Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Rendang Daging yang Enak

Dipos pada February 14, 2020

Rendang Daging

Sore-sore begini enaknya membuat Rendang Daging yang praktis Cara membuatnya tidak terlalu susah. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Umumnya Rendang Daging yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Rendang Daging, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Rendang Daging bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Daging sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Daging memakai 22 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Daging:

  1. 1 kg daging sapi
  2. 500 gr kentang kecil
  3. 2,5 L santan kental
  4. 3 lembar daun salam
  5. 6 lembar daun jeruk
  6. 2 lembar daun kunyit (me: skip)
  7. 2 batang sereh (geprek)
  8. 2 buah bunga lawang
  9. Bumbu halus:
  10. 20 siung bawang putih
  11. 17 siung bawang merah
  12. 200 gr cabe merah keriting
  13. 2 ruas kunyit
  14. 2 ruas lengkuas
  15. 2 ruas jahe
  16. 2 butir kemiri
  17. 4 sdm ketumbar
  18. 1 sdt pala bubuk
  19. 1 sdt adas
  20. 2 buah kapulaga
  21. Tambahan:
  22. 100 gr gongseng (kelapa parut yg di sangrai dan dihaluskan)

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Daging

1
Siapkan semua bahan
2
Tumis bumbu halus+daun salam+daun jeruk+sereh+bunga lawang sampai bumbu matang. Masukan santan, masak dengan api kecil sambil ditimba² agar santan tidak pecah.
3
Setelah bumbu menyatu (kurleb 10menitan) masukan daging sapi, aduk hingga menggelegak kemudian masukan gongseng, masak sampai bumbu mengental, baru masukan garam, kaldu dan kentang. Masak sampai rendang berwarna kecoklatan.
4
Note: saya masukin garam dan kaldu pas bumbu sudah mulai mengental untuk mencegah keasinan pada rendang yaa. Tahap pertama rendang masih basah. Tinggal dibalikan lagi sesuai selera masing² mau rendang basah atau kering. Kalau mau rendang kering aduk lagi hingga benar² sat. Saya suka menambahkan gongseng supaya bumbu jadi tambah banyak, balik lagi sesuai selera. Tidak ditambah jg gpp.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Rendang daging sapi

Rendang daging sapi

Idul adha tahun ini alhamdulillah dapet daging melimpah. Biar awet dan ga eneg akhirnya di buat rendang aja deh

Rendang Padang

Rendang Padang

Ini adalah resep dari nenek saya, yang memang ada keturunan padangnya. Resep ini juga yang kami pakai turun temurun. Resep ini juga yang saya pakai untuk bahan skripsi saya dulu. Sampai2 saya sempat dijuluki sarjana rendang oleh keluarga. Hahahaha.... 😆😆😆 #Pekan_Padang #cookpadcommunity_singapura

1-2 jam
Rendang jengkol *tips supaya bau berkurang #

Rendang jengkol *tips supaya bau berkurang #

Jengkol termasuk satu rumpun dengan kacang kacangan, jengkol mengandung antioksidan tinggi sehingga bisa mencegah penyakit kanker serta kandungan serat nya juga tinggi . Tidak seperti jenis kacang kacangan yang lain, jengkol mengandung racun yaitu asam jengkolic, apabila terlalu banyak di konsumsi bisa menyebabkan mabuk dan sakit perut. Saya kalo gak selera makan, pengen rasa nya mengkonsumsi jengkol dan ikan asin, tapi karena bau nya, ya gak jadi deh, malu juga kalok nafas kita bau jengkol 😀. Sampai datang keponakan suami dari kampung dan kebetulan lagi di kampung mereka punya pohon jengkol, nah si keponakan inilah yang ngasih ilmu nya supaya bau nya berkurang dan gak mabuk 😄👍 Jengkol yang akan di masak (mau di rendang, semur atau pun sambal), direndam dulu dengan air biasa atau air cucian beras minimal selama tiga hari tiga malam boleh lebih. Setiap hari air rendaman itu di ganti, oh ya bun pada saat proses perendaman jengkol inilah bau dan racun jengkol tersebut di keluarkan, jadi jangan heran kalo pada saat merendam bau nya minta ampun 😀. Makanya air rendaman jengkol jangan di buang di got atau tempat mencuci piring tapi buang di belakang rumah dan siramkan ke tanah. Nah setelah selesai proses perendaman barulah jengkol siap untuk di olah, di jamin baunya jauh berkurang , baik nafas atau pun urine. Coba deh. 👍

