Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Daging Sapi Balado yang Menggugah Selera

Dipos pada June 24, 2016

Daging Sapi Balado

Anda sedang mencari inspirasi resep Daging Sapi Balado yang mudah Cara membuatnya tidak terlalu susah. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Umumnya Daging Sapi Balado yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Daging Sapi Balado, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Daging Sapi Balado bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Daging Sapi Balado sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Daging Sapi Balado memakai 7 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bumbunya medok, mantabbb. Kalau balado daging begini saya suka bumbunya kasar jadi ini saya ulek. Soal rasa jangan tanya๐Ÿคค. Source:https://cookpad.com/id/resep/15198144-daging-sapi-balado?invite_token=2bew9aSZy7rSNAFkeXaSFuA9&shared_at=1627183971 #CocomtangPost_KhasKurban #CookpadCommunity_Tangerang #OlahanDagingKurban #PosbarIDAMAN #DagingBalado #CookpadIndonesia

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Daging Sapi Balado:

  1. 400-450 gr daging sapi (sudah direbus)
  2. 150 gr cabe merah keriting (ini banyak n pedes)
  3. 12 siung bawang merah
  4. 4 siung bawang putih
  5. 3/4 blok gula merah
  6. 1 sdt garam
  7. 1 sdt kaldu jamur

Langkah-langkah untuk membuat Daging Sapi Balado

1
Rebus daging sapi dengan air yang cukup. Tambahkan 1 sdt garam saat merebus. Rebus sampai lunak.
Daging Sapi Balado - Step 1
2
Ulek kasar cabai merah, sisihkan. Ulek kasar bawang merah dan bawang putih, sisihkan. Iris gula merah. Sisihkan. Menghaluskan bumbu pakai blender juga bisa, cuma hasilnya ga bisa kasar seperti diulek.
Daging Sapi Balado - Step 2
Daging Sapi Balado - Step 2
Daging Sapi Balado - Step 2
3
Panaskan wajan dengan minyak yang cukup. Masukkan ulekan cabai, masak sebentar. Lalu masukkan ulekan bawang, masak sebentar. Masukkan irisan gula merah, masak sampai gulanya larut dan bumbu layu. Kalau cabe+ bawang jadi satu diulek atau diblender juga bisa.
Daging Sapi Balado - Step 3
4
Setelah bumbu layu, masukkan garam, kaldu jamur, aduk rata. Tes rasa. Kalau kurang asin/manis, tambahkan saja sampai rasanya pas.
Daging Sapi Balado - Step 4
Daging Sapi Balado - Step 4
5
Masukkan daging, aduk rata agar semua daging terbalur dengan bumbu.
Daging Sapi Balado - Step 5
6
Tambahkan secukupnya kaldu rebusan daging, kira-kira sampai daging setengah terendam. Masak sampai bumbu meresap ke daging dan air kaldu sat. Mau dibikin nyemek-nyemek juga bisa.
Daging Sapi Balado - Step 6
Daging Sapi Balado - Step 6
7
Sajikan balado daging dengan nasi hangat. Ini sedaaaap. Bumbunya simpel tapi hasilnya enak. Buat saya, balado daging itu lebih enak kalau bumbunya kasar, bukan yang halus banget. Tapi itu tergantung selera masing-masing.
Daging Sapi Balado - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Tongseng Kambing Kuah Santan Gurih

Tongseng Kambing Kuah Santan Gurih

Kemarin masak daging kambing hasil dari qurban, di masak tongseng dan sekeluarga makan sampe nambah-nambah. Anak2 juga pada doyan๐Ÿ˜‹

6 orang
1 jam 30 menit
Sate daging maranggi

Sate daging maranggi

Resep terinspirasi dari @evanatati, sedikit agak di modifikasi dengan rajikan bumbu sendiri.. dan ternyata hasilnya sangat memuaskan.. silahkan untuk di recook..

