Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Rendang Daging yang Bikin Ngiler

Dipos pada February 7, 2020

Rendang Daging

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Rendang Daging yang unik? Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Padahal Rendang Daging yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Rendang Daging, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Rendang Daging bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Bahan-bahan dibawah akan sangat pas untuk porsi penyajian Rendang Daging yaitu 15 iris. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Sekedar tambahan, biasanya waktu yang dibutuhkan untuk memuat Rendang Daging diperkirakan sekitar 2 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Daging sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Daging memakai 23 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Coba coba dan alhamdulillah berhasil

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Daging:

  1. 1/2 kg Daging Sapi tanpa lemak, cuci bersih&potong sesuai selera
  2. 2 bks santan kara
  3. 3 gelas air
  4. 1 genggam kelapa parut, sangrai lalu haluskan
  5. Secukupnya garam dan gula putih
  6. Secukupnya minyak sayur untuk menumis
  7. Bumbu Halus
  8. 20 buah cabai keriting merah (bisa diganti cabai merah)
  9. 15 buah cabai rawit (sesuai selera, bisa skip)
  10. 15 siung bawang merah
  11. 10 siung bawang putih
  12. 2 cm jahe
  13. 2 cm lengkuas
  14. 1/2 sdm ketumbar
  15. Rempah-Rempah
  16. 2 batang serai, geprek
  17. 5 lembar daun jeruk
  18. 4 lembar daun salam
  19. 1 lembar daun kunyit, iris
  20. 6 buah cengkeh
  21. 1 cm kayu manis
  22. 2 buah bunga lawang
  23. 5 buah kapulaga

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Daging

1
Panaskan minyak pada wajan, masukkan bumbu halus dan rempah-rempah. Aduk samapi tercium wangi dan matang.
Rendang Daging - Step 1
2
Masukkan kelapa sangrai yang sudah dihaluskan. Aduk sampai merata
Rendang Daging - Step 2
3
Tambahkan air dan masukkan daging sapi. Aduk dan diamkan daging sampai berubah warna
4
Jika daging sudah berubah warna, tuangkan santan sedikit demi sedikit sambil diaduk sampai air mulai mengering dan mulai keluar minyak
Rendang Daging - Step 4
5
Tambahkan garam dan gula. Aduk, jangan lupa untuk tes rasa
6
Jika bumbu sudah mulai mengering dan keluar banyak minyak, matikan api dan rendang siap untuk dihidangkan.
Rendang Daging - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang daging sapi

Rendang daging sapi

Rasanya lama tdk memasak rendang buatan sendiri. Mw mkn masak dlu rendangnya.

153. Nasi Goreng Rendang

153. Nasi Goreng Rendang

#PejuangGoldenApron2 #celemekEmas #NasiGorengRendang #DapoerBudhe #CookpadCommunity_Kudus #Masakanku

2 porsi
Rendang ayam (endeus)

Rendang ayam (endeus)

endeus nan simple πŸ˜œπŸ‘ŒπŸ» #5resepterbaruku

Rendang bumbu instan mantaapπŸ‘

Rendang bumbu instan mantaapπŸ‘

Resep rendang simpel, rasa tidak kalah dengan rendang warung masakan padang πŸ˜¬πŸ˜„

Rendang ayam kampung

Rendang ayam kampung

#tantanganAkhirTahun #masakditahunbaru Ini pertama kalinya aku masak untuk acara spesial. Dan ini dibilang enak juga sama orang yg dituju. Keren. Ini juga #resepibu tapi aku yg buat

Pastry isi Rendang Ayam

Pastry isi Rendang Ayam

Rendang ayam biar cepet masaknya πŸ€ͺ Tips ketika puff pastry masuk oven tidak boleh dibuka2 yg akan berakibat pastry tidak berkembang maksimal... cocok buat sarapan atau temen nge teh sore- malam juga cocok aja hihi

16 potong
75 menit
Rendang Padang versi jawa

Rendang Padang versi jawa

Yah mama mama endolita yg syukaanya masak2 yg endeesa endess wajib dong bisa masak giniaan... kenapa coba klo ada daging banyak memang asyikknya dibikin ginian bumbu rempah yg khas dengan cita rasa dan aroma yg menggugah selera makan.soalnya klo bikin masakan satu ini klo bikinnya sampai matang dan air nya sat asat tggal kasih lock and lock simpan aja tahan lama ketika mau makan tinggal hangatin ...memang kurang sehat siih bundsaii..tapi setahun sekali pas lebaran gak papa kalee yaa...biar afdol Ni resep aku ya bund klo beda sama yg lain harap maklum..sesuai lidah jowo aku..tp tep endeess

