Langkah Mudah untuk Menyiapkan Gulai Ikan Gurami yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada October 4, 2022

Gulai Ikan Gurami

Hari ini saya akan berbagi resep Gulai Ikan Gurami yang praktis Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Pada umumnya Gulai Ikan Gurami yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Gulai Ikan Gurami, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Gulai Ikan Gurami sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Gulai Ikan Gurami yaitu 5 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Untuk diperhatikan, biasanya waktu yang dibutuhkan untuk memuat Gulai Ikan Gurami diperkirakan sekitar 1 jam.

Kalau mau lebih kreative boleh kok dibuat variasi Gulai Ikan Gurami sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, masakan ini mungkin akan menambah kehangatan dan kenikmatan dirumah. Anda mungkin bisa mengidangkan Gulai Ikan Gurami memakai 20 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Begini cara pembuatannya.

Jangan ditanya ini gulai ala apa ya... Gulai ala saya sih ini yg pasti πŸ˜… Sekeluarga pada suka sama gulai semua, gulai apa aja. Sampe si kecil yg msh 2 thn juga suka. Makanya saya selalu bikin gulai versi ngga pedas. Tetap pakai cabai supaya warnanya cantik. Tapi cuma 1 cabai merah besar yg di buang bijinya. Kalau masak gulai harus melupakan diet dulu sejenak, krn pasti nambah nasi πŸ˜‚πŸ˜‚

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Ikan Gurami:

  1. 700-750 gram ikan gurami
  2. 2 sdm air jeruk nipis
  3. Bumbu halus:
  4. 5 siung bawang merah
  5. 4 siung bawang putih
  6. Seruas jahe
  7. Seruas kunyit
  8. Sesuai selera cabai (saya pakai 1 cabai merah besar buang biji)
  9. Minyak utk menumis
  10. Bumbu cemplung:
  11. 1 batang serai, geprek
  12. Seruas lengkuas, geprek
  13. 2 lembar daun salam
  14. 2 lembar daun jeruk
  15. 1 lembar daun kunyit (optional)
  16. 65 ml santan instan
  17. 6 buah belimbing wuluh, belah 2
  18. 1 sdt gula merah, sisir
  19. Secukupnya garam
  20. 500 ml air (boleh ditambah kalau mau banyak kuah)

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Ikan Gurami

1
Potong 2 ikan, cuci bersih, lumuri dengan air jeruk nipis. Diamkan sekitar 15 menit. Saya tidak cuci lagi. Tapi kalau mau dicuci lagi juga boleh.
2
Haluskan semua bumbu halus, saya pakai blender biar cepat πŸ˜‚
3
Panaskan minyak dalam wajan. Lalu tumis bumbu halus hingga harum. Masukkan bumbu cemplung. Tumis hingga terpisah minyak dengan bumbu.
4
Masukkan air, tunggu mendidih lalu masukkan ikan. Masak hingga setengah matang, lalu masukkan santan.
5
Aduk2 perlahan agar ikan tidak hancur. Masukkan belimbing wuluh, gula, garam.
6
Masak hingga ikan matang dan bumbu meresap. Cicipi rasa. Lalu sajikan.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai nangka muda kacang panjang

Gulai nangka muda kacang panjang

Hubby gak terlalu doyan sama nangka muda, padahal saya suka banget sama nangka muda, kalo nangka yang matang, saya gak suka sama sekali, kebalikan sama hubby, πŸ˜‚ makanya kalo bikin sayur nangka muda, harus di mix sama sayuran lain, biar hubby bisa ikut makan.

