Bagaimana Membuat Cah Buncis Spesial yang Menggugah Selera

Dipos pada June 9, 2022

Cah Buncis Spesial

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Cah Buncis Spesial yang simple Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Padahal Cah Buncis Spesial yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Cah Buncis Spesial, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Cah Buncis Spesial enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Kalau mau lebih enak boleh kok dikreasikan Cah Buncis Spesial sendiri di rumah. Meskipun tidak menggunakan bahan premium, hidangan ini jika disajikan hanyat akan menambah segar dan nikmat serta memberikan kesehatan. Kalau kamu mau, masakan Cah Buncis Spesial memakai 6 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Ikuti langkah-langkah dibawah ini ya.

Cis.... buncis hahaha.... Itu ceritanya. Baby buncis rasanya renyah dan manis, ditambah bacon/ham yang digoreng garing, rasa dan aromanya luar biasa. #Murahmeriah banget, buncisnya Rp. 2.000,- Baconnya cuma Ro.6.000,- irit tapi mewah rasanya. Dicoba yuk 😘 #berburucelemekemas #resolusi2019 #MurahMeriah

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Cah Buncis Spesial:

  1. 200 gr baby buncis potong serong
  2. 1/4 bawang bombai dipotong dadu kecil
  3. 2 sm minyak untuk menumis
  4. 2-3 lembar bacon
  5. 2 sm kecap kikoman
  6. 1/2 st lada

Langkah-langkah untuk membuat Cah Buncis Spesial

1
Matangkan baconnya, potong dadu kecil
Cah Buncis Spesial - Step 1
2
Tumis bawang bombai sampai harum, tambahkan buncisnya, tumis sebentar.
Cah Buncis Spesial - Step 2
3
Tambahkan lada dan kecap kikoman. Matangkan. Tambahkan potongan baconnya, berikan kecap kikoman lagi. Aduk cepat, matikan apinya
Cah Buncis Spesial - Step 3
4
Sajikan di wadah, dan siap disantap.
Cah Buncis Spesial - Step 4
Cah Buncis Spesial - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Ibab cah jamur merang

Ibab cah jamur merang

Tumisan ini unik banget. Soalnya kalau masak sayur ini, dagingnya yg makan anakku dan sayurannya nenek ku.. Cos biasanya org tua suka makan seledri dan jamur merang

4-5 org
Nasi Ayam Kentucky

Nasi Ayam Kentucky

gegara lihat video di youtube, tertarik mau coba juga karena nampaknya simple bikinnya. Namun bumbu tetap dimodifikasi.

4 orang
Babi Rica

Babi Rica

Source : Dapoer Sriwidi Karena kemarin main kerumah omanya anak2, saya gk masak malam. Jdnya baru sempat masak pagi. Cari2 resep olahan daging babi, rata2 harus dimarinade dulu semalaman atau setidaknya 3-4 jam. Gk keburu. Pas lihat resep ini, baca bentar dan estimasi waktu....ah...keburu ni. Langsung eksekusi. Saya suka resep ini, bumbunya enak, rasanya mirip kalio πŸ˜‹ Sekali2 mau coba dengan udang ataupun ayam. Bumbunya cocok πŸ˜‹ Kalau blender bumbu, dipotong2 kecil dulu ya bahan2nya agar prosesnya cepat dan pisau blendernya awet 😁 Trus krn bumbunya ditumis, tambahkan minyak saat memblender. Mmmm....enaaakkk !! πŸ˜‹πŸ˜‹πŸ˜‹πŸ˜˜

4 porsi
Panggang (Khas Batak)

Panggang (Khas Batak)

Panggang babi yang sudah di modif ke modern..

6 orang
30 menit
Mapo Tahu

Mapo Tahu

Ciri khas dari masakan ini adalah rasa manis asin dan pedas yang cukup menonjol. Terinspirasi dari youtube chef Cici Li tapi sedikit dimodifikasi untuk bahan-bahannya (sesuai ketersediaan di rumah)

2 porsi
30 menit
Cheese Burger Cassarole

Cheese Burger Cassarole

Punya bun burger nganggur di freezer berminggu2? Bosen dengan burger yg itu2 saja? Itu saya...😁. Cari2 di youtube,dapat resep casserole dari bun burger. Bahan2 punya semua. Langsung eksekusi. Resep daging gilingnya ada di #dagingcincanguntukisian Laris manis buat sarapan. 😍 Yuukk...direcook... gampang cepat dan enaakk 😊 #PejuangGoldenApron2 #PILKADAcookpad_Bandung #cookpadcommunity #cookpadcommunity_bandung #cheeseburgercasserole #casserole #sarapan

4 orang
Chicken Cordon Bleu with barbeque sauce

Chicken Cordon Bleu with barbeque sauce

Assalamu'alaikum mommies, apakabar ? Semoga kita semua di berikan kesahatan yaa.. apalagi seluruh dunia di berikan cobaan dengan adanya pandemik covid19... membuat semua di bikin prihatin, dengan harus menjaga keselamatan masing2 agar terhindar dari wabah ini... membuat kita harus stay dirumah sajah yaa moms.. semoga keadaan berubah kembali ke semula yaaa... dalam keadaan aman, aamiin.. istilah nya kita mengisolasi diri di rumah... nge bikin kita jadi belajar, yaahh ini lah moms belajar ala saya nguprek di dapur... hari ini saya bikin chicken cordon bleu versi sayaahh.. Ini beneran enak, kaya yg di jual di restauran2 steak gituu...yuuukk cobain mommies

2 porsi
60 menit
Nasi Goreng Ma Ling Simpel

Nasi Goreng Ma Ling Simpel

Ma ling adalah daging babi olahan yg dijual kalengan,banyak dijual di supermarket.

