Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Kue Talam Labu Kuning yang Anti Gagal

Dipos pada November 20, 2019

Kue Talam Labu Kuning

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Kue Talam Labu Kuning yang praktis Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Umumnya Kue Talam Labu Kuning yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Kue Talam Labu Kuning, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Kue Talam Labu Kuning enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kue Talam Labu Kuning sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kue Talam Labu Kuning memakai 14 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Punya stock labu Kuning, akhirnya bikin Kue Talam aja buat sarapan pagi sambil ngeteh. Kali ini bikin kue talamnya gak pake cetakan kecil² , langsung pake loyang gede dan dipotong² gitu. Biar hemat waktu dan g ribet. Heheheh Rasanya enaaaak lembut dan teksturnya kenyal² tp lembut gitu. Begitu disajikan si kecil suka dan dicemilin terus. Source : Vinastar Chanel #CookpadCommunity_Jakarta #KueTalam #KueTalamLabuKuning #DirumahAja

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kue Talam Labu Kuning:

  1. Bahan Lapis Kuning
  2. 300 gr Labu Kuning yg sdh dikupas
  3. 250 ml Santan (1 Saset Santan + Air)
  4. 100 gr Tepung Tapioka
  5. 50 gr Tepung Beras
  6. 150-200 gr Gula Pasir (Manisnya sesuai selera)
  7. 1/2 sdt Garam
  8. 1 sdt Vanili Cair (Me pakai Bubuk karena lagi ga ada)
  9. Bahan Lapis Putih
  10. 50 gr Tepung Beras
  11. 30 gr Tepung Tapioka
  12. 260 ml Santan Kental (2 Sachet santan + air)
  13. 1/2 sdt Garam
  14. 1/2 sdt Vanili Cair

Langkah-langkah untuk membuat Kue Talam Labu Kuning

1
Siapkan Bahan²nya dahulu
Kue Talam Labu Kuning - Step 1
2
Kukus labu kuning hingga empuk, kemudian masukkan kedalam Food Prosesor / Blender, tambahkan Gula Pasir
Kue Talam Labu Kuning - Step 2
Kue Talam Labu Kuning - Step 2
Kue Talam Labu Kuning - Step 2
3
Masukkan semua bahan lapisan kuning kedalam Food Prosesor / Blender. Kemudian blender hingga halus dan semua tercampur rata. Catatan : Kalau temen² pakai Vanili Bubuk takarannya dikurangi ya. Sebab kalau vanili bubuk kebanyakan nanti rasanya pahit. Kecuali pakai Vanili yg bener² bagus kayak bener² dari Buah Vanili.
Kue Talam Labu Kuning - Step 3
Kue Talam Labu Kuning - Step 3
Kue Talam Labu Kuning - Step 3
4
Setelah halus, tuang kedalam Loyang uk. 18x18 yang sudah dilapisi minyak goreng. Jika temen² mau pakai cetakan kecil² jg boleh. Lapisi dengan minyak makan kemudian isi setengah dari cetakan kue talamnya ya.
Kue Talam Labu Kuning - Step 4
Kue Talam Labu Kuning - Step 4
Kue Talam Labu Kuning - Step 4
5
Panaskan kukusan terlebih dahulu, jika sudah panas, kukus lapisan kuning selama 30 menit.
Kue Talam Labu Kuning - Step 5
6
Membuat Lapisan Putih : Siapkan wadah, campurkan semua bahan lapisan putih, untuk santannya masukkan setengah dulu, aduk rata jika sudah menyatu dan tidak ada yg bergerindil, baru masukkan semua santannya. Aduk rata kembali.
Kue Talam Labu Kuning - Step 6
Kue Talam Labu Kuning - Step 6
Kue Talam Labu Kuning - Step 6
7
Setelah 30 menit, tuang lapisan putih diatas lapisan kuning, kemudian kukus kembali selama 30 menit.
Kue Talam Labu Kuning - Step 7
Kue Talam Labu Kuning - Step 7
Kue Talam Labu Kuning - Step 7
8
Setelah matang, angkat kue dan dinginkan selama 2 jam. Kemudian tarik setiap sisi pinggir kue agar tidak lengket dengan loyang, kemudian balik loyang dan keluarkan kuenya.
Kue Talam Labu Kuning - Step 8
Kue Talam Labu Kuning - Step 8
Kue Talam Labu Kuning - Step 8
9
Kemudian potong kue talam dengan pisau yang dilapisi dengan plastik. Potong sesuai selera.
Kue Talam Labu Kuning - Step 9

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Keu PePe / Lapis Sagu

Keu PePe / Lapis Sagu

Enak banget ini, salah satu kue favorit ku, kenyel-kenyel, manis legit dan wangi pandan berpadu dengan daun jeruk. Hhhhmmmmm...