1 panci
Gulai Jantung Pisang

Gulai Jantung Pisang

Selain ditumis biasanya kami juga menggulai pelepah jantung pisang.Yang saya suka dari gulai ini a/ rasa & aroma kuahnya yg didapat dari bumbu-bumbu daun yg ditambahkan saat menumis seperti salam,daun jeruk dan juga daun kunyit. Seperti juga rendang ayam kampung, suka sekali rasanya menambahkan daun kunyit. Aroma sedapnya itu loh Bun. Memilih santan juga penting u/ keluarga kami mengingat di rumah ada yg tdk bisa mengkonsumsi makanan yg terlalu bersantan. Saya andalkan Fibercreme kecuali benar2 ingin menggunakan santan kelapa,saya gunakan yg tdk terlalu kental.Kalau u/ dikonsumsi orangtua harus teliti memilih bahan masakan.Perlu diperhatikan juga jumlah jahe yg digunakan harus lebih sedikit daripada kunyit.jika tidak maka gulainya akan terasa pahit.Memasukkan pelepah jantung pisang bisa juga sekalian diiris di atas kuah gulai yang sudah dibumbui & sudah mendidih.Atau cara lainnya, pelepahnya sudah direbus dulu. Selain itu garam juga hati-hati jika ada protein yg ditambahkan ke dalam gulai,kami menyebutnya rampai seperti teri,ada yang asin sekali.Selain teri biasanya tongkol putih yang dikukus kemudian digoreng sebentar juga bisa. Saya pernah waktu itu kebagian teri yang rasanya terlalu asin.Ketika sudah dicuci bersih lalu dimasukkan ke dalam bumbu tumisan aduh hampir keasinan. Apalagi saat itu sudah ada saos tiram juga. O/ sebab itu hati-hati bermain dgn garam ya Bun. Bisa-bisa dicurigai orang rumah hoyong kawin deui, naudzubillahπŸ˜…

Gulai ikan cumi tahu tempe

Gulai ikan cumi tahu tempe

Mulai bikin resep2 ketofriendly. Cocok dimakan dimasa induksi tanpa tahu tempe atau dimasa konsolidasi dan maintenance. Klo ditanya kenapa keto? Aq ada PCOS dan salah satu penyebabnya adalah insulin yg udh gk peka. Jadi salah satu ikhtiarnya adalah mengurangi asupan karbohidrat. Happy refill... btw sebenernya pake ikan nila tapi ikannya gk kefoto

4 orang
1 jam
Gulai Cumi Bunting

Gulai Cumi Bunting

Udah lama pingin banget masak gulai cumi bunting penasaran gimana cara masak nya. Pingin nya sih dimasak bumbu ala padang gitu, tapi keterbatasan bumbu ga ada daun kunyit, dan asam kandis... Ga apalah, eksekusi pakai bumbu yg ada dulu. Dan.. Taraaa jadilah gulai cumi bunting ini, kata suamiku rasanya mayan lah haha πŸ˜…

10 porsi
40 menit
Gulai pisang klutuk/ pisang biji

Gulai pisang klutuk/ pisang biji

Masih dunia perpisangan ya bun🀭,,,karena pisangnya juga gak dijual jadi dr pada mubazir dibuang2,kita olah aja lumayan irit dompet,heehee

10 orang
45 menit
Gulai ikan kakap merah

Gulai ikan kakap merah

Alhamdulillah sesuai ekspektasi pengen makan gulai ikan kayak di rumah makan/restoran padang. Simpan disini dulu. Kunci gulai ikan itu, sagalo saketek (serba sedikit), light, dan tidak memakai daun salam.

6 orang
Gulai daging sapi

Gulai daging sapi

Ini masakan waktu dapat daging Qurban, cuma baru sempet nulis aja krna baru ada waktu hehe

4 porsi
1jam
Gulai daging

Gulai daging

Mendadak suami mau gulai daging.. alhasil pake daging seadanya di frezer

Udang galah gulai nenas

Udang galah gulai nenas

Masih punya stock udang galah, dan ada nanas palembang di chiller serta sayur kacang panjang. Tadinya hanya ingin pakai nanas saja, tp sekalian aja kacang panjang dimasukin biar banyak makan sayur lebih sehat ya. Resepnya sama saja dengan gulai udang sebelumnya,, hanya jenis udang beda dan ada tambahan nanas.

