Langkah Mudah untuk Menyiapkan Gulai ayam sumer yang Sempurna

Dipos pada December 4, 2022

Gulai ayam sumer

Anda sedang mencari inspirasi resep Gulai ayam sumer yang mudah Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Biasanya Gulai ayam sumer yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Gulai ayam sumer, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Gulai ayam sumer bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Bahan-bahan dibawah akan sangat pas untuk porsi penyajian Gulai ayam sumer sekitar 5 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Mommy boleh saja menambahkan variasi Gulai ayam sumer oleh krasi mommy. Cukup dengan bahan yang sederhana, hidangan ini pastinya akan sangat nikmat jika dinikmati bersama keluarga. Kalau kamu mau, masakan Gulai ayam sumer memakai 22 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Ikuti langkah-langkah dibawah ini ya.

Sumer dalam bahasa Jawa artinya sedikit pedas ๐ŸŒถ Untuk anak-anak masih bisa menikmati karena rasa pedasnya malu-malu, dominan rasanya kegurih ๐Ÿฅ˜๐Ÿ—๐Ÿฅ”๐Ÿฅฅ

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai ayam sumer:

  1. 500 gr ayam
  2. 5 buah kentang
  3. 1 papan tahu putih
  4. 2 lembar daun salam
  5. 2 lembar daun jeruk
  6. 1 batang serai
  7. 1 ruas jahe
  8. 1 ruas lengkuas
  9. 1 bungkus santan kental
  10. 1 sdm gula putih
  11. 1 1/2 sdt garam
  12. 1 sdt kaldu bubuk
  13. 1 liter air putih
  14. Secukupnya minyak goreng
  15. Bahan bumbu halus :
  16. 4 siung bawang putih
  17. 8 siung bawang merah
  18. 2 buah cabai merah besar
  19. 1 ruas kunyit
  20. 1/2 sdt merica
  21. 1/2 sdt ketumbar
  22. 2 butir kemiri sangrai

Langkah-langkah untuk membuat Gulai ayam sumer

1
Potong tahu lalu goreng setengah matang. Potong-potong ayam dan rebus sampai matang, lalu goreng ayam setengah kering aja. Air kaldu rebusan tetap dipakai ya
Gulai ayam sumer - Step 1
Gulai ayam sumer - Step 1
2
Kupas, cuci bersih lalu potong kentang dengan size besar (mau size kecil juga boleh ya)
Gulai ayam sumer - Step 2
3
Ulek bumbu halus, untuk cabai bijinya saya buang
Gulai ayam sumer - Step 3
4
Tumis bumbu yang sudah dihaluskan. Setelah bumbu wangi masukkan daun salam, daun jeruk, serai, lengkuas dan jahe yang digeprek
Gulai ayam sumer - Step 4
Gulai ayam sumer - Step 4
5
Setelah bumbu matang dan berubah warna masukkan potongan kentang, tumis sebentar. Matikan api
Gulai ayam sumer - Step 5
Gulai ayam sumer - Step 5
6
Masukkan kentang yang ditumis dengan bumbu tadi ke dalam air kaldu rebusan, tambahkan ayam dan tahu yang sudah digoreng. Rebus sampai mendidih, baru masukkan santan kental. Aduk
Gulai ayam sumer - Step 6
Gulai ayam sumer - Step 6
Gulai ayam sumer - Step 6
7
Beri seasoning garam, gula, dan kaldu bubuk. Cek rasa (masaknya sampai kentang lunak ya, punya saya kelamaan ngrebus karna ditinggalยฒ sampai hancur kentangnya ๐Ÿ˜…๐Ÿ˜…)
Gulai ayam sumer - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai Ikan Mas

Gulai Ikan Mas

#GA_TheNextLevel

Gulai Kakap Putih

Gulai Kakap Putih

Anak2 suka Ikan kakap putih ini karena dagingnya yang tebal dan sedikit duri. Supaya mereka bisa menikmatinya maka saya buat tidak pedas dan lebih gurih. #GA_TheNextLevel

10 potong
1 jam
Gulai tuna kemangi

Gulai tuna kemangi

Menu hari ini

4 porsi
30 menit
Gulai babat sapi

Gulai babat sapi

Salah satu olahan jeroan favorit di rumah ini ya di masak gulai seperti ini๐Ÿ‘๐Ÿป Biasanya siey saya kalo pengen cukup beli yg sdh jadi aja di warung langganan tapi sekarang sdh tidak seenak dulu lagi, utk sekedar tombo pengen ya harus masak sendiri , lbh enak dan sesuai selera pastinya , udah gitu ngolahnya juga lebih bersih๐Ÿ˜˜ Oke momz silahkan di intip resep di bawah๐Ÿ‘‡๐Ÿป #CookpadCommuniry_Kalsel #CookpadCommunity_Banjarbaru #PejuangGoldenApron3

Lontong Gulai Nangka

Lontong Gulai Nangka

Assalamualaikum.. Sarapan pagi dengan lontong sayur, adakah yang suka? Lontongnya lontong magicom, saya buat menjelang tidur. Setelah nasinya matang, kemudian dipadatkan dengan sendok nasi. Cabut colokan, keluarkan wadah lalu tutup dengan penutup yg berlubang2, seperti penangas kukusan agar lontong tidak basah krn uap panas. Keesokan pagi lontong sudah padat dan tinggal membuat gulainya. #bamasakjosantan #CABEKU #cookpadcommunity_sumbar #PejuangGoldenApron2

