Cara Gampang Membuat Lontong Gulai Nangka yang Menggugah Selera

Dipos pada December 27, 2022

Lontong Gulai Nangka

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Lontong Gulai Nangka yang mudah Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Biasanya Lontong Gulai Nangka yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Lontong Gulai Nangka, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Lontong Gulai Nangka sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Ga mesti ikut bahan-bahannya, boleh kok ditambah variasinya sesuai selera untuk resep Lontong Gulai Nangka bisa kreasi sendiri atau dengan teman-teman di rumah kamu. Bahan-bahan sederhana yang mudah ditemukan, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Lontong Gulai Nangka memakai 23 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Assalamualaikum.. Sarapan pagi dengan lontong sayur, adakah yang suka? Lontongnya lontong magicom, saya buat menjelang tidur. Setelah nasinya matang, kemudian dipadatkan dengan sendok nasi. Cabut colokan, keluarkan wadah lalu tutup dengan penutup yg berlubang2, seperti penangas kukusan agar lontong tidak basah krn uap panas. Keesokan pagi lontong sudah padat dan tinggal membuat gulainya. #bamasakjosantan #CABEKU #cookpadcommunity_sumbar #PejuangGoldenApron2

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Lontong Gulai Nangka:

  1. Secukupnya lontong
  2. 500 gr nangka muda
  3. 1 liter santan encer
  4. 2-3 sdm bumbu kacang (opsional)
  5. Bumbu yang dihaluskan:
  6. 7 siung bawang merah
  7. 5 siung bawang putih
  8. 1 jempol lengkuas
  9. 1 ruas jari jahe
  10. 1 ruas jari kunyit
  11. 3 butir kemiri
  12. Bumbu cemplung
  13. 1 lembar daun kunyit, simpul
  14. 3 helai daun jeruk
  15. 1 batang serai, memarkan
  16. 1 sdt ketumbar bubuk
  17. Secukupnya minyak goreng
  18. Secukupnya garam
  19. Sejumput gula pasir
  20. Pelengkap
  21. Secukupnya bawang goreng
  22. Secukupnya kerupuk merah
  23. Secukupnya telur rebus

Langkah-langkah untuk membuat Lontong Gulai Nangka

1
Panaskan secukupnya minyak goreng, tumis bumbu halus dan ketumbar hingga wangi, kemudian masukkan bumbu cemplung, masukkan nangka, tuangkan air secukupnya, masak hingga nangka setengah matang
Lontong Gulai Nangka - Step 1
Lontong Gulai Nangka - Step 1
2
Masukkan santan encer, masak hingga nangka matang
Lontong Gulai Nangka - Step 2
Lontong Gulai Nangka - Step 2
3
Tambahkan garam, gula pasir, dan bumbu kacang. Sy pakai bumbu pecel, resepnya ada di link berikut. Jika ingin menambahkan tetelan juga bisa, skip sj bumbu kacang. Koreksi rasa, jika sudah pas, angkat.
Lontong Gulai Nangka - Step 3
Lontong Gulai Nangka - Step 3
4
Sajikan gulai nangka dengan lontong (resepnya bisa dilihat di link berikut), beri kerupuk dan taburi bawang goreng yang banyak. Jangan lupa telur rebus sebagai sumber protein.
Lontong Gulai Nangka - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai Tahu Telur

Gulai Tahu Telur

Di kulkas masih tersimpan 4 butir telur bebek. Jadi pengen makan telur gulai yang lembut. Karena sisa 4 butir saya tambahi tahu biar agak banyakan isi gulainya.

30 menit
Gulai Ayam Nangka

Gulai Ayam Nangka

Source : Rahayu Sartika Br. Sembiring #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeDa_RahayuSartikaBrSembiring #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Kalteng

Gulai Tetelan Sapi

Gulai Tetelan Sapi

Perdana bikin gulai tetelan, sebelumnya belum pernah bikin sama sekali, sy pikir rebus tetelannya bisa sebentar eh ternyata butuh waktu lumayan lama sampai dia empuk, alhasil jadi juga walau agak grogi

4 orang
1 jam 30 menit
Gulai Daun Singkong

Gulai Daun Singkong

Resep : Bunda Nina Udah inceran dari lama sih mau masak ini, cuman mualesnya ga ketulungan. Akhirnya masaknya ayam lagi ayam lagi ๐Ÿ˜‚ Minggu ini diniatin banget buat masak sayur, pilihannya si daun singkong tadi. Ya variasi makanan lah biar ga daging mulu hihi... Rasanya ga pedes sama sekali walaupun ada campuran cabai di bumbunya. Saya makan ini sampe nambah nasi loh. Si Deva juga doyan, dia makannya bareng bandeng goreng & sambal lombok ijo. #Minggu10 #CABEKU #Bamasakjosantan #cookpadcommunity_surabaya