250. Gulai Taboh Ikan Asap Khas Lampung

250. Gulai Taboh Ikan Asap Khas Lampung

Challenge accepted mba @yoeni_pawonbyFAA πŸ™ entah ini beneran disebut gulai Taboh Khas Lampung apa engga.. Tapi saya sudah berusaha... Hehehe ,✌ Saya yang bukan orang Lampung bener-bener tertantang buat bikin masakan khas lampung jadinya.. Hehehehe.. Sekilas gulai taboh mirip seperti lodeh, tapi bumbu nya sedikit berbeda. gulai taboh biasanya berbahan dasar ikan, kalau kata orang Lampung, kebanyakan gulai Taboh berbahan dasar dari Ikan Asap di campur dengan umbi-umbian dan kacang-kacangan.. Wangi dari ikan asap ini yang membuat berbeda.. Citarasa Lampung banget katanya , πŸ‘Œ Untung masih sempat share resep di ujung waktu πŸ™ mianhae.. Source: Fimela.com #SemeruColam #SeleraMasakNusantaraLampung #Colam_ApiKabaghNikeu #CookpadCommunity_Malang

Gulai Udang dan Tahu

Gulai Udang dan Tahu

Resep aslinya Gulai Udang Labu Siam. Berhubung gak nemu labu siam, maka saya ganti aja dengan tahu Cina. Bumbu2nya sih sama dengan resep @mayhai_107 takarannya aja yang saya sesuaikan #dapurkobe #CSDepok_Saomi #CookpadCommunity_Depok

Gulai ikan tuna

Gulai ikan tuna

Makan enak gak harus ke resto dong, ini aku share resepnya biar bunda/ayah semua bisa menyajikan hidangan ala resto dirumah

4 orang
1 jam
Ikan Tongkol Gulai Aceh

Ikan Tongkol Gulai Aceh

Gulai ikan tongkol adalah salah satu masakan aceh. Ciri khasnya ada dirempah rempahnya. Rasanya yg pedas gurih membuat selera makan bertambah. SC : Liza Indi ⚘ Resep Ke 252⚘ #CookpadCommunity_Tangerang

Gulai Kacang Panjang dan Kol

Gulai Kacang Panjang dan Kol

#goda_cangkacangpanjang #goda_paders #komunitaspaders #cookpadindonesia #cookpadcommunity_bali #cookpadcommunity_denpasar #homemadeisbetter #citarasadarirumah Kacang panjang diolah begini bareng kol enak loh,, mirip seperti yang ada dirumah makan padang. Saya tidak menggunakan santan tapi memakai fibercreme. Seneng bnget akhirnya goda paders ada lagi setelah liburan sebulan. Sehat2 terus ya buat adminsay dan padersay semua.

Gulai Tongkol Asam Tanpa Santan

Gulai Tongkol Asam Tanpa Santan

Masakanku yang satu ini, mudah banget buatnya. Supaya rasanya seimbang ditambahkan dengan rasa asam dari belimbing wuluh. Untuk santannya kuganti dengan fibercreme ya, supaya lebih sehat dan tidak perlu takut pecah kuahnya seperti halnya santan pada saat memasak. Disamping itu sangat mudah dan praktis diaplikasikan dalam memasak. #Coompadcommunity_Pontianak #Cookpadcommunity_Kalbar #Fibercreme #EnakBisaSehat #FibercremeSemuaBisa #EnakTanpaSantan #TanpaSantan #ResepMamaEra #ResepLaukMamaEra

1 porsi
40 menit
Nasi Goreng Gulai

Nasi Goreng Gulai

Gulai (Baga Telur) saya masih ada sisa. Bumbunya lumayan banyak. Sayang kan kalo bumbunya kebuang... Dibuat nasi goreng yukkk... Bikinnya gampang dan praktis banget. Tinggal panaskan kuah gulai yang ada minyak2nya. Tambahkan garam dan kaldu jamur secukupnya. Masukkan nasi. Aduk2 sampai rata. Jadi deh... Sedikit pedas... Enakkk... 🀀 #BarapiManjuhu #PPKM_KalTeng #PosbarIDAMAN #DiBuangSayang #Cookpadcommunity_Borneo  #CookpadCommunity_Kalteng #Cookpadcommunity_Sampit 425 30.7.2021

3 piring