Resep Terbaru

Rendang daging

Rendang daging

Coba2 bikin mumpung lagi libur kerja

5 orang
2 jam
Rica rica daging sapi

Rica rica daging sapi

Habis vaksin ke 3 booster moderna badan jd agak loyo, tangan sakit jadinya pengen masak yang simpel tp menggugah selera jd bikin rica2 daging sapi yang pedes. #PejuangGoldenBatikApron

4 orang
1 jam
Daging Sapi Tumis Buncis

Daging Sapi Tumis Buncis

Lagi pengen makan daging ajah sih, 🀭

4 Orang
2 jam
Oseng daging ala bunda earlina

Oseng daging ala bunda earlina

Judul nya dulu iseng iseng aj... coba coba di oseng ternyata enak... Jd ini daging qurban masih ad... krn udah lama jd kurang fres harus di bumbuin... jd kita habiskan dengan dioseng aja yg simple,. Krn aku g bs masak n g terlalu suka masak jd yah yg simple aja... Hehe... Bumbunya bumbu oseng biasa tinggal tambah daun jeruk aj biar sedap... Perdana bikin resep di cookpad.. karena bunda earlin ini kl masak masih suka liat buku resep πŸ™ˆ jd yah sekalian simpan lah di aplikasi ini yg gampang dibawa kemana mana kl lupa resepnya.. hehe... #tiketgoldenbatikapron #perdana

4 - 5 orang
1 jam 30 menit
Mpasi 6mo Bubur santan daging sapi

Mpasi 6mo Bubur santan daging sapi

Dapet resep dari salah 1 senior yg udah jadi Sp. A. Cuss silahkan eksekusi untuk si buah hatiπŸ˜†

3 porsi
2. Daging sapi teriyaki hokben simple (beef teriyaki)

2. Daging sapi teriyaki hokben simple (beef teriyaki)

Request nya anak perawan yg pgn makan sama daging sapi. Tapi bundanya males masak yg ribet2 apalagi ulek2. Jadilah ide dari suami yg pgn dibikin beef teriyaki kaya hokben. Cuma punyaku tadinya kepikiran pengen pake paprika, cuma karna harus nyari keluar jadi diganti cabe merah dan ijo yg besar. Rasanya sih okelah #beefteriyaki #beefhokben #dagingsapisimple #masakan simple

5 orang
1 jam
Brongkos Daging Pedas khas Kendal

Brongkos Daging Pedas khas Kendal

Sabtu, 22 Januari 2022 Alhamdulillah masih diberi kesehatan dan berkesempatan meramaikan semarak clover, yg minggu ini bertema aneka kuliner khas kabupaten Kendal, Jawa Tengah yg dichallenge oleh mbak @dessy_solehyanti. Berbekal mengintip cookpad dan searching bbrp ulasan/liputan kuliner dari mbah gugel dan tv swasta, akhirnya kupilih menu brongkos. Brongkos khas Kendal, gak jauh beda dg brongkos dari bbrp daerah di Jawa Tengah lainnya.. Brongkos ini sekilas mirip rawon yaitu memakai bumbu utama berupa kluwek. Namun brongkos itu kuahnya lebih kental dan gurih krn memakai santan. Konon penamaan brongkos itu berasal dari kata brown (coklat, bhs Inggris) dan horst (daging, bhs Perancis), krn sulit pengucapannya di lidah, org jawa menyebutnya jadi brongkos. Di Kendal, dikenal brongkos daging sapi pedas, yang kombinasi isiannya ada yg dg kacang tolo, kulit melinjo, tahu, atau telur dan tentu saja cabe rawit utuh didalamnya utk yg berselera pedas. Jika tdk suka pedas, cabenya bisa disingkirkan. Sy membuat resep brongkos terinspirasi resep mbak @zakiah1609. #Alhamdulillah_AllaKulliHal #KendalKhasMeni #Semarak_KendalKhasMeni #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Pekanbaru #Clover_mj2

5 orang
1 jam
Sop Bening Daging

Sop Bening Daging

Pagi - pagi lagi musim hujan, enaknya sarapan pakai yg berkuah, jadilah sop bening daging favorite keluarga😍

4 orang
1 jam
MPASI 6+ SOP DAGING

MPASI 6+ SOP DAGING

Ini menu wangi dan enak bgt πŸ˜‹ Untuk bumbu yg ditambahkan hanya sedikit saja ya bun jadi tidak perlu koreksi rasa πŸ˜‰

