Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Somay ayam sawi putih yang Enak Banget

Dipos pada October 1, 2019

Somay ayam sawi putih

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Somay ayam sawi putih yang unik? Cara membuatnya tidak terlalu susah. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Somay ayam sawi putih yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Somay ayam sawi putih, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Somay ayam sawi putih bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Somay ayam sawi putih adalah 2 - 3 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Sebagai perhatian, waktu yang diperlukan dalam memasak Somay ayam sawi putih diperkirakan sekitar 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Somay ayam sawi putih sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Somay ayam sawi putih memakai 21 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Tiap beli somay, suami selalu suka yg bagian ini, tapi doi selalu bilang kalo 'dagingnya dikit ya' hehe, emang gt orangnya, kalo gak kerasa seleranya suka ngedumel sendiri. Alhasil buatin sendiri waktu senggang, Alhamdulillah doi bilang enak dan ayamnya kerasa, malah gak habis gara² aku bikin nya kebanyakan katanya 😅 #coboysurabaya #tetapkenyanttanpanasi #sayuran #olahansayur #tubanjatim #somayayam #bumbukacang

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Somay ayam sawi putih:

  1. 400 gram ayam fillet (saya bagian paha karena lebih juicy)
  2. 2 sdm tepung serba guna bakwan 😅 atau terigu jg boleh
  3. 1 sdm tepung tapioka
  4. 1 butir telur
  5. 2 worter ukuran kecil (choper atau cincang sesuai selera)
  6. 2 batang daun bawang
  7. 1 buah utuh sawi putih
  8. bumbu halus
  9. 10 bawang merah (goreng dulu)
  10. 5 bawang putih (goreng dulu)
  11. bumbu pelengkap
  12. 2 sdt saori saus tiram
  13. 1 sdt minyak wijen
  14. Secukupnya garam, lada, penyedap rasa (saya pakai masako ayam)
  15. bumbu saus kacang
  16. 3 sdt kacang tanah yg telah di goreng
  17. 5 bawang merah (goreng dulu)
  18. 2 bawang putih (goreng dulu)
  19. 1 daun jaruk (goreng dulu)
  20. Sesuai selera cabe rawit (kalo saya pakai 3 saja cukup)
  21. Secukupnya gula merah, garam, lada, penyedap rasa, kecap

Langkah-langkah untuk membuat Somay ayam sawi putih

1
Cuci ayam bersih, Cooper atau cincang sesuai selera, campurkan dengan wortel yg telah di Cooper atau di iris dadu.
Somay ayam sawi putih - Step 1
Somay ayam sawi putih - Step 1
2
Tambahkan telur, tepung serbaguna/terigu, tapioka, dan bumbu halus, aduk sampai rata.
Somay ayam sawi putih - Step 2
Somay ayam sawi putih - Step 2
Somay ayam sawi putih - Step 2
3
Setelah rata, masukan bumbu pelengkap. Aduk hingga tercampur rata. Jika di rasa telah rata tambahkan daun bawang lalu aduk kembali hingga rata.
Somay ayam sawi putih - Step 3
Somay ayam sawi putih - Step 3
Somay ayam sawi putih - Step 3
4
Didihkan air, debus sawi putih sebentar saja ±10detik hingga sawi layu saja (agar mudah di bentuk) Isi sawi yg telah di rebus/layu tsb dengan adonan somay ayam sesuai selera, & bentuk dengan kreativitas kalian.
Somay ayam sawi putih - Step 4
5
Untuk bumbu kacang, haluskan semua bumbu, tambahkan air lalu masak hingga menyusut dan kacang mengeluarkan minyak. Tes rasa jika sudah pas, sajikan. Selamat mencoba ☺️
Somay ayam sawi putih - Step 5
Somay ayam sawi putih - Step 5
Somay ayam sawi putih - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Risol Bihun saus abang abang

