Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Rendang Padang yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada February 7, 2020

Rendang Padang

Hari ini saya akan berbagi resep Rendang Padang yang pasti lezat Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Biasanya Rendang Padang yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Rendang Padang, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Jangan terlalu repot dalam penyajian Rendang Padang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Kira-kira porsi penyajian Rendang Padang kira-kira Untuk 3 kg daging. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Sekedar tambahan, waktu yang diperlukan dalam memasak Rendang Padang diperkirakan sekitar 2,5 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Padang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Padang memakai 19 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

🌾08 Juli 2019.. Aku kira masak rendang itu susah tapi yang jadi masalah bumbunya yang yang super duper banyak guys. Apa lagi ini aku buat untuk pesanan buat atasan kantor suami ku di Jambi. Beliau orang batak dari Medan tapi malah sukanya makanan rendang khas padang. Keren.. #tantanganakhirtahun #masakditahunbaru #berburucelemekemas #resolusi2019 #BringBackMemories #Sarapanku #cookpadcommunity_kotapadang #3weekschallenge #PekanInspirasi #SiapRamadan #MurahMeriah

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Padang:

  1. 3 kg daging sapi
  2. 10 buah kelapa
  3. 8 ons cabe merah halus
  4. 1 ons cabe rawit
  5. 6 ons bawang merah
  6. 3 ons bawang putih
  7. 4 sdm ketumbar
  8. 3 bh buah pala
  9. 1 sdm merica bulat
  10. 5 bungkus royco sapi
  11. 5 batang serai yg muda
  12. 5 lembar daun kunyit yg besar
  13. 15 lembar daun jeruk (buang tulangnya)
  14. 5 lembar daun salam
  15. 2 potong asam kandis
  16. 1 kg lengkuas
  17. 1/4 kg jahe
  18. 1 ruas jari kunyit
  19. secukupnya Garam

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Padang

1
Siapkan daging. Bersihkan daging. Potong sesuai selera.
Rendang Padang - Step 1
2
Siapkan bumbu. Lengkuas, jahe, kunyit, bawang merah, bawang putih dan cabe rawit semuanya di giling sampai halus dengan blender.
Rendang Padang - Step 2
Rendang Padang - Step 2
3
Penampakan daun kunyit dan Kelapa yang telah menjadi santan.
Rendang Padang - Step 3
Rendang Padang - Step 3
Rendang Padang - Step 3
4
Daun kunyit, daun jeruk dan serai di iris halus kemudian di blender bersama bumbu halus tadi sampai halus semuanya.
Rendang Padang - Step 4
5
Ketumbar dan buah pala di rendam dengan air panas. Kemudian di giling halus bersama merica bulat. Kemudian dicampurkan ke daging bersama semua bumbu bumbu halus yang telah di blender, cabe merah halus, dan royco sapi dan daun salam kemudian di aduk sampai semua bumbu menutupi daging agar bumbu meresap ke dalam daging. Diamkan sambil kita masak santan kental sampai berminyak.
Rendang Padang - Step 5
Rendang Padang - Step 5
Rendang Padang - Step 5
6
Santan dimasak sampai kental dan baru masukan daging dengan bumbu semuanya kedalam santan dan masak sampai menjadi rendang / sampai santan menjadi kering.
Rendang Padang - Step 6
Rendang Padang - Step 6
7
Kalau santan masih dalam bentuk berkuah berarti namanya kalio. Jika telah kering baru namanya rendang. Ini lah rendang padang. Makanan mendunia.
Rendang Padang - Step 7
Rendang Padang - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang ketapang ayam Amak Ambo

Rendang ketapang ayam Amak Ambo

Kalo lauk nya ini nggak perlu sambal atau sayur, cukup nasi anget!!! 😳

Rendang daging empuk

Rendang daging empuk

Kesukaan smua anggota keluarga nih kbtln msh byk daging segar di kulkas, ya udh deh lngsng aja eksekusi...#kuraskulkas

Rendang sapi, telor dan kentang

Rendang sapi, telor dan kentang

Penyebaran Covid-19 semakin meluas Dan lebih baik saya dan anak anak stay at home Diluaran juga sepi. Dan lebih baik masak sendiri lebih terjamin kehigienisannya. Kali ini saya masak bertema cabe dan memakai bagian dr kelapa yaitu santannya yang akan membuat rendang memiliki cita rasa gurih dan lezat. Yuk mari kita simak resepnya #dirumahaja #stayathome #WeekendChallenge #MasakItuSaya #CABEKU #KelapaSeribuManfaat #BagikanInspirasimu #MasakAsyik #PejuangGoldenApron2 #GoldenApron2 #PejuangGoldenApron2 (27.03.20) #mingguke26

Nasi goreng rendang royco

Nasi goreng rendang royco

Sebenarnya saya pribadi kurang suka kalau masak nasi goreng pake bumbu instan. Ntah knapa lebih enak kita racik sendiri... Tp melihat ada bumbu nasi goreng rendang penasaran lah buat coba... #TantanganAkhirTahun #MasakdiTahunBaru

132. Abon Sapi Rasa Rendang

132. Abon Sapi Rasa Rendang

Jumat, 20Mar20... #dirumahaja ...Saatnya, membuat makanan instan yang sehat buat keluarga, hanya berjaga jaga saja..karena belakangan ini situasi pasar sangat ramai, saya antre cukup lama hanya untuk membeli daging sapi sekilas teringat abon sapi. Lumayan, kalau disimpan dikulkas, abon sapi bisa tahan lebih lama. Saat tidak ada lauk, abon sapi dengan nasi sudah cukup buat anak anak. Mereka menyukainya. Tapi kok mereka selalu bolak balik buka kulkas... ooohhh, ternyata abon sapinya jadi cemilan mereka ... padahal tujuan awal mau buat stock makanan ... hehehe... #dirumahaja #weekendchallenge #cookpadcommunity_jakarta #cookpadcommunity_borneo