4 porsi
30 menit
Gulai Paku/ Pakis Udang

Gulai Paku/ Pakis Udang

Tasty nya juaraaaa ๐Ÿคฉ๐Ÿ‘ sampai lupa tadi nambah berapa porsi ๐Ÿคญ apalagi kalau ada kecombrang, deuh enak sedap endulita bangetttt ๐Ÿคฉ I love Indonesia ๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ Indonesia Tanah Air Beta ๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ #PejuangGoldenApron3 #HidanganNusantaraLintasSumatera #JelajahResep #JelajahResepNusantara #JelajahResepKhasNusantara #HidanganNusantara #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_id #CookpadCommunity_jakarta #CookpadCommunity_borneo #DutaRecookBorneo #DutaRecookSamarinda

Gulai Banak + Talua

Gulai Banak + Talua

Gulai otak favorit tambah telur buat yang ngga makan otak sapi๐Ÿ˜ Bumbu rempah gulai bisa dilihat di kumpulan resep saya

6 porsi
1 jam
Gulai Tauco Karupuak Jangek

Gulai Tauco Karupuak Jangek

Mak kami hobi makan. Jd terlalu banyak makanan kesukaannya ๐Ÿคญ Hampir semua y masakan minang, pdhl bukan org Padang ๐Ÿค— Tauco Karupuak Jangek ni sering km mkn dl wkt tetanggaan sm org minang. Asal plg kampung mereka bawa karupuak jangek trus ditauco antar ke kami. Sampe wkt hamil, ngidam ini. Apalah daya tinggal di daerah kecil ini g nemu karupuak jangek. Alhamdulillah keturutan stlh anak umur 3th. Dikirim asli dr Sumbar sm uni Mita ๐Ÿ˜˜ Makasih uni, masak ini bukan cm keturutan ngidam yg tertunda sekian lama, tp jg pelepas rindu sm Mak yg jauh di kota namun sll dekat di hati โค Source : Uni @Mita.W #MommyFayzel# #GoldenApron3 #MasakanUntukIbu #Babako_UntuakAma #CookpadCommunity_Sumbar #GenkPejuangDapur #GenkPejuangDapur_HariIbu #RememberGenkPeda_MitaW

3 orang
25 menit
Gulai Iga Sapi

Gulai Iga Sapi

Musim hujan enak makan yg berkuah dan bersantan, kebetulan bgt ni suami minta gulai iga ๐Ÿ˜โ˜บ

8 orang
1 jam 30 menit
Gulai Ikan Mas Padang

Gulai Ikan Mas Padang

Masak untuk anak2, jadi ga dikasih cabe. Ikannya ga amis sama sekali, anak2 doyaaan

Gulai daun singkong

Gulai daun singkong

Beli daun singkong bingung mau di masak apa..akhir nya ngintip ke Cp dapat resep dari bunda Susi Agung. Gulai daun singkong nya bener2 enak berasa banget rempah2 nya. #JelajahResepSayuranHijau #PejuangGoldenApron3

Gulai Ikan Nila

Gulai Ikan Nila

Mengolah ikan kesukaan menjadi gulai yang sedap ala Bunda Inary. Source: bunda inary #Cookpadcommunity_Pontianak #Cookpadcommunity_Kalbar #RecookMenyadik_KalBar #RecookMenyadik_BundaInary #ResepMamaEra

35 menit
Gulai Labu Siam

Gulai Labu Siam

. 09/08/2020 . Gulai Labu Siam ini buat ngeramein program #cabeku yg temanya olahan santan... ๐Ÿค— . Happy cooking and happy tummy everyone๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜ . #olahansantan #olahansantan_tehyanithea #resepGulai_tehyanithea #GA_thenextLevel #cookpadIndonesia #komunitasPaders

