Langkah Mudah untuk Menyiapkan Gulai daun singkong yang Anti Gagal

Dipos pada December 5, 2022

Gulai daun singkong

Sore-sore begini enaknya membuat Gulai daun singkong yang lezat Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Biasanya Gulai daun singkong yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Gulai daun singkong, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Gulai daun singkong sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Gulai daun singkong diperkirakan sekitar 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gulai daun singkong sendiri di rumah. Meskipun tidak menggunakan bahan premium, masakan ini mungkin akan menambah kehangatan dan kenikmatan dirumah. Anda bisa membuat Gulai daun singkong memakai 19 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Anak2 di rumah kurang suka makan sayur, tapi kalau mamak sudah masak daun singkong 😊😊 pasti lahap makannya 😘😘

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai daun singkong:

  1. 2 ikat daun singkong muda
  2. Cempokak / rimbang sesuai selera, di geprek
  3. Segenggam udang kering / teri medan, di goreng
  4. 1.2 liter santan encer
  5. 600 ml santan kental
  6. Bumbu halus :
  7. Segenggam cabe rawit, bisa dicampur cabe keriting
  8. 12 siung bawang merah
  9. 8 siung bawang putih
  10. 6 butir kemiri
  11. 5 cm kunyit
  12. Bahan lain :
  13. 3 batang sereh di geprek
  14. 5 cm lengkuas di geprek
  15. 3 cm jahe di geprek
  16. 4 biji asam cekala di geprek (boleh di skip)
  17. 2 lembar daun jeruk
  18. 2 lembar daun salam
  19. 1 buah tomat, belah 8

Langkah-langkah untuk membuat Gulai daun singkong

1
Cuci bersih daun singkong, remas dan potong kasar
2
Tumis semua bumbu, kecuali tomat dan cekala sampai harum,
3
Masukkan santan encer tunggu sampai mendidih, masukkan daun singkong dan rimbang, tambahkan garam
4
Setelah setengah matang, masukkan santan kental, tomat dan cekala
5
Aduk aduk santan jangan sampai pecah, koreksi rasa.
6
Tunggu sampai matang, masukkan udang kering / ikan teri, angkat dan sajikan 😘😘
Gulai daun singkong - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai Cubadak / Nangka muda

Gulai Cubadak / Nangka muda

Titip beli nangka muda di kang sayur 5000 an dapatnya banyak banget..jadinya buat lontong dengan sayur gulai cubadak/nangka. Kali ini pake resep yang mama biasa buat. Ciri khasnya pake kelapa gongseng dan pake irisan daun kunyit. Lebih mantap lagi kalo ada tetelan daging sapi tapi saya gak pake.

Gulai Sayur Kol Terong Kacang Panjang

Gulai Sayur Kol Terong Kacang Panjang

Source #ElviraYus Tiba tiba kepengen makan ala padang yang pake sayur gulai kacang panjang dan kol Pake resep mbak Elvira Yus yang aslinya berjudul Gulai Ayam Nangka Berbeda dengan versi asli gulai yang saya buat tidak menggunakan cabe dalam bumbu halusnya sebagai ganti saya cemplungkan cabe keriting utuh stok lama di kulkas Link resep asli https://cookpad.com/id/resep/14224393-gulai-ayam-nangka?invite_token=wcV5QULMbM4DVDBsHNUhDUJ4&shared_at=1611526850 #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeDa_ElviraYus #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_bali

Gulai Udang telur puyuh

Gulai Udang telur puyuh

Gulai Yg biasa identik dengan daging, kali ini bikinnya pake udang dan telur puyuh. Enak bangett... Cobain deh! #GA_TheNextLevel Source: tintin rayner

24. Kepiting Bumbu Gulai

24. Kepiting Bumbu Gulai

Simple dan enak πŸ‘ŒπŸ»

