri sisa buat pempek dan siomay. Biasanya di pindang tau di lempar kesebelah rumah. Karena tukang sayur g lewat.. pulang ngajar perut lapar. Telur rebus berkatan juga numpuk. Hahaaa padalah cuma 4 butir aja dibilang numpuk. Mari berkreasi ala mak irit.

Gulai Kepala Ikan Kakap #bikinramadanberkesan

Gulai Kepala Ikan Kakap #bikinramadanberkesan

Menu ke #16 untuk #bikinramadanberkesan Gulai kepala ikan masakan yang mudah dan gampang untuk melengkapi menu di bulan ramadhan. Rasanya yang bisa dibuat sesuai selera, bisa pedas atau asam manis membuat menu ini cocok untuk mengembalikan semangat beraktifitas. coba deeh... 😊

Gulai ikan tongkol

Gulai ikan tongkol

Pengen masak yg gampang aja, sekalian mpasi dan jagoan ku juga bisa makan ,lauk dan sayur jadi satu jd menghemat waktu, kalo gitu kan emak bisa santai kayak dipantai 🙄😁😂 cusss recook resep dari emak faruq 🤓

Gulai ikan kacang panjang

Gulai ikan kacang panjang

Resep praktis sudah ada lauk + sayur nya Rasanya pedes asem seger.....😍😍 Bikin pengen nambah terus makannya 😁

4-5 porsi
15 menit
Gulai ikan kakap

Gulai ikan kakap

Sangat mudah hahhaha Selamat mencoba ya bunda.

"Gulai Ikan Nila + Nenas"

"Gulai Ikan Nila + Nenas"

#SiapRamadan Kalau puasa itu masakan kampung selalu ngangenin bagi sya 😊 rasanya yg pedas dicampur nenas yg wangi..Enaaaak..Bikinnya jg gampang..

Gulai kepala kakap/baung/gabus

Gulai kepala kakap/baung/gabus

kemarin suami kepengen makan gulai kepala kakap ala medan baru sunter tapi apalah daya,seumur-umur saya belum pernah masak gulai ikan tapi pada percobaan perdana masak gulai ini ternyata suami suka. berhubung kepala kakap gak ada dipasar saya pakai kepala ikan gabus dan baung tapi untuk rasa suami bilang sih " dabest " hehe..

3-4 porsi
kurang lebih 30 menit
Gulai kepala kakap no santan

Gulai kepala kakap no santan

Kepasar kesiangan dapetnya cuma kepala kakap, ga papa....yang penting masak buat buka puasa

3-4 porsi
Ikan Laut Gulai

Ikan Laut Gulai

10 orang
15 menit