4 orang
50 menit
Gulai Jantung Pisang dan Daun Pepaya Jepang

Gulai Jantung Pisang dan Daun Pepaya Jepang

Jantung pisang pemberian kakak mengingatkan saya waktu kecil, orang tua mengatakan bahwa sayur gulai jantung pisang rasanya seperti"Iwak Kebo"(daging kerbau), sehingga saya mau makan dengan sayur tersebut karena ada kata daging kerbau....he...he...he itu jaman dulu. Nah, sekarang.....dalam keluarga kecil saya apa yang dimasak ibunya pasti anak-anak mencicipi dan suka termasuk sayur jantung pisang . Ada tips juga lho.....cara merebus agar jantung pisang kelihatan putih dan empuk gak sepet. #bamasakjosantan #CABEKU #cookpadcommunity_yogyakarta #PejuangGoldenApron3 #mingguke12 #agustus #2020

8 porsi
1 jam
Gulai Daun Ubi Tumbuk #19

Gulai Daun Ubi Tumbuk #19

Pertama kali bebikinan sayur ini, yg murni di masak sendiri๐Ÿฅฐ๐Ÿฅฐ #PejuangGoldenApron3 #GoldenApron3 #GA_TheNextLevel #DiRumahAja #MasakItuSaya #CookpadCommunity #CookpadCommunity_Medan

Gulai Lauak/ Ikan Capa

Gulai Lauak/ Ikan Capa

Masak ikan dari laut atau bahasa Minangnya Lauk dari Lauik adalah lauk yg hampir selalu ada tiap hari bagi sebagian besar orang Sumbar. Yuk masak gulai lauk kita ... #Basidoncek_LauakLauik #CookpadCommunity_Sumbar #CookpadCommunity #CookpadCommunity_Padang #Basidoncek #GulaiLauakku

470. Lontong Gulai Pepaya Muda

470. Lontong Gulai Pepaya Muda

Bikin lontong sayur lagi untuk memenuhi #PekanPosbarPepaya undangannya mamah Cookpad minggu ini karena simpel praktis tapi rasanya juarak ๐Ÿ‘๐Ÿ˜‹ Kali ini, sayurnya diubah menjadi pepaya muda dan kacang panjang. Saya tambah teri juga dalam sayur gulainya sesuai info dari teman yang komen di resep lontong sayur padang saya (pak @Fadil's Kitchen). Ternyata memang jadi tambah gurih sedap yah rasanya, makin favorit ๐Ÿ‘Œโค Source: Dapur Ibuk Kayana #PejuangGoldenApron3 #Week35 #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa

6 porsi
30 menit
Gulai kacang panjang

Gulai kacang panjang

Source xanderskitchen

4 porsi
30 menit
Gulai Kikil Ala Rumahan

Gulai Kikil Ala Rumahan

Jika sedang bosan dengan masakan daging, tidak ada salahnya untuk mencoba masakan ini

3 orang
45 menit
Gulai ayam kampung

Gulai ayam kampung

5 org
1 jam
330. Gulai Kepala Kakap Kecombrang

330. Gulai Kepala Kakap Kecombrang

Minggu, 10 01.2021 Liat postingan teh Iie (MD's Kitchen) lsg bookmark, soalnya emang hobby banget sama kepala ikan kakap, tapi belom permah coba masak sendiri. Ternyata masaknya tidak.serumit yg saya kira ๐Ÿคญ dan ini enak banget beneran, bakal jadi resep andalan nih..dan pastinya lebih hemat jauh kalo masak sendiri. Gulai kepala kakapnya saya kasih bunga kecombrang karena kebetulan lagi banyak bunganya dan di rumah suka banget sama bunga kecombrang, jadi lebih mantep rasa gulai nya nih๐Ÿ˜ Kebetulan minggu ini cocomba, sabilulungan membahas kecombrang, bunga cantik, harum dan eksotis yg memiliki banyak manfaat.โš˜ โˆš Bersifat antioksidan yang dapat menangkal pengaruh radikal bebas terhadap tubuh. โˆš Bersifat antibakteri dan antijamur. โˆš Mengobati sakit pada telinga. โˆš Mempercepat penyembuhan luka luar. โˆš Menstabilkan gula darah dan tekanan darah. โˆš Menangkal nyamuk karena kandungan minyak atsiri di dalamnya. โˆš Sebagai bumbu atau bahan olahan masakan โˆš Dapat menurunkan demam โˆš Dapat mengobati cacar air Semoga resep ini dapat menginspirasi dan memasak menjadi hal yg menyenangkan ๐Ÿ˜๐Ÿ™ Source: MD's Kitchen #GA_TheNextLevel #BandungSabilulungan_Kecombrang #CookpadCommunity_Bandung #Cocomba #AuthorsBandungHebring #CookpadIndonesia #Cookpad_id #MasakItuSaya #CookingWithHeart