10porsi
120menit
Rendang ayam

Rendang ayam

Dapet bonus bumbu rendang dari tukang sayur langganan, tapi punyanya ayam 😁

Rendang Ayam

Rendang Ayam

Sangat cocok untuk bekal kerja

Rendang Ayam

Rendang Ayam

Toples kukis sudah terisi semua? πŸ˜€ sekarang saatnya memikirkan hidangan untuk pendamping ketupat nanti.. gimana kalau Rendang Ayam? πŸ‘πŸ˜„ oke? #AhlinyaAyam #SiapRamadan #berburucelemekemas #resolusi2019

5 orang
60 menit
Rendang ala arab

Rendang ala arab

suami seeeeeneng bgt makan rendang ini ditemani nasi kebuli dan sambel bawang

5 porsi
Rendang Kentang Vegan

Rendang Kentang Vegan

pelengkap nasi padang ya rendang yah.. hahhahha suami sukanya rendang yg kering begini di bandingkan basah yg bnyak bumbunyaa.. sedangkan ak suka yg basah.. bumbu melimpah... jadi skrg buat yg kering dulu yaah . next ak share yg bumbunya melimpah.. hehe tapi ini rasanya wenaakk poooll kok.. resepnya simple... dan nggk pake lamaa.. hahhaha karna vegan jadi pake daging buatan.. dan udh pasti dagingnya lebih gampang lembut.. jadi nggk perlu waktu lama utk memasaknya... 😁😁 . #PejuangGoldenApron3

1 mangkok
Nasi Goreng Bumbu Instan (Rasa Rendang)

Nasi Goreng Bumbu Instan (Rasa Rendang)

Keuntungan'a pake bumbu instan nih kalo punya waktu sarapan mempet masak jadi cepet tapi kekurangannya dari segi rasa kurang memuaskan saya lebih suka nasgor pake terasi atau cabe bawang saja nih saya buat sengaja krna emang pengen cobain gimana sih rasanya .. semua tergantung selera masing-masing #BhirasKitchen #CookpadCommunity #CookpadCommunity_Depok #MasakItuSaya

Rendang + daun singkong + sambal cabe ijo

Rendang + daun singkong + sambal cabe ijo

mamaku...orang paling hebat di dunia ini... kalau dihitung sampai sekarang dia sudah menjanda selama 15 tahun, tapi ga pernah terlihat lelah ataupun sakit...dia wanita setrong... mamaku bukan ibu rumah tangga, karena beliau berkarir sebagai tenaga medis dan baru beberapa tahun ini pensiun. aq pun salut dengan beliau karena walaupun berkarir beliau selalu menyempatkan waktu buat memasak dirumah, sebelum dan sepulang kerja... jadilah sampai sekarang aq sdh berkeluarga pun tetep i looovee "masakan mama" very much...dan suamiku pun sangat sangat cocok dengan masakan mamaku dibandingkan masakan ibunya sendiri...ini lucu bgt sih... makannya dia yg mendorong saya buat terus masak masakan yg enak dan harus jadi sehebat mamaku... nah, kalo rendang + daun singkong + sambel cabe ijo ini adalah masakan wajib kalo ada acara dirumah mama...bagiku rendang mama paling juara deh (dan suamiku pun mengamini), walau sebenernya mamaku bukan org padang alias orang jawa, tapi dia berhasil mengeksekusi rendang ini dengan rasa padang banget...konon mamaku ini berguru sama nenekku (ibu dari bapakku) yang org padang asli... keinginan terbesar aq nih bisa bikin rendang + daun singkong + sambal cabe ijo versi mama...akhirnya tercapai, walaupun masih didampingi beliau...lumayan loh 7 jam nongkrong di dapur buat hasil yang memuaskan inih... kebayang perjuangan mamaku kalo masak masakan ini...love u mom... #warisanibu #ibukupelindungsetia #cookpadcommunity_jakarta #pekaninspirasi

132. Abon Sapi Rasa Rendang

132. Abon Sapi Rasa Rendang

Jumat, 20Mar20... #dirumahaja ...Saatnya, membuat makanan instan yang sehat buat keluarga, hanya berjaga jaga saja..karena belakangan ini situasi pasar sangat ramai, saya antre cukup lama hanya untuk membeli daging sapi sekilas teringat abon sapi. Lumayan, kalau disimpan dikulkas, abon sapi bisa tahan lebih lama. Saat tidak ada lauk, abon sapi dengan nasi sudah cukup buat anak anak. Mereka menyukainya. Tapi kok mereka selalu bolak balik buka kulkas... ooohhh, ternyata abon sapinya jadi cemilan mereka ... padahal tujuan awal mau buat stock makanan ... hehehe... #dirumahaja #weekendchallenge #cookpadcommunity_jakarta #cookpadcommunity_borneo