Kue lumpang 🇮🇩

Kue lumpang 🇮🇩

Masi di bulan kemerdekaan 🇮🇩 Yuk ah bikin kue lumpang warna merah di taburin kelapa parut 🤌🏻🤌🏻

35 buah
Pukis Kentang

Pukis Kentang

Teksturnya sedikit lebih padat dibandingkan pukis tanpa kentang, saya tambahkan garam pada santan, supaya hasil pukisnya lebih gurih dan mengganti margarin dengan butter untuk hasil pukis yang lebih lembut. Cooksnap resepnya @susana https://cookpad.com/id/resep/15321725-pukis-kentang Cekidot video proses masaknya di sini: https://www.instagram.com/tv/CVG8bpJjWbW/ #cookpadcommunity_bogor

Amparan Tatak

Amparan Tatak

https://cookpad.com/id/resep/7579824-amparan-tatak-khas-banjar?invite_token=8ndoDTgppqrJxruUzRyEviHk&shared_at=1633578825 @Tatiara23 Tugas dan tantangan dari Cilmin @nengpuput untuk mengolah panganan Khas Kalimantan Timur dengan bahan buah. Cobaan pertama😊 jatuh pada Wadai Amparan Tatak milik link diatas. Mudah pembuatannya dan enak hasilnya. Semoga @nengpuput berkenan ❤️❤️ Dramanya saat mo nuang lapisan atas gas habis. Sambil nunggu anak pulang dan beli gas. Nebeng gas aja dari rumah adik angkut pulang ... Gas Melon ya bukan Stowberry 😀😀. Banyak jalan menuju matengx Amparan Tatak #HasilRecook #CookSnap #Khas Kalimantan Timur #RecookBubuhanKaltim #Barampaan #Olahan Buah #KulaEtamCoCoK #CookpadIndonesia #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Samarinda

Kue Lumpang Bunga Telang

Kue Lumpang Bunga Telang

Source : @Kaianiandra https://cookpad.com/id/resep/15685411-kue-lumpang-bunga-telang?invite_token=swmp7dCAk6QZWMhZwrbummc1&shared_at=1638312702 Beres Clover bulan November adalah Kue Lumpang berlesung. #Beres_KueLumpang #BeresCloverNop2021 #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_solo #TimloMU_2021 #LihaiCooksnapNov_Timlo #cookpadCommunity_Solo

10 buah
1 jam
Ragout (Isian risol,gabin,roti dll)

Ragout (Isian risol,gabin,roti dll)

Coba buat ragout untuk isian risol, terinspirasi dari resep nya mba @dina090515 #CookpadCommunity_Jakarta #TerimaKasih_TimJcco

Combro isi tempe pedas

Combro isi tempe pedas

Bismillahirrahmanirrahim... Buka kulkas pengen mau ambil sesuatu eee ada penampakan😁...ada tempe rupanya, tadi nya mau untuk di olah apa gitu tapi lagi"di biarkan aja di kulkas🤭 sampai"udah agak kering...tadi pagi pak suami beli singkong minta di rebus aja katanya...masih ada sisa Sekiloan lagi Ya udah di parut buat combro dengan isian tempe tadi... Sekalian untuk setoran cooksnap nya @Yayah_01.... Syukron kasyron mbak resep nya🙏. Source : @Yayah_01 #combroisitempepedas #Rekreasi_Depok #jajanantradisional #CookpadCommunity_KalBar #CookpadIndonesia #resepmakwin

20 pcs
45 menit
Kue lapis kentang

Kue lapis kentang

Alhamdulillah jadi juga kue kentang kesukaan anak aku tambahan ultah anak aku si bungsu olahan kentang tgl 17 kemarin belum sempat aku posting, aku pakai loyang ukuran kecil klau mau besar tinggal tambah adonan nya ya...kebetulan ada tantangan dari Cilmin.olahan kentang, pas banget #Berampaan-spiral #CookpadContinuity-Balikpapan

Kue Sagon Kelapa

Kue Sagon Kelapa

Alhamdulillah.. bisa ikut meramaikan semarak #BakpiaClover dengan narsum mba @khumairahs_kitchen yang cantik dan sang owner cheese stick maciis. kali ini kita di tantang untuk membuat snack/cemilan kering yang siapa tau bisa menginspirasi teman2 lain nya yang akan memulai usaha. Dan siapa tau juga bisa sukses seperti mba uma😁😁😁 Buat mba uma... Makasih sharing ilmu nya,sangat bermanfaat sekali.mudah2an makin sukses usaha nya,dan kita ketularan sukses nya.Aamiin🤲🤲🤲 Aku mencoba buat cemilan jadul yang sudah mulai terlupakan,karena sudah jarang yang membuat nya. Sebenarnya ada cetakan khusus buat kue sagon ini,tapi karena aku ga punya jadi pake cetakan kuker😁😁😁 Cemilan ini bahan dan cara membuat nya pun gampang,buat yang pengen mengenang masa lalu ,cuss buat.. #BakpiaClassCookies #BelajarBakingWithCT_Khumairah #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHearthEatingWithLove #CookpadCommunity_Bekasi

