Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Menyiapkan Rendang Ayam Pedas yang Bikin Ngiler

Dipos pada February 9, 2020

Rendang Ayam Pedas

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Rendang Ayam Pedas yang pasti lezat Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Biasanya Rendang Ayam Pedas yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Rendang Ayam Pedas, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Rendang Ayam Pedas enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Ayam Pedas sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Ayam Pedas memakai 22 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ini resep dari mamah,resep turun temurun keluarga,kalau dulu rempah bubuknya bikin sendiri dari perpaduan rempah kering,kalau sekarang udah praktis,udah banyak yang jual rempah bubuk dikemas terus dititipin ketoko2,warung atau dipasar,jadi tinggal bikin rempah basahnya aja,buat yang suka pedas,yuk cobain resep rendang pedasnya indy.....πŸ˜‹πŸ˜‹πŸ˜‹ #AhlinyaAyam #SiapRamadan

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Ayam Pedas:

  1. 1 kg ayam (indy pakai bagian paha semua)
  2. 1 liter santan
  3. 1 bungkus rempah bubuk rendang
  4. 3 lembar daun salam
  5. 3 lembar daun jeruk
  6. 1 buah gula merah cetakan kecil
  7. 4 keping asam kandis
  8. 1 buah bawang bombai,iris tipis
  9. secukupnya Garam
  10. secukupnya Royco ayam
  11. secukupnya Minyak goreng
  12. Bumbu yang dihaluskan :
  13. 6 siung bawang merah
  14. 3 siung bawang putih
  15. 13 buah cabe rawit merah
  16. 10 buah cabe merah keriting
  17. 4 butir kemiri
  18. 2 batang serai
  19. Seruas jari kunyit
  20. Seruas jari lengkuas
  21. Seruas jari jahe
  22. 1/2 sdt merica bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Ayam Pedas

1
Ayam dicuci bersih,terus digoreng setengah matang,sisihkan.
2
Panaskan minyak,tumis bawang bombai sampai harum,masukkan bumbu yang sudah dihaluskan,daun salam dan daun jeruk,tambahkan rempah bubuk rendang,aduk2 sampai harum,masukkan ayam,aduk sebentar biar menyatu dengan bumbu.
3
Tuang santan,masak sampai mendidih sambil terus diaduk,tambahkan asam kandis,gula merah,garam dan royco ayam.
4
Masak terus sampai airnya agak mengering,koreksi rasa,angkat dan siap dihidangkan.
Rendang Ayam Pedas - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang ati ampela tempe dan kentang

Rendang ati ampela tempe dan kentang

Karna ada tempe sepotong lg sayang jd d masak jg..enak nich..

Jengkol rendang

Jengkol rendang

Karna lagi musim jengkol jadi cusss buat jengkol rendang 😍😍

Nasi Goreng Bumbu Rendang

Nasi Goreng Bumbu Rendang

Sarapan praktis & cepat pagi ini..

2-3 porsi
Rendang daging simple

Rendang daging simple

Pengen makan rendang ..kebetulan ada daging sapi dikulkas#5resepterbaruku

Rendang Presto Bumbu Instant :)

Rendang Presto Bumbu Instant :)

Jangan ditiru, cuma buat yg malesan masak seperti saya ini 😁😁😁

Rendang daging sapi#ala ezot#

Rendang daging sapi#ala ezot#

Persiapan mau sahur biar lebih mantap /selera makannya

Rendang daging

Rendang daging

Ini Kemaren dibikin H-1 Ramadan, lupa di share 😁

Ati Ampela dengan kentang masak bumbu rendang

Ati Ampela dengan kentang masak bumbu rendang

Bosen ati ampela hanya di goreng atau di sambal goreng Pakai bumbu masakan rendang Jadi alaΒ² masakan #pekan_padang

Seafood kekinian bumbu rendang

Seafood kekinian bumbu rendang

3-5 porsi
30-45 menit
Rendang Jengkol

Rendang Jengkol

Saya punya simpanan jengkol tuwir yg sudah direbus dalam frezer dan siap masak kapan saja diperlukan #siaplebaran #antiribet

Rendang anti-gagal

Rendang anti-gagal

Karena paksu pengen bawa bekal rendang buat kerja alhasil jadilah rendang ini.

5 jam
Rendang masak pedas

Rendang masak pedas

4porsi
2-3jam
Rendang jengkol

Rendang jengkol

#5resepTerbaruku