Gulai Ayam Bumbu Poyah

Gulai Ayam Bumbu Poyah

Gulai kesukaan si adek sejak kecil sampai sekarang, karena rasanya gurih dan ga ada pedes pedes nya, kuahnya pun dia nikmatin pakai kerupuk jangek 😁. #CABEKU #bamasakjosantan #PejuangGoldenApron3

Gulai Kambing

Gulai Kambing

Source : @dapoererna #CookpadCommunity_Surabaya

Gulai babat sapi

Gulai babat sapi

Salah satu olahan jeroan favorit di rumah ini ya di masak gulai seperti iniπŸ‘πŸ» Biasanya siey saya kalo pengen cukup beli yg sdh jadi aja di warung langganan tapi sekarang sdh tidak seenak dulu lagi, utk sekedar tombo pengen ya harus masak sendiri , lbh enak dan sesuai selera pastinya , udah gitu ngolahnya juga lebih bersih😘 Oke momz silahkan di intip resep di bawahπŸ‘‡πŸ» #CookpadCommuniry_Kalsel #CookpadCommunity_Banjarbaru #PejuangGoldenApron3

Gulai Udang Kacang Panjang Khas Dumai-Riau (kota kelahiran saya)

Gulai Udang Kacang Panjang Khas Dumai-Riau (kota kelahiran saya)

Masakan udang yg jd menu andalan mama saya sehari2 ini adalah termasuk salah satu makanan khas dari kota Dumai. Wilayah Dumai-Riau memang cukup dekat dengan sumber penghasil udang sehingga makanannya banyak yang terbuat dari bahan dasar udang. Gulai udang memang sebaiknya anda cicipi ketika sedang berada di dumai. Ada banyak sekali rumah makan yang menjual gulai udang dengan citarasa yang sangat lezat. Kuah gulai yang kental dan juga gurih akan membuat anda merasakan makanan khas indonesia yang sesungguhnya.(https://makananoleholeh.com/makanan-khas-dumai) Inget banget saat memasak menu udang ini adalah masakan olahan seafood terakhir yg aku masak untuk almh nenek dr suami. Saat itu nenek tdk ada nafsu makan jadi kita kerumahnya membawakan ini, makanya disini plattingnya langsung diwadah thinwall krn buru2 mau dibawaπŸ™πŸ» #MasakanUntukIbu #CookpadCommunity_Depok #CookingWithHeartEatingWithLove #PejuangGoldenApron3 #JelajahResepSayuranHijau

Gule Kambing Pedas

Gule Kambing Pedas

|GATheNextLevel-Week 19| Alhamdulillah masih bisa melaju sampai week 19 GATheNextLevel 😊 Moga bisa terus konsisten sampai di weeks 52 nanti πŸ’ͺ Gule kambing ini salah satu makanan favorit almarhumah ibuk, kebetulan pas ada stok daging kambing Buat ngobatin kangen masakan ibuk bikin lah resep asli warisan dari ibuk 😍 Tetep juara rasanya πŸ‘Œ Bikin versi pedas dengan tambahan cabe rawit utuh, hmmm makin menggugah selera makan nih #GA_TheNextLevel #CookpadIndonesia #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #CookpadCommunity_Malang #CookpadCommunity_Surabaya

Gulai kepala kakap

Gulai kepala kakap

Kalau makan diRumah makan padang..ini slah satu menu wajib yg di order..padahal dagingnya dikit yaπŸ˜…πŸ˜…cuma sensasi makanya itu beda🀭🀭a Jadi favorit. #CABEKU #BaMasakJoSantan #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bogor #AdivaKitchen

Gulai Liling/Tutut/Kraca/Kreco

Gulai Liling/Tutut/Kraca/Kreco

Baru 2x ini saya makan Liling ini. Ini pun karena paksu dan si anak gadis yg suka, dan baru sekali kemaren saya masak, alhamdulillah sold out sodara2, itu artinya enak πŸ˜‚πŸ˜ Eh ternyata saya pun menikmati, sambil belajaran cara makannya yg dihisap2 gitu 😁😍 Ternyata di daerahku sana disebut Kreco, di daerah leluhur ku disebut Kuol, di Semarang disebut Kraca. Dan di Jakarta katanya disebut Tutut. Di daerahmu disebut apa mak? πŸ˜… #PejuangGoldenApron3 #minggu33