Lemper abon sapi

Lemper abon sapi

Kali ini buat lemper pake loyang ukuran 18x18 cm, isian abon sapi 👍👍👍

18x18cm
2 jam
14. Utri

14. Utri

Singkong dan gula merah ga pernah gagal 😋

20 pcs
1 jam
Kue Lumpur

Kue Lumpur

Kue lumpur pertama kali di perkenalkan oleh orang Portugis saat menjajah Indonesia. Kue lumpur terinspirasi dari kue khas Portugis yang disebut pasteis de nata. Kue favorit dari jaman kecil sampai sekarang. Dengan rasa manis dan teksturnya lumer di mulut. Sangat cocok di sanding dengan teh dan kopi panas sebagai santapan untuk sarapan. Kue ini tergolong kue basah sehingga tidah tahan disimpan lama. Source : FatmahBahalwan.ig #Kopijos #SelaluIstimewa #CookpadCommunity_Yogyakarta #dapursandra_kuelumpur

Kue ku / angku kue / kue thok

Kue ku / angku kue / kue thok

berawal dapat pesanan kue ku ini . jadi merasa tertantang kenaapa ga bikin sendiri aja .. kalo gagal urusan belakangan . paling minta tolong kawan pesan kue ku ini suruh di buatkan 🤭🤭

55 biji
Pastel Ubi Ungu

Pastel Ubi Ungu

Pastel biasanya diisi dengan yg gurih gurih hari ini mami mau bikin pastel isinya yg manis dan kulitnya yg gurih. Kulit pastel ini saya pakai resep andalan saya sendiri. Source :Fitri Sasmaya . . #Cookpad_id #TiketGoldenBatikApron

Bingka Ubi Kuning Panggang

Bingka Ubi Kuning Panggang

Masih ada sisa ubi kuning,aku suka banget sama kue bingka,jadi kali ini aku bikin kue bingka ubi kuning,biasa aku bikin bingka kentang,ini bingka ubi kuning rasanya ngk kalah enak sm bingka kentang..lain kali pengen bikin lg..😊 Telur bebeknya cuma ada 2 butir jd sisanya aku pakai telur ayam😊 Sekalian ikut meramaikan tantangan cilmin...😊😘 tp berharap juga dapat #THRTehmin_BingkaUbi 😁😆 dan #PosbarPalawija #Barampaan #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunityBanjarmasin #CookpadCommunity_Borneo #RecookOfTheWeek

Kue Lumpur Kentang

Kue Lumpur Kentang

Lembut dan harum kentangnya menggoda banget. Cooksnap dari resepnya NCC di Cookpad nya @cook_5237292 #cookpadcommunity_bogor

+-40pcs
Pais Waluh (Nagasari Labu Kuning)

Pais Waluh (Nagasari Labu Kuning)

Gampang & enak...😍 Krn cuma punya sedikit daun pisang (gak telaten jg bungkusnya🤭😀), jadi sebagian sy pakai loyang kaca... Source: Ana Rafa Fadhlillah @AnaButterfly21 #CookpadCommunity_Depok

1 jam
Bika Ambon

Bika Ambon

Source : @MomsFirza_310571 https://cookpad.com/id/resep/6471216-bika-ambon-ekonomis-18?invite_token=XF8frPtqNt1KHsktTCZ6qrev&shared_at=1633067909 Modified by: Corrie Permadi Cooksnap ini merupakan ungkapan terima kasih kepada bude ati agus sapto @MomsFirza_310571 karena telah bersama tim cocomtang selama ini. Ini kali pertama saya cobe bikin bika ambon. Senangnya tidak gagal, cuma sedikit terlalu matang. Resep saya kali dua dari resep.asli karena banyak yang mau dibagi ke saudara2 di jogja. #CookpadCommunity_Tangerang #TerimaKasih_TimCocomtang #TerimaKasih_AtiAgusSapto

5 orang
2 jam
Kue Pepe Betawi

Kue Pepe Betawi

Menyambut datangnya kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 76th dan merayakan Anniversary Clover yg ke 3, kami mempersembahkan aneka masakan/ kue nusantara , kue pepe betawi ini berkalaborasi dengan Mba EvanaTati 🥰 Resep : nHn Cook dengan modif tambah daun jeruk #coupleclovertangguh #annivclover3th #clovercookinglovers #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #cookpadcommunity_Bandung

1,5 jam
Kue Lapis Tapioka

Kue Lapis Tapioka

Pedana bikin kue lapis ini, butuh kesabaran dan ketelatenan.. alhamdulillah jadi juga ya..