Bagaimana Membuat Buta steak shongayaki yang Sempurna

Dipos pada September 29, 2023

Buta steak shongayaki

Hari ini saya akan berbagi resep Buta steak shongayaki yang praktis Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Biasanya Buta steak shongayaki yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Buta steak shongayaki, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Buta steak shongayaki bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Buta steak shongayaki yaitu 1 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Sekedar tambahan, perkiraan waktu untuk memasak Buta steak shongayaki diperkirakan sekitar 20-30 menit.

Kalau mau lebih enak boleh kok dikreasikan Buta steak shongayaki oleh krasi mommy. Cukup dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Kalau kamu mau, masakan Buta steak shongayaki memakai 17 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut adalah langkah-langkah membuatnya.

Masakan ini berasal dari negeri sakura(japan) yang artinya steak babi saus jahe yang di soute/grill,tapi masakan ini saya sudah kombinasikan dengan rasa orang indonesia.makanan ini NON HALAL.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Buta steak shongayaki:

  1. 100 gram steak babi/sirloin babi
  2. Secukupnya garam dan black pepper
  3. 2 sdm minyak olive/olive oil
  4. Secukupnya wijen putih
  5. Bahan salad :
  6. 1 lembar daun slada keriting
  7. 100 gram kol,di potong tipis
  8. 50 gram wortel,potong korek sampai tipis
  9. 50 gram timun jepang,buang biji potong korek api sampai tipis
  10. Secukupnya air es
  11. Bahan saus shongayaki :
  12. 1 sdm angsiu/saus tape
  13. 1 sdm kecap asin ABC
  14. 1 sdm gula pasir
  15. 1 sdm air mineral
  16. 1/2 sdm jahe parut
  17. 2 butir bawang putih,di parut

Langkah-langkah untuk membuat Buta steak shongayaki

1
Siapkan daging sirloin steak babi lalu bumbui dengan garam dan black pepper di ke 2 sisi dan diamkan sampai meresap.
2
Campur semua bahan salad menjadi satu cuci bersih dengan air es,tiriskan dan susun diatas piring.
3
Panaskan minyak olive soute daging steak dengan api kecil selama 5 menit, kemudian di balik soute lagi selama 5 menit tutup,setelah itu masukkan semua bahan sauce aduk sebentar masak hingga sausnya agak mengental,matikan api.
4
Letakkan daging diatas cutting board,potong sebesar 1 ruas jari lalu susun diatas salad dan siram saus shongayaki dengan menggunakan sendok makan.taburi wijen putih diatasnya.
5
Buta steak shongayaki siap disajikan.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Spaghetti bolognese with pork

Spaghetti bolognese with pork

Hi moms. Ini resep pertama saya yang akan saya share di Cookpad. Smoga resep saya bisa diapplikasikan di dapur moms smua ya. Hari ini pengen buat spaghetti di rumah tentunya dengan saus pasta buatan sendiri supaya Lebih sehat. #ResepPertamaku

3portion
Sup kulit babi(non halal)

Sup kulit babi(non halal)

Paling senang masak sup, karena bisa d kreasi dengan berbagai bahan,bisa ayam, baso,ikan, sosis dll.nah kali ini saya pakai kulit babi jadi mirip hephio,tapi rasanya lebih gurih 😊

Daging kukus

Daging kukus

Ini ceritanya lagu males utak-atik dapur haha, jadinya sewaktu masak nasi pake magic comp sekalian si dagingnya aku masak disini (alias ikutan di masak di situ (aku pake wadah tupperware gitu.. Pastinya yg tahan leleh.. Hihi).

Babi Kecap by Hubby

Babi Kecap by Hubby

Punya simpanan daging babi sebelum natal kemarin baru bisa diolah sekarang...sdh racik2 bumbu utk semur eehhh..diambil alih sama bapaknya anak2 dan bumbu ditambah ini n itu jadilah babi kecap...yummyyy...

Sup Iga Lobak Wortel

Sup Iga Lobak Wortel

Ini enak banget. Apalagi kalo bikinnya pakai iga yang muda.. Siapapun bisa masak. Resep ini pun sukses dimasak suami dengan mudahnya. Bikin pingin nambah lagi.. Cocok untuk hari berhujan dan hati yang butuh kehangatan...πŸŒ©οΈπŸŒ§οΈπŸ’Œβ€οΈβ˜”β€οΈπŸ’ŒπŸŒ§οΈπŸŒ©οΈ #CookpadCommunity_Jakarta

Mac and Cheese with Bacon

Mac and Cheese with Bacon

Membuatnya cukup mudah. Bisa ditambahkan bacon atau tidak. Diganti daging lain juga bisa πŸ‘

Swedish Meatball (Bola-Bola Daging IKEA)

Swedish Meatball (Bola-Bola Daging IKEA)

Karena lagi corona jadi enggak bisa kemana2 kan... Anakku minta terus bola-bolanya IKEA. Akhirnya ada jodoh, dapat contekan resep IKEA. Tapi berhubung pakai bahan seadanya di rumah, ada beberap modifikasi.

Carnitas (non halal)

Carnitas (non halal)

Suka banget jajan taco bell, but during pandemic sebisa mungkin kurangin jajanπŸ˜‹setelah browsing dan tanya sana sini, jadi deh taco bikinan sendiri lengkap with homemade carnitas

Pancake Nasi

Pancake Nasi

Punya nasi sisa? Bosan kalo dibikin nasi goreng melulu? Bikin aja seperti yg saya masak buat makan siang si krucil 😊😊. Anaknya doyan, emaknya ikutan makan juga 😁😁. β—‹β—‹β—‹ Maaf resepnya gak pake takaran yg pasti, soalnya semua bahan2nya pakai sisa2 yg ada di kulkas β—‹β—‹β—‹

Babi kecap

Babi kecap

Resep andalan keluarga. Dijamin pasti makan banyak kalau udah masak ini. #PejuangGoldenApron2

Shaksuka

Shaksuka

Makanan sarapan khas Timur Tengah, populer di banyak negara dari Tunisia sampai Syria, konon versi asalnya lahir di Libya. Dua bahan paling utama adalah telur dan tomat, lainnya mengikuti kesukaan dan kebiasaan warga setempat.

2 porsi
20 menit
Crispy pork belly (kulit babi krispy)

Crispy pork belly (kulit babi krispy)

Haram tapi enak

2 porsi
2 jam
Spicy Galbi Jjim

Spicy Galbi Jjim

Punya bakut 1kg yang udah dibikin soto mie sedikit πŸ˜†. Akhrnya penasaran klo dimasak ala korea, tapi gugling kebanyakan bahannya agak susah didapet. Akhirnya recook dari @R_J_T walaupun ada beberapa bahan yang diganti dan disesuaikan sm yang ada di rumah sih.. alhasil wuenakkk deh. Dan ini non halal bukan pake iga sapi. Lalu takarannya ngira2. Karena yg dr akun @R_J_T takarannya cup πŸ™ˆ

4 orang
2 jam
Honey pork

Honey pork

7-8 porsi
Babi kecap

Babi kecap

Babi kecap kesukaan orang dirumah dan ini resep andalannya..😊😊😊

Sup Lobak Ala Korea

Sup Lobak Ala Korea

Ini hasil searching di youtube sup lobak ala Korea yang asli videonya orang Korea tapi bahasa Indonesia, ketemu dari channel nya Orora Chung. Ternyata mudah banget dan sedap. Komposisi nya aku sesuaikan sendiri. #PejuangGoldenBatikApron

4 orang
1,5 jam