Loh Mee #pr_anekamiekuah

Loh Mee #pr_anekamiekuah

Hari minggu saatnya kembali mengisi stok daging dan sayur di kulkas πŸ˜„ Ada lihat mie kuning dipasar, kepikiran makan Loh Mee dengan kuahnya yg kental dan panas....πŸ˜‹πŸ˜‹πŸ˜‹ Langsung beli 1 plastik (isi 500gr) harga Rp 5rb aja 😁😁 Habis masak, suami dan si sulung langsung standby di meja makan, emaknya sibuk cuci piring 😁😁. Sambil cuci sayup2 terdengar suara "Enak...enak...enak" Aaahh... Panci yg beratnya 2 kg pun terasa ringan ditangan 😁😁 Asik lihat mereka makan, pake nambah segala 😍😍 Sayang udangnya gk ada yg bagus. Kalau tambah udang, rasanya lebih muantaap lagi 😘😘 Enaknya masak mie kuah pakai mie kuning itu, kuahnya gk kering diserap Mie. Mienya jg gk ngembang walau sdh dingin 😘

Eggroll ala hokben

Eggroll ala hokben

Langsung eksekusi habis nonton chef Wilgoz. Buat yang kangen eggroll hokben tapi masih PSBB, ini resepnya.

4-6 orang
1 jam
Ngohyong πŸ˜™πŸ˜™πŸ‘

Ngohyong πŸ˜™πŸ˜™πŸ‘

Bisa dbilang ini ngohyong perdana saya yg sukses...😁😁berbagai inspirasi yg saya dapat dr berbagai sumber...dan ini saya mix lg...

Sate bakar

Sate bakar

Menyambut tahun baru keluarga ngumpul bakar2 daging dan sate. Masing2 anak bawa bahan2 masing2 untuk dibakar. Saya kebagian bawa sate daging #MenyambutTahunBaru2020 #AuthorsBandungHebring #SatuResepSatuPohon #Cookpadcommunity_Bandung #TeamTrees #Lunchbox #SemuaTentangIbu #BarbequeBarengIbu

25 tusuk
Tumis Sawi Asin daging Ayam

Tumis Sawi Asin daging Ayam

lagi keranjingan bkn sawi asin homemade, krn iseng dan lg susah belinya ya saat ini krn sy uda lama ga ke pasar n ini sayur asin di beliin sm temen.. Sawi asin ini aku fermentasi sendiri selama 6 atau 7 hari dan asamnya terasa.. seger deh.. unt resep homemade sawi asin sdh pnah ak share ya..

8.Bolabola daging goreng

8.Bolabola daging goreng

😊 maaf, dagingnya πŸ– (non halal), bisa diganti ayam/sapi, ini bisa dicamil begitu aja, dan atau dgn nasi 🍚, terima kasih...😊 (july2020) #masakansimple #daginggiling #pork #PejuangGoldenApron3

Mie sederhana enak (non halal)

Mie sederhana enak (non halal)

Aku suka sekali makan mie, tapi kadang kalau bikin mie ayam suka ribet prosesnya.. jadinya kadang ak kalau lagi pengen makan mie aku suka bikin pakai resep yang biasa kami masak di rumah, no ribet, no lama and yang penting rasanya juga lumayan memuaskan... Tapi untuk membuat mie ini kalian harus membuat minyak babi lebih dulu

126. Hiroshima Okonomiyaki

126. Hiroshima Okonomiyaki

Setelah keluar tema semarak, langsung buka aplikasi Tasty. Nemu Okonomiyaki. Video itu dibuat Rie, salah satu tasty producer (karena suaranya khas. Langsung tau kalau itu Rie). Dia asalnya dari jepang dan menetap di US. Dia menjelaskan. Okonomiyaki adalah pancake versi asin dari negara jepang. Di Jepang sendiri, Okonomiyaki punya 2 versi. Pertama versi osaka dan versi Hiroshima (saya ngga tau bedanya apa 😁). Disini, saya buat versi Hiroshima seperti yg ada di video tasty. Karena ada beberapa bahan yang susah dicari dan "Ngga Ramah" buat muslim, jadi ada beberapa yang saya modif. Banyak modif sih. Menyesuaikan bahan yang ada di desa pelosok 😳 Kenapa pingin buat ini? Karena aku keingat sama film "Miracle of Giving Fool". Dia jualan roti bakar, pakai kubis, mie dan telur ceplok. 11:12 lah. Dan pengen banget tau rasanya. Ok jadilah bikin. Och iya, di resep aslinya dia menggunakan mie yakishoba yang di oseng menggunakan saos Barbecue. Saya pakek mie kuning dengan modif bumbu juga. Ada juga mirin. Itu semacam arak beras. Bisa diganti dengan air jeruk nipis plus gula. #cookpadcommunity_mojokerto #cookpadcommunity_id #cookpad_id #clovers #clovercookinglover #cookinglover #bukansekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #berburucelemekemas #resolusi2019 #olahankubis #semarak_kubisaberkreasi #kubisaberkreasi #semarakclover

1 porsi
Β±1 jam
Capcay

Capcay

Satu kali masak uda komplit protein & sayuran. Bikinnya gampang, bahan jg bisa disesuaikan dgn isi kulkas. Yg penting laris manis ludes