Gulai Ikan Tongkol

Gulai Ikan Tongkol

Tidak ada kakap,tongkol pun jadi....salah satu menu favorit dirumah Padang,walaupun masak santan tapi tidak bikin eneeeek....sekalian resep ini mewakili challenge #CABEKU dengan tema#Bamasakjosantan #PejuangGoldenApron2 #Mingguke-45

Gulai ekor kuning

Gulai ekor kuning

#SelaluIstimewa #Cookpadcommunity_yogyakarta mencoba masak ala2 warung gulai kepala kakap namun adanya ekor kuning.. Tak masalah๐Ÿคฃ๐Ÿคฃ

Gulai Ikan Layar Terong Cabe Ijo

Gulai Ikan Layar Terong Cabe Ijo

Recook resep mbak Tika #RahayuSartikaBrSembiring berikutnya Disini saya ganti bahan resep asli yang menggunakan ikan patin dengan ikan layar yang teksturnya mirip mirip Saya tambahkan cabe hijau utuh untuk pelengkap terong yang menyertai sajian resep ini Resep asli disini https://cookpad.com/id/resep/10710148-gulai-ikan-patin?invite_token=8rqQUCZwgHfKor6Kz49bGvYa&shared_at=1607543723 #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeDa_RahayuSartikaBrSembiring #GenkPeDa_Eksis #PejuangGoldenApron3 #Cookpadcommunity_denpasar

Gulai ayam jantung pisang

Gulai ayam jantung pisang

[34] #PejuangGoldenApron3

1 jam
Gulai Cincang Padang

Gulai Cincang Padang

Masakan yang satu ini tentu sudah tidak asing lagi dan pasti di temukan di semua rumah makan Padang. Rasanya sangat nikmat dan kaya akan rempah-rempah. Bisa di nikmati dengan nasi putih biasa atau ada juga yang menikmatinya dengan roti cane. Apabila menggunakan daging sengkel akan terasa lebih lezat. Pada saat pemasakan, penambahan air boleh dilakukan sedikit demi sedikit sampai daging empuk. Untuk penambahan santan boleh di lakukan di akhir pada saat daging sudah empuk dan menjelang di angkat. Akan lebih terasa kekentalan bumbu yang menyatu sempurna dengan daging #CABEKU #BamasakJoSantan #cookpadcommunity_lampung

Gulai Ayam

Gulai Ayam

#CABEKU #bamasakjosantan #GA_TheNextLevel #Cookpadcommunity_Tangerang

Gulai Daun Singkong + Udang

Gulai Daun Singkong + Udang

#PejuangGoldenApron3 Masakan kesukaan aku. Kalo pulang kampung selalu request dibikinin ini apalagi di ceplokin telur bebek ke dalam kuahnya. Wuiiih lamak bana.

Ayam gulai / Ayam lemang-lemang

Ayam gulai / Ayam lemang-lemang

Kalau di daerah kami ini disebut Manuk lemang-lemang. Ayam kampung yang di gulai dengan kentang atau bisa juga labu siam. Favorite sekeluarga nih

Gulai Labu Siam

Gulai Labu Siam

. 09/08/2020 . Gulai Labu Siam ini buat ngeramein program #cabeku yg temanya olahan santan... ๐Ÿค— . Happy cooking and happy tummy everyone๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜ . #olahansantan #olahansantan_tehyanithea #resepGulai_tehyanithea #GA_thenextLevel #cookpadIndonesia #komunitasPaders

4 orang
50 menit
Ikan gulai ala siska

Ikan gulai ala siska

Biasa masak pesmol bosan anak saya minta dibuatin y berkuah

5 org
30 menit
Gulai jantung pisang

Gulai jantung pisang

Pisang di kebun banyak yg buah, alhamdulillah ada yg bisa dimasak jantung pisangnya #PejuangGoldenApron3

2 orang
1 jam
Gulai Krecek Kacang Merah

Gulai Krecek Kacang Merah

Bismillahirrahmanirrahim Assalamu'alaikum... Karna pandemi ini jadi gak bisa mudik. Sudah 1 tahun lebih nggak bisa pulang ke jawa. Semoga pandemi ini segera berakhir dan diangkat wabah ini oleh ALLAH SWT Aamiin. Rindu kampung halaman dan rindu keluarga di jawa ๐Ÿ˜ญ. Buat ngobatin rasa rindu sama keluarga terutama ibu, bikin masakan favorit keluarga dan favorit ibu . Kalau dirumah biasa masak krecek dan kacang merah,kadang di campur kacang tolo. Lauknya ikan asin,tahu dan tempe beehh nikmat banget. Yang bikin nikmat itu sebenernya bukan masakannya, tapi momen ngumpulnya... #MasakanUntukIbu #GA_TheNextLevel #Cookpadcommunity_Bali #Cookpadcommunity_Denpasar

Gule ayam

Gule ayam

#Cabeku #BamasakJoSantan Punya ayam cm 1/4kg jd bingung mau dimasak apa, biar jd banyak bikin gule aja๐Ÿ˜€, kebetuan jg ada tantangan masak bersantan, jd bs ikutan ngramein #cabeku...๐Ÿ˜€

1porsi
Gulai daun singkong

Gulai daun singkong

#PejuangGoldenApron3

3 porsi
30 menit