Langkah Mudah untuk Membuat Gulai Cincang Sapi yang Lezat

Dipos pada January 3, 2023

Gulai Cincang Sapi

Bagaimana membuat Gulai Cincang Sapi yang pasti lezat Cara membuatnya sedikit repot. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Padahal Gulai Cincang Sapi yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Gulai Cincang Sapi, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Gulai Cincang Sapi sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Gulai Cincang Sapi yaitu 15 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Jangan lupa ya, kira-kira waktu penyiapan Gulai Cincang Sapi diperkirakan sekitar 1 jam 30 menit.

Mommy boleh saja menambahkan variasi Gulai Cincang Sapi dengan kreasi dan ide kreative kamu sendiri. Tetap dengan bahan yang sederhana, kreasi masakan ini cukup enak dan bisa menyenangkan lidah dan hati. Anda mungkin bisa mengidangkan Gulai Cincang Sapi memakai 24 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Suami rindu masakan kampung halaman..eksekusi lah daging di lemari es..jdilah gulai cincang #PejuangGoldenApron3

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Cincang Sapi:

  1. 1/2 kg daging sapi
  2. 1/2 kg sandung lamur (lemak)
  3. 100 gr cabai keriting merah
  4. 10 biji cabai rawit
  5. 500 ml Air
  6. 2 biji kentang(boleh skip)
  7. Bumbu :
  8. 6 siung bawang merah
  9. 3 siung bawang putih
  10. 1 sdt ketumbar
  11. 3 ruas kunyit
  12. 2 ruas jahe
  13. 5 buah cengkeh
  14. 2 batang kayu manis
  15. 1/2 biji buah pala
  16. 3 biji bunga lawang
  17. 1 sdt kapulaga
  18. 2 lembar daun kunyit
  19. 3 lembar daun jeruk
  20. 3 batang lengkuas
  21. 4 biji asam kandis
  22. 1 sdt garam
  23. 1/4 sdt kaldu jamur
  24. 2 bungkus kecil santan instan

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Cincang Sapi

1
Siapkan semua bahan bahannya,,kupas dan ptoong ptong kecil kecil kentang dan cuci bersih lalu sisihkan,cuci bersih daging dan ptong2
Gulai Cincang Sapi - Step 1
Gulai Cincang Sapi - Step 1
Gulai Cincang Sapi - Step 1
2
Siapkan bumbu2 pelengkap,,lalu masukan semua bumbu dlm blender dan haluskan..lalu jadikan satu dengan daun jeruk,daun kunyit,daun salam,dna serai geprek
Gulai Cincang Sapi - Step 2
Gulai Cincang Sapi - Step 2
Gulai Cincang Sapi - Step 2
3
Tumis bumbu hingga harum dan nampak merah,,tuang santan dan air 500 ml,,aduk beri garam dan kladu jamur koreksi raasa,,maasukan potongan daging masak kurleb 20 menit
Gulai Cincang Sapi - Step 3
Gulai Cincang Sapi - Step 3
Gulai Cincang Sapi - Step 3
4
Masukan kentanng dan masak lagi smapi kuah bewarna gelap kurleb 1,5 jam dengan api kecil..lalu taruh dalam wadah dan siap dihidangkan
Gulai Cincang Sapi - Step 4
Gulai Cincang Sapi - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

2. Gule Kacang Merah Ati Ampela

2. Gule Kacang Merah Ati Ampela

Makan gule kentang setahun sekali pas lebaran, tiba2 kepengen iseng2 coba bikin jadi gausah nunggu lebaran buat makan gule kentang ini. Resep gule ini sangatlah mudah namun stepnya berbelit2 memang membutuhkan kesabaran.

4 Porsi
1 jam
426. Gulai Kol Kacang Panjang

426. Gulai Kol Kacang Panjang

Resep asli namanya Gulai Kapau Khas Bukittinggi karena banyak bahan di skip alhasil ganti nama aja ya Saya pakai bahan apa aja yang ada di rumah Kacang panjang masih banyak sekali di kulkas dan masih ada kol juga lumayan banyak Alhasil buatlah Gulai Kol khas RM Kapau nih Rasanya sih khas ya, cuman sayangnya warnanya nda ada merahnya gitu Efek tak pakai bahan yang lengkap nih, tapi saya recooknya pakai resep dapur ade Yuk yang mau coba nanti cek aja di resep awal ini ya https://cookpad.com/id/resep/14222918-gulai-kapau-khas-bukittinggi?invite_token=QddNQu3YAxgHhNGYS1VN8ugt&shared_at=1612960199 Source Beranda Aqlan, dapur ade #PejuangGoldenApron3 #PekanPosbarSawi #PekanRayaSawi #MeolahCaruan_Sawi #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Balikpapan #DutaRecookBorneo #DutaRecookBalikpapan #KulaEtamCoCoK #Bunnabelajarmasak #resepalaBunna💜 #alaBunna💜 #week37

Gulai bunga dan daun pepaya pakai teri

Gulai bunga dan daun pepaya pakai teri

Didaerah sumbar pohon kates ini cukup banyak..sehingga bisa di olah menjadi berbagai macam olahan seperti diurap/ayang bahasa padang,juga dioseng pake rawit.tapi kali ini saya ingin membuat gulainya ya sob.. #Jelajah resep #Jelajah resep nusantara

6 orang
1 jam
Gulai Ikan Tenggiri

Gulai Ikan Tenggiri

Masi ada sisa santan dari lebaran kemarin, dan bosan makan ayam terus.. lalu masaklah menu ini.. supaya anak juga senang makan ikan. Gulai ini harum, lezat dan mudah. Kalo aku suka ikannya digoreng dulu ya.. Pakai ikan laut yang segar, bisa juga kepala ikan kakap. Silahkan mencoba buibu 😊

5 porsi
1 jam
Gulai daun singkong

Gulai daun singkong

Masakan ndeso yang enak.. Murah.. Meriah.. Dan gak ada bosen nya.. 😁 Bikin nya mudah dan simpel.

