Cara Gampang Menyiapkan Gulai Cumi yang Sempurna

Dipos pada October 31, 2022

Gulai Cumi

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Gulai Cumi yang gampang Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Umumnya Gulai Cumi yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Gulai Cumi, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Gulai Cumi di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Oh ya untuk tambahan saja, perkiraan waktu untuk memasak Gulai Cumi diperkirakan sekitar 50 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gulai Cumi bisa kreasi sendiri atau dengan teman-teman di rumah kamu. Dengan bahan-bahan yang simpel, hidangan ini pastinya akan sangat nikmat jika dinikmati bersama keluarga. Anda mungkin bisa mengidangkan Gulai Cumi memakai 19 jenis bahan dan 2 langkah pembuatan. Begini cara pembuatannya.

Kebetulan lagi pingin makan cumi,pas di pasar ada cumi,suami belikan cumi karna tau sy suka cumi,lsg deh kumasak gulai๐Ÿ‘Œ๐Ÿ‘ #KulinerPontianak #PontianakPunyeCerite #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_KalBar #CookpadCommunity_Borneo #CookpadIndoneaia #masakanseafoodpontianak #masakanseafood #masakancumi

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Cumi:

  1. 1/2 kg cumi+kepalanya dibersihkan.dipotong jd 2 bagian
  2. Bumbu celup cumi: biar gak amis: 2 sdm kecap jamur,rendam sekitar 1jam,tiriskan
  3. 2 daun salam
  4. 2 sdm minyak samin padat(kalo tdk ada,bs pake margarin)
  5. secukupnya Garam
  6. secukupnya Gula
  7. 1 sdm kecap manis
  8. secukupnya Penyedap jamur
  9. 2 sdm fiber cream pengganti santan(bs skip/ganti susu)
  10. 500 ml air putih
  11. Bumbu Halus(diblender):
  12. 5 bawang merah
  13. 4 bawang putih
  14. 6 cabe merah keriting
  15. 5 cabe rawit
  16. 2 butir kemiri
  17. 4 cm kunyit,dikupas kulitnya lalu dibakar
  18. 1/2 sdm ketumbar
  19. Taburan: bawang goreng

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Cumi

1
Panaskan minyak samin/margarin,tumis bumbu halus,daun salam,garam,gula,penyedap jamur sampe wangi.Lalu masukkan cumi yg sdh dipotong-potong & direndam dlm bumbu rendam,aduk rata sampe tercampur bumbu.
2
Tambahkan kecap manis,aduk rata lagi,lalu masukkan air putih,aduk-aduk & biarkan sampe cumi matang & empuk.Icip rasa,jika kurang asin/manis,bs tambahkan garam/gula.Setelah cumi matang,tambahkan fiber cream pengganti santan.Aduk rata lagi sampe air menyusut.Angkat & siap sajikan dgn taburan bawang goreng๐Ÿ‘

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gule Tetelan

Gule Tetelan

Bingung punya tetelan sedikit, nggak punya ide mau dibuat apa. Eh, tapi nggak perlu bingung, kebetulan yang narik arisan minggu ini di #semangcookhokya, #cookpadcommunity_semarang adalah pak Eko Bosman @ekobtcook_18130740 yang jago mengolah daging-dagingan. Langsung cek resep-resepnya aja deh. Hasilnya, ada beberapa resep yang saya cookmark. Dan hari ini saya mau cooksnap Gulai Sapi Cincang menjadi Gule Tetelan. ๐Ÿ’ƒ๐Ÿ’ƒ๐Ÿ’ƒ Saya hanya masak 1/4 resep ๐Ÿ˜‚. Walaupun membutuhkan berbagai jenis rempah, tapi cara pembuatannya cukup simpel. Alhamdulillah, gulenya enak, mantab. Worth it. #Semangcookarisan_Eko #Idemasakku

Gulai Ayam

Gulai Ayam

Source : #Andhien Salah satu menu ayam yg di sukai keluarga saya. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Depok #RecookDepok_Andhien #KampoengRamadhan

Gulai Tunjang Campur

Gulai Tunjang Campur

Apa apa kalau anak suka semangat masaknya

Gulai Sapi Munggahan

Gulai Sapi Munggahan

Gulai sapi edisi munggahan

Manuk Lemang-lemang khas Karo (ayam gulai)

Manuk Lemang-lemang khas Karo (ayam gulai)

Manuk Lemang-lemang adalah salah satu masakan khas suku Karo yang menurut saya cara gulai ayam yg enak. Untuk makanan khas biasa Kita jumpai di acara adat, kumpul keluarga, pesta tahunan atau disebut kerja tahun. Karena saya mau jadikan menu rumahan utk disajikan buat anak dan suami, saya buatkan menu sederhana yg tidak mengurangi kenikmatan rasa.

Gulai Ayam

Gulai Ayam

Source:mommy nawla#jihan.posbar #pekanrayaayam bersama cookpad dan cookpaders kali ini c mamah menantang para authors untuk bertanding antara ayam berjemur dan ayam berendam.nah kamu Team/supporter Team apa?kalo saya team ayam berendam dech๐Ÿ˜saya recook resep mommy nawla#jihan rasanya endull...ngeunah pisan๐Ÿคคga perlu pake sambel udah Seuhah ini mah asli...hayu semua team ayam berendam tunjukan aksimu๐Ÿ’ช๐Ÿ˜luv luv dech ayam berendam Seuhah ๐Ÿ˜‹ cocok dech dicuaca mendung terus gini mom .bener bener endullita๐Ÿ‘๐Ÿ‘๐Ÿ‘๐Ÿ‘๐Ÿ‘ yuk ini resep yg saya pakai #GA_thenextlevel #pekanposbarayam #PekanrayaAyam #Ayamberendam #cookpadcommunity_bandung #cookpadindonesia #cookpad #masakasyik

Gulai Terong Mata Sapi

Gulai Terong Mata Sapi

Terong hijau hasil dari kebun mini dirumah ๐Ÿ˜๐Ÿฅฐ #CookpadCommunity_Kalbar

Gulai nangka daging dengan fibercreme

Gulai nangka daging dengan fibercreme

Hari ini masak kesukaan suami. Ini saya pakai fibercreme untuk peganti santannya. Kalo mau pakai santan biasa boleh ya...