Risol Bihun saus abang abang

Bismillah.... lihat risol bihun banyak sliweran di IG akhirnya pingin coba resep sausnya milik iboo @restu utami dewi Alhamdulillah ada kudapan di kala hujan... #resepiburestu #cookpad_id #cookpadIndonesia #risolbihun #risolkampung #gorengan

Asinan Sayur Betawi

Asinan Sayur Betawi

Bismillah.. Source : mba @reeneeJulia #MasihDiRumahAja #keepsafehealthyandhappy #dapoernyamimi #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_id #CookpadCommunity_Bekasi

Nasi Liwet Komplit khas Sunda

Nasi Liwet Komplit khas Sunda

Merdeka..merdeka..merdeka... 17 Agustus tahun 45🎼🎼🎼🎤🎤 Bertepatan DG ulang tahun Indoensia Dan ulang tahun clover, kami membuat masakan yg bisa mempererat tali silahturahmi antar anggota...kli ini saya berpatner dengan MB @iyussugesti ... Setelah berdiskusi. Kami memutuskan mengambil daerah Jawa Barat dan menu nasi liwet sebagai tantangan kami... Nasi liwet...Proses memasak nasi liwet Sunda disebut ngaliwet.. 3 tahun CLOVERS berdiri..clover menjadi wadah bagi para pencintanta cooking di seluruh Indonesia.. Ulang tahun selalu datang setiap tahun, tetapi teman2 seperti yg ada di clover..hanya datang sekali seumur hidup. Aku sangat senang mengenal teman2 semua di clover... Trimaksih clover SDH datang ke dalam hidupku. Harapan terbaik di hari berdirinya clover...semoga clover makin jaya..Dan makin bertumbuh ke arah yg baik. Untuk para sponsor clover...semoga makin berlimpah rejeki ya... Makin erat persaudaraan kita.. untuk juri kami terhormat..bapak @soegia dan teh Apriana...Trimaksih untuk setiap waktu luang yang sudah diberikan kepada kami...trimsksih SDH bersedia menjadi juri bagi group clover ini.. dan terima kasih sudah membesarkan cookpad hingga saat ini. Sehingga dapat menjadi wadah positif bagi kami untuk berkembang belajar memasak lebih baik lagi...sehat sellalu untuk pak Sugi dan teh Apri... #CoupleTangguhClover #AnnivClover3th #CookpadCommunity_Surabaya #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove

Sroto Sokaraja

Sroto Sokaraja

Sroto Sokaraja. Kadang ada yang menyebutnya juga sebagai Sroto banyumas atau Soto Purwokerto. Disajikan dengan ketupat , kerupuk dan sambal kacang... wah nikmat banget dimakan panas panas saat hujan hujan begini 😍 Karena tidak ada ketupat, lontongpun jadilah... 😁 Terinspirasi dari resepnya mbak @RetnoAdiesty , saya sesuaikan bahan menyesuaikan dengan lidah para kesayangan dirumah ^-^ #Cookpadcommunity_jakarta #Indonesianfood #SrotoSokaraja #Sroto #Cookpad10 #PekanInspirasi #PesonaKulinerIndonesia

Lodeh Kacang Panjang

Lodeh Kacang Panjang

Masih punya stock kacang panjang, biar berasa sesekali kita buat sayur lodeh dg tambahan tempe dan bahan lain. #CookpadCommunity_Bogor #CookpadIndonesia #AnekaOlahanKacangPanjang

4 orang
25 menit
Pecel Sayur Simple

Pecel Sayur Simple

Assalamualaikum yeorobun aku mau bagiin resep Pecel Sayur yang simple dengan bahan seadanya dirumah, Untuk sayur dan lauk bisa sesuai selera ya. Yuk cek resepnya jangan lupa like and recook ya

