Cara Gampang Membuat Gulai Sapi yang Bikin Ngiler

Dipos pada January 12, 2023

Gulai Sapi

Hi Mommy, yuk praktek untuk buat Gulai Sapi yang unik? Cara membuatnya sedikit repot. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Pada umumnya Gulai Sapi yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Gulai Sapi, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Gulai Sapi ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Kalau mau lebih enak boleh kok dikreasikan Gulai Sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, hidangan ini jika disajikan hanyat akan menambah segar dan nikmat serta memberikan kesehatan. Mommy bisa menyajikan Gulai Sapi memakai 21 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut adalah langkah-langkah membuatnya.

Buka kulkas masih ada daging yaudah masak gulai saja. Kebetulan dapat daun gulai juga dari temen. Jadi, daun tersebut baunya wangi langu gitu yang di kampung saya kalau buat gulai wajib menggunakan daun gulai tersebut. Ada yang menyebut daun kari atau salam Koja πŸ˜… #WeekendChallenge #SeptemberCeria

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Sapi:

  1. 500 gr daging sapi
  2. 50 ml santan kental
  3. 1 L air
  4. 1 batang serai
  5. 2 lembar daun jeruk
  6. Secukupnya daun gulai/kari/salam koja
  7. 1 keping gula merah
  8. 1 sdt gula pasir
  9. Bumbu yang di haluskan
  10. 10 cabe rawit
  11. 5 buah cabe merah
  12. 8 buah bawang merah
  13. 5 siung bawang putih
  14. 5 butir kemiri
  15. 1/2 sdt jinten
  16. 5 cengkeh
  17. 1.5 sdt garam
  18. 1 sdt ketumbar
  19. 1/2 sdt kunyit
  20. 1/2 ruas jahe
  21. 1 ruas lengkuas

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Sapi

1
Cuci daging kemudian potong daging kecil-kecil. Lalu kukus 45 menit (saya kukus di magic com ketika masak nasi). Di rebus pun boleh
2
Tumis bumbu halus, daun jeruk, serai dan daun gulai. Masak hingga harum dan matang
3
Tambahkan air hingga mendidih dan masukkan daging sapi aduk rata
4
Tambahkan kaldu, gula, gula merah dan santan. Aduk rata hingga mendidih. Test rasa ya
5
Sajikan

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kuah pliek u / gulai Chue (khas Aceh)

Kuah pliek u / gulai Chue (khas Aceh)

Bismillah Masakan sehari-hari khas Aceh besar yang berisi berbagai sayuran dan kerang air payau yaitu kerang hitam .sayuran ini sedap di santap sabagai lauk bersama ikan asin Untuk sayuran nya optional bisa diisi dengan berbagai sayuran tetapi lazimnya di Aceh besar biasanya sayuran yang tidak bisa ketinggalan adalah daun melinjo atau oen muling bahasa acehnya dengan buah melinjo mudanya juga kacang panjang dan bunga kala/bunga kincung atau bahasa Indonesia nya adalah kecombrang ini yang bikin sedep mantep rasanya jadi khas banget #GA_TheNextLevel #cookpadcommunity #bagikaninspirasimu #denisdapoer #orangecooking

6 porsi
45 menit
Gulai tauco buncis

Gulai tauco buncis

Tinggal di tanah minang jadi suka semua masakannya, biasanya menu ini untuk sarapan pagi lontong tauco enak banget. Sekarang nyoba buat sendiri udah mirip sama yang dijual diwarung πŸ˜‚ #PejuangGoldenApron3 #onlineclass

Ayam Gulai

Ayam Gulai

Bosen dengan ayam goreng terus yang ngikutin kesukaannya krucil, coba2 dibuat gulai, trnyata mereka juga sukaπŸ₯° Yuk langsung dicoba ajaπŸ™ Resep dari mba Brilly Mahesti #RememberGenkPeDa_Dapurilly https://cookpad.com/id/resep/14193790-ayam-gulai?invite_token=8ubpoACfJYJNe8ebnVm3pPos&shared_at=1612771138 #PejuangGoldenApron3 #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookpadCommunity_Depok #CookpadCommunity_Id #Cookpad_Id #CookpadIndonesia

Gulai Daging Sapi

Gulai Daging Sapi

Sepertinya gulai daging sapi menjadi menu favorit di hari raya Idul Adha ini. Dengan bumbu rempah dan kuahnya yang bening menjadikan hidangan ini terasa lebih segar dan tidak gampang neg tentunya. #PejuangGoldenApron3

5 porsi
50 menit
Kecipir Gulai Rebon (auto nambah nasi🀀)

Kecipir Gulai Rebon (auto nambah nasi🀀)

Nemu kecipir di warung, langsung beli dan eksekusi. Lumayan ngobatin rasa kangen kampung halaman. Dulu, ini adlaah sayur yang pasti ada di bedengan sawah kami. Biasanya yang muda dan juga daunnya dijadikan sayur, kalau buahnya sudah agak tua kami akan bakar di tepi sawah dan makan bijinya😬

Gulai ikan ala bunda

Gulai ikan ala bunda

Kebetulan kemaren bisa kepasar beli ikan setelah sebulan lebih g keluar rumah setelah melahirkan, hari ini eksekusi kakap putih buat dijadiin menu kesukaan suami

Gulai Daun Singkong

Gulai Daun Singkong

#PejuangGoldenApron3 #week12 #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_Borneo