8 porsi
1jam 30menit
Gulai Kepala Ikan

Gulai Kepala Ikan

Hasil memancing si ayah bagian kepala masih ada dalam kulkas. Bingung mau dibikin apa. Buka-buka resep di cookpad ketemulah gulai ikan kakap. Cus eksekusi di dapur tercintah. #GA_TheNextLevel #Audisidutarecook #dutarecookBontang #NidaSquad

Gulai Tuna Kemangi

Gulai Tuna Kemangi

Source: Murni Bunda Pure's(dgn penyesuaian) Resep kali saya persembahkan untuk WonderAdmin coboy mbk @Murni Bunda Pure's. Terimakasih untuk setahun yg mengesankan๐Ÿ™๐Ÿฝ Semoga berkenan y mbk... #Kreco_WonderAdmin_Murni #coboywani #CookpadCommunity_Surabaya #PejuangGoldenApron3

Gulai Cincang Padang / Gulai Cancang

Gulai Cincang Padang / Gulai Cancang

Salah satu resep masakan favorit di rumah. Masakan ini biasanya sering ditemukan di rumah makan padang. Rasanya sangat nikmat dan kaya akan rempah-rempah. Biasa dinikmati dengan nasi putih ditambah timun lalap dan kerupuk emping udah enak bgt..duh jd ngiler๐Ÿคค

Gulai Pakis Rebon

Gulai Pakis Rebon

Pernah makan gulai pakis udang dan enak banget, apadaya di kulkas adanya rebon.. Gpp, tetap enak loh.. *Karena memakai rebon, usahakan garam sedikit saja supaya tidak keasinan. #IdeMasakku #OlahanSayur_MamaBirru #CookpadCommunity_Tangerang

1 panci
30 menit
Gulai Cincang Daging Sapi

Gulai Cincang Daging Sapi

Ini masak sudah ada 1 bulanan tapi wajib di share ya moms ๐Ÿ˜น๐Ÿ˜น demi kepuasan mata memandang makanan. Kalo sering dimakan ga boleh ya moms, nanti kolesterol meningkat ๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚ Ini resep adaptasi dari IG cican Eunice Euston. Yuk moms dicobain ๐Ÿฅฐ๐Ÿฅฐ

2 jam
Gulai Tahu Tempe

Gulai Tahu Tempe

Bismillah meramaikan kembali #PekanPosbar terakhir di bulan Ramadhan dari mamah dan jg posbar #BarapiManjuhu #Cookpadcommunity_Kalteng dengan masakan khas lebaran, kali ini bikin gulai ekonomis Tahu dan Tempe aja ๐Ÿ˜ btw jujur saya masih bingung dengan kari, gulai dan opor kok mereka bisa mirip gitu ya tampilannya tapi namanya bedaaa ๐Ÿคฃ ya syudahlah pokok nya ini gulai berdasarkan resep yg saya search dan ini saya recook dari mba Armina PU ๐Ÿ™ dengan sedikit modifikasi dan tambahan bahan sesuai selera saya... #PekanPosbarSayurLebaran #RinjingUmai #KualiEmak #KampoengRamadhan #Cookpadcommunity_Borneo

Gulai Daun Singkong Mix Jantung Pisang

Gulai Daun Singkong Mix Jantung Pisang

Perdana masak jantung pisang, trus diajarin sm ibu penjualnya cara masak jantung pisangnya. Akhirnya smpe rumah langsung kita praktekin..

Gulai ayam tempe

Gulai ayam tempe

Assalamualaikum Cookpaders.. Ketemu lagi di akhir minggu bareng CCS, dengan challenge nya olahan ayam pendamping nasi ๐Ÿ˜˜๐Ÿ‘. Ini gulai ayam sederhana yang selalu rajin di masakin mama dari sy kecil , dulu cabenya mungkin hanya 1 bh, karena tidak terasa pedasnya. hingga anak anaknya besarpun ini selalu jadi lauk favorit dirumah dengan ditambahin pedasnya sama mama. Sekarang lauk ini malah jadi kesukaan anakku dirumah, selain ayam nya di mix sama tempe bisa juga di mix sama kentang atau tahu. Sumber resep : my Lovely mom #Sumandan_AduAyam #Basidoncek #Cookpadcommunity_Sumbar #Cookpadcommunity_palembang #PekanPosbarAyam #niungniung #olahanayamniung

5 porsi
30 menit
Gulai Pakis

Gulai Pakis

Ini adalah salah satu menu masakan favorit di sumatera barat. GULAI PAKU atau pakis bahasa indonesianya. Gulainya akan terasa lebih mantap jika berkolaborasi dengan udang ditambah dengan gurih dan pedasnya karena cabe rawit yang begitu terasa. Selamat mencoba!

6 porsi
Gulai Daun Singkong Teri

Gulai Daun Singkong Teri

6 orang
25 menit