3 - 4 orang
1 jam 30 menit
Krengsengan Daging Sapi Bumbu Machmudah

Krengsengan Daging Sapi Bumbu Machmudah

Menu Daging Part 2 nih setelah idul Adha nih... bikin yang simple simple yukkkk..bikinnya pake bumbu instan yang ada di pasaran.. tapi ga kalah enak dengan bumbu yang kita bikin sendiri.. cussss langsung bikin

15 porsi
1 jam
Tongseng Kambing Tanpa Santan

Tongseng Kambing Tanpa Santan

Minggu kemarin pas silahturahmi kerumah sodara dibawain daging kambing karna beliau dapat jatah daging lumayan banyak masyaallah tabarakallah. Pas banget dapet daging paha dan kebetulan dagingnya empuk pas dimasak. Jangan lupa recook ya

4 porsi
Sate Kambing Favorito

Sate Kambing Favorito

Bismillah, apa kabar semua? Baru nongol lagi nih saya setelah beberapa hari tidak aktif bercookpadria~ hehehehe Disaat yg lain sudah selesai mengolah daging qurban menjadi sate, nah kalau saya baru banget hari ini hehehe Siapa sih yg ga suka sate? Pasti banyak yg suka dong๐Ÿคซ kalau saya suka bgt sama sate kambing, favorito lah judulnyaโค #OlahanDagingKurban #PosbarIDAMAN #CookpadCommunity_Bogor #Cookpad_Id #Cookpad_Indonesia

Oseng Daging Kambing Endesss

Oseng Daging Kambing Endesss

Masih punya stok daging sisa kurban dikulkas, langsung deh olahhh... cuuzzz...

Sambal Daging Paru Hati Sapi

Sambal Daging Paru Hati Sapi

Ini saya bikinnya tidak terlalu pedas yaa, buat yang suka pedas bisa ditambahkan cabe rawitnya sesuai keinginan

Sup Kepala Sapi

Sup Kepala Sapi

Hari pertama Idul Adha tapi mager bebikin yang rempong - rempong bun,, jadilah bikin sup kepala sapi yang simpel #KampungIdaman #CookpadComunity_Yogyakarta

Tongseng Kambing ๐Ÿ๐Ÿ๐Ÿ

Tongseng Kambing ๐Ÿ๐Ÿ๐Ÿ

Source: Maria Yunira (bit modified) Menu simple dan lezat ๐Ÿ‘Œ Dulu suka banget bikin tongseng kambing, tapi sdh lama ga bikin jadi lupa, tiba tiba kemarin scrolling CP dan ketemu resepnya mba' Maria, dg sedikit modif menyesuaikan kondisi dan stock bahan ya, spt.. bumbu basic sy pakai bumbu merah Krn sdh langsung ready ga pake ngupas atau nguleg lagi๐Ÿ˜€, penggunaan kecap dan gula sy minimize Krn ga terlalu suka manis, hehe... kalau homemade mah enak ya kita mau hasil masakan yg kayak apa, langsung bisa modif, tapi ini berlaku hanya untuk masakan ya say, kalau bikin kue harus sesuai resep, that's all.๐Ÿ‘Œ

Oseng daging sapi isian roti

Oseng daging sapi isian roti

Punya daging bosen di buat rendang terus, dibuat isian roti aja... #kampungidaman#cookpadkomunityindonesia#iduladhawongkito#cookpadcommunityindonesia_palembang#olahandagingkurban#posbaridaman

12 roti
30 menit
Tongseng kambing

Tongseng kambing

2 orang
1 jam
Oseng daging sapi dkk

Oseng daging sapi dkk

Pas abis kurban, dapet berbagai macem jenis daging, tulang dan aneka jeroan yang ga di kenal :), bosen ama gulai dan sate, kita coba oseng oseng ala ala fedash mantaps

6 - 8 orang
1 jam
Sate Kambing

Sate Kambing

Semangcook Beres resep, bersama kampung idaman mamah Cookpad, mengolah daging qurban, Anny semalam bakar2 daging kambing Lo...Sate dgn resep mbk @RachmawatiRDewi enak sekali trimakasih resepnya... Terimakasih juga buat mas Eko yg sudah berbagi ilmu di Semangcook semoga selalu berkah ya... #kampungidaman #semangcook_hokya #Semangcook_BerbagiBahagia #CookpadCommunity_semarang

Daging Sapi Bumbu Kecap

Daging Sapi Bumbu Kecap

Masih menu daging kurban, kali ini daging sapinya saya bikin seperti bumbu semur, tp bumbunya lebih sederhana, daging dipotong kecil2 dan kuahnya disusutkan.

Iga Kambing goreng bacem dan cara menghilangkan bau kambing

Iga Kambing goreng bacem dan cara menghilangkan bau kambing

@Tatamybeloved thankyou resepnya. Saya nyontek untuk bumbu bacem nya. ENAK! Di saat bingung mau masak apa. Mau d masak kuah2 bosen. Nemu resep ini di cookpad.

3-4 orang
2 jam