Langkah Mudah untuk Membuat Kaki babi kecap pedas yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada November 16, 2023

Kaki babi kecap pedas

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Kaki babi kecap pedas yang gampang Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Umumnya Kaki babi kecap pedas yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kaki babi kecap pedas, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Kaki babi kecap pedas bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Kalau mau lebih enak boleh kok dikreasikan Kaki babi kecap pedas oleh krasi mommy. Cukup dengan bahan yang sederhana, hidangan ini pastinya akan sangat nikmat jika dinikmati bersama keluarga. Mommy bisa menyajikan Kaki babi kecap pedas memakai 11 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Tadi aku pikir yg jualan udah tutup soalnya td beli udah kesiangan banget dan biasanya kalo udah siangan gitu udah ludes tuh kaki. Eeeh ternyata masih ada jadi beli kaki babi. Buat makan berdua sama adik bisa smpai besok nih. Maklum kita anak rantau 😁😁😁

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kaki babi kecap pedas:

  1. 1 kaki babi (ini td ga tau brp kg pokoknya 1 bagian itu πŸ˜ƒ)
  2. 3 sdm kecap manis
  3. 1 bungkus ngohiang
  4. 3 bawang putih (haluskan)
  5. 1 sachet saos tiram
  6. 7 buah cabe rawit haluskan(sesuai selera)
  7. 2 bawang putih iris tipis
  8. 2 sdt garam
  9. 1 sdm gula pasir
  10. 1 sdm minyak untuk menumis bawang
  11. Secukupnya air

Langkah-langkah untuk membuat Kaki babi kecap pedas

1
Bersihkan kaki babi, cuci sampai bersih.
2
Campurkan kaki babi dengan bawang putih halus, kecap, ngohiang dan saos tiram. Diamkan selama 30 menit
3
Tumis bawang putih yang sudah diiris + cabe rawitnya sampai wangi, masukkan kaki babi yang sudah di diamkan tadi, lalu tambahkan air.
4
Masak kaki babi sampai lunak. Ini masaknya agak lama soalnya kulitnya memang keras + kompor disni juga kecil (maklum anak rantau serba minimalis) masukkan garam + gula pasir, masak hingga empuk. Koreksi rasa, angkat dan sajikan. Selamat mencoba 😁 😁

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

#30 Bread Machine Pizza

#30 Bread Machine Pizza

Grab and go meals nya anak2 hari Jumat biasanya pizza, tapi ternyata bukan pizza menunya.. Mereka sempet kecewa, dan karena duoJe puasa full, emaknya ga tega, isenglah bikin biar anak2 seneng ye kaaaan.. meski lagi #DiRumahAja, tapi hati kita harus tetep happy.. biar gak makin stres!! Hahahaha.. Resep asli dari allrecipe.com by soxinsc dengan perubahan disana sini sesuai isi pantryku.. #RamadhanPenuhIdeMasakan

2 loyang
Babi Panggang (non halal)

Babi Panggang (non halal)

Weekend minggu lalu main kerumah kakak sepupu nah kebetulan temannya suka nyuplai daging babi ke restoran, si kk minta dikirimin deh daging babi, pas sy mau pulang dibungkusin, lumayan buat masak dirumah kan. Sy juga dibungkusin samcan, ketika dirumah langsung deh eksekusi babi panggang hehehe #PejuangGoldenApron3

Babi Kecap dengan Kentang dan Bombay

Babi Kecap dengan Kentang dan Bombay

Lagi pingin makan samcan tapi porsi kecil saja. Bumbunya pakai yang biasa dipakai Papa, aku modif sedikit dengan kapulaga, jinten, jahe, cabe kering, dan bombay biar makin mantap. Rasa kuahnya ada sedikit pedas dari cabe rawit yang aku keringkan sendiri. Ga terlalu pedas sih aku cuma ingin lebih menaikkan rasa saja. Biasanya orang pakai lada saja cukup kok.. Untuk daging kapsim bisa ganti has dalam ya. Dagingnya cukup diiris, ketebalan sesuai selera. Aku kebetulan ada sisa irisan daging untuk tumisan. Jadi itu yang dipakai. Untuk rasa, saya cenderung suka ada manis asin. Jadi silahkan sesuaikan saja ya... Kirimkan foto dan komen kamu buat yang udah coba ya..❀️❀️ #PejuangGoldenApron2 #CookpadCommunity_Jakarta

2-3 porsi
Tumis Babi Lada Hitam

Tumis Babi Lada Hitam

Resep asli dari cc Ekitchen dan menjadi resep perdana di cookpadku ^^ ternyata nulis resep itu susah ya. makasih banget buat yg pernah ku recook resepnya.

