Langkah Mudah untuk Membuat Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe) yang Bikin Ngiler

Dipos pada September 16, 2023

Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe)

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe) yang pasti lezat Cara membuatnya sedikit repot. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Umumnya Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe) yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe), antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe) ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Kira-kira porsi penyajian Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe) kira-kira utk 5 -6 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Sekedar tambahan, kira-kira waktu penyiapan Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe) diperkirakan sekitar ±15 menit.

Kalau mau lebih enak boleh kok dikreasikan Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe) oleh krasi mommy. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe) memakai 20 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Begini cara pembuatannya.

Selama ini saya coba mencari resep masakan buncis ala Sze Chuan yang mirip dengan yang pernah saya makan di chinese resto. Setelah beberapa kali mencoba, baru ini saya merasa resepnya sudah mendekati apa yang saya mau Source: the burning kitchen

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe):

  1. Bahan Sayur:
  2. 400 gr buncis (bisa yang biasa atau bisa buncis baby), siangi
  3. Sedikit minyak utk menumis
  4. Bahan Daging+marinasi:
  5. 1 buah fillet dada ayam cincang (bisa juga sapi/babi ±100gr)
  6. 1/2 sdt garam
  7. 1 sdm minyak sayur
  8. Campur daging, garam dan minyak semuanya, diamkan ±15 menit
  9. Bumbu-bumbu:
  10. 3 siung bawang putih cincang
  11. 1 ruas jahe, cincang
  12. 50 gr ebi (udang kering), seduh, tiriskan, cincang/ haluskan
  13. 15 gr choi po (lobak manis), cincang halus *klo ga ada, skip aja
  14. 5-6 buah cabe kering, iris halus atau potong pendek
  15. Bbrp biji "Mala" (sze chuan pepper) - kalau gak ada, bisa skip
  16. 1 sdm kecap asin
  17. 1 sdm kecap asin hitam
  18. 1 sdm shao xing wine/arak masak (boleh skip)
  19. 1 sdt gula pasir
  20. 1 sdt kaldu jamur

Langkah-langkah untuk membuat Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe)

1
Pertama2 siapkan wajan dan sedikit minyak, setelah panas, masukkan buncis, aduk hingga buncis matang dan sedikit layu, angkat, sisihkan
Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe) - Step 1
2
Di wajan lain, panaskan sedikit minyak, tumis ebi hingga wangi, pinggirkan di wajan, masukkan bawang putih, jahe, cabe kering, mala, setelah itu campur dengan ebi dan lobak manis, aduk2
Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe) - Step 2
Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe) - Step 2
Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe) - Step 2
3
Penampakan ebi cincang, jahe, bawang putih
Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe) - Step 3
4
Masukkan daging, beri arak masak, kecap asin, kecap asin hitam, gula, kaldu jamur. Aduk rata, koreksi rasa.
Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe) - Step 4
5
Jika sudah pas, masukkan buncis yg tadi sdh digoreng, aduk2, hidangkan.
Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe) - Step 5
6
Alternatif lain: buncis ditaruh di piring saji. Daging tumis dituang keatasnya.
Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe) - Step 6
Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe) - Step 6
Buncis ala Sze Chuan (authentic recipe) - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Siomay Babi Udang / Pork and Shrimp Shaomai (烧卖)

Siomay Babi Udang / Pork and Shrimp Shaomai (烧卖)

Shaomai / shumai asal muasalnya dari Inner Mongolia, merupakan salah satu jenis chinese dumpling (pangsit) Dalam kuliner cantonese menjadi salah satu menu dimsum. Salah satu dimsum fav saya 😁 Dimakan sama mi ayam juga enak 😊 saya lumayan sering bikin siomay. Dari gak enak sampai yang saya tulis disini yang menurut saya udah lumayan enak 😆 Biasa saya pakai tepung sagu merk alini (warnanya putih) cuma jarang ada. Kapan hari beli lagi tepung sagu tapi warnanya agak kecoklatan, katanya yang asli warnanya yang agak butek ini. Cuman waktu dibikin, adonan tidak mau menyatu dan tidak kenyal tapi seperti berpasir. Akhirnya kali ini saya pakai tepung tapioka saja, dan hasilnya tidak mengecewakan. Siomay versi saya bukan yang kenyal, tapi lebih mirip dengan yang dimakan di resto dimsum, yang lebih dominan rasa dagingnya