Rendang Kacang Merah (Bumbu Instant)

Rendang Kacang Merah (Bumbu Instant)

Bulan Puasa pengen buka sama Rendang nih. Tapi kalau kebanyakan makan daging juga perut jadi gak enak. Oke, kita tetap bikin Rendang, tapi kita gunakan Kacang Merah sbg bahan utama. Daging nya sedikit saja utk penyedap. Untuk kecepatan dan kepraktisan, saya gunakan Bumbu Rendang Instant plus bahan bumbu alami. Resep ini cepet banget dimasak karena ada bumbu instant. Tapi tetap kaya rasa rempah, dg tambahan bahan yg gampang dibeli di warung sebelah rumah.

4 - 5 Porsi
3. Rendang Daging Sapi

3. Rendang Daging Sapi

Super bingung punya stok daging sapi yang masih banyak di freezer sisa lebaran haji tahun lalu. Udah hampir 6 bulan tersimpan disana jadi harus segera diolah. Awalnya mau ndandakke (minta dimasakin) di warung masakan padang. Tapi liat resep dari @xanderskitchen jadi pengen nyoba masak sendiri. Resep berikut hasil modifikasi minor dari resep @xanderskitchen dengan beberapa arahan dari teman baik yang berpengalaman masak rendang.

6 jam (dengan persiapan)
Sapi rendang bumbu instan

Sapi rendang bumbu instan

udah bau bau lebaran hihihi πŸ˜‚πŸ˜‚Eksekusi sapi πŸ”ͺπŸ€£πŸ˜‹πŸ„πŸ½οΈπŸ΄πŸ₯„ #SiapRamadan #SiapLebaran juga πŸ˜‚πŸ˜‹

Rendang daging kentang

Rendang daging kentang

Siapa yg tak kenal rendang, masakan terlezat nomor satu dunia asal Minang ini. Kali ini sengaja dibuat dgn campuran kentang yg makin menambah cita rasa.

4 porsi
3 jam
Rendang Daging Bronebon

Rendang Daging Bronebon

Bronebon direndam 1 hari sebelum dimasak agar ketika direbus lebih mudah empuk dan membuat waktu memasak agak lebih cepat.

5 - 6 jam
Rendang daging sapi

Rendang daging sapi

Sekarangkan lebaran idul adha,pasti banyak dapet daging dong..😁 direndang enak juga lho siapa tau bisa jd referensi mau dimasak apa dagingnya besokπŸ˜„ #kuraskulkas #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #CookpadComunity_Purwokerto #CookpadIndonesia

Rendang Ayam

Rendang Ayam

Sangat cocok untuk bekal kerja

Martabak Mie Goreng Rendang

Martabak Mie Goreng Rendang

Olahan mie tak akan pernah bosan ehehe. Yuk kali ini nyobain martabak mienya pake mie goreng rendang. Yummy,cocol pake saus cabe deh. #cookpadcommunity #cookpadcommunity_jakarta #clovercookinglover #cookpadersjawabali #masakditahunbaru #tantanganakhirtahun #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #martabakmiegorengrendang

Rendang Ayam Suwir

Rendang Ayam Suwir

Bosan dgn rendang daging yg biasa, kali ini bahan dasarnya ayam. Ayam disuir, hingga semua bumbu meresap ke daging..

Nasi Goreng Rendang

Nasi Goreng Rendang

Lantaran masih banyak dadak rendang tersisa dan dagingnya udah habis, maka diakalinlah supaya dadak rendang gak terbuang. Maka jadilah nasi goreng rendang ini😁 #Basidoncek #CookpadCommunity_Sumbar

4 porsi
30 menit
Rendang Ati Ampela + jengkol #Pr_insideoutside

Rendang Ati Ampela + jengkol #Pr_insideoutside

Menu favorit bngt nih rendang.. Kalau biasanya pakai daging, nah skrng aku pakai ati ampela aja trus kebetulan ada stok jengkol .. Di jodohin aja deh, mantaaap πŸ˜‹πŸ˜‹ .. Utk bumbunya aku pakai yg simple aja, biar gk repot bikinnya πŸ˜†πŸ˜† .. Oiya kalau rendang aku lbh suka yg msh basah kyk gini, di banding yg kering.. Jd msh ada kuah"nya gt .. Enak bngt di aduk di nasi hangat 😁

Nasi Goreng Rendang Royco

Nasi Goreng Rendang Royco

Pertamakali nyoba ini alhamdulilah aromanya wangi rendang, rasanya pun pas, nggak asin nggak juga hambar dan rasa rempahnya kerasa nggak bikin eneg (kata orang rumah) tapi kalau dilidah ana sedikit eneg karna emang pada dasarnya nggak begitu cocok makan makanan yang berat bumbu sejenis rendang, lebih suka makanan asin, asem, berkuah bening soto misalnya hehehe tapi bumbu ini enak kok Mungkin ditambah pelengkap daging sapi makin sempurna rasanya, qodarulloh dirumah adanya telur ayam dan rasa tetap nikmat.

3 Porsi Besar
153. Nasi Goreng Rendang

153. Nasi Goreng Rendang

#PejuangGoldenApron2 #celemekEmas #NasiGorengRendang #DapoerBudhe #CookpadCommunity_Kudus #Masakanku

2 porsi