Gulai tunjang

Gulai tunjang

#PejuangGoldenApron2

Gulai Kikil

Gulai Kikil

Gulai awalnya berasal dari orang India yang dikenal dengan "curry". Jaman dulu ada raja dari kerajaan di Aceh yang datang ke India dan disuguhi "curry" tsb. Pulang ke Aceh, sang Raja menyuruh ahli masak kerajaan untuk memasak seperti yang Raja rasakan, hanya bermodal info dari raja itulah, juru masak membuat curry, yang ternyata disukai raja. Gulai orang sumatra memang berbeda dengan India, seiring berjalannya waktu menyebar pula ke seluruh kepulauan Indonesia lain (kala itu kerajaan-kerajaan), sampai di Jawa rasa gulai makin berbeda sesuai lidah orang daerah itu sendiri. #BanggaKirimRecook kali ini dari resep admin clover mbak iffah "lurah" foodies dari surabaya. Enak, pedasnya suka. Trimakasih bu lur.. #cookpadcommunity_depok #PejuangGoldenApron2

3 porsi
15 menit
Gulai Pakis

Gulai Pakis

Bismillah,.. Kalau lagi musim hujan begini pak sayur rajin bawa pakis, setelah beberapa kali liat akhirnya beli juga😬 Alhamdulillah dapet inspirasi resep yang pas, mantap kita eksekusi. Resepnya saya tambah jagung dan teri medan dimasaknya nyemek nyemek. Diluar dugaan ternyata para gaes dirumah mau dan doyan tidak meninggalkan sisaπŸ₯°πŸ₯° Resep aslinya dari Mbak Yuni : https://cookpad.com/id/resep/12817772-gulai-pakis?invite_token=xgngqnpqHGgYc4FqDCrVLRfD&shared_at=1613486618 #Cookpad_ID #CookpadCommunity_Malang #Dirumahsaja

Gulai Ayam Sayuran

Gulai Ayam Sayuran

Gulai ayamnya agak rame karena ditambahin aneka sayur sop. Favoritnya duo Zhalish πŸ€©πŸ‘ #JelajahResepNusantara #MenuNusantara #HidanganNusantara #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_id #CookpadCommunity_jakarta #CookpadCommunity_borneo #DutaRecookBorneo #DutaRecookSamarinda

Gulai Ikan Tenggiri

Gulai Ikan Tenggiri

Tantangan hari ini adalah masak ikan lagi,,,aku emang gak pernah masak itu,karena gak mau bau amisnya dan bagi aku masak ikan tu ribet...tapi yang namanya ditantang ya udah aku ladeni,,,hehehehe...berbekal ilmu yang telah ditularkan oleh youtuber mbak nikmatul rosidah,ternyata hasilnya ok...mantep...rasanya pun enak...πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚

Gulai Daun Singkong dengan Teri Asin

Gulai Daun Singkong dengan Teri Asin

Daun singkong dan teri asin duo paling pas untuk di masak jadi gulai daun singkong, sayur yang pas banget untuk melengkapi menu makan 4 sehat siang hari ini. Pasnya lagi untuk ikut event jago Recook solo 2 di hari terakhir (tim mepet wkwkwk) dan bangga kirim recook. Pas Kan? πŸ˜‡ source Farhah #banggakirimrecook #FinalJagoRecook_Solo2 #wongsolomasak #cookpadcommunity_solo #pejuanggoldenapron3 #mingguke13

Gulai ayam

Gulai ayam

Kali ini resep bu ati dari Code. Mantef deh. MasyaAllah. Tadinya saya mau pakai Fibercreme ternyata hanya sisa sedikit, jadilah ditambah pakai sunkara. Cocok banget untuk kuahnya lontong #cookpadcommunity_depok #pekanrayaayam

6-8 orang
30-45 menit
Gulai ikan+tahu pakai nanas

Gulai ikan+tahu pakai nanas

Masak enak tp ngk ribet πŸ˜‹πŸ˜‹

Untuk sekluarga
Gulai daging sapi bumbu instan

Gulai daging sapi bumbu instan

Dapat pembagian daging kurban, yukk masak gulai, pakai bumbu instan pun sedap 😁

2-3 orang
1 jam 30 menit
Gulai tulang ayam + rebung

Gulai tulang ayam + rebung

Pengen banget bikin sayur rebung dan akhirnya kesampaian juga hhhmmm yuuummmmiii rasanya bun πŸ’ƒπŸΌπŸ’ƒπŸΌπŸ’ƒπŸΌ

16 orang
1 jam
Tongkol gulai aceh

Tongkol gulai aceh

Setor menu makan siang, udah lama bgttt gk masak ini. Ada stok tongkol di kulkas ya udh lgsung aja. Btw.. Ini termasuk olahan ikan kesukaan ku, selain masak nya juga gampang rasa nya itu lohh yg asem2 pedes gurih 😁

Gulai kikil wortel

Gulai kikil wortel

Punya kikil dan sisa wortel, pgen mkn yg pedes2 biar gak mual

Gulai Ayam Kacang Panjang

Gulai Ayam Kacang Panjang

Kamis, 17 September 2020 Bikin gulai ayam ala Neng Wilda, tapi kentangnya saya skip karena lagi ga punya, saya ganti dengan kacang panjang menyesuaikan stok yang ada. Biar gulainya kelihatan ceria 🌠 seperti kata mama, saya tambahin cabe rawit utuh🌢 sayang cabe rawitnya kurang merona 😊 🌺 Source : Wilda Willy #Resepalgis #GulaiAyamKacangPanjang #PejuangGoldenApron3 #Minggu16_R23GA3 #MasakItuSaya #DiRumahAja #CookpadIndonesia #WeekendChallenge #SeptemberCeria