Gulai daun dan buah melinjo pakai kepala ikan laut

Gulai daun dan buah melinjo pakai kepala ikan laut

Teringat kenangan waktu saya pernah tinggal di pinggir pantai banyak ikan segar dan pohon melinjo.

6 orang
1/2 jam
Gulai Daun Singkong Teri medan

Gulai Daun Singkong Teri medan

Metik daun singkong nya di kebun, masih seger. Tinggal tambahin bumbu yg ada. #PejuangGoldenApron2 #CookpadCommunity_Depok

Gulai kikil wortel

Gulai kikil wortel

Punya kikil dan sisa wortel, pgen mkn yg pedes2 biar gak mual

🦑Gulai Cumi Isi Tahu

🦑Gulai Cumi Isi Tahu

Source : Mbok Dyn, Awal'nya sih cuma sepintas kebayang gulai cumi yang ada di Rm. Padang gitu, tapikan ya gak boleh kemana-mana dulu. cukup di dalam rumah aja, Lagi pula rasa malas keluar rumah mengalahkan segalanya😅😅. Ya sudah marih kita cuzz aja ke dapur bikin kerajinan tangan untuk hari ini..hahahaha.

Gulai sayuran padang (sayur lontong padang)

Gulai sayuran padang (sayur lontong padang)

Suka banget sama masakan padang, krn ada aroma rempah yg selalu khas. Mencoba untuk bikin sendiri, dan sepertinya sudah mirip.. Wkwkkw

5 porsi
1jam 30menit
Gulai nila & kacang panjang

Gulai nila & kacang panjang

Bosen ikan nila di goreng mulu, eksperimen cara lain deh xixi

Gulai Ikan Asin Kepala Kakap

Gulai Ikan Asin Kepala Kakap

Ini makanan kesukaan kakak sulungku 😊 #PejuangGoldenApron3

4 Porsi
15 Menit
Gulai Kambing

Gulai Kambing

Request paksuami ketika dapet daging qurban pngen dibikin gule😜 nyobain deh resep ala mama ku biar daging kambing nya ga bau prengus.. Alhamdulilah enak bgtt plus ga bau kambing😁😁 saya isinya ga cma dagingnya aja karena dapet dr qurban, jd isinya ada daging, lemak, tulang iga, babat, ati.. Alhamdulilah semuanya habis laris manisss😍😍😍 Tips: Jangan mencuci daging kambing terlebih dahulu karena jika dicuci akan mengundang bau prengus, jadi cukup di rebus setengah matang bersama rempah2 sampai air rebusannya banyak buih coklat2, buang airnya lalu cuci bersih baru dimasak lagi sampai matang. #GA_TheNextLevel

Lontong kacau (magicom) gulai tauco

Lontong kacau (magicom) gulai tauco

Pngen makan lontong yg bikin nya super simpel. Trus lihat bahan yg ada di kulkas aja.jadi lah ini

Gulai tahu telor

Gulai tahu telor

GA_TheNextLevel Makanan enak bukan berarti harus mahal Yang penting bergizi, modal sedikit tapi enakkkk

2 orang
10 menit
Gulai Ikan Kakap Putih

Gulai Ikan Kakap Putih

We made it! Makin lama liat makanan macem macem jadi lebih tertantang buat bikin. Pertama kalinya bikin Gulai Ikan. Surprisingly it turns so good!

3 orang
1 jam (include preparation)
Gulai Cumi Isi Tahu Telur

Gulai Cumi Isi Tahu Telur

Cumi tinggal sedikit. Mikir masak apa ya biar gak keliatan sedikit, soalnya cumi kalo dimasak begitu aja kan kempes 😅. Akhirnya coba ikutan #BanggaKirimRecook Resep kepunyaan Mbak Nia Agustina. Ini lezat. Terimakasih resepnya mbak 😊 Source: https://cookpad.com/id/resep/13375012-gulai-cumi-isi-tahu?invite_token=vGihxKfV1QUm4jz79THy1pnB&shared_at=1599208675

Gulai Kikil

Gulai Kikil

Gulai awalnya berasal dari orang India yang dikenal dengan "curry". Jaman dulu ada raja dari kerajaan di Aceh yang datang ke India dan disuguhi "curry" tsb. Pulang ke Aceh, sang Raja menyuruh ahli masak kerajaan untuk memasak seperti yang Raja rasakan, hanya bermodal info dari raja itulah, juru masak membuat curry, yang ternyata disukai raja. Gulai orang sumatra memang berbeda dengan India, seiring berjalannya waktu menyebar pula ke seluruh kepulauan Indonesia lain (kala itu kerajaan-kerajaan), sampai di Jawa rasa gulai makin berbeda sesuai lidah orang daerah itu sendiri. #BanggaKirimRecook kali ini dari resep admin clover mbak iffah "lurah" foodies dari surabaya. Enak, pedasnya suka. Trimakasih bu lur.. #cookpadcommunity_depok #PejuangGoldenApron2

3 porsi
15 menit