30-35 pcs
Hekeng Udang Babi Khas Pontianak Non Halal / Hekeng Udang Ayam Khas Pontianak Halal

Hekeng Udang Babi Khas Pontianak Non Halal / Hekeng Udang Ayam Khas Pontianak Halal

Lagi - Lagi kangen makanan kampung halaman, mari di coba, 😉 Yang mau halal, silakan di ganti lemak Babi Jadi Lemak ayam saja( Kulit Ayam)

9 gulung Hekeng, 2 cm X 7 cm
1,5 Jam
Babi masak Woku Belanga

Babi masak Woku Belanga

Mood ga mood bikin, akhirnya memaksa diri bikin deh.. Demi kemangi ga layu.. Hehe Di sini aku ga pakai pandan ya, karena ga dapat pandan waktu belanja. Bahan untuk marinasi sedikit sedikit asal rata aja. Untuk bawang merah, aku pakai yg india, tadi 1 cukup besar. Kalau ga ada, bisa pakai bawang merah lokal. Sama aja 😊

2-3 porsi
Tumis babi sei dengan sayuran

Tumis babi sei dengan sayuran

Ceritanya dikirimin babi sei banyak banget. Bosen dimakan gitu aja atau dibuat nasi goreng. Di kulkas ada kapri sama jamur champignon. Jadi deh bikin tumisan ini. Simple but yummy.

Sate babi

Sate babi

Waktu ultah adik yll beli daging babi ½kg utk masak sop kacang merah, ternyata pakai ¼kg saja cukup. Akhirnya yg ¼kg sisanya sy olah jd sate babi deh 😁👌. Bumbu²nya jg bisa utk membuat sate ayam/sapi.

10 tusuk
Pork siomay

Pork siomay

Minggu ke 31(27 April 2020) Kangen makan siomay, waktu oma lagi di singapore saya ikut bantuin. Sekarang saya coba praktekin deh. Sambil cari ide dari sis Lusia Rumsari. Terima kasih ya sis.. #PejuangGoldenApron2# #DirumahAja#

20 buah
Bakmi Bangka dengan Babi Cincang

Bakmi Bangka dengan Babi Cincang

Source : finnies.kitchen Lihat resep ini jadi pingin makan 😁😁😁 Kebetulan bahannya lengkap, walaupun mienya pakai mie telur (bukan mie keriting), tapi rasanya maknyos 😋😋 Next pakai mie keriting / mie pangsit, pasti lebih endes lagi. Toping daging kurang gelap warnanya, krn gk ketemu letak kecap hitamnya. Pas sdh selesai masak baru kelihatan... Oalaah... Ternyata didepan mata 😂😂😂 Yg bikin bakminya tambah enak itu adalah minyak bawang putihnya. Kres kres makannya. Jd jgn sampai diskip 😉😉

Nasi Tomat Bacon Rice Cooker

Nasi Tomat Bacon Rice Cooker

Di tengah karantina ini, cari yang praktis hangat dan gurih? Yuk cus dicobain resepnya! 😁 #stayhome #stayathome #QuarantineQooking Bacon bisa diganti luncheon, ham atau daging cincang, bisa juga ditambah topping lain seperti jagung, wortel atau kacang polong 😊 #cookpadcommunity #cookpadcommunitybali #cookpadcommunity_denpasar

2-3 orang
30 menit
Pork Ribs Bumbu Pedas

Pork Ribs Bumbu Pedas

Lagi pengen yang non-halal, bumbu sederhana aja, yang penting mantep dan sedep! Cocok dipadukan dengan Paratha / Canai / Nasi Putih hangat.

3 orang
Babi/Sapi panggang manis

Babi/Sapi panggang manis

rencananya mau bikin babi panggang merah tp apa daya warnanya malah menjadi coklat.... tp untuk rasa nya seh ok lha

2 porsi
Bubur Babi

Bubur Babi

ini makanan kuliner pontianak klo pulang kampung cari nya menu ini #TiketMasukGoldenApron3

2 porsi
Siomay babi udang

Siomay babi udang

Lagi pengen makan siomay yang kenyil2. Belanja bahan & siap eksekusi 😁

Babi Kecap

Babi Kecap

5 porsi
30 menit