2 porsi
25menit
Budae Jjigae (Army Base Stew)

Budae Jjigae (Army Base Stew)

Perpaduan antara korea dan USA style (sosis & spam), makanan tentara korea di camp tentara US. Cocok sekali dimakan saat musim hujan seperti sekarang ini. Soup base saya buat yang praktis, yang pastinya menurut saya lebih enak drpd mkn di low budget Korean Restaurant. #Koreanfood #PejuangGoldenApron2 #Cookpadcommunity

Bistik Daging

Bistik Daging

Ini menu cateringan...singkat cerita konsumen minta kentang dan daging jangan d goreng...lalu jadilah bistik ini...resep mengarang indah...tp hasilnya...mak nyuuus uenaaak tenan...must try ya...ga susah kok

Sup paikut lobak

Sup paikut lobak

Pgn masak kuah tp pgn masak yg simpel... Jadi deh sup paikut lobak😊😊

Spaghetti Carbonara

Spaghetti Carbonara

Perfect for dinner time πŸ₯° serasa makan di resto di kala PPKM gini. Hehehe..

2org
Shirataki Carbonara (pork)

Shirataki Carbonara (pork)

Buat shirataki carbonara keto varian non halal ya utk refill sore ini, knp samcan krn sy selalu stok pork yg sebelumny sdh direbus setengah matang n simpan kulkas utk diolah sesuai selera saat mau refill. Bagi yg halal feel free to change the meat & kreasikan rasa sesuai selera msg" #jjxploretrips9_ATLANA #maincourse #fatbomb #keto #pork #samcan #carbonara #shirtaki #refill

2 porsi
Caramelized Butter Prawn

Caramelized Butter Prawn

Kalo kata mamak saya: enak, tapi boros bawang dan high cholesterol wkwk. Ini boleh disesuaikan ya bawangnya mau banyakan bawang merah atau bawang putih. Saya kurang doyan bawang merah. Kalau lagi kere bisa pakai 3 bawang putih dan 3 bawang merah kok. Bombay juga bisa diskip. Bisa juga dipadu padankan dengan tomat dan paprika. Pokoknya sakarepmu...

2 porsi
45 menit
Sup daging babi (by Andry Setiawan)

Sup daging babi (by Andry Setiawan)

Lihat di ig langsung pengin makan ini. Cuma belum sempet masak karena bahan ga ada. Jadi nodong resepnya. Biar ga ilang catat disini saja. Banyak resep ala ala nya juga jadi nanti mau di simpen sini juga. (Dan tentunya aku akan ganti ayam karena kagak makan babi)

Spam Kimchi Fried Rice

Spam Kimchi Fried Rice

NON-HALAL, UPDATED RECIPE Disclaimer : kimchinnya aku beli di Omakimchi, ada di shopee sma ig juga loh. *aku ga d endorse ya* Kimchi mereka tuh enak bgt, aku ferment lagi kimchinya kurleb 2.5 bulan lah. ini enak banget dan gmpg bgt juga loh bkinnya ~ yuk d coba !

2 porsi
Spaghetti Aglio E Alio Ala Ala Vioreza’s Kitchen

Spaghetti Aglio E Alio Ala Ala Vioreza’s Kitchen

Me : Pasta lover’s πŸ’ŸπŸ˜Š

30 menit
Lopakoo / Kue Lobak khas Imlek

Lopakoo / Kue Lobak khas Imlek

lopakoo atau kue lobak selalu ada saat hari raya cina atau imlek selain kue keranjang

Babi Kecap

Babi Kecap

5 porsi
30 menit
Babi bumbu asin

Babi bumbu asin

Ada sisa daging panggang kmrn karena bikinnya terlalu banyak jadi sisanya diginiin ajah dah... 😊