3-4 Orang
20 Menit
Tahu Tek Telur khas Surabaya

Tahu Tek Telur khas Surabaya

Ceritanya dulu tahun 2006an waktu kerja dan kost di Rawamangun, punya teman org Bondowoso. Dan sering banget diajakin kulineran didaerah dkt Arion Plaza yg kalo sore itu penuuhh bgt sm warung tenda. Nah salah satu menu favoritnya dia tuh Tahu Tek Telur Surabaya ini.. Pertama kali coba langsung suka sama rasanya, jd sekarang kangeen bgt sm masakan itu. Krn udh jauh dan ga pernah kesana lg, kita coba deh bikin sendiri. Cari2 resep di Cookpad, dapatlah resep mba Ihdanas dan mba Laila Febriana. Kumpulin bahan trs eksekusi ternyata ga terlalu sulit, dan rasanya miriipp bgt sm yg biasa aq beli.. 😍😍 #JelajahKulinerNusantara #MasakanKhasJawaTimur #CookpadCommunity_Depok #Rekreasi_Depok

2 orang
30 menit
Tahu Surabaya

Tahu Surabaya

4 porsi
30'
Bakso bakar bumbu dasar bawang

Bakso bakar bumbu dasar bawang

Cemilan yg enak dan simple.

12 tusuk
45 menit
Nasi lengko

Nasi lengko

Source : Evana Tati

5 porsi
Bakwan Pontianak🍃

Bakwan Pontianak🍃

Pagi² menikmati udara pagi ditemani kopi & gorengan itu Sesuatu☺️,masih punya stok kucai,sayang² kl keburu rusak & ngga dimanfaatin..pakai resep yg mudah punya ibu Priska Koes @erafani_2000 dengan penyesuaian..oiya ini bukan gosong ya,tapi saya terlalu kebanyakan kasih potongan daun kucai,jadinya keliatan exotis😅..entah kenapa,kalau dikasih daun bawang/kucai yang melimvah rasanya lebih yummy🥰..saya buat 1/2 resep karena stok ebi habis,jadi pakai teri medan. #CookpadCommunity_Depok #RekreasiDepok

Oseng mie kriting + kol,wartel,dan kacang panjang simple

Oseng mie kriting + kol,wartel,dan kacang panjang simple

Kemaren saya kepasar mau beli duo bawang tapi saya bingung mau beli apa lagi buat dimasak nanti.. Masih ada telur dirumah rencana mau bikin telur+irisan bawang merah dadar aja simple suami dan anak suka tapi pas beli bawang liat mie keriting cantik banget jadi kepikiran mau bikin mie+sayur aja buat temennya telur dadar🤭

Jukut Bejek (Jukut Kalas / Kuah Santan)

Jukut Bejek (Jukut Kalas / Kuah Santan)

Ahad, 5 September 2021/#496 Jukut Bejek merupakan salah satu makanan khas Bali, biasanya disajikan bersama ayam sisit atau ayam suwir dalam nasi campur Bali. Menurut info, Jukut Bejek jika di terjemahkan kedalam bahasa Indonesia memiliki arti Sayur (jukut) Remas (bejek). Asalnya bejek atau remas ini didapat dari cara pencampuran bumbu dan kacang panjang yang diaduk dengan tangan sambil diremas-remas agar bumbunya tercampur rata. Kacang panjangnya seharusnya stl direbus, disuwir lagi jd 2 bagian tapi sy kesusahan krn seratnya jd hancur gak keruan.. Mungkin pilih kacang pjgnya hrs yg tua, biar teksturnya lebih elastis shg bisa disuwir. Sy suka banget cara masak jukut bejek ini, krn kacang panjangnya tidak overcook alias masih crunchy. Meski jukut bejek versi ini bumbunya minimalis, tapi rasanya maksimalis alias enak banget. Saya bikin 1/2 resep. Source recipe : @pawonbune_aas #Alhamdulillah_Ala_Kulli_Hal #CookpadCommunity_Sumbar #CookpadComunityIndonesia #Cookpad_id #Basidoncek #Sumandan_Kacangkacangan #OlahanKacangSpesial

3 orang
10 menit