Rendang Simple

Rendang Simple

#berburucelemekemas #resolusi 2019 Sudah hari minggu belum nulis resep untuk minggu ini di karenakan mudik dan di sana susah sinyal ya sudah lah saya masak rendang simple yang kemaren untuk bekal mudik

untuk 10 porsi
Udang saus rendang

Udang saus rendang

Biasanya seafood dimasak pake saus tiram, saus asam manis, saus mentega, saus madu. Karena tipikalnya emg seneng nyoba2 jadi we saus rendang 😂 ini pake bumbu instan indofood rendang. Menurutku rasanya paling mirip ketimbang bumbu instan lain. Bau2nya kaya indomie rendang. Termasuk my favorite. Dan ternyata ini bau amisnya ilang serta merta lohh.. pdhl tdinya amis khas udang laut duhhh bikin mual 🤣

Rendang jengkol(anti bau)

Rendang jengkol(anti bau)

Di jamin rasanya endolita tanpa bau dan pedesnya nampil syekale 😍

Rendang jengkol lezatos

Rendang jengkol lezatos

Tdk bisa tidak enak katanya orang korea 🤣

Ayam rendang glabed

Ayam rendang glabed

Waktu belum nikah aku dan suami aku sering banget makan ayam rendang sepulang kerja terus mikir timbang beli mulu kenapa gak coba masak akhirnya aku minta resep sama abang jualannya dan udah sering aku coba dan rasanya sama" enakk jadi bunda" bisa coba juga yah 😊

Rendang daging sapi ala Roma

Rendang daging sapi ala Roma

suka sama masakan yang satu ini,tapi jarang buat.silahkan mommi kalau mau bikin,rendang ala Roma #AhlinyaAyam #SiapRamadan #ResepRendangSapi #LaukDagingSapi

Rendang Sapi Kering

Rendang Sapi Kering

Sebagai ibu pekerja + ibu rumah tangga harus pinter2 bagi waktu, supaya pekerjaan kantor beres & anak2 pun ga terlantar makannya. Jadi saya suka stok beberapa jenis makanan yang bisa di simpan di kulkas, jd ketika kita butuh tinggal menghangatkannya. Sebenarnya yang paling praktis& sering saya bikin itu stok ayam bumbu yg siap goreng kapanpun. Kali ini saya coba stok rendang. Setelah rendang matang saya bagi terlebih dahulu mana rendang yang akan disimpan lama (rendang kering) & mana yang akan di santap dalam beberapa hari kedepan (rendang basah). Alhamdulillah rendang kering saya bertahan 1 minggu (karena keburu habis jg😁). Tapi konon katanya rendang kering yg disimpan dalam freezer bisa tahan 3 bulan. Resep ini saya dapat dari sodara saya asli padang. Saya tulis resep asli yang saya dapat tapi cabai saya ganti. Terimakasih ya uni😉 #AntiRibet #FreezerFriendly

10 porsi
3 jam
Rendang ayam bumbu indofood

Rendang ayam bumbu indofood

Minggu ke-26, Source : Melly Sasmiasih. Penasaran banget sama rendang ayam bumbu indofood, cari resep yg menurut saya pas 😀 alhasil dapat resep dari mba melly sasmiasih. rasanya enak, ada rasa pedasnya dari bumbu halus yang dibuat dan bumbu rendang indofoonya berasa rempahnya. sebenarnya ayamnya ada 6 potong tetapi saya foto cuma 2 potong karena langsung dimakan sama suami dan saya hehe. dan saya memakai santan kara kecil, di resep asli memakai santan dari 2 butir kelapa. #Resolusi2019 #Berburucelemekemas

Rendang daging ayam dan telor

Rendang daging ayam dan telor

Keluarga Dapur Amaryl sgt suka dgnenu ini

Rendang bumbu instan melimpah

Rendang bumbu instan melimpah

Berawal dr kk ipar yg suka bgt masak rendang dan rasanya enak. Jadi deh gw nyari resep sana sini dan di komplikasikan hahahaha! Let's get cooking!

Rendang Udang

Rendang Udang

Akhirnya kesampean juga bikin rendang udang favorit masakan nyokap, soal rasa hampir mirip, cm klo nyokap lebih pedes lagi 😋 (mohon maaf sebelumnya kalau bumbu halusnya kurang detail, karna saya beli di pasar bumbu halus racikan dr org pasar di tukang cabe giling, request nya minta bumbu rendang, karena lebih simple dan rasanya ga meleset) 😁, tp kalau ada yg tau bumbu rendang sih sama aja, cm tinggal diganti daging jadi udang, diganti ayam juga bisa

Rendang Jengkol Simple (semangkok)

Rendang Jengkol Simple (semangkok)

Suami seneng banget sama jengkol 😆😆 Tapi malah kurang suka kalo dikasih daun jeruk, jadi deh rendang ala kadar , super simple rasa maknyus 😋

45 Menit