2 porsi makan
30 menit
Daging Gepuk Gurih Manis (Empal Empuk)

Daging Gepuk Gurih Manis (Empal Empuk)

Sumber : @ge_aja_simple Sebenarnya saya ga suka mengkonsumsi daging sapi, tp demi ikutan #pekanposbar minggu ini, saya coba mengolah daging sapi.... dan suami serta anak2 pada kesenangan karena mereka udah lama menunggu mamanya membuatkan lauk daging sapi πŸ˜‚πŸ˜‚ Makasih @ge_aja_simple atas resepnya, enak mantap. Saya modif dan sesuaikan bahan serta proses pengolahannya... #Ungkepan #CookpadCommunity_Palembang

Ongseng daging sapi kuah santan

Ongseng daging sapi kuah santan

ini mantapp sekali... bisa gagal diet πŸ˜ƒπŸ€£

6 porsi
1 jam
Kentang daging sapi cincang

Kentang daging sapi cincang

ini rasanya enakk dan oriental sekali.. segala usia juga pasti akan suka..

banyak
30 menit
Tim daging Sapi ikan asin dengan rempah

Tim daging Sapi ikan asin dengan rempah

makan sehat super nyummy dan segar

10-12 porsi
1 jam
Ungkep Kambing Ala Emak Salsa

Ungkep Kambing Ala Emak Salsa

Daging Kambing ungkep, rasa lebih meresap dan aroma khas kambing jadi melemah bahkan tak terasa #PekanPosbar #Ungkepan #SEMANCOOKHOKYAHOKYE #COOKPADCOMMUNITY_SEMARANG

2 orang
Β±60 menit
Cara memasak kepala kambing

Cara memasak kepala kambing

menghilangkan bau prengus dan lebus pada kepala kambing

Beef Teriyaki | Daging Bumbu Teriyaki a la Hokben

Beef Teriyaki | Daging Bumbu Teriyaki a la Hokben

Bismillaahirrahmaanirrahiim. Source: Ayunda Sylviana D. Enak banget nih, beneran. Mw pake daging sapi biasa yg diiris tipis bisa. Mw pake daging slice juga boleh. Apa aja boleh, Kakak. πŸ˜† #PekanPosbar #PosbarMasakanJepang #Jabodetabek_MakananJepang #CookpadCommunity_Tangerang

5 orang
90 menit
Semur Daging Keluarga Keto

Semur Daging Keluarga Keto

Bahan-bahan yg digunakan Keto Friendly, tp karena ada anak Balita sy tetep tambahkan kentang untuknya.. silahkan dicoba..

3 orang
30 menit
Tongseng Daging Kambing

Tongseng Daging Kambing

Seneng banget kalau makan tongseng, awalnya membuat tongseng susah tapi setelah dikerjakan ternyata mudah. Langsung deh di coba buat tongseng. #cookpadcommunity_Jakarta

Daging Sapi Goreng Sederhana (tanpa ungkep)

Daging Sapi Goreng Sederhana (tanpa ungkep)

🌷 Bismillah, ....... Cara praktis mengolah daging sapi tanpa di ungkep πŸ˜‚ Mengolah daging sapi juga mst mengenal bagian2 nya, mana daging yg cepat empuk dan mana yang perlu proses masak yang lebih lama. Disini saya memakai daging has dalam, jadi cepat empuk mst di goreng sebentar saja. #CookpadCommunity_Bali #OlahanDagingSapi

Soto Betawi Sehat Tanpa Santan & Daging Crispy

Soto Betawi Sehat Tanpa Santan & Daging Crispy

Soto betawi salah satu comfort food yang gak bakalan bikin bosan. Nyoba buat sendiri ternyata cukup simple dan rasa tetap kaya akan rempah-rempah. Walaupun gak pakai santan tetep bisa gurih karena pakai fiber creme, kalau mau diganti jadi santan juga boleh bgt. Tipsnya saat merebus daging harus sampai empuk ya & saat di goreng usahakan sampai dagingnya crispy di luar karena sensasi makannya bisa next level bgt😍 Selamat mencoba jangan lupa recook ya. Terima kasihπŸ₯°

6-8 orang
1 jam 30 menit
Bola bola daging saus creamy mushroom

Bola bola daging saus creamy mushroom

ini masakan ala ala ikea, masaknya sebentar kok simple :) selamat mencoba.

3 - 4 orang
20 - 30 menit