Gulai Manuk Kuta-Kuta (Khas Karo)

Gulai Manuk Kuta-Kuta (Khas Karo)

Salah satu makanan Fav Suami. Mari man nake 😊

6 porsi
45 menit
Ayam Gulai Nangka

Ayam Gulai Nangka

#GA_TheNextLevel

Gulai Kepala Ikan Tilapea

Gulai Kepala Ikan Tilapea

Lagi pingin gulai kepala ikan, keberulan pas ke alfafresh ada stock dg bumbunya jg. Beli 1 bungkus kepala ikan dg bumbu, sampai rmh lsg eksekusi. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bogor

2 porsi
45 menit
229. Gulai Pare Pakis

229. Gulai Pare Pakis

Source : Herliani Bismillaahirrahmaanirraahiim. Nyoba resep gulai pakisnya mbak Herliani, ternyata enak 😍 Maa syaa Allah...di sini saya tambahkan setengah bh sayur pare, agar si pakis tidak sendirian hehehe #JelajahResep #JelajahResepSayuran #JelajahResepSayuranHijau #DutaRecookBeraksi #DutaRecookKotabaru #Cookpadcommunity_Kotabaru #Cookpadcommunity_Kalsel #Cookpadcommunity_Borneo

Gulai ikan dan kacang panjang...enak dan mudah

Gulai ikan dan kacang panjang...enak dan mudah

Bismillah.. masakan kemarin juga baru sempat upload.. semoga suka dan selamat mencoba yaa...

Gulai Pakis

Gulai Pakis

Kali ini perdana saya masak sayur pakis ini. Biasa kalau mau makan beli jadi yang sudah di masak. Belum tau sekali trik memetik daun pakisnya. Saya hanya berpikir ambil yang muda supaya gak keras hasilnya. Begitu dihidangkan ternyata suami suka dengan hasilnya.

30 menit
Gulai Cancang Padang

Gulai Cancang Padang

Dari kapan hari pingin bgt makan bakso tetelan, kebayangΒ² sedapnya tetelan yg berlemak ituu 🀀🀭 tibaΒ² dua harian yg lalu pingin bgt makan masakan Padang, yaudah pagiΒ² cuss ke pasar beli tetelan trus dimasak Gulai Cancang buat makan siang. Resepnya nengok punya uni Yora Meta Leonelsi, tp ada step yg gak sengaja berubah garaΒ² saya kelupaan πŸ™ˆ makasih uni resepnya juara, lsg deh selera makan naik drastis hihihii

2 orang
Gulai Daun Singkong Ikan Teri

Gulai Daun Singkong Ikan Teri

10-12-202a0 Terinspirasi dari menu warteg, karena kabibita kemaren langsung eksekusi. Ide resep dapat dari My'L Kitchen (Libi), bahan dan bumbu disesuaikan selera dan yg tersedia. πŸ˜πŸ™ Resep mba Libi bisa diklik di sini πŸ‘‡ https://cookpad.com/id/resep/14072009-gulai-daun-singkong-rebon?invite_token=qPBbhkcCopPmjmdEKsT1Yx7J&shared_at=1607527657 #JelajahResepSayuranHijau #GA_TheNextLevel #cookpadcommunity_jakarta

6 orang
30 menit
Gulai Kambing Qurban 🐐

Gulai Kambing Qurban 🐐

Permintaan suami bikin Gulai Kambing sambal kecap+kacang 🀀, efek karena lg banyak daging kambing qurban d'rumah 🀭🐐 #PejuangGoldenApron2 #CookpadComunityMalang #StayAtHome #DagingKambingQurban

1 panci 🀭
Β± 1 jam